Anda di halaman 1dari 6

KAUM MUSLIMIN DAN MUSLIMAT RAHIMAKUMULLAH

KHUTBAH HARI RAYA IDUL FITRI Bulan Ramadhan 1435 H/2014 M telah meninggalkan kita yaitu bulan yang
1435 H/2014 M penuh berkah, penuh rahmat, ampunan terhadap umat Muhammad yang
KAB. BOMBANA bersungguh-sungguh memanfaatkan Ramadhan dengan Amaliah Tadarrus, Shalat
Tarwih dan berpuasa di siang hari dengan penuh keyakinan meraih kemenangan
demi kebahagiaan dunia dan akhirat.

‫ﺍﻟﺴﻼﻡ ﻋﻟﻴﻜﻡ ﻮﺮﺤﻤﺔ ﷲ ﻮﺑﺮﻜﺎ ﺘﻪ‬ Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu.....

Rasanya berat meninggalkan bulan ramadhan, ingin rasanya kita terus berada
‫ﷲ ﺍﻛﺑﺮ ﻜﺑﻴﺮ‬x٩ di bulan nan indah ini, Namun waktu tetaplah berlalu , kini saatnya kita dan seluruh
umat islam di seluruh dunia merayakan kemenangan kita semua . Gema Takbir, tahlil
‫ ﻭﻟﺤﻤﺪ ﻟﻟﻪ ﻛﺛﻴﺮﺍ ﻭﺴﺑﺤﺎ ﻦ ﷲ ﺑﻛﺮﺓ ﻭﺍﺼﻴﻼ ﻻ ﺍﻟﻪ ﺍﻻ‬٬‫ﷲ ﺍﻛﺑﺮ ﻜﺑﻴﺮ‬ dan tahmid pun berkumandang dimana-mana. Umat Islam di seluruh Dunia bersatu
‫ ﺠﻧﺪ ﻩ ﻭﺤﺯ ﻡ ﺍﻻ ﺤﺯﺍ ﺐ‬$‫ ﻭﻨﺼﺮ ﻭﻋﺑﺪ ﻩ ﻭﺍﻋﺬ‬$‫ ﻭﺼﺪﻖ ﻭﻋﺪﻩ‬$‫ﷲ ﻭﺤﺪﻩ‬ padu melantunkan irama Takbir, tahmid dan tahlil yang merupakan refleksi dan
realisasi rasa syukur terhadap nikmat yang telah dianugerahkan kepada mereka
‫ ﻭﻟﻮﻜﺮﻩ ﺍﻟﻜﺎ‬٬$‫ ﻻ ﺍﻟﻪ ﺍﻻ ﷲ ﻭﻻ ﻨﻌﺑﺪ ﺍﻻ ﺍﻴﺎﻩ ﻤﺤﻟﺼﻴﻦ ﻟﻪ ﺍﻟﺪﻴﻦ‬٬‫ﻭﺤﺪ ﻩ‬ karena berhasil menunaikan rentetan ibadah pada bulan ramadhan sebagai jaminan
‫ ﻜﺮﻩ ﺍﺍﻟﻤﻧﺎ ﻔﻗﻮ ﻦ ﻻ ﺍﻟﻪ ﺍﻻ ﷲ ﻮ ﷲ ﺍ‬$‫ﻔﺮﻮﻦ ﻭﻟﻮﻜﺮﻩ ﺍﻟﻤﺴﺮﺍ ﻜﻮﻦ ﻭﻟﻮ‬ untuk mendapatkan ganjaran dan ampuan Allah SWT dan kembali fitrah seperti anak
yang baru lahir. Gema takbir, tahmid dan tahlil juga sebagai ungkapan kesadaran,
٬ ‫ﻛﺑﺮ ﷲ ﺍ ﻛﺑﺮ ﻮ ﷲ ﺍﻟﺤﻤﺪ ﺍﻟﺤﻤﺪ ﻟﻟﻪ ﺍﻟﻨ ﻱ ﺬ ﺤﺐ ﻟﻟﻤﺗﻗﻴﻦ‬ keyakinan serta merupakan panji-panji kemenangan dan kejayaan umat Islam.
‫ﻮﻟﻤﺯ ﻦ ﺑﺎ ﻟﺼﺪ ﻨﻑ ﻮﻨﻬﺎ ﻧﺎﻋﻦ ﺍﻟﻜﺬ ﺏ ﺍﺷﺤﺪ ﺍﻦ ﻻ ﺍﻟﻪ ﺍﻻ ﷲ ﻮﺍﺸﻬﺪ‬ Gema takbir yang dilantunkan oleh Kaum Muslimin dan Muslimat pada hari
‫ ﺍﻟﻟﻫﻡ ﺼﻝ ﻭﺴﻟﻡ ﻋﻟﻰ ﺴﻴﺪ ﻨﺎ ﻤﺤﻤﺪ ﻭﻋﻟﻰ‬٬‫ﺍ ﻦ ﻤﺤﻤﺪﺍ ﻋﺑﺪﻩ ﻮﺮﺴﻮﻟﻪ‬ raya ini membuat kita membayangkan ingin meraih sesuatu yang tak mungkin kita
wujudkan.
‫ ﻔﻴﺎ ﻋﺑﺎ ﺪ ﷲ ﺍﺘﻗﻮﺍ ﷲ ﺤﻖ ﺘﻗﺎ ﺘﻪ‬٬‫ﺍﻟﻪ ﻭﺼﺤﺑﻪ ﺍ ﺟﻤﻌﻴﻦ ﺍﻤﺎ ﺑﻌﺪ‬
‫ﻮﻻ ﺘﻤﻮﺘﻦ ﺍﻻ ﻮﺍﻧﺘﻡ ﻤﺴﻟﻤﻮﻦ‬ - Suami istri yang telah berpisah membayangkan indahnya kehidupan ketika
berkumpul dengan keluarga menikmati indahnya hari raya;

