Anda di halaman 1dari 8

ASUHAN KEBIDANAN

PADA IBU HAMIL DENGAN HIPERTENSI


DI PUSKESMAS KOTA BARU

PUSKESMAS/RS : PUSKESMAS KOTA BARU


NAMA PETUGAS : DEWI MULYANTI, A.Md.Keb
NIP : 19770412 200604 2021
RUANGAN : KIA

No. Register : 10459


Masuk RS/PKM Tanggal/Pukul : 08 -12- 2021

I. PENGKAJIAN DATA
A. Data Subjektif
1. Identitas
Nama Ibu : SISILAWATI Nama Suami : MASWIN
Umur : 28 TAHUN Umur : 37 TAHUN
Suku/Bangsa : WNI Suku/Bangsa : WNI
Agama : ISLAM Agama : ISLAM
Pendidikan : SMP Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : WIRASWASTA
Alamat Kantor : - Alamat Kantor : -
Alamat Rumah : DESA TJ GUNUNG Alamat Rumah : DESA TJ GUNUNG
Telp : - Telp : -

2. Alasan Datang : Ibu mengatakan ingin memeriksakan kehamilannya


3. Keluhan Utama : Ibu mengatakan sakit kepala
4. Riwayat Menstruasi
Menarche : 12 Tahujn Sifat darah : Encer
Siklus : 28 Hari Keluhan : Tidak ada
Lama : 5 Hari Bau : Anyir
5. Riwayat Perkawinan
Status perkawinan : Kawin Menikah ke : 1(pertama)
Lama perkawinan : 10 Tahun Umur waktu menikah : 18 Tahun
6. Riwayat Obstetri
N Kehamilan Persalinan Bayi Penyulit
Tahun
o Uk Penyulit Uk Cara Penolong Penyulit BB PB JK Keadaan Nifas
Tidak Tidak Tidak
1 2013 40 40 Normal Bidan 2500 47 L Hidup
ada ada ada
Tidak Tidak Tidak
2. 2017 40 40 Normal Bidan 2800 48 L Hidup
ada ada ada
Hamil
3.
ini

7. Riwayat Kehamilan ini :


HPHT : 15-05-2021
TP : 22-02-2021
8. Riwayat Ginekologi
Perdarahan diluar haid                                                            : Tidak ada
Riwayat Keputihan                                                                 : Tidak ada
Riwayat nyeri saat berhubungan badan                                  : Tidak ada
Perdarahan saat berhubungan badan                                       : Tidak ada
Riwayat adanya tumor pada payudara dan alat kandungan    : Tidak ada
9. Riwayat kontrasepsi yang di gunakan

Tahun Tahun
No. Jenis kontrasepsi Tempat Keluhan
Pakai Berhenti
1. KB Suntik 3 bulan 2013 2020 Puskesmas Tidak ada-
10. Riwayat kesehatan
a. Penyakit yang pernah/sedang di derita( menular, menurun dan menahun) : Tidak ada
b.  Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga(menular, menurun dan menahun) : Tidak ada
c.  Riwayat keturunan kembar : Tidak ada
d.  Riwayat rawat inap dan operasi : Tidak ada
e.  Riwayat alergi obat : Tidak ada

11. Pola pemenuhan kebutuhan


a.    Nutrisi
Makan Minum
Jenis : Nasi,Lauk,Sayur dan Buah Air putih
Frekuensi : 3x/Hari Sering
Porsi : 1-2 Piring 7-8 gelas / hari
Pantangan : Tidak ada Tidak ada
Keluhan : Tidak ada Tidak ada
b.   Eliminasi
BAK BAB
Frekuensi : Sering 1x/hari
Warna : Kuning jernih Kuning Kecoklatan
Konsistensi : cair Lembek,kadang agak padat
Keluhan : Tidak ada Tidak ada
c.   Istirahat
Tidur siang Tidur malam
Lama : 1-2 jam 7- 8 jam
Keluhan : Tidak ada Tidak ada
d.  Personal Hygiene
Mandi : 2x/hari,klu cuaca panas biasa 3x/hari
Ganti pakaian : Ibu mengganti celana dalam apabila merasa lembab dan basah
Gosok gigi : 3x/hari
Keramas : 2 hari sekali
e.  Pola seksualitas
Frekuensi : 2x dalam seminggu
Keluhan : Tidak ada
f.  Pola aktivitas (terkait kegiatan fisik, olah raga): Jalan pagi dan mengerjakan pekerjaan rumah tangga
g. Riwayat Kesehatan :
- Penyakit sistemik yang pernah di derita :
1. Jantung : Tidak ada
2. Ginjal : Tidak ada
3. Asma / TBC Paru : Tidak ada
4. Hepatitis : Tidak ada
5. Sifilis : Tidak ada
6. HIV : Tidak ada
7. DM : Tidak ada
8. Hipertensi : Ada
9. Dan lain-lain : Tidak ada
- Penyakit yang sedang di derita keluarga :
1. Jantung : Tidak ada
2. Hipertensi : Tidak ada
3. Ginjal : Tidak ada
4. Dan lain-lain : Tidak ada
- Riwayat keturunan kembar : Tidak ada
12. Data psiko-sosio-spiritual(pengetahuan ibu dan keluarga tentang kontrasepsi,pengambilan keputusan,
kegiatan ibadah,keadaan ekonomi keluarga : Tidak ada masalah

