Anda di halaman 1dari 13

STRESS

LINGKUNGAN

Oleh Kelompok
02
Fanesa Nitya Jatmika
01 21090000017

Devi Putri Marcela


02 21090000027
Nama Veronica Lenny Puspitasari
03
Kelompok 21090000036

Diana Sari
04
21090000043

Anisa Rizky
05
21090000049
Topik Bahasan

Stress Lingkungan Kerja

Faktor atau Penyebab Stress

Macam-Macam Sumber Stress Lingkungan

Cara Menyikapi Stress Lingkungan


Apa itu Stress
Lingkungan ?
Stress Lingkungan Menurut Teori
Safarino (1998)

Stress disebabkan oleh interaksi antara individu dan lingkungan,


sehingga mengakibatkan pemahaman jarak antara tuntutan-
tuntutan yang muncul dari interaksi sistem biologis, psikologis, dan
sosial manusia
Apa Faktor Penyebab
dari Stress Lingkungan ?
Terdapat 5 faktor yang menyebabkan
stress lingkungan :
Faktor Ekternal
Faktor Internal
Peristiwa Katastropik
Stresor Personal
Stresor Latar Belakang
Karakteristik Dari Stress Lingkungan :
1. Catalysmic Events :
Peristiwa Katastropik adalah pemicu stress yang sangat besar dan memiliki
beberapa karakteristik yang sama.

2. Personal Stressors
Stressor pribadi mirip dengan peristiwa bencana, tetapi efeknya hanya
mempengaruhi orang tertentu atau sekelompok orang tertentu dan mungkin tidak
dapat diramalkan sebelumnya.
Macam-Macam Sumber
Stress Lingkungan
01 Bencana Alam
Bencana alam dapat datang secara tiba-tiba, menghancurkan,
berhenti secara tiba-tiba dan membutuhkan upaya yang besar
untuk mengatasinya. Tidak semuanya disebabkan oleh
manusia tetapi efeknya dapat ditingkatkan dan dikurangi
dengan perilaku tertentu

02
Bencana Teknologi
Melalui berkembangnya teknologi dapat meningkatkan kualitas
hidup.Umumnya mesin melakukan pekerjaannya dibawah
bimbingan manusia. Namun, jaringan ini bisa gagal dan ada yang
salah.
Menyikapi Stress
Lingkungan
Menyikapi stress lingkungan

The Hardy
Control Social Support
Personality

The Relaxation
Response
Terima kasih!
Jangan ragu untuk bertanya kepada kami

Anda mungkin juga menyukai