Anda di halaman 1dari 5

TUGAS REFORMA AGRARIA

Disusun Oleh:

GERALDO DA ROSARIO SEMI


21303784

Dosen Pengampu:

RADEN DEDEN DANI SALEH, S.SOS, M.SI.

NIP. 196906281997031002

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/

BADAN PERTANAHAN NASIONAL

SEKOLAH TINGGI PERTANAHAN NASIONAL

YOGYAKARTA

2023
TUGAS REFORMA AGRARIA1
1. Membaca Perpres 86 Tahun 2018

2. GTRA Yang Dipilih Adalah Transmigrasi

3. Konsep Yang Ditemukan Adalah


Status Kepemilikan Bagi Para Transmigran

4. Artikel Yang Dipilih Adalah Analisis Hukum Tentang Status Kepemilikan Hak
Atas Tanah Bagi Transmigrasi
 Dari artikel yang dipilih ditemukan beberapa masalah mengenai transimgrasi
adalah
 Peralihan hak milik atas tanah bagi para transmigrasi
 Status kepemilikan hak atas tanah bagi para transmigrasi

DAFTAR PUSTAKA

1. WILDIANI. Analisis Hukum Tentang Status Atas Tanah Bagi Transmigrasi.


Published online 1997:1-13.

Nama : Geraldo Da Rosario Semi


Kelas : D
Nit : 21303784
LATAR BELAKANG
Transmigrasi merupakan bagian integral dari pembangunan nasional,
sehingga dalam pelaksanaannya tidak terlepas dari tujuan, arah dan ruang lingkup
dari pembangunan nasional.kegiatan penyelengaraan transmigrasi yang menyebar
di seluruh wilayah nusantara merupakan bagian dari pembangunan daerah,
utamanya dalam bidang agro industri dan agro bisnis dengan mewujudkan
desadesa pertanian sebagai pusat pertumbuhan wilayah baru.selain itu, untuk
mendukung percepatan pusat pertumbuhan yang telah ada atau yang sedang
berkembang.
Lokasi Permukiman Transmigrasi pada kawasan budidaya atau Kawasan
tertentu yang potensial dengan memperhatikan tata ruang nasional dan wilayah
melaluikoordinasi antar instansi. Usul permukiman transmigrasi dapat dilakukan
dengan cara dari bawah (bottom-up) melalui penyerahan atau penyediaan tanah
yang dikoordinasikan oleh Pemerintah Daerah.
Transmigrasi adalah perpindahan penduduk secara sukarela untuk
meningkatkan kesejahteraan dan menetap di wilayah pengembangan transmigrasi
atau lokasi pemukiman transmigrasi Penyelenggaraan Transmigrasi bertujuan yaitu,
Untuk meningkatkan kesejahteraan transmigran dan masyarakat sekitarnya, dan
Peningkatan dan pemerataan pembangunan daerah, serta Memperkokoh persatuan
dan kesatuan bangsa.Sasaran Penyelenggaraan Transmigrasi adalah untuk
meningkatkan kemampuan dan produktivitas masyarakat transmigrasi, dan
membangun kemandirian serta mewujudkan integrasi di permukiman transmigrasi
sehingga ekonomi dan sosial budaya mampu tumbuh dan berkembang secara
berkelanjutan.

Nama : Geraldo Da Rosario Semi


Kelas : D
Nit : 21303784
RUMUSAN MASALAH
1. Peralihan hak milik atas tanah bagi para transmigrasi
2. Status kepemilikan hak atas tanah bagi para transmigrasi

PEMBAHASAN
Peralihan Hak dan Status Kepemilikan Hak Atas Tanah Bagi Para
Transmigrasi
Salah satu program pemerintah dalam pemanfaatan tanah demi tercapainya
masyarakat yang sejahtera adalah, melakukan program transmigrasi yang
didalamnya memberikan hak atas tanah sebagai status hak milik.
Sesuai dengan PP Nomor 2 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan
Transmigrasi menyatakan "Hak milik tidak dapat dipindahkan kepada orang
lain.Hak milik. Kecuali Transmigrasi meninggal duniadunia; atau Setelah memiliki
hak sekurang-kurangnya 20 (dua puluh ) tahun; atau Transmigrasi Pegawai Negeri
yang dialih tugaskan
Transmigrasi umum atau Transmigrasi Swakarsa Berbantuan sebagaimana
dimaksud pada Pasal 5 dilaksanakan oleh Menteri dengan ketentuan :
a. Mengutamakan penduduk yang mengalami keterbatasan dalam mendapatkan
kesempatan kerja dan peluang usaha;
b. Mengutamakan Wilayah/Daerah yang belum terbuka
c. Pembiayaan dan keuangaan Negara dalam bentuk bantuan yang sekurang-
kurangnya mencapai tingkat terpenuhinya kebutuhan dasar;
d. Mengembangkan pola usaha pokok yang ditetapkan dengan kegiatan usaha
primer.

Nama : Geraldo Da Rosario Semi


Kelas : D
Nit : 21303784
PENUTUP
1. Peralihan atas Hak Milik Atas Tanah Bagi Para Transmigrasiyahanya
diperolehkan apabila para transmigra meninggal dunia maka status hak
miliknya jatuh kepada ahli warisnya dengan pertimbangan ekonomi dan
harus dilaporkan kepada pihak BPN.
2. Penyediaan tanah untuk transmigran kadang mengikutsertakan tanah milik
masyarakat dan dapat menimbulkan masalah baru dalam penetapan lokasi
transmigrasi sehingga diharapkan Gubernu, Bupati, walikota serta
masyarakat harus saling berkordinasi dan bersinergi dengan baik

Nama : Geraldo Da Rosario Semi


Kelas : D
Nit : 21303784

Anda mungkin juga menyukai