Anda di halaman 1dari 52

LAPORAN AKHIR

KULIAH KERJA NYATA (KKN) ANGKATAN 97


SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2021/2022
“PENGUATAN MASYARAKAT TANGGUH BEBASIS
DOMISILI SECARA MANDIRI DI MASA PANDEMI”

OLEH:

NAMA : RAHMAT R. IBRAHIM


NIM : C201 19 541
FAKULTAS : EKONOMI

PUSAT PENGEMBANGAN PENGABDIAN MASYARAKAT


DAN KULIAH KERJA NYATA (PUSBANG PM-KKN)
LEMBAGA PENELITIAN PENGABDIAN KEPADA
MASYARAKAT
UNIVERSITAS TADULAKO
2021
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN AKHIR
KULIAH KERJA NYATA (KKN) ANGKATAN 97
SEMSTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2021/2022
“PENGUATAN MASYARAKAT TANGGUH
BERBASIS DOMISILI SECARA MANDIRI DI
MASA PANDEMI”

DESA/KELURAHAN : TOBIL
KECAMATAN : TOGEAN
KABUPATEN : TOJO UNA-UNA

OLEH:

RAHMAT R. IBRAHIM
C201 19 541

Disetujui pada:
Hari..........., Tanggal. ..... .....November 2021

Menyetujui,
Ketua Panitia KKN Angkatan 97 Dosen Pembimbing

Ir. Rizal Y. Tantu, M.Si Dr.Syamsuddin,SE.,M.Si


NIP. 19671220199603 1 001 NIP:

Mengetahui,

KOORDINATOR PUSBANG PM-KKN LPPM


Universitas Tadulako

Dr. Muh. Nawawi, M.Si


NIP. 1965053119900110
KATA PENGANTAR

Assalamu‟alaikum Warrohmatullahi Wabarakatuh. Alhamdulillahirobbil


„alamiin, segala puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis mampu menyelesaikan
laporan kuliah kerja nyata (KKN) di Desa Tobil, Kecamatan Togean, Kabupaten
Tojo Una-Una dengan lancar dan baik.
Dengan selesainya laporan KKN ini, diharapkan dapat digunakan sebagai
bahan pertimbangan dalam pemberian nilai mata kuliah KKN. Laporan ini
disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk kelulusan program S1 Universitas
Tadulako.
Dalam penyelesaian penulisan ini tidak akan berhasil tanpa bantuan dari
berbagai pihak. Sehingga dalam hal ini penulis mengucapkan terimakasih yang
sebesar – besarnya kepada :
1. Allah SWT, yang telah memberi nikmat dan hidayahNya,
2. Kedua orang tua yang selalu memberi doa dan motivasi,
3. Bapak Dr.Syamsuddin,SE.,M.Si sebagai Dosen Pembimbing Lapangan,
yang telah Memberikan pengarahan, bimbingan dandukungan kepada
mahasiswa KKN selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata di Desa Tobil,
Kecamatan Togean Kabupaten Tojo Una-Una,
4. Pemerintah Kabupaten Tojo Una-Una, yang telah memberikan izin kepada
mahasiswa untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata di Desa Tobil,
Kecamatan Togean Kabupaten Tojo Una-Una,
5. Bapak Abdulah Abubakar, S.S, selaku Camat Togean beserta stafnya ,
yang telah memberikan izin kepada mahasiswa untuk melaksanakan
Kuliah kerja Nyata di Desa Tobil, Kecamatan Togean, Kabupaten Tojo
Una-una
7. Bapak Talib Abidin, selaku Kepala Desa Tobil beserta staffnya yang telah
menyediakan tempat tinggal untuk posko selama kegiatan KKN
berlangsung.
8. Seluruh Masyarakat Desa Tobil yang menerima mahasiswa KKN dengan
tangan terbuka,
9. Dan seluruh pihak-pihak terkait yang telah berkontribusi dalam kegiatan
KKN yang Tak Mungkin Kami Sebutkan Satu persatu.
Semoga Allah SWT membalas semua kebaikan serta budi baik yang
selama ini diberikan. Dalam penyusunan laporan ini, tentunya tak luput dari
kekurangan- kekurangan, Semoga laporan ini dapat dijadikan sebagai bahan
evaluasi untuk selanjutnya dan dapat memberikan manfaat bagi elemen
pendidikan, amin yarobbal a‟lamin. Demikian yang dapat penulis sampaikan.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarokatuh.

Ampana, 24 November 2021

Penulis
RINGKASAN

Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) UNTAD Angkatan 97


dilaksanakan sebagai evaluasi terhadap mata kuliah KKN dan sarana pengabdian
masyarakat dan perwujudan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang ke-3. Laporan ini
ditujukan untuk memenuhi tugas akhir kegiatan KKN yang berisikan gambaran
pelaksanaan kegiatan dan evaluasi kegiatan KKN selama 30 hari. Laporan ini
disusun sebagai bentuk pertanggung jawaban Mahasiswa KKN Universitas
Tadulako Program Studi Diluar Kampus Utama (PSDKU) Kabupaten Tojo Una-
Una Tahun 2021 yang ditempatkan di Desa Tobil, Kecamatan Togean, Kabupaten
Tojo Una-Una.
Laporan akhir kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Tadulako
Program Studi Diluar Kampus Utama (PSDKU) Kabupaten Tojo Una-Una di
Desa Tobil, Kecamaan Togean, Kabupaten Tojo Una-Una Periode Oktober-
November 2021 disusun dengan menggunakan deskriptif kualitatif serta
wawancara sesuai dengan keadaan yang ada dilokasi KKN. Program Kerja KKN
angkatan 97 ini dilaksanakan dalam bentuk penghimbauan dan pelatihan ke
masyarakat guna untuk Penguatan Masyarakat Tangguh, secara mandiri di masa
PANDEMI COVID-19 sekarang ini. Beberapa program kerja yang dilakukan
KKN pada periode ini terdiri dari lima program kerja. Adapun program kerja
utama terdiri dari tiga kegiatan yaitu, (1) Penataan Lingkungan Desa, (2)
Pendampingan Pengembangan Usaha Keluarga Berbasis Online, (3)
Pendampingan dan Pemberdayaan masyarakat dalam Mengelolah BUMDES
Tobil . Sementara itu untuk kegiatan penunjang terdiri dari dua kegiatan yaitu, (1)
Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana, (2) Pembuatan gapura di
Kampus PSDKU UNTAD TOUNA. Dalam pelaksaaan program KKN ini juga
memerhatikan hal hal yang berisiko memudahkan penyebaran COVID-19, serta
penerapan New Normal dimasyarakat seperti menjaga jarak dengan orang lain
(Physical distancing), selalu mencuci tangan, selalu memakai masker. Kegiatan
KKN ini dilaksanakan di Desa Tobil, Kecamatan Togean kabupaten Tojo Una-
una.
Secara keseluruhan program yang direncanakan dapat berjalan dengan
baik dan lancar, serta tidak ada program yang tidak terlaksana. Masyarakat Desa
Tobil, Kecamatan Togean, Kabupaten Tojo Una-Una dapat bekerja sama dengan
baik. Hal tersebut tidak lepas dari dukungan dan komunikasi yang baik dengan
Kepala Desa beserta staf kelurahan, hanya saja keterbatasan waktu dan jarak
menjadi kendala dalam menjalankan program kerja.
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN...........................................................................................

