Anda di halaman 1dari 11

A.

Judul Kegiatan

Fakultas Mengajar dengan tema “Peran Mahasiswa dalam Revitalisasi Pengajaran


Interaktif berbasis Kearifan Lokal”.

B. Latar Belakang

Bedasarkan UU No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 3


menyebutkan bahwa pendidikan nasional berfungsi untuk mengembangkan kemampuan
membentuk karakter dan peradaban bangsa yang bermartabat guna mencerdaskan
kehidupan bangsa, hal ini bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar
menjadi pribadi yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, berilmu,
kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang bertanggung jawab.

Dalam dunia pendidikan, kunci pokok pembelajaran ada pada intekasi antara
pendidik dan peserta didik yang saling interaktif sehingga berhasil
menumbuhkembangkan kesadaran peserta didik untuk terus mau belajar sehingga
diperoleh pengalaman selama proses pembelajaran dan dapat dirasakan manfaatnya. Di
sisi lain, mahasiswa sebagai agent of change memiliki peran sentral dalam membangun
peradaban bangsa salah satunya melalui pendidikan karakter di lingkungan
pembelajaran.

Fakultas Mengajar (Fajar) merupakan salah satu kegiatan yang diadakan oleh
BEM FKIP yang bertujuan untuk memfasilitasi seluruh mahasiswa FKIP yang ingin
memiliki pengalaman mengajar dan mengaplikasikan ilmu yang didapat selama
perkuliahan secara langsung di desa binaan yang telah menjalin kerjasama dengan Badan
Eksekutif Mahasiswa (BEM) FKIP 2023. Fakultas Mengajar merupakan salah satu
program pendukung dalam Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan
(PPK Ormawa) yang dalam kegiatannya akan terfokus pada dua subjek yang berbeda
yakni pendidikan formal dan pendidikan non formal. Pada sekolah formal akan
dilaksanakan di sekolah SD dan SMP sedangkan untuk sekolah non formal diadakan di
rumah baca berbasis kearifan lokal, adapun sasaran lokasinya berada di Desa Kemiri,
Panti, Jember.

C. Rasional

Sehubungan dengan latar belakang di atas, maka diperlukan tindak lanjut untuk
memfasilitasi hal tersebut sehingga kegiatan yang merupakan program kerja dari Badan
Eksekutif Mahasiswa (BEM) FKIP Universitas Jember berjudul Fakultas Mengajar
dengan
tema “Peran Mahasiswa dalam Revitalisasi Pengajaran Interaktif berbasis Kearifan Lokal”
ini dapat terlaksana dengan baik dan maksimal.

D. Tujuan

Tujuan diadakannya kegiatan Fakultas Mengajar dengan tema “Peran Mahasiswa


dalam Revitalisasi Pengajaran Interaktif berbasis Kearifan Lokal” adalah sebagai berikut:

1. Mengoptimalkan peran mahasiswa dalam mengaplikasikan ilmu yang didapat selama


perkuliahan secara langsung
2. Meningkatkan kualitas generasi muda yang berkarakter untuk mewujudkan Indonesia
Emas dengan pendekatan kearifan lokal
3. Menciptakan calon tenaga pendidik yang profesional, kreatif, dan inovatif dalam
praktik pendidikan berbasis kearifan lokal
E. Mekanisme dan Desain

Mekanisme dan desain Fakultas Mengajar dengan tema “Peran Mahasiswa dalam
Revitalisasi Pengajaran Interaktif berbasis Kearifan Lokal” yaitu sebagai berikut:

1. Pembentukan panitia kegiatan Fakultas Mengajar dan membagi jobdesk masing-


masing panitia.

2. Penyusunan TOR usulan kegiatan, permohonan bantuan dana, dan pembuatan surat
perizinan kegiatan yang diberikan kepada sekolah sasaran.

3. Melakukan open recruitment volunteer kegiatan Fakultas Mengajar di lingkungan


FKIP dan melakukan seleksi berkas dan wawancara

4. Rapat koordinasi persiapan kegiatan Fakultas Mengajar oleh panitia pelaksana


kegiatan melalui media sosial aplikasi Zoom ataupun secara luring (opsional)

5. Pelaksanaan kegiatan Fakultas Mengajar yang melibatkan seluruh anggota BEM,


panita kegiatan, dan volunteer kegiatan Fakultas Mengajar

6. Setelah kegiatan Fakultas Mengajar selesai, akan dilakukan penyusunan laporan


pertanggungjawaban.

7. Pelaksanaan evaluasi dan pembubaran panitia kegiatan.


F. Sumberdaya yang Dibutuhkan

SUB Biaya Investasi


KEGIATAN Tahun 2023
A B Total SumberDana
Study Rp. 2.484.000 Rp. 1.110.000 Rp. 3.594.000 Fakultas
Comparative

G. Indikator Kinerja

Indikator Base Target Cara Pengukuran


Line Akhir
35 peserta volunteer 50% 100% Terealisasinya 35 mahasiswa ikut serta dalam
yang berminat dalam kegiatan Fakultas Mengajar dan berperan aktif
kegiatan Fakultas selama berjalannya program. Saat ini sudah
Mengajar terpenuhi 17 mahasiswa yang akan
berpartisipasi dalam kegiatan tersebut
(lampiran).
Terciptanya 6 rumah 40% 100% Terbentuknya 6 rumah baca berbasis kearifan
baca pondok literasi lokal di Desa Kemiri, Panti Jember yang
meliputi,
berbasis kearifan lokal
1. Pojok Literasi Ecoprint di Dusun Kantong
di Desa Kemiri, Panti, 2.Pojok Literasi Ceri/Kulit Kopi di Dusun
Jember Delima
3. Pojok Literasi Aromaterapi di Dusun Danci
4.Pojok Literasi Daur Ulang Sampah di Dusun
Sodong
5.Pojok Literasi Buta Aksara di Dusun
Tenggling
6. Pojok Literasi Stunting di Dusun Krajan
Mengembangkan 10% 100% Volunteer Fakultas Mengajar berhasil
pendidikan berbasis membentuk 6 kelompok belajar berbasis
kearifan lokal kearifan lokal di Desa Kemiri, Panti, Jember.
khususnya kepada Hingga saat ini telah terbentuk kepanitiaan dan
remaja putus sekolah, telah menemukan lokasi sasaran sebagai
dan orangtua buta huruf tempat pelaksanaan program.
di Desa Kemiri, Panti,
Jember
H. Jadwal Kegiatan
No. KEGIATAN BULAN
Mei Juni Juli Ags Sep Okt Nov Des
Tahun 2023
a. Persiapan
a. Pembentukan
susunan kepanitiaan
b. Pengajuan TOR
kepada Fakultas
c. Open recruitment
volunteer Fakultas
Mengajar
d. Pembekalan
volunteer Fakultas
Mengajar
b. Pelaksanaan
a. Penerjunan
Volunteer ke lokasi
pelaksanaan program
b. Pelatihan
pengolahan daun kopi
menjadi pewarna alami
(setiap hari Senin)
c. Pelatihan
pengolahan kulit biji
benjadi pewarna alami
(setiap hari Selasa)
d. Pelatihan
pengolahan sampah
plastic bungkus kopi
menjadi tas dan dompet
(setiap hari Rabu)
e. Pelatihan
pembuatan aromaterapi
(setiap hari Kamis)
f. Penyuluhan
mengenai stunting (1x
dalam 2 minggu)
c. Pelaporan
a. Penyusunan laporan
akhir

I. Keberlanjutan Kegiatan
Dalam rangka revitaliasi pendidikan dengan pendekatan kearifan lokal, maka
dengan kegiatan Fakultas Mengajar ini dapat nembambah wawasan dan pengalaman
mahasiswa dalam praktik mengajar secara langsung, kegiatan ini juga dilakukan sebagai
wujud nyata kepedulian BEM FKIP terhadap pelaksanaan pendidikan di desa-desa
binaan. Diharapkan keberlanjutan program ini dapat dilakukan dengan peningkatan
kualitas mitra kerja sebagai pengelola Rumah Cerdas Rengganis sehingga berhasil
menciptakan Kemandirian masyarakat dalam kegiatan berbasis outdor learning dan
meningkatan taraf perekonomian Desa Kemiri.
J. Person In Charge

Panitia Kegiatan
a. Pelindung : Prof. Dr. Bambang Soepeno, (Dekan)
M.Pd
b. Pembina : Dr. M. Naim, M.Pd (Wakil Dekan III)
c. Penanggung Jawab : Arbi Syaifullah Akbar 200210301120
(0822373055060)

a. Ketua : Silfi Eka Cindi Pratiwi 200210402057


(087740546595)
b. Sekertaris : Ema Elis Handayani 220210401014
c. Bendahara : Kharisma Husnul 220210104036
d. CO Sie Acara : Imma Sajarotul Maulida 200210402003
Anggota : Muhammad Hamdan Romadoni 210210301105
Zulfan Robert Maulana A. 210210401086
e . CO Sie Humas : Siti Handariyatul Masruroh 220210301059
Anggota : Linda Ayuningtias 210210301016
Neta Dwi Wulandari 210210102002
f . CO Sie Perkap : Erma Sulis Setiowati 220210301004
Anggota : Suci Nafeatus Sadea 220210104025
Moh. Rifki Hariyanto 220210102006
g . CO Sie PDD : Zidni Alfian Barif 200210204094
Anggota : Febi Lusiana Marta 220210104060
: Ilmiah Mahluqul Nurcahaya 210210205084
Irinia Dewinta Putri 210210301105
h . CO Sie KSK : Latifatul Rohmaniyah 210210301016
Anggota : Tiara Dhella Choirunnisa 200210204077
i. CO Sie Konsumsi : Nabila Turisia 220210401109
Anggota : Faiza Yunizar Nurfatiha 220210401042
: Audri Mely Prabandari 200210102129

K. Rincian Anggaran Belanja


No. Uraian Vol Satuan Harga Jumlah

I PEMASUKAN

1 Dana Fakultas 1 Rp 3.594.000 Rp 3.594.000

Jumlah Pemasukan Rp 3.594.000

No. Rincian Biaya Vol Satuan Harga Jumlah

II PENGELUARAN

A. Belanja Bahan

1 Figura 1 pcs Rp 44.000 Rp 44.000

2 Cinderamata 2 pcs Rp 200.000 Rp 400.000


3 Banner (5x2) 10 meter Rp 20.000 Rp 200.000

4 Pembelian ATK untuk siswa di 5 dus Rp 86.000 Rp 430.000


desa binaan

5 Donasi Buku 54 pcs Rp 15.000 Rp 810.000

6 Print Surat Proposal 200 lembar Rp 500 Rp 100.000

7 Sertifikat Peserta 100 lembar Rp 5000 Rp 500.000

Jumblah Rp. 2.484.000

B. Belanja Konsumsi

1 Makanan ringan untuk 10 kotak Rp 5.500 Rp 770.000


volunteer dan peserta di
desa binaan (10 kotak x 14
pertemuan)

2 Minuman 17 Dus Rp 20.000 Rp 340.000

Jumblah Rp 1.110.000

Total Rp. 3.594.000


Lampiran

Pembelian ATK
No. Uraian Vol Satuan Harga Jumblah
1. Buku tulis 5 pack Rp. 45.500 Rp. 227.000
2. Bulpen 5 pack Rp. 18.500 Rp. 92.500
3. Pensil 5 pack Rp. 10.000 Rp. 50.000
4. Penghapus 5 pack Rp. 12.000 Rp. 60.000
Rp. 430.000
Daftar Volunteer Fakultas Mengajar 2023

1. Galuh Rahma Eka Wati 210210102063 Pendidikan Fisika


2. Mohammad Fikri 220210102009 Pendidikan Fisika
3. M. Miftu Khurizil Albis 210210102118 Pendidikan Fisika
4. Rahmatul Ula Asshaumi 210210102017 Pendidikan Fisika
5. Sri Handayani 220210102091 Pendidikan Fisika
6. Rani Khunainin 210210303055 Pendidikan Geografi
7. Muammar Kadevi 200210303041 Pendidikan Geografi
8. Devia Liza Rahmadani 220210303042 Pendidikan Geografi
9. Anisa Tsani Nabila 200210402044 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
10. Daffa Hilmy Novriyanto 200210401114 Pendidikan Bahasa Inggris
11. Anjar Dwi Setyorini 220210104118 Pendidikan IPA
12. Akbar Fattah A.C 220210104119 Pendidikan IPA
13. Meirica Eradea 200210103057 Pendidikan Biologi
14. Taufiq Adi Saputra 210210103081 Pendidikan Biologi
15. Devina Damayanti 220210302017 Pendidikan Sejarah
16. Hendra Anggi Priyatma 220210302024 Pendidikan Sejarah
17. Carlos Manuel 210210101037 Pendidikan Matematika

Anda mungkin juga menyukai