1 2
- Para Orang tua mengingat anak-anaknya di rantau orang dan mempunyai Puasa adalah menahan diri dari hal-hal yang membatalkan puasa sejak dari
keinginan agar mereka dapat berkumpul bersama merayakan hari terbitnya fajar shidiq Hingga terbenamnya matahari. Dalam puasa inilah umat islam
kemenangan; dilatih untuk jujur. Mengapa? Sebab puasa adalah ibadah batin sehingga tidak ada
yang mengetahui seseorang kecuali Allah SWT. Seseorang yang berpuasa bisa saja
- Anak yatim piatu yang tak punya kuasa hanya meneteskan air mata karena secara sembunyi-sembunyi makan dan minum serta tetap mengaku bahwa dia
melihat teman sebayanya berkumpul dengan keluarganya menikmati berpuasa. Tetapi mengapa orang yang berpuasa tidak melakukan hal yang demikian
hidangan yang disuguhkan oleh ibunya, si yatim hanya bisa membayangkan meskipun pada dasarnya tidak ada orang yang tau tentang apa yang dikerjakannya?
seandainya orang tuaku masih hidup, aku pun dapat merasakan hal yang Tentu saja mereka tidak makan dan minum karena mereka yakin bahwa Allah
sama, maka beruntung dan bahagianya diantara kita masih memiliki orang tua mengetahui dan menyaksikan apa yang mereka kerjakan.
dan mampu merawat dengan sebaik-baiknya.
Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu.....

Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu..... Jamaah Shalat Idul Fitri yang berbahagia

Adapun Judul Kutbah idul Fitri kali ini adalah “IBADAH PUASA MENGANTAR Kejujuran adalah mata uang yang berlaku dimana-mana, demikian kata
MANUSIA MENJADI PRIBADI YANG JUJUR”. pepatah. Jujur adalah sifat yang dimiliki oleh Para Nabi dan Rasul dan wajib
diikuti oleh orang-orang yang beriman.

KAUM MUSLIMIN DAN MUSLIMAT RAHIMAKUMULLAH Rasulullah SAW bersabda :

Bulan Ramadhan adalah bulan istimewa, Penghulunya semua bulan karena di


bulan ramadhan inilah Allah SWT mewajibkan umat islam berpuasa di siang hari dan
‫ ﻖ ﻔﺈ ﻥ ﺍﻠﺼﺪ ﻖ ﻴﻬﺪﻯ ﺍﻠﻰ ﺍﻠﺑﺮﻮ ﺍﻥ ﺍﻠﺑﺮ ﻴﻬﺪ ﻯ‬$‫ﻋﻠﻴﻜﻡ ﺑﺎﻟﺼﺪ‬
sebagaimana diketahui kewajiban puasa hanya ada di bulan ramadhan, tidak ada ‫ﺍﻠﻰ ﺍﻠﺟﻨﺔ ﻮﺍﻥ ﺍﻠﺮﺟﻞ ﻠﺘﺼﺪ ﻑ ﺤﺘﻰ ﻴﻜﺘﺏ ﻋﻧﺪ ﷲ ﺼﺪ ﻴﻌﺎ ﻭﺍﻴﺎ ﻜﻡ‬
dibulan yang lainnya kecuali puasa nadzar.
‫ﻭﺍﻟﻜﺬﺏ ﻔﺈ ﻦ ﺍﻟﻜﺬ ﺏ ﻴﻬﺪﻯ ﺍﻠﻰ ﺍﻟﻔﺟﻭﺭ ﻭﺍﻦ ﺍﻟﻔﺟﻭﺭ ﻴﻬﺪﻯ ﺍﻠﻰ ﺍﻟﻨﺎ ﺭ‬
‫ﻭﺍﻦ ﺍﻠﺮﺟﻞ ﻟﻴﻜﺬ ﺏ ﺤﺘﻰ ﻴﻜﺘﺏ ﻋﻨﺪ ﷲ ﻜﺬﺍﺑﺎ‬

