Anda di halaman 1dari 1

Matematika Ekonomi

Bagi yang mau full jawaban diketik rapi wa saja


081227589105

No. Soal Skor


1. Nilai sekarang (present value) adalah sejumlah nilai yang dibungakan untuk memperoleh nilai yang lebih 20
besar di masa yang akan datang. Jika Anda berencana untuk membeli lightstick BTS seharga Rp4.550.000,
berapa lamakah waktu yang dibutuhkan untuk menyimpan uang Anda di bank apabila bunga deposito adalah
7,5% per tahun dan modal awal Anda sebesar Rp3.500.000?

2. Pajak penjualan yang dikenakan pemerintah terhadap suatu barang akan mengakibatkan harga barang 30
menjadi lebih tinggi dan berdampak pada penurunan jumlah barang yang diminta konsumen. Jika informasi
terkait penjualan produk kosmetik impor sebelum pajak adalah sebagai berikut:

Harga Permintaan (dalam ribu unit) Penawaran (dalam ribu


unit)
$5 35 50
Bagaimanakah
$6 titik keseimbangan
30 permintaan dan penawaran
60 produk tersebut sebelum dan setelah
dikenakan pajak (pajak yang ditetapkan adalah sebesar 5%)?

3. Kurva indiferen (indifference curve) adalah kurva yang menghubungkan titik-titik kombinasi dari sejumlah 25
barang tertentu yang dikonsumsi dan memberikan tingkat kepuasan yang sama, atau keadaan di mana
konsumen berada dalam keadaan indifferen dalam mengkonsumsi berbagai jenis barang. Jika kurva
indifference seorang konsumen disusun dari persamaan 2xy = a dengan harga barang x adalah 10, harga
barang y adalah 5 dan total pendapatan sebesar 100, berapakah kombinasi barang x dan y yang bisa
dikonsumsi?

4. Biaya produksi adalah sejumlah modal atau dana yang dikeluarkan oleh perusahaan untuk menghasilkan 25
sejumlah barang atau jasa, sedangkan penerimaan adalah hasil penjualan barang dan jasa yang didapatkan
oleh produsen. Jika fungsi biaya total sebuah perusahaan adalah:
C = f (Q) = 1 Q3 − 5Q2 + 120
3
Dengan C = biaya total dan Q = kuantitas barang. Berapakah laba maksimum yang bisa didapatkan
perusahaan jika harga jual barang tersebut sebesar 75 per unit?

Skor Total 100

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai