Anda di halaman 1dari 7

AKSI NYATA

MELAKUKAN ASESMEN
AWAL PEMBELAJARAN
MARIA DIAN LESTARI,S.Pd
SMPN 3 DUMAI
ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN
Asesmen awal pembelajaran merupakan
langkah penting yang dilakukan oleh guru di
awal tahun ajaran. Tujuan dari asesmen awal
ini adalah untuk memetakan kemampuan
dasar yang dimiliki oleh setiap peserta didik
dan kebutuhan belajar yang peserta didik.
Hal hal yang harus dilakukan sebelum
melakukan asesmen awal pembelajaran
MENGIDENTIFIKASI KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
DAN SATUAN PENDIDIKAN

MEMBUAT RENCANA BENTUK ASESMEN YANG


AKAN DILAKUKAN DENGAN PENYESUAIAN PADA
KEBUTUHAN PESERTA DIDIK

MEMBUAT RENCANA JADWAL, LOKASI DAN


DURASI ASESMEN YANG AKAN DILAKUKAN

MEMBUAT RANCANGAN INSTRUMEN ASESMEN


DAN INSTRUMEN PENILAIAN YANG SESUAI
DENGAN JENIS ASESMEN YANG AKAN
DIGUNAKAN
Identifikasi Kebutuhan Peserta Didik

Menggunakan berbagai Mengamati perilaku


bentuk asesmen formatif peserta didiK

Mengidentifikasi • Berdiskusi dengan


pengetahuan awaL teman sejawat
Petunjuk Pelaksanaan Asesmen Awal
Pembelajaran

Yang disiapkan :
Penilaian ini ditujukan kepada Lembar Soal Asesmen
peserta didik Fase D kelas VII Lembar Soal dan Kunci jawaban
Skor dan lembar penilaian

Cara pelaksanaan :
Asesmen ini dilaksanakan pada awal pembelajaran,
soal diberikan kepada setiap peserta didik dalam
satu kelas. Setelah dilakukan penilaian maka
peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan peserta didik
DOKUMENTASI KEGIATAN
UMPAN BALIK REKAN SEJAWAT

Anda mungkin juga menyukai