KATA PENGANTAR......... .............................................................................................

RINGKASAN ...................... .............................................................................................

DAFTAR ISI........................ .............................................................................................

BAB 1 PENDAHULUAN ... .............................................................................................

A.Latar Belakang....... .............................................................................................


B.Tujuan...................................................................................................................
1.Tujuan Umum……………………………………………………………….
2.Tujuan Khusus……………………………………………………………….

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI………………................................................


BAB III PELAKSANAAN KEGIATAN………………................................................

A. Bentuk Kegiatan KKN…….................................................................................

B.Program Kerja dan tahapan …….......................................................................

C.Deskripsi Kegiatan. .............................................................................................

D.Faktor -Faktor Pendukung dan Penghambatan ................................................

BAB IV PENUTUP……………………………………………………………………..

3.1 Kesimpulan............. .............................................................................................

3.2 Saran ...................... .............................................................................................

LAMPIRAN.

1. Program Kerja
2. Tahapan Program Kerja
3. Dokumentasi Kegiatan
4. Catatan Aktivitas Harian
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan bentuk kegiatan pengabdian
kepada masyarakat yang bersifat khusus, karena dalam KKN darma pendidikan
dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat dipadukan
kedalamnya dan melibatkan sejumlah mahasiswa dan sejumlah staf pengajar
ditambah unsur masyarakat. KKN merupakan suatu kegiatan perkuliahan
intrakurikuler dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan
mahasiswa secara interdisipliner dan lintas sektoral. Kegiatan ini ditujukan untuk
mengembangkan kepekaan rasa dan kondisi sosial mahasiswa serta membantu
proses pembangunan.
Menurut UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
menyatakan bahwa pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk
mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar pesrta didik secara
aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual,
keagamaan, pengendalian dirinya, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara. Dasar
inilah yang digunakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dalam
perwujudannya.
Melalui kegiatan KKN, mahasiswa diharapkan mampu untuk mengenal
lingkungan masyarakat secara langsung dengan segala permasalahan yang terjadi.
Dengan ditemukannya permasalahan, mahasiswa akan berpikir dan berusaha
untuk mencari solusi atas permasalahan tersebut. Melalui kegiatan ini pula,
diharapkan dapat menjadi jembatan bagi mahasiswa menuju ke dunia kerja yang
cakupannya lebih luas dari pada dunia perkuliahan. Berdasarkan pertimbangan-
pertimbangan tersebut maka kegiatan KKN dianggap penting dan harus
diselenggarakan.
Pada pelaksanaan KKN kali ini, Universitas Tadulako melaksanakan
KKN angkatan 97 dengan tema “Penguatan Masyarakat Tangguh Berbasis
Domisili Secara Mandiri Di Masa Pandemi”. KKN angkatan 97 ini di rancang
khusus sebagai solusi pelaksanaan dalam membantu masyarakat dalam
menerapkan gaya hidup New Normal, sehat, produktif dan inovatif di masa
pandemi COVID-19 melalui pengabdian pada masyarakat yang dilakukan oleh
mahasiswa dan dosen Universitas Tadulako. Pelaksanaan KKN angkatan 97
adalah menciptakan produk-produk yang dapat dimanfaatkan atau dapat
mengedukasi masyarakat sasaran, dan layanan dengan persyaratan tertentu.

B. Tujuan
Adapun tujuan dari kegiatan KKN adalah sebagai berikut:
1. Tujuan Umum:
a) Menjadi seorang sarjana yang mampu menyelesaikan segala persoalan
yang ada dilingkungan masyarakat secara prakmatis
b) Mendukung dan memotivasi segala proses dan kegiatan pembangunan
yang ada dilingkungan masyarakat demi meningkatkan kesejahteraan
masyarakat
c) Dengan adanya mahasiswa KKN akan mendekatkan perguruan tinggi
dengan masyarakat.
2. Tujuan Khusus:
a) Melatih mahasiswa dalam mengkaji fenomena-fenomena yang terjadi
dilingkungan masyarakat.
b) Memberikan ruang bagi masyarakat mengaplikasikan teori yang
didapatkan dari Fakultas demi kepentingan masyarakat.
C. Manfaat Pelaksanaan KKN
1.Bagi Mahasiswa
a) Mendapatkan pemaknaan dan penghayatan mengenai manfaat
ilmu,teknologi, dan seni bagi pelaksanaan pembangunan.
b) Ketrampilan dalam merumuskan serta memecahkan persoalan yang
bersifat “cross sectoral” secara pragmatis ilmiah dengan pendekatan
interdisipliner
c) Tumbuhnya rasa kepedulian sosial dan rasa kesejawatan.
2. Manfaat Bagi Masyarakat, Mitra dan
Pemerintahan Daerah/Desa/Kelurahan.
a) Memperoleh bantuan pemikiran dan ilmu pengetahuan dalam
merencanakan dan melaksanakan pembangunan.
b) Memperoleh cara-cara baru yang dibutuhkan untuk merencanakan,
merumuskan, dan melaksanakan pembangunan.
c) Terbentuknya kader-kader penerus pembangunan di dalam masyarakat
sehingga terjamin kelanjutan upaya pembangunan.
d) Memajukan institusi.
e) Terbentuknya link and match antara dunia pendidikan tinggi dengan
masyarakat sebagai stakeholder.

