Anda di halaman 1dari 4

Observasi Proses Pembelajaran Guru -

PelatihanTingkat Dasar
Nama Observer
Tanggal Observasi
Nama Guru yang di observasi
ID Guru yang di observasi
Nama Paud

Petunjuk Pemberian Skor


Item 1 2 3 Skor Pengamatan
A.
Perkembangan
Anak
Guru melarang anak Guru membolehkan anak Guru membolehkan
menyampaikan dan menyampaikan dan anak menyampaikan
menunjukkan emosi negatif menunjukkan emosi negatif dan menunjukkan
seperti marah, takut, sedih. namun tidak membantu anak emosi negatif dan
untuk mengenali emosinya. membantu anak
Kesejahteraan diri anak mengenali emosinya.
1 (well being)
Komunikasi satu arah, dimana Guru memberikan Komunikasi dua arah,
guru mendominasi percakapan kesempatan pada anak untuk guru merespon
anak, dan atau memberikan menyampaikan pendapat dan secara positif celoteh
respon negatif terhadap sekedar mendengarkan tanpa anak dengan
pendapat anak. merespon positif. memberikan
kesempatan anak
untuk menyampaikan
Komunikasi guru dan pendapat dan
2 anak perasaan.
Tidak ada penilaian Penilaian perkembangan anak Penilaian
perkembangan anak dibuat tanpa data yang perkembangan anak
memadai. dibuat berdasarkan
data yang memadai
(adanya pencatatan
anekdot atau
Penilaian perkembangan dokumentasi
3 anak pembelajaran secara
berkala, setidaknya 4
kali dalam 1 bulan).

B.
Pembelajaran
Tidak ada RPP RPP dibuat tanpa melihat RPP dibuat berawal
evaluasi hasil belajar anak dari evaluasi
sebelumnya. pembelajaran anak
4 Rencana Pembelajaran sebelumnya.
Anak belajar menggunakan Proses bermain diselingi Proses belajar melalui
lembar kerja atau kegiatan dengan lembar kerja. bermain dilakukan
terstruktur yang kurang Bermain bersifat penugasan sebagai inti
mengembangkan kreativitas satu arah. pembelajaran.
seperti mewarnai, melipat,
menempel, menggunting,
menulis, mosaik/kolase.
5 Belajar melalui bermain
Tidak tersedia loose parts Loose parts (material Loose parts (material
(material lepasan) atau tidak lepasan) tersedia atau guru lepasan) tersedia atau
mendorong tersedianya loose mendorong anak guru mendorong
part sebagai alat bantu dalam menggunakan loose parts anak menggunakan
proses pembelajaran tetapi belum digunakan loose parts dan guru
secara maksimal untuk mendorong
Penggunaan media (loose mendorong kreativitas anak kreativitas anak
parts atau material sesuai keinginan anak melalui penggunaan
lepasan) dalam loose parts sesuai
6 pembelajaran keinginan anak
Guru menggunakan Guru kadang-kadang Guru menanyakan
pertanyaan tertutup menggunakan pertanyaan pertanyaan terbuka
Membangun berpikir terbuka. dan menggunakan
7 STEAM kosakata STEAM.
Pengaturan kelas Semua anak dalam satu kelas Memfasilitasi pembelajaran Memfasilitasi
pembelajaran melakukan kegiatan yang anak dalam kelompok- pembelajaran anak
sama kelompok kecil. Kegiatan dalam kelompok-
8 belajar kaku & terstruktur. kelompok kecil. Jam &
kegiatan belajar
fleksibel.

C. Kesehatan
dan Gizi
Guru tidak menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan
pesan kesehatan terkait AKB sebagian (50%) pesan semua pesan
kesehatan terkait AKB kesehatan terkait AKB
9 Kesehatan
Guru tidak menyampaikan Guru menyampaikan pesan Guru menyampaikan
pesan mengenai gizi seimbang mengenai gizi seimbang pesan mengenai gizi
yang relevan dengan kepada anak ATAU materi KIE seimbang kepada
keseharian/konteks saat ini (ie (Komunikasi, Informasi, anak DAN materi KIE
: makan teratur, cukup variasi Edukasi seperti stiker, banner, tentang gizi seimbang
gizi) gambar,dll) tentang gizi
10 Gizi seimbang seimbang

Tantangan Guru (Boleh lebih dari satu sesuai kondisi)


Kurang Penguasaan Materi
Kurang Dukungan Kepala Sekolah
Kurang Dukungan Guru Lain
Berbeda Pemahaman dengan Penilik/Pengawas
Kurang Sarana dan Prasarana
Kurangnya Pemahaman Orang Tua
Alat Komunikasi Terbatas
Akses Internet Bermasalah
Keterbatasan Waktu
Proporsi Anak Paud dan Guru Tidak Seimbang
Lainnya

Bimbingan Yang Diberikan (Boleh Lebih dari satu, sesuai yang dilakukan)
Penguatan Materi
Koordinasi dengan guru lain
Koordinasi dengan kepala sekolah
Koordinasi dengan orangtua
Koordinasi dengan Penilik/Pengawas
Pelatihan Teknis Lain (Internet, MS Office,dll)
Lainnya

Tindak lanjut yang disepakati (antara mentor dan mentee/sekolah)

Anda mungkin juga menyukai