Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PERBAIKAN PKN

NAMA : DEWI EROWATI

KELAS : 12 IPA 4

NO.ABSEN : 007

Membuat struktur pemerintah Indonesia sebelum dan sesudah amandemen

Sistem Pemerintahan Negara Indonesia Berdasarkan UUD 1945 sebelum


Diamandemen.

• Indonesia adalah Negara yang berdasar atas hukum (rechtsstaat)


• Sistem Konstitusional.
• Kekuasaan tertinggi di tangan MPR
• Presiden adalah penyelenggara pemerintah Negara yang tertinggi di bawah MPR.
• Presiden tidak bertanggung jawab kepada DPR.
• Menteri Negara adalah pembantu presiden, dan tidak bertanggung jawab terhadap
DPR.
• Kekuasaan Kepala Negara tidak tak terbatas.
Pada saat sistem pemerintahan ini, kekuasaan presiden berdasar UUD 1945 adalah
sebagai berikut :
• Pemegang kekuasaan legislative.
• Pemegang kekuasaan sebagai kepala pemerintahan.
• Pemegang kekuasaan sebagai kepala Negara.
• Panglima tertinggi dalam kemiliteran.
• Berhak mengangkat & melantik para anggota MPR dari utusan daerah atau
golongan.
• Berhak mengangkat para menteri dan pejabat Negara.
• Berhak menyatakan perang, membuat perdamaian, dan perjanjian dengan Negara
lain.
• Berhak mengangkat duta dan menerima duta dari Negara lain.
• Berhak memberi gelaran, tanda jasa, dan lain – lain tanda kehormatan.
• Berhak memberi grasi, amnesty, abolisi, dan rehabilitasi.

Sistem Pemerintahan Negara Indonesia Berdasar UUD 1945 setelah Diamandemen.

• Bentuk Negara kesatuan dengan prinsip otonomi yang luas. Wilayah Negara terbagi
menjadi beberapa provinsi.
• Bentuk pemerintahan adalah Republik.
• Sistem pemerintahan adalah presidensial.
• Presiden adalah kepala Negara sekaligus kepala pemerintahan.
• Kabinet atau menteri diangkat oleh presiden dan bertanggung jawab kepada
presiden.
• Parlemen terdiri atas dua (bikameral), yaitu DPR dan DPD.
• Kekuasaan yudikatif dijalankan oleh mahkamah agung dan badan peradilan di
bawahnya.

Anda mungkin juga menyukai