BAB II
GAMBARAN UMUM LOKASI

Desa Tobil Kecamatan Togean


Sejarah Singkat Desa Tobil
Desa Tobil merupakan salah satu desa yang berada di wilayah
kecamatan togean yang merupakan pemekaran dari wilayah Desa
wakai Kecamatan Una-Una.Desa Tobil di mekarkan pada tahun
2004 dan sebagai kepala desa yang pertama menjabat yaitu Samsi
Saido.

secara Aministrasi Wilayah ini Berada di wilayah Kecamatan Toge


an,Kabupaten Tojo Una-una Provinsi Sulawesi Tengah yang
masyarakatnya pada umumnya bermata pencaharian kurang lebih 90
persen adalah petani Gula Aren,dan sekitar 10 persen adalah
Nelayan,Desa Tobil adalah Desa Tobil berada di bagian Utara Kecamatan
Togean,dulunya Desa Tobil di ambil dari bahasa Inggris yaitu Table akan
tetapi masyarakat pada zaman penjajahan sangat sulit menyebut
Table,akhirnya lambat laun Desa Table menjadi Desa Tobil. Luas Wilayah
Desa Tobil Kurang Lebih 1.800 KM2 dan memiliki 2 Dusun serta 4
RT,dengan Jumlah KK yang ada 178 KK dengan jumlah penduduk 683
jiwa.

Batas-batas Wilayah :

 Sebelah Utara berbatasan dengan pulau Una-una

 Sebelah Timur berbatan dengan Desa katupat


 Sebelah Barat berbatasan dengan wilyah desa Wakai

 Sebelah Selatan berbatasan denan Desa Sampobae

Dokumentasi Kantor Desa Tobil


BAB III
PELAKSANAAN KEGIATAN KKN

A. Bentuk kegiatan KKN


Program Kerja KKN angkatan 97 ini dilaksanakan dalam bentuk
penghimbauan dan pelatihan ke masyarakat guna untuk Penguatan Masyarakat
Tangguh Berbasis Domisili Secara Mandiri Di Masa Pandemi sekarang ini.
B. Program Kerja dan Tahapan Kegiatan
1. Beberapa program kerja yang dilakukan KKN pada periode ini terdiri dari lima
program kerja. Adapun program kerja utama terdiri dari tiga kegiatan yaitu, (1)
Penataan lingkungan desa, (2) Pendampingan pemgembangan usaha keluarga
berbasis online (3) Pendampinan dan pemberdayaan Masyarakat dalam
Mengelolah BUMDES Tobil. Sementara itu untuk kegiatan penunjang terdiri
dari dua kegiatan yaitu, (1) Pelatihan administrasi dan pembukuan
sederhana , (2) Pembuatan gapura di Kampus PSDKU UNTAD TOUNA.
Tahapan Kegiatan
Adapun program kerja serta tahapan kegiatan yang dilaksanakan yaitu:

2. Penataan Lingkungan Desa


- Koordinasi bersama pemerintah desa Tobil terkait pendataan/penyiapan
papan nama jalan
- Pembuatan Papan nama jalan
- Pembuatan Papan nama jalan
- Pembuatan Papan nama jalan
- Pembuatan Papan nama jalan
- Pembuatan Papan nama jalan
- Pembuatan Papan nama jalan
- Pemasangan Papan nama jalan
- Pemasangan Papan nama jalan
- Pemasangan Papan nama jalan
3. Pendampingan pemgembangan usaha keluarga berbasis online
- Mengenalkan aplikasi media social
- Mencari aplikasi yang bagus untuk digunakan
- Pendaftran akun bagi penjual
- Mengajari cara mengunakan media social
- Mengajari cara mengunakan media social
- Mengajari cara mengunakan media social
- Mengajari cara mengunakan media social
- Mengajari cara mengunakan media social
- Mengajari cara mengunakan media social
4. Pendampingan dan pemberdayaan masyarakat dalam mengelolah BUMDES
- Koordinasi Bersama Kepala Desa Tobil
- Identifikasi masalah-masalah yang ada
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
- Pelatihan Admiinistrasi dan pembukuan sederhana
5. Pelatihan administrasi dan pembukuan sederhana
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
- Melatih dan mencatat alur keuangan
6. Pembuatan gapura Kampus PSDKU UNTAD TOUNA
- Diskusi tentang pembuatan gapura
- Pengecekan bahan pembuatan gapura
- Pengecekan bahan pembutan gapura
- Pengecekan bahan pembuatan gapura
- Pengecekan bahan pembuatan gapura
- Proses pengecekan pembuatan nama gapura
- Prosos pengecekan pembuatan logo kampus untad untuk pembuatan
gapura
- Proses pembuatan gapura

