Anda di halaman 1dari 6

Nama : Ni Nengah Anatasya Sabaniartha

Kelas : J
Nim : A1B021362
Prodi : Manajemen

UJIAN TENGAH SEMESTER PEMASARAN

SOAL UTS MANAJEMEN PEMASARAN


1. Jelaskan, mengapa pemasaran sama pentingnya bagi organisasi yang
berorientasi laba maupun organisasi yang tidak berorientasi laba (nirlaba)?
Tunjukkan dengan contoh. (25%)
2. Apa yang dimaksud dengan masyarakat umum (publik) dalam konteks
pemasaran? Kenapa mereka penting bagi pemasar? Tunjukkan dengan contoh.
(25%)
3. Definisikan pasar konsumen itu dan uraikan empat factor yang
mempengaruhi perilaku pembeli konsumen. (25%)
4. Ada sejumlah cara yang bisa dipilih untuk melakukan segmentasi pasar,
tetapi
tidak semuanya enghasilkan segmentasi yang efektif Uraikan lima
persyaratan untuk segmentasi pasar yang efektif. (25%)

JAWABAN :

1. Pemasaran organisasi nirlaba pad dasarnya hampir sama


denganpemasaran organisasi laba. Bedanya, jika perusahaan laba mencari
keuntungan untuk perusahaannya, maka perusahaannirlaba hadir untuk
menguntungkan masyarakat. Pemasaran sama pentingnya bagi organisasi
yang berorientasi laba maupun organisasi yang tidak berorientasi laba (nirlaba)
karena pemasaran menyediakan layanan yang tidak dilakukan oleh sektor
bisnis
Pemasaran sangat penting karena dapat membantu bisnis Anda dalam
mencapai target perusahaan. Fokus utamanya memang meningkatkan
penjualan sendiri, termasuk melihat bagaimana kualitas produk Anda. Namun
tidak hanya itu saja. Pemasaran yang baik juga meningkatkan brand
awareness.
Manajemen pemasaran juga bertugas mengukur dan menganalisis strategis
proses pemasaran suatu perusahaan maupun organisasi. Manajemen
pemasaran bertugas sangat penting dalam perusahaan atau organisasi karena
dengan adanya manajemen pemasaran perusahaan bisa meraih target pasar
yang diinginkan dan mendapat lebih banyak konsumen.
Contoh : perusahaa menginginkan respon khusus dri masyarakat tertentu
seperti itikad baik, baik kata-kata yang menyenangkan atau meluangkan
waktu dan menyumbang uang , nah peran perusahaan harus mendesain
sebuah penawaran menarik kepada masyarakat untukmenghasilkan respon
yang diinginkan