B. Data Objektif
1. Pemeriksaan Umum
Keadaan umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
Status emosional : Stabil
Tafsiran Persalinan : 22-02-2022
Tanda-tanda vital :
TD : 162 / 107 mmhg R : 24x/menit TB : 160 cm Lila : 28 cm
N : 84X/menit S : 36,5’C BB : 70 kg IMT : 27,34 ( Normal )
2. Pemeriksaan fisik
Kepala : Pertumbuhan rambut tampak merata,warna rambut hitam,kulit kepala bersih
dan tidak tampak berketombe
Wajah : Tidak pucat,tidak ada odem,dan tidak tampak chloasma gravidarum
Mata : Simetris,sclera bening dan conjunctiva tidak anemis
Hidung : Hidung tampak bersih,tidak tampak sumbatan jalan napas seperti polip dan tidak
Tampak pernafasan cuping hidung
Mulut : Tidak tampak sariawan,lidah tampak bersih dan gigi tidak caries
Telinga : Simetris,bersih,tidak tampak adanya pengeluaran cairan dan peradangan
Leher
Kelenjar thyroid : Tidak ada pembesaran
Kelenjar lymfe : Tidak ada pembesaran
Kelenjar paratiroid : Tidak ada pembesaran
vena jugularis : Normal
Dada
Payudara : Tidak teraba benjolan
Pembesaran : Normal
Bentuk : Simetris/Normal
Keadaan putting : Menonjol keluar
Pengeluaran : Belum ada
Hyeprpigmentasi : +/+
Benjolan : Tidak ada
Abdomen : Terjadinya pembesaran uterus sesuai usia kehamilan,tidak
ada bekas operasi.
Pemeriksaan Kebidanan :
1. Palpasi
a. Leopold I : Teraba satu bagian bulat,lunak dan tidak melenting pada perut ibu bagian atas
TFU 4 jari di atas pusat , TFU 29 cm
b. Leopold II : Teraba satu bagian panjang,keras,menahan pada perut ibu sebelah kiri dan teraba
bagian kecil-kecil atau ekstremitas pada perut ibu bagian sebelah kanan ibu
c. Leopold III : Teraba satu bagian bulat,keras dan melenting pada perut ibu bagian bawah
dan masih dapat digoyangkan.
d. Leopold IV : Kepala belum masuk PAP
2. Fetus
a. Pergerakan janin dapat dirasakan
b. DJJ : Ada
c. Frekuensi : 155x/menit
d. Interval : Teratur
e. TTBJ : 2.790 gr
Ekstremitas
Atas : Tidak ada oedema
Bawah : Tidak oedema dan Tidak ada Varises,replek patela (+)
Anus : Ambeian (-)
Genetalia luar : oedema (-),Varises (-)
3.  Pemeriksaan penunjang : Tidak dilakukan
Pemeriksaan inspekulo : Tidak di periksa
4.  Data penunjang : Tidak ada

B. INTERPRETASI DATA
( ASUHAN KEBIDANAN )

1. S (Sunjektif)
1. Ibu mengatakan bernama Ny. Sisilawati,usia 28 tahun
2. Ibu mengatakan ingin memeriksa kehamilannya
3. Ibu mengeluh sakit kepala

2. O (Objektif)

Keadaan umum : Baik


Kesadaran : Composmentis
Status emosional : Stabil
Tafsiran Persalinan : 22-02-2022
Tanda-tanda vital :
TD : 162 / 107 mmhg R : 24x/menit TB : 1600 cm Lila : 26,6 cm
N : 84X/menit S : 36,5’C BB : 70 kg IMT : 27,34 ( Normal )