C. Deskripsi Kegiatan

1. Penataan lingkungan Desa Tobil


Program kerja penataan linkungan Desa dilakukan selama 16 hari dengan
bobot waktu yang telah ditentukan perharinya. Tujuan dari kegiatan ini yaitu
mendampingi dan mengajarkan bagaimana agar masyarakat sadar akan kebersihana
lingkungan yang ada serta bagaimana cara untuk menjaga dari pada lingkun tersebut.
Pada tanggal 29 oktober melakukan diskusi dengan tokoh informal dalam hal ini yaitu
Sekretaris Desa Tobil,Kecamatan Togean. Selanjutnya pada tanggal 30 oktober sampai
31 Oktobet kegiatan yang dilakukan yaitu pembuatan papan nama jalan, dan pada
tanggal 07 November sampai dengan tanggal 0 November melakukan pemasangan
papan nama jalan. Kegiatan ini berlangsung selama 16 hari dapat terlaksana dengan
baik.
2. Pendampingan pengembangan usaha keluarga berbasis online
Program kerja pendampinan pengembangan usaha keluarga berbasis online dilakukan
selama 9 hari.Tujuan dari kegiatan ini yaitu untuk melatih masyakat tentang bagaimna cara
menjual barang usaha secara online sehingga yang nantinya ada incame yang hasilnya di
rasakan oleh masyarakat itu sendiri . Pada tanggal 29 oktober melakukan koordinasi bersama
pemerintah setempat dan pada tanggal 30 oktober sampai tanggal 31 oktober melakukan
identifikasi masyarakat untuk memperkenalkan aplikasi online dan mengajari cara mendaftar
akun bagi penjual. Selanjutnya pada tanggal 01 sampai Tanggal 06 November kegiatan yang
dilakukan yaitu . Kegiatan pendampingan pemgembangan usaha keluarga berbasis online desa
Tobil tersebut terlaksana dengan baik meskipun terdapat beberapa hambatan saat pelaksanaan.

3. Pendampingan dan pemberdayaan masyarakat dalam mengelolah BUMDES


Program kerja pendampingan dan pemberdayaan masyarakat dalam mengelolah
BUMDES dilakukan selama 13 hari.Tujuan dari kegiatan ini yaitu untuk melatih pengelolah
BUMDES tentang bagaimna cara dalam administrasi keuangan serta arus pembukuan
sederhana sehingga yang nantinya ada incame yang hasilnya di rasakan oleh masyarakat itu
sendiri .Pada tanggal 01 November melakukan identifikasi masalah-masalah yang ada bersama
ketua pegelolah BUMDES Tobil. Selanjutnya pada tanggal 02 November melakukan
identifikasi inventarisasi asset BUMDES dan pada tanggal 03 sampai Tanggal 13 November
kegiatan yang dilakukan yaitu pelatihan administrasi dan pembukuan sederhana BUMDES
terhadap pengelolah BUMDES Tobil. Kegiatan pendampingan dan pemberdayaan masyarakat
dalam mengelolah BUMDES Tobil tersebut terlaksana dengan baik meskipun terdapat
beberapa hambatan saat pelaksanaan.
a. Pembuatan Gapura di kampus PSDKU UNTAD TOUNA

Pengadaan serta pembuatan GAPURA kampus PSDKU UNTAD TOUNA,


merupakan salah satu program khusus mahasiswa KKN angkatan 97. Ketika program kerja
ini menjadi program khusus, maka kami sebgai mahasiswa PSDKU UNTAD TOUNA
termasuk saya sangat merasa bertanggung jawab besar atas program kerja pengadaan dan
pembuatan gapura kampus tersebut. Program krja pengadaan dan pembuatan gapura
dilaksanakan selama 10 hari selama kegiatan KKN berlangsung.

Pada tanggal 14 November kami selaku mahasiswa KKN angkatan 97 melakukan


diskusi terkait proses pembuatan gapura PSDKU Untad Touna dan selanjutnya melakukan
proses pengawalan pembuatan gapuran sampai dengan tanggal yang di tentukan.
Pembuatan gapura kampus didampingi oleh kuli bangunan atau tukang bangunan
sampai tahap akhir pembuatan. Setiap kegiatan yang dilakukan kami turut serta dan
membantu tukang dalam mengerjakan gapura. Kegiatan Pembuatan gapura Kampus PSDKU
UNTAD TOUNA dapat terlaksana dengan baik meskipun terdapat beberapa hambatan saat
pelaksanaan.
4. Faktor Pendukung dan Penghambat
1. Faktor Pendukung
Adapun yang menjadi faktor pendukung saat kegiatan KKN berlangsung
yaitu:
a) Saat KKN berlangsung semua pihak yang terkait sangat mendukung atas segala
kegiatan yang dilaksanakan mulai dari pihak Kecamatan dan Desa serta sangat
seluruh masyarakat Desa Tobil mengapresiasi dan dapat berpartisipasi dalam
setiap kegiatan yang dilakukan.
b) Dengan adanya fasilitas yang ada sehingga segala kegiatan yang akan
dibuat dapat berjalan dengan lancar.
2. Faktor Penghambat
Adapun yang menjadi faktor penghambat saat kegiata KKN berlangsung yaitu:
a) Karena adanya covid- 19 kita dibatasi untuk selalu bersosialisasi dengan
masyarakat.
b) Cuaca yang tidak mendukung, seperti adanya hujan yang tidak memungkinkan
untuk beraktivitas diluar rumah.
c) Waktu pelaksanaan kurang tepat karena beriringan dengan aktifitas kuliah
online sehingga kurang efektif.
d) Pada program kerja khusus yaitu pembuatan gapura di lokasi kampus, jarak
tempuh menjadi faktor penghambat dalam melaksanakan kegiatan. Lokasi
kampus sangat jauh dari lokasi tempat tinggal, sehingga waktu yang ditetapkan
dalam Proker akan terasa kurang efektif.
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil dari pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dengan Tema
“Penguatan Masyarakat Sehat, Produktif dan Inovatif”. Mahasiswa dapat
mengembangakan kemampuan individu atau kelompok dalam pelaksanaan KKN
selama 30 hari mulai dari tanggal 29 Oktober 2021 sampai tanggal 25 November
2021, ditambah dengan 4 hari sebelumya yaitu kegiatan pembekalan dan penyususnan
program kerja.
Ada Lima program kerja yang telah dilaksanakan yaitu :
1. Penataan lingkungan Desa
2. Pendampingan pemgembangan usaha keluarga berbasis online
3. Pendampingan dan pemberdayaan Masyyarakat dalam mengelolah
BUMDES
4. Pelatihan administrasi dan pembukuan sederhana
5. Pembuatan gapura diKampus PSDKU UNTAD TOUNA.
Keseluruhan program yang telah dilaksanakan adalah realita yang kami hadapi di
Desa Tobil Kecamatan Togean dan area kampus PSDKU UNTAD TOUNA. Pada
umumnya semua program dapat terlaksana dengan baik, antusias warga dalam
mengikuti kegiatan yang kami tawarkan sangat baik sekali bahkan mengusulkan
beberapa program, sehingga program kerja yang kami laksanakan sudah sesuai dengan
kondisi yang ada akan tetapi masih ada sedikit kekurangan. Program yang telah
disusun merupakan penyesuaian dari kemampuan mahasiswa KKN, baik dari segi
pengetahuan, pengalaman, serta bakat yang ada. Seluruh Program Kegiatan dapat
terlaksana dengan baik meskipun terdapat beberapa hambatan saat pelaksanaan.
B. Saran
Mahasiswa mampu menjadikan program KKN sebagai ajang pendewasaan diri
dalam hidup bermasyarakat sehingga mahasiswa dapat bertoleransi dan kerjasama
dengan masyarakat dan juga terciptanya kesuksesan bersama, selain itu perlu adanya
tindak lanjut dari kegiatan-kegiatan yang telah dilaksanakan sehingga masyarakat
dapat mengembangkan hasil dari program kegiatan KKN.
RENCANA TAHAPAN PROSES KEGIATAN
SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2021/2022
PENGUATAN MASYARAKAT TANGGUH BERBASIS DOMISILISECARA MANDIRI DI MASA PANDEMI
UNIVERSITAS TADULAKO

