Anda di halaman 1dari 3

Format RPP Modifikasi untuk Peserta Didik Berkebutuhan Khusus pada Kelas Inklusi

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) K-13

Sekolah : SMP Negeri 1 Tualang


Kelas IX
Materi : Listrik Dinamis
Submateri : Rangkaian Seri dan Paralel
Alokasi waktu : 2 JP

A. Tujuan Pembelajaran

Tujuan Pembelajaran Peserta Didik Tujuan Pembelajaran Peserta Didik


Reguler Berkebutuhan Khusus

Membedakan karakteristik rangkaian seri Membedakan karakteristik rangkaian seri


dan paralel dan paralel

B. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Tahapan Siswa Reguler Siswa


Berkebutuhan
Khusus
Pendahuluan Menyampaikan  Berdoa bersama  Berdoa bersama
tujuan dan  Menanyakan  Menanyakan
memberikan kondisi (fisik dan kondisi (fisik dan
motivasi emosional) emosional)
 Memotivasi  Memotivasi
siswa untuk siswa untuk
bergembira bergembira
selama belajar selama belajar

Kegiatan inti Eksplorasi  Siswa melihat  Siswa melihat


gambar skema gambar skema
rangkaian seri rangkaian seri
dan paralel dan paralel
 Siswa  Siswa
membedakan membedakan
bentuk skema bentuk skema
rangkaian seri rangkaian seri
dan paralel dan paralel

Elaborasi  Siswa duduk  Siswa duduk


berkelompok berkelompok
 Siswa melakukan  Siswa menonton
praktikum praktikum
rangkaian seri rangkaian seri
dan paralel dan paralel
melalui video
Konfirmasi  Bertanya kepada  Bertanya kepada
siswa hal yang siswa hal yang
belum dipahami. belum dipahami.
 Melakukan  Melakukan
tanya jawab tanya jawab
 Memberikan sesuai dengan
penguatan dan kebutuhan
kesimpulan peserta didik
untuk menjawab
 Memberikan
penguatan dan
kesimpulan

Penutup  Memberikan  Memberikan


pujian kepada pujian kepada
siswa siswa
 Memberikan  Memberikan
penilaian penilaian
 Memberikan  Memberikan
umpan balik penguatan
terhadap proses
dan hasil
pembelajaran

C. Media Pembelajaran
1. Gambar rangkaian seri dan paralel
2. Alat dan bahan praktikum
3. Video pembelajaran
D. Penilaian

No Indikator Teknik Bentuk Instrumen


Membedakan karakteristik tertulis gambar Siswa regular:
rangkaian seri dan paralel Menggambar rangkaian seri
dan paralel dan
menyelesaikan penerapan
soal
Siswa berkebutuhan
khusus
Menggambar rangkaian seri
dan paralel

Mengetahui Perawang, 19 Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mapel

NURJAMLIAH, S.Pd, M.Pd ERZA MARLINI, S.Pd


NIP 127308271996062002 NIP 198308062010012016

Anda mungkin juga menyukai