Anda di halaman 1dari 12

HELMINTHES

NO STADIUM & SPESIES CIRI-CIRI

1 Telur Dibuahi § Bentuk lonjong


Ascaris lumbricoides § Dinding tebal 2 lapis (lapisan luar
jaringan albuminoid, lapisan dalam
hialin –tipis)
§ Ukuran 60 x 45 μ
§ Isi: embrio sedang membelah

2 Telur Tidak Dibuahi § Bentuk lonjong


Ascaris lumbricoides § Dinding albuminoid
§ Isi: granula

3 Telur Matang § Isi: larva


Ascaris lumbricoides § Merupakan bentuk infektif
§ Terbentuk dalam 3 minggu

4 Telur Decorticated § Hilang lapisan albuminoid


Ascaris lumbricoides

4 Telur (cacing tambang) § Bentuk lonjong


Necator americanus / § Dinding tipis dan jernih
Ancylostoma § Ukuran 60 x 45 μ
duodenale § Berisi 4-8 sel

5 Telur § Bentuk seperti tempayan


Trichuris Trichiura § Dinding kuning tengguli dan kedua
kutub jernih
§ Isi: sel telur

v Perhatikan dengan baik pada saat praktikum karena tidak dapat


memfoto sediaan

FAV
TELUR DIBUAHI

FAV
FAV
TELUR MATANG
(PERHATIKAN
LARVA)

FAV
FAV
TELUR CACING TAMBANG

FAV
FAV
PROTOZOA

NO STADIUM & SPESIES CIRI-CIRI


1 Larva § Bentuk bulat/ lonjong
Entamoeba coli § Jumlah inti 8 buah
§ Inti: Entamoeba
§ Dinding: Hitam dan tebal
§ Besar: 15-22 μ

2 Larva § Bentuk bulat/lonjong


Entamoeba § Jumlah inti 4 buah (berpasangan)
histolytica § Inti: Entamoeba
§ Dinding: Tipis
§ Besar: 10-20 μ

3 Larva § Bentuk lonjong


Giardia lamblia § Terdapat sisa-sisa organel (benda sabit &
aksostil)
§ Inti 2-4 buah
§ Besar: 10-14 μ
§ Dinding rangkap

v Biasanya kista Entamoeba coli lebih besar daripada Entamoeba


histolytica, Kista Giardia lamblia kurang lebih sebesar Entamoeba
histolytica. Tapi lebih baik dipastikan dengan dihitung intinya &
bentuknya.
v Perhatikan dengan baik pada saat praktikum karena tidak dapat
memfoto sediaan

FAV
FAV
FAV
FAV

Anda mungkin juga menyukai