Desa/Kelurahan : Tobil Kecamatan : Togean Kabupaten/Kota : Tojo Una-Una


%
Bulan September - Oktober Tanggal
No Program Kerja Target Capaia
27 28 29 30 31 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25
n
1 Pembekalan dan Pembimbingan 2 Hari 100%
2 Penatahan Lingkungan desa Tobil 30 Jam 100%
Pendampingan Pengembangan Usaha Keluarga
3 24 jam 100%
Berbasis Online Desa Tobil
Pendampingan dan Pemberdayaan Masyarakat dalam
4 26 jam 100%
mengelola BUMDES Desa Tobil
5 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana 32 jam 100%
6 Pembuatan Gapura PSDKU 10 hari 100%
7 Penyelesaian Laporan 2 hari 100%

Ampana, 28 Oktober 2021


Nama Mahasiswa, Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM) Dr. Syamsuddin,SE.,M.Si


C 20119541
RENCANA TAHAPAN PROSES KEGIATAN
SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2021/2022
PENGUATAN MASYARAKAT TANGGUH BERBASIS DOMISILISECARA MANDIRI DI MASA PANDEMI
UNIVERSITAS TADULAKO

Nama : RAHMAT R. IBRAHIM


NIM : C 20119541
Desa/Kelurahan : Tobil

NO PROGRAM KERJA HARI /TANGGAL JAM TAHAPAN PROSES


1 Pembekalan dan Pembimbingan Rabu, 27/10/2021 Pemberian Materi dan Foto Bersama
Kamis, 28/10/2021 Simulasi dan Menandatangani Program Kerja
2 Penatahan Lingkungan Desa Tobil Jum'at, 29/10/2021 3 Pendataan/Pinyiapan Lokasi Papan Nama Jalan
Sabtu, 30/10/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Minggu, 31/10/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Minggu, 7/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Senin, 8/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Selasa, 9/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Rabu, 10/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Kamis, 11/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Jum'at, 12/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Sabtu, 13/11/2021 3 Pembuatan Papan Nama Jalan
Pendampingan Pengembangan Usaha Keluarga
3 Jum'at, 29/10/2021 2 Mengenalkan Aplikasi Media Sosial
Berbasis Online Desa Tobil
Sabtu, 30/10/2021 2 Mencari Aplikasi yang bagus untuk digunakan
Minggu, 31/10/2021 2 Pendaftran Akun Bagi Penjual
Senin, 1/11/2021 3 Mengajari cara menggunakan media sosial
Selasa, 2/11/2021 3 Mengajari cara menggunakan media sosial
Rabu, 3/11/2021 3 Mengajari cara menggunakan media sosial
Kamis, 4/11/2021 3 Mengajari cara menggunakan media sosial
Jum'at, 5/11/2021 3 Mengajari cara menggunakan media sosial
Sabtu, 6/11/2021 3 Mengajari cara menggunakan media sosial
Pendampingan dan Pemberdayaan Masyarakat
4 Senin, 1/11/2021 2 Mencari Masalah - Masalah yang di hadapi
dalam mengelola BUMDES Desa Tobil
Selasa, 2/11/2021 2 Inventarisasi Aset BUMDES
Rabu, 3/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Kamis, 4/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Jum'at, 5/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Sabtu, 6/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Minggu, 7/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Senin, 8/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Selasa, 9/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Rabu, 10/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Kamis, 11/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Jum'at, 12/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
Sabtu, 13/11/2021 2 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana
5 Pelatihan Administrasi dan Pembukuan Sederhana Jum'at, 29/10/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Sabtu, 30/10/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Minggu, 31/10/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Senin, 1/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Selasa, 2/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Rabu, 3/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Kamis, 4/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Jum'at, 5/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Sabtu, 6/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Minggu, 7/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Senin, 8/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Selasa, 9/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Rabu, 10/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Kamis, 11/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Jum'at, 12/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
Sabtu, 13/11/2021 2 Melatih dan Mencatat Alur Keuangan
6 Pembuatan Gapura Minggu, 14/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Senin, 15/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Selasa, 16/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Rabu, 17/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Kamis, 18/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Jum'at, 19/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Sabtu, 20/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Minggu, 21/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Senin, 22/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
Selasa, 23/11/2021 7 Membuat Campuran Semen
7 Penyusunan Laporan Penyusunan Laporan
Bimbingan Laporan
Jumlah 182

Ampana, 28 Oktober 2021


Dosen Pembimbing Lapangan Nama Mahasiswa,

Dr. Syamsuddin, SE., M.Si (RAHMAT R. IBRAHIM)


Nip. 197008071998031001 C20119541
DOKUMENTASI KEGIATAN
CATATAN AKTIVITAS

KULIAH KERJA NYATA (KKN) ANGKATAN 97


SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2021/2022
“PENGUATAN MASYARAKAT TANGGUH BERBASIS
DOMISILI SECARA MANDIRI DI MASA PANDEMI”

OLEH:

NAMA : RAHMAT R. IBRAHIM


STAMBUK : C201 19 541
FAKULTAS : EKONOMI

PUSAT PENGEMBANGAN PENGABDIAN MASYARAKAT


DAN KULIAH KERJA NYATA (PUSBANG PM-KKN)
LEMBAGA PENELITIAN PENGABDIAN KEPADA
MASYARAKAT
UNIVERSITAS TADULAKO
2021
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 1
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Tengah

Waktu Ke giatan
Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Penatahan Lingkungan Desa Pendataan/Pinyiapan Lokasi Pendataan Lokasi Papan


1 Jum'at, 29/10/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
Tobil Papan Nama Jalan Nama jalan
Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan Pengembangan Mengajarkan pelaku
Mengenalkan Aplikasi
2 Usaha Keluarga Berbasis 11:00-13:00 Desa Tobil Usaha tentang pemasaran
Jum'at, 29/10/2021
Media Sosial
Online Desa Tobil online Pak Jumar
Mengajarkan pelaku
Pelatihan Administrasi dan Melatih dan Mencatat Alur
3 Jum'at, 29/10/2021 14:00-16:00 Desa Tobil Usaha tentang pembukuan
Pembukuan Sederhana Keuangan
sederhana Ibu Amira

Ampana, 29 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 2
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
Se kre tariat : Tobil
De sa/Ke lurahan : Toge an
Ke ce matan : Tojo Una Una
Kabupate n/Kota : Sulawe si Te ngah
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan
Pembuatan Papan
Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan
1 Sabtu, 30/10/2021 7:00-10:00 Desa Tobil Jalan yang berada di
Desa Tobil Nama Jalan
desa tobil Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan Mendamping pelaku
Mencari Aplikasi
Pengembangan Usaha usaha untuk
2 yang bagus untuk Sabtu, 30/10/2021 11:00-13:00 Desa Tobil
Keluarga Berbasis Online memasarkan hasil
digunakan
Desa Tobil olahan di media sosial Pak Yusuf
Mengajarkan pelaku
Pelatihan Administrasi dan Melatih dan Mencatat
3 Sabtu, 30/10/2021 14:00-16:00 Desa Tobil USaha tentang
Pembukuan Sederhana Alur Keuangan
pembukuan sederhana
Ibu Ayun

Ampana, 30 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 3
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
Se kre tariat : Tobil
De sa/Ke lurahan : Toge an
Ke ce matan : Tojo Una Una
Kabupate n/Kota : Sulawe si Te ngah
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan Pembuatan Tiang untuk


1 Minggu, 31/10/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
Desa Tobil Nama Jalan Nama Jalan di desa Tobil
Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan
Mengajarkan pelaku
Pengembangan Usaha Pendaftran Akun
2 Minggu, 31/10/2021 11:00-13:00 Desa Tobil Usaha tentang
Keluarga Berbasis Online Bagi Penjual
pemasaran online
Desa Tobil Pak Zainudin

Melatih dan Mengajarkan pelaku


Pelatihan Administrasi dan
3 Mencatat Alur Minggu, 31/10/2021 14:00-16:00 Desa Tobil USaha tentang
Pembukuan Sederhana
Keuangan pembukuan sederhana
Pak Subhan

Ampana, 31 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 4
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
Nama dan
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tanda Tangan
Pendampingan
Mengajari cara Memperkenalkan
Pengembangan Usaha
1 menggunakan Senin, 1/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil Aplikasi untuk
Keluarga Berbasis Online
media sosial Pemasaran Online
Desa Tobil Ibu Endang
Pendampingan dan
Mencari Masalah - Sosialisasi secra mandiri
Pemberdayaan Masyarakat
2 Masalah yang di Senin, 1/11/2021 11:00-13:00 Desa Tobil dengan pengelolah
dalam mengelola BUMDES
hadapi BUMDES
Desa Tobil Pak Alan
Melatih dan Mengajarkan pelaku
Pelatihan Administrasi dan
3 Mencatat Alur Senin, 1/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Pembukuan Sederhana
Keuangan pembukuan sederhana
Pak Amar

Ampana, 1 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 5
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan
Pendampingan
Mengajari cara Memperkenalkan
Pengembangan Usaha
1 menggunakan Selasa, 2/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil Aplikasi untuk
Keluarga Berbasis Online
media sosial Pemasaran Online
Desa Tobil Pak Empi
Pendampingan dan Mengajarkan
Pemberdayaan pengelolah BUMDES
Inventarisasi Aset
2 Masyarakat dalam Selasa, 2/11/2021 11:00-13:00 Desa Tobil untuk mengelolah
BUMDES
mengelola BUMDES BUMDES agar lebih
Desa Tobil baik Sekretaris desa tobil

Melatih dan Mengajarkan pelaku


Pelatihan Administrasi dan
3 Mencatat Alur Selasa, 2/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil USaha tentang
Pembukuan Sederhana
Keuangan pembukuan sederhana
Ibu Ima

Ampana, 28 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 6
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan
Pendampingan
Mengajari cara
Pengembangan Usaha Cara Memasarkan
1 menggunakan Rabu, 3/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
Keluarga Berbasis Online Produk di Media Sosial
media sosial
Desa Tobil Ibu Endang
Pendampingan dan Pelatihan
Sosialisasi secra mandiri
Pemberdayaan Masyarakat Administrasi dan
2 Rabu, 3/11/2021 11:00-13:00 Desa Tobil dengan pengelolah
dalam mengelola Pembukuan
BUMDES
BUMDES Desa Tobil Sederhana Pak Alan
Melatih dan Mengajarkan pelaku
Pelatihan Administrasi dan
3 Mencatat Alur Rabu, 3/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil USaha tentang
Pembukuan Sederhana
Keuangan pembukuan sederhana Pak Amar

Ampana, 3 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 7
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan
Pendampingan
Mengajari cara
Pengembangan Usaha Cara Memasarkan
1 menggunakan Kamis, 4/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
Keluarga Berbasis Online Produk di Media Sosial
media sosial
Desa Tobil Ibu Sima
Pendampingan dan Pelatihan Mengajarkan
Pemberdayaan Masyarakat Administrasi dan Pembukuan Sederhana
2 Kamis, 4/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil
dalam mengelola BUMDES Pembukuan Dengan Pengelolah
Desa Tobil Sederhana BUMDES Pak Faisal Ibrahim
Mengajarkan pelaku
Melatih dan
Pelatihan Administrasi dan usaha untuk mengatur
3 Mencatat Alur Kamis, 4/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil
Pembukuan Sederhana keuangan yang baik dan
Keuangan
benar Ibu Ima

Ampana, 28 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 8
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Pendampingan Pengembangan Mengajari cara Cara Memasarkan


1 Usaha Keluarga Berbasis menggunakan Jum'at, 5/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil Produk di Media
Online Desa Tobil media sosial Sosial Ibu Endang
Pendampingan dan Pelatihan Mengajarkan
Pemberdayaan Masyarakat Administrasi dan bagaimana cara
2 Jum'at, 5/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil
dalam mengelola BUMDES Pembukuan menghadapi masalah
Desa Tobil Sederhana keuangan BUMDES Pak Alan
Melatih dan Mengajarkan pelaku
Pelatihan Administrasi dan
3 Mencatat Alur Jum'at, 5/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Pembukuan Sederhana
Keuangan keuangan Ibu Ulfa

Ampana, 5 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN KE 9
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
De skripsi Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Ke giatan Tangan
Pendampingan
Mengajari cara Cara Memasarkan
Pengembangan Usaha
1 menggunakan Sabtu, 6/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil Produk di Media
Keluarga Berbasis Online
media sosial Sosial
Desa Tobil Pak Rifal
Mengajarkan
Pendampingan dan Pelatihan
bagaimana cara
Pemberdayaan Masyarakat Administrasi dan
2 Sabtu, 6/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil menghadapi masalah
dalam mengelola BUMDES Pembukuan
keuangan BUMDES
Desa Tobil Sederhana
di masyarakat Thalib Abidin
Melatih dan mengajarkan pelaku
Pelatihan Administrasi dan
3 Mencatat Alur Sabtu, 6/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Pembukuan Sederhana
Keuangan keuangan Moh Rizki

Ampana, 28 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 10
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
De skripsi Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Ke giatan Tangan

Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan Pengecetan papan


1 Minggu, 7/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
desa Tobil Nama Jalan Nama Jalan Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan Mengajarkan
Pelatihan
Pemberdayaan bagaimana cara
Administrasi dan
2 Masyarakat dalam Minggu, 7/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil menghadapi masalah
Pembukuan
mengelola BUMDES keuangan BUMDES
Sederhana
Desa Tobil di masyarakat Ibu Tas
Pelatihan Administrasi Melatih dan Mengajarkan Pelaku
3 dan Pembukuan Mencatat Alur Minggu, 7/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Sederhana Keuangan keuangan Pak Suaib

Ampana, 7 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 11
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan Pembuatan Nama


1 Senin, 8/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
desa Tobil Nama Jalan Jalan Desa tobil
Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan
Pelatihan Memberikan arahan
Pemberdayaan
Administrasi dan kepada masyarakat
2 Masyarakat dalam Senin, 8/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil
Pembukuan tentang keuangan
mengelola BUMDES
Sederhana BUMDES
Desa Tobil Pak Ramli
Pelatihan Administrasi Melatih dan Mengajarkan Pelaku
3 dan Pembukuan Mencatat Alur Senin, 8/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Sederhana Keuangan pembukuan Pak Dedi

Ampana, 8 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 12
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurus an : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De s a/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profins i : Sulawe s i Te ngah

Waktu Ke giatan De s krips i Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokas i Dokume ntas i
Hari/Tanggal Waktu Ke giatan Tangan
Pengecetan Nama
Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan
1 Selasa, 9/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil Jalan Yang Berada
desa Tobil Nama Jalan
di desa Tobil
Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan Memberikan
Pelatihan
Pemberdayaan arahan kepada
Administrasi dan
2 Masyarakat dalam Selasa, 9/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil masyarakat tentang
Pembukuan
mengelola BUMDES keuangan
Sederhana
Desa Tobil BUMDES Pak Andi
Pelatihan Administrasi Melatih dan Mengajarkan
3 dan Pembukuan Mencatat Alur Selasa, 9/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil Pelaku usaha
Sederhana Keuangan tentang keuangan Pak Suaib

Ampana, 9 Oktobe r 2021 Nama Mahas is wa,


Dos e n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syams uddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 13
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan
Penatahan
Pembuatan Papan Pemasangan Papan
1 Lingkungan desa Rabu, 10/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
Nama Jalan Jalan di desa Tobil
Tobil Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan Memberitahukan
Pelatihan
Pemberdayaan Masalah yang
Administrasi dan
2 Masyarakat dalam Rabu, 10/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil dihadapi Pengelolah
Pembukuan
mengelola BUMDES BUMDES di
Sederhana
Desa Tobil masyarakat Pak Safri
Pelatihan
Melatih dan Mengajarkan Pelaku
Administrasi dan
3 Mencatat Alur Rabu, 10/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Pembukuan
Keuangan keuangan sederhana
Sederhana Ibu Indri

Ampana, 10 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 14
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan De skripsi Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Ke giatan Tangan

Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan Pemasangan Papan


1 Kamis, 11/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
desa Tobil Nama Jalan Jalan di desa Tobil
Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan
Pelatihan Memberikan arahan
Pemberdayaan
Administrasi dan kepada masyarakat
2 Masyarakat dalam Kamis, 11/11/2021 11:00-13:00 Desa Tobil
Pembukuan tentang keuangan
mengelola BUMDES
Sederhana BUMDES
Desa Tobil Pak Ari
Pelatihan Administrasi Melatih dan Mengajarkan
3 dan Pembukuan Mencatat Alur Kamis, 11/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil Pelaku usaha
Sederhana Keuangan tentang Pembukuan
Pak Dedi