3. A (Analisa)

Ny. Sisilawati umur 28 Tahun G3 P2 A0,Hamil 29 minggu dengan Hipertensi

4. P (Penatalaksanaan)
a. Menjelaskan kepada ibu tentang kondisi kehamilannya dan janin dalam kandungan ibu
dalam keadaan baik
b. Menjelaskan kepada ibu tentang makan makanan yg bergizi dan sehat serta menghindari
makanan yang asin-asin.
c. Menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup yaitu tidur siang sekitar 1-2 jam dan tidur
malam sekitar 7-8 jam.
d. Memberikan saran kepada ibu untuk memeriksakan kehamilannya ke fasilitas kesehatan
yang lebih lengkap terutama ke Dokter Spesialis
e. Memberitahu ibu cara perawatan payudara ibu menjelang persalinan yaitu dengan massase
ringan dengan gerakan melingkar, dilakukan saat mandi pagi dan dan sore dengan meng-
gunakan baby oil atau air hangat
f. Menjelaskan tanda-tanda bahaya dalam kehamilan :
- Air ketuban keluar sebelum waktunya
- Perdarahan banyak per-vaginam disertai nyeri perut secara tiba-tiba
- Sakit kepala yang kuat dan pandangan kabur
- Diare yg berulang
- Demam menggigil dll
g. Menganjurkan kepada ibu untuk kembali memeriksakan kehamilannya pada bulan berikutnya
atau kembali bila ada keluhan pada kehamilannya.

Evaluasi :
- Ibu mengatakan mengerti dan memahami penjelasan yang di berikan
- Ibu bersedia melakukan nasehat-nasehat yang di berikan
- Ibu mengatakan akan memeriksaakan kehamilannya ke Dokter Obgyn
- Ibu mengatakan akan kembali memeriksakan kehamilannya.

Mengetahui Kota Baru, 08 Desember 2022


Kepala Puskesmas Kota Baru Yang Membuat Asuhan

(Dwi Saroso Libra Putra,A.Md.Kep) ( Dewi Mulyanti,A.Md.Keb)


NIP : 19811005 200604 1 022 NIP. 19770412 200604 2 021
ASUHAN KEBIDANAN
PADA IBU HAMIL DENGAN HIPERTENSI
DI PUSKESMAS KOTA BARU

PUSKESMAS/RS : PUSKESMAS KOTA BARU


NAMA PETUGAS : DEWI MULYANTI, A.Md.Keb
NIP : 19770412 200604 2021
RUANGAN : KIA

No. Register : 10765


Masuk RS/PKM Tanggal/Pukul : 04 -03- 2022

I. PENGKAJIAN DATA
A. Data Subjektif
1. Identitas
Nama Ibu : ZAITUNISA Nama Suami : IRWANTO
Umur : 31 TAHUN Umur : 33 TAHUN
Suku/Bangsa : WNI Suku/Bangsa : WNI
Agama : ISLAM Agama : ISLAM
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : WIRASWASTA
Alamat Kantor : - Alamat Kantor : -
Alamat Rumah : DESA TJ BERINGIN Alamat Rumah : DESA TJ BERINGIN
Telp : - Telp : -

2. Alasan Datang : Ibu mengatakan ingin memeriksakan kehamilannya


3. Keluhan Utama : Ibu mengatakan sakit kepala
4. Riwayat Menstruasi
Menarche : 12 Tahujn Sifat darah : Encer
Siklus : 28 Hari Keluhan : Tidak ada
Lama : 5 Hari Bau : Anyir
5. Riwayat Perkawinan
Status perkawinan : Kawin Menikah ke : 1(pertama)
Lama perkawinan : 11 Tahun Umur waktu menikah : 20 Tahun
6. Riwayat Obstetri
N Kehamilan Persalinan Bayi Penyulit
Tahun
o Uk Penyulit Uk Cara Penolong Penyulit BB PB JK Keadaan Nifas
Tidak Tidak Tidak
1 2012 40 40 Normal Bidan 2700 47 L Hidup
ada ada ada
Tidak Tidak Tidak
2. 2016 40 40 Normal Bidan 2800 47 P Hidup
ada ada ada
Hamil
3.
ini