4
3
Artinya : Hendaknya kalian selalu jujur karena kejujuran menuntun kepada Dahulu Rasulullah SAW di imani oleh para sahabat karena kejujuran,
kebajikan. Dan kebajikan menuntun kepada syurga. Sesungguhnya seseorang seandainya beliau tidak jujur, tentu tidak akan ada yang beriman kepada beliau
yang jujur di tulis disisi Allah sebagai Orang Jujur, dan janganlah kalian karena apa yang beliau katakan selalu bertentangan dengan hawa nafsu dan
berdusta karena dusta itu menuntun jalan menuju kejahatan dan kejahatan bertentangan dengan adat yang berlaku. Akan tetapi karena beliau sejak kecil dikenal
itu menuntun seseorang menuju neraka. Sesungguhnya orang yang berdusta dengan julukan “Al-Amin” atau orang yang dapat dipercaya maka semakin hari
ditulis disisi Allah sebagai Pendusta. semakin banyak orang yang yakin akan kebenaran yang dibawa oleh Baginda Rasul
Muhammad SAW.
Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu.....
Hadirin Kaum Muslimin, Muslimat Jama’ah idil Fitri Rahimakumullah ! Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu.....
Hadirin Kaum Muslimin, Muslimat Jama’ah idil Fitri Rahimakumullah !
Diakhirat orang yang jujur akan dicatat di sisi Allah sebagai orang yang jujur
dan akan dimasukkan ke dalam Syurga. Di dunia orang yang jujur akan dipercaya Sebaliknya orang yang berdusta tentu tidak akan di sukai oleh orang banyak.
banyak orang, seorang suami yang jujur akan di cintai oleh istrinya dan demikian pula Sekali orang merasa di tipu, seumur hidup ia tidak akan dipercaya lagi. Satu
sebaliknya seorang istri yang jujur semakin disayangi oleh suaminya. Seseorang yang kedustaan akan diikuti oleh kedustaan berikutnya hingga si pendusta bingung akan
berbisnis dengan kejujuran akan disenangi oleh partner bisnisnya dan akan merasa berdusta bagaimana lagi tatkala kedustaannya diketahui oleh orang banyak .
beruntung mempunyai rekan bisnis yang mengutamakan kejujuran, seorang pegawai diakhirat orang yang berdusta akan ditempatkan di neraka. Bahkan lebih dari itu,
yang jujur akan disenangi atasanya, begitu pula pejabat yang jujur akan dicintai oleh dusta adalah salah satu ciri dari orang munafik. Rasulullah SAW bersabda :
rakyat meskipun ia sudah tidak lagi menduduki jabatan, rakyat masih cinta
kepadanya.
‫ ﺍﺫﺍ ﺤﺪ ﺙ ﻛﻨ ﺏ ﻮﺍﺫ ﺍﺍ ﯘﺘﻤﻥ ﺤﺎ ﻥ ﻭﺍ ﺫﺍ‬: ‫ﺍﻴﺔ ﺍﻟﻤﻧﺎ ﻓﻖ ﺛﻼﺙ‬
Bersifat jujur bukan hanya semata-mata kewajiban kita, akan tetapi bersifat ‫ﻮﻋﺪ ﺍﺨﻠﻒ‬
jujur adalah kebutuhan kita,sebab didunia vkejujuran akan membawa kepada
keberuntungan sedangkan di akhirat kejujuran akan mengantarkan kepada tempat Artinya : tanda orang munafik ada 3 ; apabila berbicara ia berdusta, apabila
kenikmatan yaitu syurga. dipercaya dia berkhianat dan apabila dia berjanji dia ingkar (HR Al-Bukhari)

Berdasarkan hadist tersebut disimpulkan bahwa salah satu sifat dari orang
munafik, sedangkan orang yang munafiksangat dicela dalam Agama Islam. Allah
mengancam orang munafik dalam firmannya dalam QS An-Nisa Ayat 145 :

5 6
       Maksud hadist tersebut adalah meskipun akibat dari perkataan yang benar itu
pahit, tetap kita diperintahkan untuk mengatakannya. Kadangkala orang berkata jujur
     akan mendapatkan musuh yang banyak, kadang orang yang berkata jujur dianggap
penghalang rencana busuk orang-orang tertentu , tetapi apapun yang terjadi
Artinya : Sesungguhnya orang-orang munafik itu (ditempatkan) pada tingkatan kejujuran harus di jadi pegangan teguh kita.
neraka yang paling bawah dari neraka. dan kamu sekali-kali tidak akan mendapat
seorang penolongpun bagi mereka.
Allah berfirman dalam QS An-Nisa Ayat 9 :
Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu.....
     
Alangkah beratnya dosa dusta di Akhirat kelak, mereka diancam neraka yang
paling bawah. Lalu Bagaimanakah hukuman pendusta di dunia? Di dunia orang yang Artinya : Oleh karena itu hendaklah mereka bertaqwa kepada Allah dan
suka berdusta tidak akan dipercaya. Jika ia berbisnis maka orang yang diajak berbisnis hendaknya mereka mengucapkan perkataan yang benar.
akan menolak, jika berbicara orang enggan mendengarkannya, lebih menyedihkan
didalam keluarganya ia tidak akan mendapat kepercayaan dari istri dan anak-
anaknya, jika ia menjadi pejabat, maka ia akan dibenci oleh rakyat, dan apabila tidak Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu.....
menduduki jabatannya lagi maka akan dicemooh oleh orang disekitarnya. Hadirin Kaum Muslimin, Muslimat Jama’ah idil Fitri Rahimakumullah !

Allahu Akbar 3x Walillahil Hamdu..... Alangkah pentingnya sifat kejujuran dimiliki seseorang karena kejujuran akan
Kaum Muslimin dan Muslimat Rahimakumullah mengantarkan kita kepada kebahagian yang hakiki. Melalui tempaan ibadah puasa
sebulan lamanya, melatih kita bersifat jujur pada seluruh sendi-sendi kehidupan.
Begitu pentingnya sifat jujur sehingga Rasulullah SAW bersabda : Dihari yang fitri ini kami mengajak pula seluruh jamaah untuk saling maaf-
memaafkan antara satu sama lain demi terwujudnya fitrah kesucian manusia yang
‫ﻗﻞ ﺍﻟﺤﻕ ﻮﻠﻭﻛﺎ ﻥ ﻤﺭﺍ‬ sebenarnya.

Artinya ; Katakanlah kebenaran itu meskipun Pahit (HR. Ibnu Hibban)

8
Marilah bersama-sama kita tengadahkan kedua tangan kita, hadirkan jiwa dan
7
raga kita, heningkan ruh dan pikiran kepada Maha Mulia memohon kepada Allah
dengan penuh keikhlasan. Semoga kita yang hadir disini dan umat islam lainnya Anugrahkanlah kepada kami jiwa-jiwa yang jujur :pemimpin yang jujur,
senantiasa dinaungi rahmat dan magfirah Allah. pejabat yang jujur, suami yang jujur, istri yang jujur, anak yang jujur, guru yang jujur,
siswa yang jujur, pedagang yang jujur dan pembeli yang jujur.
‫ﺍﺸﻬﺪ ﺍﻥ ﻤﺤﻤﺪ ﻻ ﺍﻟﻪ ﺍﻻ ﷲ ﻭﺍﻟﻴﻪ‬٬‫ﺍﻟﺤﻤﺪ ﻟﻟﻪ ﺍﻟﻌﺯﻴﺯ ﺍﻟﻐﻓﻭﺭ‬ Ya Allah terimalah ibadah kami, shalat kami, ruku dan sujud kami, puasa kami
‫ ﺍﻥ ﻤﺤﻤﺪﺍ ﻋﺑﺪﻩ ﻭﺭﺴﻭﻟﻪ ﺍﻟﺸﻛﻮﺭ ﺍﻟﻟﻬﻡ ﺻﻟﻰ ﻭﺴﻟﻡ ﻋﻟﻰ‬$‫ﺍﻟﻨﺴﺭﻭﺍﺸﻬﺪ‬ dan doa-doa kami.
‫ﺴﻴﺪﻧﺎ ﻤﺤﻤﺪ ﻭﻋﻟﻰ ﺍﻟﻪ ﻭﺼﺤﺑﻪ ﻭﻤﻦ ﺗﺑﻌﻪ ﺑﺈ ﺤﺴﺎ ﻦﺍ ﺟﻤﻌﻴﻥ ﺍﻤﺎ ﺑﻌﺩ‬
‫ﺍﻟﻠﻬﻡ ﺍﻏﻓﺮ ﻟﻠﻤﺴﻟﻤﻴﻦ ﻮﺍﻠﻤﺴﻠﻤﺎ ﺕ ﻮﺍﻟﻤﺆﻤﻧﻴﻦ ﻭﺍﻟﻤﺆﻤﻧﺎ ﺕ ﺍﻷﺣﻴﺎﺀ‬
‫ﻓﻴﺎﻋﺑﺎ ﺩ ﷲ ﺍﺘﻗﻭﺍﷲ ﺣﻕ ﺘﻗﺎ ﺘﻪ ﻮﻻ ﺘﻤﻮﺘﻦ ﺍﻻ ﻮﺍﻧﺘﻡ ﻤﺴﻟﻤﻮﻦ‬
‫ﻤﻨﻬﻡ ﻭﺍﻻﻤﻭﺍﺕ ﺍﻧﻙ ﺴﻤﻴﻊ ﻗﺭﻴﺏ ﻤﺟﻴﺏ ﺍﻟﺪﻋﻭﺍﺕ ﻴﺎ ﻗﺎﺽ ﺍﻟﺤﺎ‬
Ya Allah Tuhan semesta alam , sinarilah hati kami dengan cahaya
PETUNJUKMU, sebagaimana engkau menyinari bumi dengan cahaya matahari dan ‫ ﺭﺑﻨﺎ ﻇﻟﻤﻨﺎ ﺍﻨﻓﺴﻨﺎ ﻭﺍﻥ ﻟﻡ ﺗﻐﻔﺭﻟﻨﺎ ﻭﺗﺭﺤﻤﻨﺎ ﻟﻨﻛﻭﻨﻥ ﻣﻥ‬،‫ﺤﺎﺕ‬
rembulanmu. ‫ ﺭﺑﻨﺎ ﺍﺗﻨﺎ ﻔﻰﺍﻟﺪﻨﻴﺎ ﺤﺳﻨﺔ ﻭﺍﻷﺧﺭﺓ ﺤﺳﻨﺔ ﻭﻗﻴﻨﺎﻋﺫﺍﺏ ﺍﻟﻨﺎﺭ‬،‫ﺍﻟﺧﺴﺭﻴﻥ‬
Ya Allah....Ya Tuhan Kami panjangkan umur kami, mudahkan rezeki kami, ‫ ﻟﻟﻪ‬$‫ﻭﺻﻟﻰ ﷲ ﻋﻟﻰ ﺳﻴﺪﻨﺎ ﻣﺣﻣﺪ ﻭﻋﻟﻰ ﺍﻟﻪ ﻭﺼﺤﺑﻪ ﺍﺟﻣﻌﻴﻥ ﻭﺍﻟﺣﻣﺪ‬
anugerahkan kami kesehatan dan kekuatan, tanamkan iman di dalam hati kami Ya
Allah YA DZAL JALALIL WAL IKRAM.
‫ﺭﺏ ﺍﻟﻌﺎ ﻟﻣﻴﻥ‬
Ya Allah jadikanlah ibadah puasa kali sebagai sarana penghapus dosa dan
kesalahan kami, jadikanlah ia sebagai sarana perbaikan diri kami keluarga dan umat ‫ﻭﺍﻟﺴﻟﻡ ﻋﻟﻴﻜﻡ ﻭﺭﺤﻣﺔ ﷲ ﻭ ﺑﺭﻜﺎ ﺗﻪ‬
kami.
Berikanlah kekuatan kepada kami untuk senantiasa berbuat baik, bersikap
jujur dalam berbagai kehidupan kami.

9
10
KHUTBAH SERAGAM
HARI RAYA IDUL FITRI
1435 H/2014 M

IBADAH PUASA MENGANTAR MANUSIA


MENJADI PRIBADI YANG JUJUR

(DRS. KH.SAHABUDDIN, M. Si)

KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN BOMBANA


TAHUN 2014

@Copy right: Bimas Islam Kemenag Kab. Bombana


Email :Bimasislam.bombana@yahoo.co.id

Anda mungkin juga menyukai