2.Masyarakat
Lingkungan pemasaran perusahaan juga meliputi beragam masyarakat.
Masyarakat (public) adalah kelompok yang mempunyai potensi kepentingan
atau kepentingan nyata, atau pengaruh pada kemampuan organisasi untuk
mencapai tujuannya. Kita dapat mengidentifikasi tujuh tipe masyarakat.
Masyarakat umumMasyarakat merupakan sekelompok peminat nyata atau
yang masih terpendam ataumemberikan dampak terhadap kemampuan
organisasi untuk mencapai tujuan#Masyarakat juga bisa memperlancar atau
menghambat kemampuan organisasi, oleh karena itu suatu perusahaan atau
organisasi harus mempunyai hubungan yang baik dengan masyarakat. Publik
adalah semua kelompok yang tertarik atau mempunyai pengaruh
padakemampuan perusahaan untuk mencapai tujuannya. Publik bisa
membantuatau merusak usaha perusahaan untuk melayani pasarnya. Publik
yangditerima baik adalah publik yang perhatiannya pada perusahaan
sangatmembantu (misalnya: donor). Publik yang dicari adalah publik yang
perhatiannya dicari perusahaan, tetapi tak perlu tercapai (misalnya:
mediamassa). Publik yang tak bisa diterima adalah publik yang
kepentingannyadihindari oleh perusahaan bahkan harus diatasi (seperti
sekelompokkonsumen yang memboikot.
Pada dasarnya, lingkungan pemasaran dijadikan faktor penentu kesuksesan
pemasaran sebuah bisnis atau perusahaan. Karena di dalamnya terdapat
berbagai macam pelaku dan unsur yang saling mempengaruhi. Unsur-unsur
tersebut bisa berupa kekuatan dan ancaman dari dalam maupun luar
perusahaan dalam mencapai tujuannya.
Masyarakat adalah kelompok yang mempunyai kepentingan actual dan
potensialterhadap atau berakibat kepadsa kemampuan organisasi untuk
mencapai tujuan.
Tujuan tipe masyarakat :
1. Masyarakat keuangan mempengaruhi kemampuan perusahaan untuk
memperoleh dana bank, perusahaan investasi, dan pemegang saham adalah
masyarakat keuangan yang utama.
2. Masyarakat media adalah kelompok yang menyebarluaskan berita
mengangkat topik dan dapat editorial. Kelompok itu meliputi surat kabar,
majalah, dan stasiun radio dan TV.
3. Masyarakat pemerintah manajemen harus memperhitungkan
perkembangan pemerintah. Pemasar harus sering berkonsultasi dengan
pengacara perusahaan mengenai isu produk. Kejujuran periklanan serta
berbagai masalah lain.
4. Masyarakat Lembaga Swadaya Masyarakat LSM. Departemen hubungan
masyarakat (humas) dapat membantu perusahaan tersebut untuk senantiasa
berhubungan dengan pelanggan dan kelompok LSM lain.
5. Masyarakat local mencakup penduduk dan organisasi masyarakat yang ada
didekat perusahaan.
6. Masyarakat umum perusahaan perlu memikirkan sikap masyarakat umum
terhadap produk dan aktivitas nya. Karena hal tersebut mempengaruhi citra
yang tumbuh dalam masyarakat.
7. Masyarakat internal mencakup para pekerja, manajer, sukarelawan, dan
dewan direktur. Perusahaan besar mengenai laporan berkala dan cara lain
untuk menginformasikan serta memotivasi masyarakat internal nya. Jika
karyawan merasa positif mengenai perusahaan, sikap itu akan mempengaruhi
sikap masyarakat luar. Jika perusahaan menginginkan tanggapan tertentu dari
masyarakat seperti sikap positif, rumor yang baik untuk sumbangan berupa
waktu dan uang sebuah perusahaan harus mendesain tawaran yang cukup
menarik kepada masyarakat itu sehingga menghasilkan tanggapan yang
dikehendaki.
Contoh : Sebagai contoh, Monsanto mengoperasikan bisnis bioteknologi
pertanian. Monsanto mendefinisikan misinya sebagai "memperbaiki masa
depan pertanian...memperbaiki masa depan makanan... dalam jumlah besar
dan aman. Monsanto berusaha membantu penyediaan pangan bagi populasi
dunia yang meledak jumlahnya sekaligus memelihara lingkungan. Iklan
Monsanto meminta kita untuk "Membayangkan budi daya pertanian inovatif
yang menciptakan hal-hal mengagumkan saat ini.”

3. Definisi pasar Konsumen adalah semua individu dan rumah tangga


Yang membeli atau mendapatkan barang atau jasa untuk konsumsi pribasi.
Sedangkan menurut salah satu ahli pemasaran pasar konsumen adalah pasar
yang dimana pembelinya adalah individual yang membeli produk untuk
digunakan / disewakan : uraikan empat faktor yang
Konsumen
~ Pengertian pasar Secara Sempit adalah satu tempat bertemunya penjual dan
pembeli untuk melakukan transaksı gual beli dan jasa. :
Ada Empat faktor yang mempengaruhu prilaku pembelian konsumen
Diantaranya, faktor trebudayaan, sosial, pribadi dan psikologi
a). faktor Budaya
lebih spesifik untuk anggota mereka. Budaya adalah determinan Jasar
Keinginan dan prilaku seseorang, setiap budaya memiliki subbudaya yang lebih
kecil yang memberikan
Identifikasi dan sosialisasi yang Subbudaya meliputi Kebangsaan meliputi
Kebangsaan, agama, Kelompok ras- dan wilayah geografis.
b). Faktor sosial.
• seperti Kelompok referensi Keluarga, serta peran sosial dan status
Mempengaruhi pembelian Kelompok Referensi seseorang merupakan semua
kelompok yang mempunyai pengaruh langsung atau boak langsung terhadap
sikap atau prilaku orang tersebut.
• Keluarga adalah Organisasi pembelian konsumen yang paling penting dalam
masyarakat, dan anggota keluarga merepresikan Kelompok referensi utama yg
paling berpengaruh. Ada dua Anggota Keluarga dalam kehidupan pembeli.
orang tua dan saudara Kandung.
c. peran sosial peran dan status orang berpartisipasi dalambanyak Kelompok-
Keluarga, klub, Organisasi.
Meliputi :
• usia dan Tahap siklus hidup selera kita dalam makanan ,pakaian , perabot ,
dan rekreasi sering berhubungan dengan usia kita konsumsi juga di bentuk
oleh siklus hidup keluarga dan jumlah ,usia ,serta jenis kelamin orang dalam
rumah tangga pada satu waktu tertentu.
• Keluarga prokreas yaitu pasangan dan anak-anak. Seleta kita dalam
makanan, pakaian, perabot dan rekreasi sering berhubungan dengan usia kita
Konsumsi juga dibentuk oleh siklus hidup Keluarga dan jumlah, usia, serta jenis
kelamin Orang dalam rumah tangga. pd satu waktu tertentu.
• pekerjaan dan Keadaan Ekonomi pekerjaan juga berpengaruh pola Kansums,
pekerja kerah biru alcan membeli baju Kerja, sepatu Kerja Jan Krotak makan
pilihan produk sangat mempe Oleh Keadaan ekonomi, penghasilan yang dapat
dibelanjakan.
• Kepribadian dan konsep diri. Setiap orang mempunyai karakteristik pribadi
yang mempengaruhi prilaku pembelianya. Kepribadian juga dapat menjadi
variabel yang berguna dalam berguna dalam menganalisis pilihan merek
Konsumen.
d). Faktor pelkologis. Meliputi:
• Motivasi (dorongan yg berasal dan dalam). Seseorang memiliki banyak
Kebutuhan pada waktu tertentu. Beberapa kebutuhan yang bersifat Biogenis
dan Psikogenis.
• persepsi pandangan yang lahir dari pengetahuan kita tentang sesuatu )
Persepsi adalah proses yang digunakan oleh seseorang Individu untuk memilih,
mengorganisasi, dan menginterprestasi.
• pembelajaran (perubahan perilaku seseorang yang timbul dari Pengalaman).
• Keyakinan (gambaran pemikiran yang dianut seseorang tentang gambaran
sesuatu)