7. Riwayat Kehamilan ini :


HPHT : 15-06-2021
TP : 22-03-2022
8. Riwayat Ginekologi
Perdarahan diluar haid                                                            : Tidak ada
Riwayat Keputihan                                                                 : Tidak ada
Riwayat nyeri saat berhubungan badan                                  : Tidak ada
Perdarahan saat berhubungan badan                                       : Tidak ada
Riwayat adanya tumor pada payudara dan alat kandungan    : Tidak ada
9. Riwayat kontrasepsi yang di gunakan

Tahun Tahun
No. Jenis kontrasepsi Tempat Keluhan
Pakai Berhenti
1. KB Suntik 3 bulan 2012 2020 Puskesmas Tidak ada
10. Riwayat kesehatan
a. Penyakit yang pernah/sedang di derita( menular, menurun dan menahun) : Tidak ada
b.  Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga(menular, menurun dan menahun) : Tidak ada
c.  Riwayat keturunan kembar : Tidak ada
d.  Riwayat rawat inap dan operasi : Tidak ada
e.  Riwayat alergi obat : Tidak ada

11. Pola pemenuhan kebutuhan


a.    Nutrisi
Makan Minum
Jenis : Nasi,Lauk,Sayur dan Buah Air putih
Frekuensi : 3x/Hari Sering
Porsi : 1-2 Piring 7-8 gelas / hari
Pantangan : Tidak ada Tidak ada
Keluhan : Tidak ada Tidak ada
b.   Eliminasi
BAK BAB
Frekuensi : Sering 1x/hari
Warna : Kuning jernih Kuning Kecoklatan
Konsistensi : cair Lembek,kadang agak padat
Keluhan : Tidak ada Tidak ada
c.   Istirahat
Tidur siang Tidur malam
Lama : 1-2 jam 7- 8 jam
Keluhan : Tidak ada Tidak ada
d.  Personal Hygiene
Mandi : 2x/hari,klu cuaca panas biasa 3x/hari
Ganti pakaian : Ibu mengganti celana dalam apabila merasa lembab dan basah
Gosok gigi : 3x/hari
Keramas : 2 hari sekali
e.  Pola seksualitas
Frekuensi : 2x dalam seminggu
Keluhan : Tidak ada
f.  Pola aktivitas (terkait kegiatan fisik, olah raga): Jalan pagi dan mengerjakan pekerjaan rumah tangga
g. Riwayat Kesehatan :
- Penyakit sistemik yang pernah di derita :
1. Jantung : Tidak ada
2. Ginjal : Tidak ada
3. Asma / TBC Paru : Tidak ada
4. Hepatitis : Tidak ada
5. Sifilis : Tidak ada
6. HIV : Tidak ada
7. DM : Tidak ada
8. Hipertensi : Ada
9. Dan lain-lain : Tidak ada
- Penyakit yang sedang di derita keluarga :
1. Jantung : Tidak ada
2. Hipertensi : Tidak ada
3. Ginjal : Tidak ada
4. Dan lain-lain : Tidak ada
- Riwayat keturunan kembar : Tidak ada
12. Data psiko-sosio-spiritual(pengetahuan ibu dan keluarga tentang kontrasepsi,pengambilan keputusan,
kegiatan ibadah,keadaan ekonomi keluarga : Tidak ada masalah

B. Data Objektif
1. Pemeriksaan Umum
Keadaan umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
Status emosional : Stabil
Tafsiran Persalinan : 22-03-2022
Tanda-tanda vital :
TD : 150 / 106 mmhg R : 20x/menit TB : 150 cm Lila : 26,6 cm
N : 84X/menit S : 36,5’C BB : 69,6 kg IMT : 30,95 ( gemuk )

