Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang

Indonesia memiliki banyak sekali daerah dan budaya yang berbeda-beda,


setiap daerah memiliki budaya masing-masing. Begitu juga setiap daerah memiliki
pengetahuan budayanya masing-masing. Pengetahuan lokal adalah dasar untuk
pengambilan kebijakkan pada level lokal di bidang kesehatan, pertanian,
pendidikan, pengelolaan sumber daya alam dan kegiatan masyarakat pedesaan.

Pengetahuan budaya local adalah kebijaksanaan suatu daerah dalam


pengambilan kebijakan dalam berbagai hal, contoh dalam bidang kesehatan,
pertanian, pendidikan. Pengetahuan budaya local juga dapat digunakan sebagai
cara pemecahan suatu masalah yang sedang terjadi dalam ruang lingkup budaya
masing-masing.

1.2.Rumusan Masalah

Dengan adanya makalah ini, diharapkan kita dapat mengetahui bagaimana


cara berprilaku arif, bijaksana, yang di implementasikan dalam setiap kebudayaan
yang ada di Indonesia. Khususnya Daerah Istimewa Yogyakarta yang akan kita
bahas dalam makalah kali ini.

1. Bagaimana perwujudan pengetahuan budaya local di Yogyakarta?

2. Bagaimana cara setiap orang mengatasi permasalahan dengan pengetahuan


budaya local?
BAB II

ISI

2.1. Pengetahuan Budaya Lokal

Pengetahuan budaya lokal sendiri adalah pengetahuan lokal yang sudah


sedemikian menyatu dengan sistem kepercayaan, norma, dan budaya serta
diekspresikan dalam tradisi dan mitos yang dianut dalam jangka waktu yang lama.
Saya akan berikan ilustrasi Contohnya sebagai berikut:

Dalam pelaksanaan pembangunan disuatu daerah, hendaknya pemerintah


mengenal lebih dulu seperti apakah pola pikir dan apa saja yang ada pada daerah
yang menjadi sasaran pembangunan tersebut. Adalah sangat membuang tenaga dan
biaya jika membuat tempat wisata tanpa memberi pembinaan kepada masyarakat
setempat bahwa tempat wisata tersebut adalah "ikon" atau sumber pendapatan yang
mampu mensejahterakan rakyat didaerah itu. Atau lebih sederhananya. sebuah
pembangunan akan menjadi sia-sia jika pemerintah tidak mengenal kebiasaan
masyarakat atau potensi yang tepat untuk pembangunan didaerah tersebut.

Dalam Contoh masalah di atas, dapat kita simpulkan bahwa pengetahuan budaya
local sangat diperlukan guna pemerencanaan suatu operasi, dan bagaimana kita
secara bijaksana berfikir positif, negative yang akan kita peroleh jika suatu hal
akan kita lakukan.

2.2. Manfaat Pengetahuan Budaya

Pengetahuan lokal bersifat mencegah perbuatan tidak baik dan membantuk


melakukan aktivitas.

Kedua hal tersebut merupakan pedoman berprilaku dalam kehidupan.

Sebagai contoh
Di Yogyakarta, sangat kental akan adat istiadat kekeluargaan. setiap permasalahan
yang dihadapi baik masalah dalam keluarga maupun masalah antar desa selalu
menggunakan musyawarah, hal tersebut merupakan contoh pengetahuan budaya
local di Yogyakarta.

2.3. Contoh Pengetahuan Budaya Lokal di Yogyakarta

Pengetahuan budaya merupakan kebiasaan dari nenek moyang dahulu yang


berisfat positif dan hingga saat ini tetap lestari sebagai penyeimbang. Pengetahuan
budaya local juga dapat digunakan sebagai suatu inovasi berdasarkan penelitian
permasalahan.

Contoh di Yogyakarta dalam bidang pertanian.

Yogyakarta merupakan salah satu daerah yang dikelilingi oleh gunung merapi, dan
masi cukup banyak lahan kosong di daerah Yogyakarta. Oleh karena itu, lahan
kosong tersebut digunakan sebagai lahan untuk bercocok tanam, seperti sawah dan
lain-lain, dikarenakan struktur tanah dekat gunung merapi merupakan tanah yang
rata-rata subur.

Pengetahuan budaya local Yogyakarta patut kita contoh di bidang pertanian dan
lain-lain. Masih banyak lagi pengetahuan budaya budaya local

[kebun teh] [penggunaan tractor di sawa

Anda mungkin juga menyukai