4. Persyaratan untuk Segmentasi Efektif


Jelas, ada banyak cara untuk melakukan segmentasi pasar, tetapi tidak semua
seg-mentasi itu efektif. Contohnya, pembeli garam meja bisa dibagi menjadi
pelanggan berambut pirang dan coklat. Tetapi warna rambut jelas tidak
mempengaruhi pembelian garam. Lebih jauh lagi, jika semua pembeli garam
membeli jumlah garam yang sama setiap bulan, percaya bahwa semua garam
itu sama, dan ingin membayar dengan harga yang sama, segmentasi ini tidak
akan bermanfaat bagi perusahaan. Agar bermanfaat, segmen pasar harus:
1. Terukur.
Ukuran, daya beli, dan profil segmen dapat diukur. Variabel segmentasi
tertentu sulit diukur. Sebagai contoh, ada 32,5 juta orang kidal di Amerika
Serikat-hampir sama dengan seluruh populasi Kanada. Tetapi hanya segelintir
produk ditargetkan untuk segmen kidal ini. Masalah utama mungkin segmen
tersebut sulit diidentifikasi dan diukur. Tidak ada data tentang demografi orang
kidal, dan U.S. Census Bureau tidak menyimpan data penduduk kidal dalam
surveinya. Perusahaan data pribadi menyimpan tumpukan statistik tentang
segmen demografi lain tetapi tidak tentang segmen kidal.

2. Aksesibilitas
Segmen pasar bisa dijangkau dan dilayani dengan efektif. Contohnya,
sebuah perusahaan parfum menemukan bahwa pengguna berat mereknya
adalah pria dan wanita bujangan yang senang keluar rumah hingga larut
malam dan sering bersosialisasi. Kecuali jika kelompok ini tinggal atau
berbelanja di tempat tertentu dan terpaparkan oleh media tertentu,
anggotanya akan sulit dijangkau.
3. Substansial
Segmen pasar cukup besar atau menguntungkan untuk dilayani.
Sebuah segmen harus merupakan kelompok homogen berukuran sebesar
mungkin,yang layak dikejar dengan program pemasaran yang disesuaikan.
Sebagai contoh, tidak layak dan merugikan jika produsen mobil
mengembangkan mobil yang hanya diperuntukkan bagi orang
dengan tinggi badan lebih dari tujuh kaki.
4. Dapat didiferensiasi
Segmen dapat dibedakan secara konseptual dan direspons secara berbeda
terhadap elemen dan program bauran pemasaran yang berbeda. Jika wanita
menikah dan wanita tidak menikah mempunyai respons yang sama terhadap
penjualan parfum, mereka tidak dianggap sebagai segmen yang terpisah.
5. Dapat ditindaklanjuti
Program yang efektif bisa dirancang untuk menarik dan melayani segmen.
Contohnya, meskipun satu maskapai penerbangan kecil mengidentifikasi tujuh
segmen pasar, stafnya terlalu sedikit untuk mengembangkan program
pemasaran terpisah bagi masing-masing segmen.

Anda mungkin juga menyukai