2. Pemeriksaan fisik
Kepala : Pertumbuhan rambut tampak merata,warna rambut hitam,kulit kepala bersih
dan tidak tampak berketombe
Wajah : Tidak pucat,tidak ada odem,dan tidak tampak chloasma gravidarum
Mata : Simetris,sclera bening dan conjunctiva tidak anemis
Hidung : Hidung tampak bersih,tidak tampak sumbatan jalan napas seperti polip dan tidak
Tampak pernafasan cuping hidung
Mulut : Tidak tampak sariawan,lidah tampak bersih dan gigi tidak caries
Telinga : Simetris,bersih,tidak tampak adanya pengeluaran cairan dan peradangan
Leher
Kelenjar thyroid : Tidak ada pembesaran
Kelenjar lymfe : Tidak ada pembesaran
Kelenjar paratiroid : Tidak ada pembesaran
vena jugularis : Normal
Dada
Payudara : Tidak teraba benjolan
Pembesaran : Normal
Bentuk : Simetris/Normal
Keadaan putting : Menonjol keluar
Pengeluaran : Belum ada
Hyeprpigmentasi : +/+
Benjolan : Tidak ada
Abdomen : Terjadinya pembesaran uterus sesuai usia kehamilan,tidak
ada bekas operasi.
Pemeriksaan Kebidanan :
1. Palpasi
a. Leopold I : Teraba satu bagian bulat,lunak dan tidak melenting pada perut ibu bagian atas
TFU 2 jari di bawah px , TFU 33 cm
b. Leopold II : Teraba satu bagian panjang,keras,menahan pada perut ibu sebelah kiri dan teraba
bagian kecil-kecil atau ekstremitas pada perut ibu bagian sebelah kanan ibu
c. Leopold III : Teraba satu bagian bulat,keras dan tidak melenting pada perut ibu bagian bawah
dan tidak dapat digoyangkan.
d. Leopold IV : Kepala sudah masuk PAP
2. Fetus
a. Pergerakan janin dapat dirasakan
b. DJJ : Ada
c. Frekuensi : 149x/menit
d. Interval : Teratur
e. TTBJ : 3.255 gr
Ekstremitas
Atas : Tidak ada oedema
Bawah : Tidak oedema dan Tidak ada Varises,replek patela (+)
Anus : Ambeian (-)
Genetalia luar : oedema (-),Varises (-)
3.  Pemeriksaan penunjang : Tidak dilakukan
Pemeriksaan inspekulo : Tidak di periksa
4.  Data penunjang : Tidak ada

B. INTERPRETASI DATA
( ASUHAN KEBIDANAN )

1. S (Sunjektif)
1. Ibu mengatakan bernama Ny. Zaitunisa,usia 31 tahun
2. Ibu mengatakan ingin memeriksa kehamilannya
3. Ibu mengeluh sakit kepala

2. O (Objektif)

Keadaan umum : Baik


Kesadaran : Composmentis
Status emosional : Stabil
Tafsiran Persalinan : 22-03-2022
Tanda-tanda vital :

TD : 150 / 106 mmhg R : 20x/menit TB : 150 cm Lila : 26,6 cm


N : 84X/menit S : 36,5’C BB : 69,6 kg IMT : 30,95 ( gemuk )

3. A (Analisa)

Ny. Zaitunisa umur 31 tahun G3 P2 A0,Hamil 38 minggu dengan Hipertensi

4. P (Penatalaksanaan)
a. Menjelaskan kepada ibu tentang kondisi kehamilannya dan janin dalam kandungan ibu
dalam keadaan baik
b. Menjelaskan kepada ibu tentang makan makanan yg bergizi dan sehat serta menghindari
makanan yang asin-asin.
c. Menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup yaitu tidur siang sekitar 1-2 jam dan tidur
malam sekitar 7-8 jam.
d. Memberikan saran kepada ibu untuk memeriksakan kehamilannya ke fasilitas kesehatan
yang lebih lengkap terutama ke Dokter Spesialis
e. Memberitahu ibu cara perawatan payudara ibu menjelang persalinan yaitu dengan massase
ringan dengan gerakan melingkar, dilakukan saat mandi pagi dan dan sore dengan meng-
gunakan baby oil atau air hangat
f. Menjelaskan tanda-tanda bahaya dalam kehamilan :
- Air ketuban keluar sebelum waktunya
- Perdarahan banyak per-vaginam disertai nyeri perut secara tiba-tiba
- Sakit kepala yang kuat dan pandangan kabur
- Diare yg berulang
- Demam menggigil dll
g. Menganjurkan kepada ibu untuk kembali memeriksakan kehamilannya pada bulan berikutnya
atau kembali bila ada keluhan pada kehamilannya.

Evaluasi :
- Ibu mengatakan mengerti dan memahami penjelasan yang di berikan
- Ibu bersedia melakukan nasehat-nasehat yang di berikan
- Ibu mengatakan akan memeriksaakan kehamilannya ke Dokter kandungan
- Ibu mengatakan akan kembali memeriksakan kehamilannya.

Mengetahui Kota Baru, 4 Maret 2022


Kepala Puskesmas Kota Baru Yang Membuat Asuhan

(Dwi Saroso Libra Putra,A.Md.Kep) ( Dewi Mulyanti,A.Md.Keb)


NIP : 19811005 200604 1 022 NIP. 19770412 200604 2 021

Anda mungkin juga menyukai