Anda di halaman 1dari 9

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, penulis panjatkan Kepada Allah S.W.T karena Rahmat dan Hidayah-Nya Laporan Praktek
Kerja Lapangan (PKL) yang dilaksanakan mulai tanggal 17 September - 4 Oktober pada proyek
Pembangunan Workshop Las Balai Latihan Kerja Kota Banjarmasin ini dapat terselesaikan
tepat pada waktunya. Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) ini mulai pemancangan tiang
pancang, pemasangan bekisting, pemasangan tulangan dan pengecoran pada setiap struktur
bangunan. Keberhasilan dan kelancaran dalam melaksanakan dan pembuatan laporan ini juga
mendapatkan bantuan dan dukungan dari pihak-pihak lain. Untuk itu tidak lupa penulis kepada
Yang Terhormat :

1. Bapak Ir.H.Fathus Suza’ie ST.MT. Selaku Dekan Fakultas Teknik Sipil Universitas Achmad Yani
2. Ibu Dr.Hj.Dewi Yuniar ST.MT. Selaku dosen pembimbing I
3. Bapak Ahmad Riduan, ST, MT, sebagai Dosen Pembimbing II kerja praktek kami di
Fakultas Universitas Achmad Yani Banjarmasin.
4. Seluruh Staf Dosen dan Karyawan Fakultas Teknik Universitas Achmad Yani
Banjarmasin.
5. Cv. Saijaan selaku Kontraktor Pelaksana dan Cv. Quatro Engineering selaku Konsultan
Pengawas.
6. Pihak-pihak yang telah banyak membantu dalam pelaksanaan praktek kerja ini, baik
secara langsung maupun tidak langsung.

Penulis berusaha semaksimal mungkin dalam menyusun maupun dalam pengajian laporan
ini. Oleh sebab itu, apabila masih terdapat kesalahan maupun kekurangan didalam laporan ini
penyusun mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun guna menyempurnakan
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) ini. Akhir kata penulis mengucapkan semoga laporan
ini berguna bagi pembaca dan kita semua, khususnya bagi Mahahsiswa Jurusan Teknik Sipil.

Banjaramsin,30 Oktober 2021

1
Wahyudi I Wayan Semadi Arta
NPM .18222010016 NPM .18222010031

 
 

DAFTAR ISI
 
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL........................................................................................ i
LEMBAR PENGESAHAN.............................................................................. ii
SURAT PERMOHONAN................................................................................ iii
SURAT KONFIRMASI................................................................................... iv
SURAT PENGANTAR.................................................................................... v
SURAT KESEDIAAN MEMBIMBING......................................................... vi
SURAT PENUNJUKAN.................................................................................. vii
BERITA ACARA UJIAN PRAKTEK KERJA............................................... viii
KATA PENGANTAR...................................................................................... x
DAFTAR ISI.................................................................................................... xi
DAFTAR GAMBAR………………………………………………………… xii 

BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang......................................................................... 1
1.2....................................................................................................... Tujuan 1
1.3....................................................................................................... Manfaat
...................................................................................................... 2
1.4. Waktu dan Tempat.................................................................... 2
1.5. Lingkup Pembahasan................................................................ 2

BAB II GAMBARAN UMUM

2
2.1. Profil Perusahaan....................................................................... 5
2.2. Visi Misi.................................................................................... 6
2.3. Struktur Organisasi.................................................................... 6

BAB III PENGENDALIAN PROYEK


3.1. Gambaran Umum Proyek.......................................................... 8
3.2. Struktur Organisasi Proyek........................................................ 8
3.3. Prosedur Mendapatkan Proyek..................................................10

BAB IV KEGIATAN YANG DIAMATI


4.1. Alat dan Bahan Yang Dipakai...................................................29
4.2. Tenaga Kerja..............................................................................34
4.3. Metode Pelaksanaan..................................................................35

BAB V PENUTUP
5.1. Kesimpulan................................................................................40
5.2. Saran..........................................................................................40
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................41
LAMPIRAN..........................................................................................................42

3
BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Salah satu syarat untuk lulus dari mahasiswa Jurusan Teknik Sipil Universitas

Achmad Yani Banjarmasin adalah dengan mengikuti Praktek Kerja Lapangan (PKL),

dimana kegiatan ini merupakan salah satu program yang tercantum dalam kurikulim

Jurusan Teknik Sipil Universitas Achmad Yani Banjarmasin. Kegiatan ini juga

merupkan bagian pendidikan yang berkaitan dengan proses belajar yang memfokuskan

pada pengalaman diluar dari sistem ngajar mengajar.

Dengan demikian kami sebagai mahasiswa yang mengikuti Praktik Kerja

Lapangan (PKL) memilih tempat magang di CV. Quatro Engineering, karena sesuai

dengan program studi kami yaitu Teknik Sipil maka dari itu mengharuskan kami untuk

memilih tempat magang di Instansi Pembangunan, di mana pembangunan tersebut

adalah Pembangunan Balai Latihan Kerja (BLK).

Balai Latihan Kerja (BLK) adalah adalah salah satu bentuk satuan pendidikan

non-formal yang diselenggarakan bagi masyarakat yang memerlukan bekal pengetahuan,

keterampilan, kecakapan hidup, dan sikap untuk mengembangkan diri, mengembangkan

profesi, bekerja, usaha mandiri, dan atau melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih

tinggi.

1.2. Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL)

4
1. Untuk memperdalam wawasan mahasiswa mengenai struktur maupun arsitektur

proyek yang di jalani.

2. Untuk melatih kepekaan mahasiswa akan berbagai persoalan praktis yang berkaitan

dengan Ilmu Teknik Sipil.

3. Untuk menambah wawasan, ilmu, dan pengetahuan mahasiswa/i yang mungkin

belum didapatkan dan alami baik secara teori maupun praktik.

4. Untuk Mendapatkan pengetahuan/gambaran pelaksanaan suatu proyek pembangunan

di lapangan.

5. Untuk mengembangkan cara berfikir mahasiswa/I agar bisa lebih cepat dalam

mengembangkan kemampuan dirinya.

6. Mengubah pola pikir mahasiswa/i tentang bagaimana lingkungan kerja yang

sebenarnya.

7. Sebagai bekal untuk mempersiapkan diri dalam lingkungan kerja khususnya maupun

lingkungan masyarakat pada umumnya.

8. Menguji kemampuan diri mahasiswa/i dalam tata cara hubungan bermasyarakat atau

bersosialisasi dilingkungan kerja.

1.3. Manfaat Praktik Kerja Lapangan (PKL)

2. Untuk memperoleh pengalaman, keterampilan dan wawasan di dunia kerja.

3. Untuk merubah dan membina sikap serta cara dan pola pikir mahasiswa.

4. Menciptakan mahasiswa mampu berfikir secara ilmiah , dan sistematis tentang

lingkungan kerja.

1.4. Waktu dan Tempat Pelaaksanaan Praktik kerja Lapangan (PKL)

Waktu : 17 September 2021 - 4 Oktober 2021

5
Jadwal kerja : Senin – Minggu (08.00 – 16.00)

Lokasi : Jl. AMD Manunggal XII No.Kel, Tj. Pagar, Kec. Banjarmasin Selatan, Kota
Banjarmasin.

1.5. Ruang Lingkup Pembahasan

Dalam laporan ini penulis akan membahas mengenai Pelaksanaan Pekerjaan Struktur

Pondasi Dan Kolom Pedestal Pada Proyek Workshop Las Balai Latihan Kerja Kota

Banjarmasin, yang meliputi :

1. Alat dan bahan yang digunakan


2. Tenaga kerja
3. Metode pelaksanaan Kolom Pedestal dan Pondasi

6
BAB II

2.1. Profil Perusahaan

Berikut profil dari CV. QUATRO ENGINEERING yang merupakan perusahaan dibidang
konstruksi
Nama Badan Usaha Cv. Quatro Engineering
Alamat Jl. Banjar Indah Pemai 1 Rt. 64 No.35 Kel.
Pemurus Dalam Kec. Banjarmasin Selatan
Kabupaten/Kota Kota Banjarmasin
Telepon (0511) 7533488
Email
NPWP 03.025.529.3-731.000
Bentuk Badan Usaha CV (Commanditaire Venootschap)
Jenis Badan Usaha Supervisi
Asosiasi Inkindo

2.2. Visi, Misi Perusahaan

2.3. Struktur Organisasi

2.4. Fasilitas dan Peralatan

7
BAB IV

3.1. Gambaran Umum Proyek

Data umum proyek pada praktek kerja lapangan yang telah penulis selesaikan adalah
sebagai berikut :
1. Program : Program Peningkatan Sarana dan Prasarana
Aparatur
2. Kegiatan : Pembangunan Gedung Bukan Kantor
3. Pekerjaan : Pembangunan Wokshop Las Balai Latihan
Kerja Kota Banjarmasin
4. Instansi : : Dinas Koperasi, Usaha Menengah dan
Tenaga Kerja Kota Banjarmasin
5. Nomor : 412/1155/PPK Disko Pumkes/2021

6. Tanggal Kontrak : 1 September 2021

7. Nilai Kontrak : Rp. 1.084.498.703

8. Konsultan Perencana : CV.DINAR DWI CIPTA

9. Konsultan Pengawas : CV. QUATRO ENGINEERING

10. Pelaksana/Kontraktor : CV. SAIJAAN

8
BAB V

5.1. Kesimpulan

5.2. Saran

Anda mungkin juga menyukai