Anda di halaman 1dari 4

TEMPAT KEHIDUPAN MAHKLUK HIDUP

RPP
Diajukan untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah
Pembelajaran IPA MI
Dosen Pengampu:
Dianis Izzatul Yuanita, M.Pd.I

Oleh:
Kelompok 3
Nia Witasari
Siti Zulaihah
Ni’maturrohmah
Khodimatul Ayat

UNIVERSITAS ISLAM TRIBAKTI (UIT) KEDIRI


FAKULTAS TARBIYAH
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH (PGMI)
2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : MI
Mata Pelajaran : IPA
Pokok Bahasan : TEMPAT KEHIDUPAN MAHKLUK HIDUP
Kelas /Semester : II/1
Alokasi waktu : 1 x 35 Menit

A. Standart Kompetensi
Memahami beragam sifat dan bentuk tanaman/hewan berdasarkan tempat kehidupan
mahkluk hidup.
B. Kompetensi Dasar
Mendeskripsikan tempat kehidupan mahkluk hidup.
C. Indikator
Menjelaskan tempat kehidupan mahkluk hidup .Memberikan contoh tempat kehidupan
mahkluk hidup.
D. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat memahami tempat kehidupan mahkluk hidup.
Siswa dapat menyebutkan nama-nama hewan dan tumbuhan berdasarkan tempat
kehidupan mahkluk hidup dengan benar
Siswa dapat menyebutkan contoh tempat kehidupan mahkluk hidup yang ada disekitar
dengan benar
Siswa dapat mengidentifikasi benda berdasarkan tempat kehidupan mahkluk hidup
E. Materi Ajar
✓ Hewan dan tumbuhan berdasarkantempat kehidupan mahkluk hidup
F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, penugasan, mind maping
G. Langkah-langkah Pembelajaran
Tahap Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu
Awal 1. Guru membuka pelajaran dengan berdoa dan salam 5 menit
2. Menanyakan kabar siswa
3. Guru melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa
4. Guru melakukan apersepsi dengan bertanya jawab
materi sebelumnya yaitu tentang tempat kehidupan
mahkluk hidup
Selanjutnya berupa:
Pernahkan kalian melihat sapi ?.. Kenapa katak bisa
hidup di darat dan di air ?...
5. Guru menyampaikan tema dan tujuan pelajaran hari ini
kepada siswa
Inti 1. Siswa diajak menyebutkan contoh tempat kehidupan 60 menit
mahkluk hidup yang ada di sekitar kita
2. Guru menjelaskan factor yang mempengaruhi tempat
kehidupan mahkluk hidup
3. Guru menjelaskan tempat kehidupan mahkluk hidup
4. Setelah menjelaskan materi pembelajaran, siswa
difasilitasi untuk bertanya mengenai materi yang
sedang diajarkan
5. Siswa mengamati penjelasan guru dalam membuat peta
konsep/ mind mapping dari materi yang disampaikan
6. Guru mengadakan ice breaking dengan mengajak siswa
bermain tepuk nada .
7. Siswa dibagi kedamam kolompok yang beranggotakan
4-5 orang anak. Setiap kelompok difasilitasi spidol,
kertas karton.
8. Setiap kelompok membuat mind mapping mengenai
materi yang diajarkan sesuai denga napa yang siswa
tangkap. Guru membimbing siswa dalam pembuatan
mind mapping sesuai dengan materi yang diajarkan
9. Siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya kepada
temannya
10. Siswa dan guru berdiskusi tentang kesulitan yang
dihadapi siswa, kemudian guru meluruskan kekeliruan
yang dilakukan siswa
11. Siswa diminta untuk menjawab pertanyaan yang telah
disediakan sebagai penugasan (PR)
Penutup 1. Siswa Bersama guru melakukan refleksi atas 5 menit
pembelajaran yang telah berlangsung;
Apa saja yang telah dipahami siswa?
Apa yang belum dipahami siswa?
Bagaimana perasaan selama pembelajaran?
2. Siswa memajangkan hasil mind mapping karya
kelompoknya masing-masing di papan pajangan
3. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran
4. Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktifitas
pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.
5. Kelas ditutup dengan doa Bersama dipimpin salah
seorang siswa
H. Alat/bahan dan sumber belajar
• Buku Paket untuk kelas 2 Semester 1 Madrasah Ibtidaiyah
• Slide Powerpoint sebagai gambaran
• Kertas dan Bolpen untuk game

Refleksi guru

Kediri, 10 Mei 2023


Mengetahui
Kepala Madrasah Guru Kelas II

………………… ………………….

Anda mungkin juga menyukai