Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan    :  SD N
Kelas / Semester        :  VI / 2
Tema 9 : Menjelajah Angkasa Luar
Subtema : Keteraturan Yang Menakjubkan
Materi Pokok          : IPA
Pembelajaran         :  1
Alokasi Waktu         : 120 menit
Hari/Tanggal         :

1. KOMPETENSI INTI (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah
dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.
        
2. KOMPETENSI DASAR (KD)
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR
1 3 Menjelaskan sistem tata 1. Menjelaskan pengertian tata Surya
Surya dan karakteristik 2. Mendeskripsikan karakteristik planet planet
anggota tata surya 3. Memahami cara kerja sistem tata surya
2 4 Membuat model sederhana 1. Membuat miniatur planet
sistem tata surya 2. Mempresentasikan hasil karya

3. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
1. Mengenal sistem tata surya
2. Menjelaskan apa itu sistem tata surya
3. Mendeskripsikan karakteristik anggota tata surya
4. Memahami cara kerja sistem tata surya
5. Membuat model sederhana sistem tata surya

4. MATERI PEMBELAJARAN
1. IPA        : Sistem Tata Surya dan Karakteristik Anggota Tata Surya

5. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan  : STEAM (Sains, Technology, Engineering, Arts, and
Mathematic)
2. Model          : PjBL (Project Based Learning)
3. Metode        : Diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah.

6. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar, dan 10
mengecek kehadiran peserta didik menit
 Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah
seorang peserta didik. (Religius)
 Menyanyi bersama “Indonesia Raya”
(Nasionalisme)
 Peserta didik diminta memeriksa kerapian diri dan
kebersihan kelas.
 Peserta didik memperhatikan penjelasan guru
tentang tujuan, manfaat, dan aktivitas pembelajaran
yang akan dilakukan. (Comunnication)
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya
dengan pelajaran yang akan dilakukan. (Apersepsi)

Fokus Materi yang akan dipelajari


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
1. IPA : Sistem Tata Surya dan Karakteristik
Anggota Tata Surya
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Inti  Peserta didik di bentuk berkelompok, 1 kelompok 100
berisikan 5-6 orang menit
1. Pertanyaan Esensial / Mendasar
 Pendidik akan memulai pembelajaran dengan
menanyakan apakah peserta didik mengetahui apa
itu sistem tata surya. (Communication)
 Selanjutnya pendidik menyampaikan bahwa pada
pembelajaran ini peserta didik akan mempelajari,
sistem tata Surya dan karakteristik anggota tata
surya. (Science)
 Pendidik menampilkan Vidio pembelajaran
mengenai sistem tata surya. (Technology)
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya
terkait video sistem tata Surya
 Pendidik mengarahkan peserta didik untuk
mengamati LKPD yang telah dibuat pendidik
berdasarkan buku siswa (Technology)
1. Latihan soal melalui diskusi kelompok tentang
karakteristik dan cara kerja planet (Critical
Thingking)
2. Menyusun Desain Proyek.
 Selanjutnya, setiap kelompok di berikan tugas besar
(Proyek) membuat miniatur planet
 Pendidik akan menjelaskan secara detail kriteria
produk yang dihasilkan dan peserta didik diarahkan
untuk mulai merancang desain produk dengan
kriteria :
1. Bahan-bahan dan alat apa saja yang dibutuhkan
untuk membuat proyek
2. Memikirkan rencana kedua / Plan B untuk
mengantisipasi terjadinya kegagalan dalam
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
penyelesaian produk.
3. Tahapan-tahapan penyelesaian proyek dan
kemajuan proyek.
4. Menentukan sumber belajar atau fasilitas untuk
memudahkan pengerjaan proyek. (Technology
and Arts)
 Peserta didik bersama kelompoknya diberikan
kebebasan dalam menentukan setiap kriteria tersebut
namun tetap di monitoring dan dibantu oleh
pendidik. (Collaboration)(Originality).
 Setelah rancangan desain proyek selesai. Setiap
kelompok menjelaskan secara singkat dengan
pendidik. Pendidik juga dapat memberikan saran
agar desain lebih matang dan dapat menghasilkan
proyek yang berkualitas. (Communication)
(Fluency)
3. Menentukan Jadwal
 Pendidik memberikan batas waktu penyelesaian
selama 6 hari. Peserta didik diharapkan dapat
konsisten setiap harinya untuk menyelesaikan
proyek yang telah diberikan. Peserta didik dapat
membuat timeline dengan pola :
1. Hari Senin  : …………
Kemajuan proyek :…….%
2. Hari Selasa :…………
Kemajuan proyek :…….%
3. Hari Rabu   :………….
Kemajuan proyek :…….%
4. Hari Kamis :………….
Kemajuan proyek :…….%
5. Hari jumat   :………….
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kemajuan proyek :…….%
6. Hari Sabtu : Presentasi singkat dan pengumpulan
proyek. (Mahtematics and Engineering)
4. Monitoring Kemajuan Proyek
 Pendidik melakukan monitoring terhadap setiap
kelompok dengan memberikan masukan, saran
untuk membantu peserta didik dalam mendesain
rancangan proyeknya
5. Menguji dan Menilai Hasil
 Pendidik menilai hasil pekerjaan peserta didik dan
memberikan apresiasi terhadap hasil kerja peserta
didik
Penutup 6. Mengevaluasi Pengalaman 10
 Bersama-sama peserta didik membuat kesimpulan / menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi) (Communication)
 Pendidik memberi kesempatan kepada peserta didik
untuk menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti. Communication
 Menyanyikan lagu daerah “Ampar-Ampar
Pisang” Nasionalis
 Mengajak semua peserta didik berdo’a menurut
agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran) Religius

7. SUMBER DAN  MEDIA PEMBELAJARAN


1. Buku Guru Tema 9 : Menjelajah Angkasa Luar Kelas 6 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2018).
2. Buku Siswa Tema 9 : Menjelajah Angkasa Luar Kelas 6 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2018).
3. Vidio Pembelajaran Sistem Tata Surya
4. Gambar benda-benda luar angkasa (galaksi dan sistem tata surya secara
umum), peralatan penulis, kertas tulis dan kertas karton.

8. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR


1. Penilaian Sikap
Perubanan Tingkah Laku
Teliti Cermat Percaya Diri
No Nama
K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 …………….

2 …………….

3 ……………..

dst ……………..

Keterangan:  K (Kurang) : 1,  C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (Sangat Baik) : 4


2. Penilaian Pengetahuan
Bentuk Penilaian : Tes Tertulis dan Proyek
3. Penilaian Keterampilan
1. Penilaian Unjuk Kerja
 Mampu berdiskusi dengan baik dengan kawan sebaya
 Mampu mempresentasikan hasil diskusi dengan baik.
 Mampu menyelesaikan proyek secara berkelompok dengan baik.
4. Rubrik Penilaian

Perlu
Aspek Baik Sekali Baik Cukup
Bimbingan
Pengetahuan Mampu Mampu 75 % Mampu 50% Tidak
1. Menjelaskan 100%, menjawab, menjawab, mampu
sistem tata menjawab, membedakan membedakan menjawab,
surya dan membedakan , memahami , memahami membedakan
karakteristikny , memahami sistem tata sistem tata , memahami
a sistem tata surya dengan Surya dengan sistem tata
2. Memahami surya dengan baik. baik Surya dengan
cara kerja baik. baik
sistem tata
surya

Mengetahui
Kepala Sekolah

(Nama Kepala Sekolah)

Anda mungkin juga menyukai