Ampana, 11 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 15
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan De skripsi Nama dan Tanda


No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Ke giatan Tangan
Penatahan
Pembuatan Papan Pemasangan Papan
1 Lingkungan desa Jum'at, 12/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
Nama Jalan Jalan di desa Tobil
Tobil Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan
Mengajarkan
Pemberdayaan Pelatihan
bagaimana cara
Masyarakat dalam Administrasi dan
2 Jum'at, 12/11/2021 11:00-13:00 Desa Tobil menghadapi masalah
mengelola Pembukuan
keuangan BUMDES
BUMDES Desa Sederhana
di masyarakat
Tobil Pak Firman
Pelatihan Mengajarkan pelaku
Melatih dan
Administrasi dan USaha tentang
3 Mencatat Alur Jum'at, 12/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil
Pembukuan pembukuan
Keuangan
Sederhana sederhana Pak Subhan

Ampana, 12 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 16
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manaje me n
Jurusan : Ekonomi Manaje me n
Fakultas : Ekonomi
De sa/Ke lurahan : Tobil
Ke ce matan : Toge an
Kabupate n/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawe si Te ngah

Waktu Ke giatan
Nama dan Tanda
No Program Ke rja Je nis Ke giatan Lokasi De skripsi Ke giatan Dokume ntasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Penatahan Lingkungan Pembuatan Papan Pemasangan Papan


1 Sabtu, 13/11/2021 7:00-10:00 Desa Tobil
desa Tobil Nama Jalan Jalan di desa Tobil
Rahmat R. Ibrahim
Pendampingan dan
Pelatihan Memberikan arahan
Pemberdayaan
Administrasi dan kepada masyarakat
2 Masyarakat dalam Sabtu, 13/11/2022 11:00-13:00 Desa Tobil
Pembukuan tentang keuangan
mengelola BUMDES
Sederhana BUMDES
Desa Tobil Pak Ari
Pelatihan Administrasi Melatih dan mengajarkan pelaku
3 dan Pembukuan Mencatat Alur Sabtu, 13/11/2021 14:00-16:00 Desa Tobil usaha tentang
Sederhana Keuangan pembukuan Pak Suaib

Ampana, 13 Oktobe r 2021 Nama Mahasiswa,


Dose n Pe mbimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 17
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Program Kerja Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Pembuatan Membuat Campuran Diskusi Tentang


1 Sabtu, 14/11/2022 08:00-15:00 Sumoli
Gapura Semen pembuatan gapura

Rahmat R. Ibrahim

Ampana, 14 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 18
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Program Kerja Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Pengecekan Bahan
Pembuatan Membuat Campuran
1 Sabtu, 15/11/2022 08:00-15:00 Uemalingku Untuk Pembuatan
Gapura Semen
Gapura

Jasman Bentesigi

Ampana, 15 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 19
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Program Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Kerja Hari/Tanggal Waktu Tangan

Pengecekan Bahan
Pembuatan Membuat
1 Sabtu, 16/11/2022 08:00-15:00 Uemalingku Untuk Pembuatan
Gapura Campuran Semen
Gapura

Jasman Bentesigi

Ampana, 16 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 20
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Program Kerja Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Membuat
Pembuatan Pengecekan Bahan
1 Campuran Sabtu, 17/11/2022 08:00-14:00 Uemalingku
Gapura Pembuatan Gapura
Semen
Jasman Bentesigi

Ampana, 17 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 21
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Program Kerja Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Membuat
Pembuatan Pengecekan Bahan
1 Campuran Sabtu, 18/11/2022 08:00-14:00 Uemalingku
Gapura Pembuatan Gapura
Semen

Jasman Bentesigi

Ampana, 18 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN ke 22
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Program Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Kerja Hari/Tanggal Waktu Tangan

Proses Pengecekan
Pembuatan Membuat
1 Sabtu, 19/11/2022 08:00-14:00 Uemalingku Pembuatan Nama
Gapura Campuran Semen
Gapura

Khalid

Ampana, 19 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 23
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Program Kerja Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Hari/Tanggal Waktu Tangan

Proses pengecekan
Pembuatan Membuat Campuran pembuatan Logo kampus
1 Sabtu, 20/11/2022 08:00-14:00 Uemalingku
Gapura Semen untad untuk pembuatan
gapura
Khalid

Ampana, 20 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 24
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Program Waktu Kegiatan Deskripsi Nama dan Tanda


No Jenis Kegiatan Lokasi Dokumentasi
Kerja Hari/Tanggal Waktu Kegiatan Tangan

Proses
Pembuatan Membuat
1 Sabtu, 21/11/2022 08:00-14:00 Uemalingku Pembuatan
Gapura Campuran Semen
Gapura
Khalid

Ampana, 21 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 25
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Program Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Kerja Hari/Tanggal Waktu Tangan

pengecoran tiang
Pembuatan Membuat Kampus PSDKU
1 Sabtu, 22/11/2022 08:00-14:00 gapura kampus
Gapura Campuran Semen TOUNA
PSDKU TOUNA

Ampana, 22 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001
CATATAN AKTIVITAS HARIAN 26
Nama : Rahmat R. Ibrahim
Stambuk : C 201 195 41
Program Studi : S1 Manajemen
Jurusan : Ekonomi Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Desa/Kelurahan : Tobil
Kecematan : Togean
Kabupaten/Kota : Tojo Una Una
Profinsi : Sulawesi Tengah

Program Waktu Kegiatan Nama dan Tanda


No Jenis Kegiatan Lokasi Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
Kerja Hari/Tanggal Waktu Tangan

Mendirikan gapura di
Pembuatan Membuat Campuran Kampus PSDKU
1 Sabtu, 23/11/2022 08:00-14:00 kampus PSDKU
Gapura Semen TOUNA
TOUNA

Ampana, 23 Oktober 2021 Nama Mahasiswa,


Dosen Pembimbing Lapangan

(RAHMAT R. IBRAHIM)
Dr. Syamsuddin, SE., M.Si C20119541
Nip. 197008071998031001

Anda mungkin juga menyukai