Anda di halaman 1dari 2

ASIP4436

NASKAH UAS-THE
UJIAN AKHIR SEMESTER-TAKE HOME EXAM (THE)
UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.2 (2023.1)

Perancangan Skema Klasifikasi dan Thesaurus


ASIP4436
No. Soal Skor
1. Berikut adalah skema klasifikasi bisnis yang berasal dari fungsi dan tugas Kementerian Pekerjaan 20
Umum, pada fungsi dan tugas penataan ruang

Level 1 Level 2 Level 3


Penataan ruang Bina program dan kemitraan

a. Berdasarkan keterangan di atas, tentukan nama atau maksud dari level 1, 2, dan 3 pada
skema di atas
b. Berdasarkan peraturan tersebut, tentukan level 3 pada skema di atas
c. Kemukakan pendapat Anda, mengapa kita perlu mengetahui level 1 dan level 2 tersebut
dalam suatu organisasi
d. Kemukakan pendapat Anda, apa keuntungan dari klasifikasi berdasarkan fungsi

2. Buatlah klasifikasi alfanumerik untuk arsip yang dikelola dalam lingkup Pemerintahan Desa berikut 40
ini,
1) Undangan pelantikan bupati
2) Lelang jabatan pejabat eselon II kabupaten Makmurtirta
3) Informasi penerimaan karyawan
4) Pengajuan anggaran pembuatan jalan utama kabupeten
5) Pengumuman karyawan yang diterima
6) Revisi anggaran pembangunan embung desa
7) Laporan keuangan daya serap anggaran tahun 2021
8) Penawaran beasiswa studi luar negeri
9) Pelatihan penyuluhan pertanian
10) Pelatihan penyuluhan industri rumah tangga
11) Informasi lelang kendaraan jemputan
12) Pengembangan wilayah perkebunan
13) Perencanaan anggaran 2022
14) Pelatihan arsip desa kecamatan Kemasan
15) Laporan pelaksanaan pembangunan SMP Dharma Karya
16) Rapat koordinasi finalisasi data kependudukan
17) Undangan pelatihan entry data kependudukan
18) Pelaksanaan kegiatan penyuluhan gizi bagi balita
19) Lokakarya kearsipan desa
20) Perencanaan kegiatan penyuluhan kesehatan untuk lansia
21) Pelaksanaan lomba balita sehat
22) Pembuatan taman bacaan di desa Sukakarya
23) Pelatihan perawatan komputer untuk karang taruna
24) Peresmian puskesmas di kecamatan Banjaran
25) Laporan kegiatan masyarakat sehat se-kabupaten Makmurtirta

1 dari 2
ASIP4436

3. 1) Jelaskanlah keuntungan serta kerugiannnya bagi sebuah kantor yang berkategori kecil atau 20
yang memiliki berkas arsip sekitar 50 arsip. Sistem kodifikasi sederhana biasa digunakan pada
sistem adalah berkas 01, berkas 02, dan seterusnya.

2) Sesuai untuk apa saja penerapan dari kodifikasi sederhana tersebut ?


(misalnya kodifikasi sederhana berkas 1, berkas 2, dan seterusnya)

4. 1) Apa yang dimaksud dengan jadwal retensi arsip ? 20


2) Kegiatan apa sajakah yang dilakukan pada penyusutan arsip ?
3) Apa sajakah manfaat utama dari jadwal retensi arsip ?

Skor Total 100

2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai