Anda di halaman 1dari 3

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab faktor rendahnya motivasi belajar

siswa kelas 5 adalah :


1. Faktor dari diri siswa yang meliputi keinginan, dorongan dan usahanya dalam
belajar serta keadaan diri berupa kesehatan atau adanya cita-cita yang dimiliki.
2. Faktor ekternal di luar diri berupa:
a) Metode yang digunakan guru
b) Keadaan lingkungan belajar yang mendukung dan tidak kondusif
Keluarga yang kurang memberi dukungan atau apresiasi.

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab siswa kelas 5 mengalami kesulitan


dalam menggali informasi penting dari teks adalah:
1.kurangnya konsentrasi pada saat siswa membaca
2. kemampuan literasi atau kemampuan membaca siswa kurang
3. siswa masih merasa malas membaca teks yang panjang.

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab hasil belajar siswa kelas 5 masih
mengalami ketidaktuntasan pada pembelajaran matematika adalah :
1. Siswa masih kesulitan memahami materi yang didapat
2. Siswa merasa matematika adalah pelajaran yang sulit dikerjakan
Siswa belum terlatih megerjakan soal-soal matematika

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab terdapat satu yang tidak bisa
mengikuti pelajaran di untuk semua mata pelajaran:
1. Siswa tersebut adalah ABK
2. Siswa tersebut belum terasah dalam hal bernalar

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab rendahnya konsentrasi belajar siswa di


kelas 5 :
1. Faktor Internal : keadaan diri, belum sarapan, memikirkan masalah yang dimiliki
di rumah
Faktor Ekternal : pembelajaran yang membosankan dan lingkungan yang kurang
kondusif.
Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab terdapat siswa di kelas 5 yang tidak
bisa dikomunikasikan terkait kedisiplinan siswa pada seragam sekolah dan pekerjaan
rumah adalah:
1. faktor motivasi diri dan menejemen waktu yang dimiliki anak masih kurang baik.
2. faktor keluarga yang tidak memperhatikan siswa dengan komunikasi yang kurang
3. faktor guru yang kurang memberi peringatan atau perhatian kepada siswa yang
kurang disiplin.

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab guru dalam mengajar lebih sering
mengunakan metode ceramah dan penugasan adalah :
1. kurangnya guru dalam pengembangan pembelajaran secara profesional
2. guru yang belum percaya diri dengan mencoba metode lainnya.

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab rendahnya kemampuan kelas 5 untuk


memahami ataupun mengerjakan soal yang berkaitan dengan literasi numerik adalah
:
1. siswa belum terbiasa membaca teks dengan kalimat panjang
2. siswa mengalami kesulitan saat memahami soal
siswa masih belum terlatih megerjakan soal literasi numerasi.

Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab guru belum menggunakan soal formatif
dan sumantif yang berbasis HOTS adalah:
1. guru masih memiliki kesulitan dalam menyusun soal
2. guru masih kesulitan dalam mengatasi kemampuan siswa terhadap soal HOTS
Setelah dilakukan analisis terhadap penyebab guru belum pernah menggunakan
aplikasi berbasis android adalah:
1. kemampuan guru terhadap IT yang belum optimal
2. fasilititas sekolah seperti jaringan, wifi, atau proyektor yang kurang mendukung
Peserta dadik yang tidak semuanya memiliki android.

Anda mungkin juga menyukai