Anda di halaman 1dari 4

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah S.W.T, karena hanya atas
rahmat dan karunia-Nya penyusunan dokumen Rencana Kerja (Renja) Dinas
Lingkungan Hidup (DLH) Kota Cimahi Tahun 2024 ini dapat terselesaikan
dengan baik.
Dokumen Renja DLH Kota Cimahi Tahun 2024 ini disusun menindaklanjuti
RKPD Kota Cimahi Tahun 2023, dalam rangka menjaga konsistensi antara
dokumen perencanaan, dokumen penganggaran maupun dokumen evaluasi
dan pelaporan Renja DLH Tahun 2024 ini sekaligus sebagai bahan
penyusunan KUA-PPAS Tahun 2024 dan Rancangan APBD 2024.
Kami menyadari bahwa dokumen ini masih jauh dari sempurna dan belum
sepenuhnya dapat memenuhi harapan. Oleh karena itu masukan dan saran
yang membangun sangat diharapkan demi perbaikan serta penyempurnaan di
masa yang akan datang.
Akhir kata semoga Rencana Kerja (Renja) DLH Kota Cimahi Tahun 2024 ini
dapat memberikan manfaat yang sebesar-besarnya, dan dapat mendorong kita
untuk segera mewujudkan Kota Cimahi yang ramah lingkungan.

Cimahi, Juni 2023


KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP
KOTA CIMAHI,

drg. CHANIFAH LISTYARINI, M.H.M.


Pembina Utama Muda
NIP. 19670320 199203 2 005

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR i

Daftar Isi ii

Daftar Tabel iv

BAB I PENDAHULUAN 1

1.1. Latar Belakang 1

1.2. Landasan Hukum 2

1.3. Maksud dan Tujuan 4

1.4. Sistematika Penulisan 4

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENCANA KERJA SKPD 6


TAHUN LALU
2.1. Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Tahun lalu 6

1. Program Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah 6


Kabupaten/Kota

2. Program Perencanaan Lingkungan Hidup 8

3. Program Pengendalian Pencemaran dan/atau Kerusakan 8


Lingkungan Hidup

4. Program Pengelolaan Keanekaragaman Hayati (KEHATI) 9

5. Program Pengendalian Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) 9


dan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (LIMBAH B3)

6. Program Pembinaan dan Pengawasan Terhadap Izin 9


Lingkungan dan Izin Perlindungan dan Pengelolaan
Lingkungan

7. Program Penghargaan Lingkungan Hidup Untuk Masyarakat 10

8. Program Penanganan Pengaduan Lingkungan Hidup 10

9. Program Pengelolaan Persampahan 11

2.2.. Analisis Kinerja Pelayanan SKPD 20

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD 22

2.4. Review Terhadap Rancangan Akhir RKPD 23

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat 33

ii
BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 49

3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional 49

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja SKPD 50

3.3. Program dan Kegiatan Dinas Lingkungan Hidup Tahun 2024 51

BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT 60


DAERAH

4.1 Rencana Kerja 61

4.2 Pendanaan Program dan Kegiatan 61

BAB V PENUTUP 62

iii
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Perangkat


Daerah dan Pencapaian Kinerja Renstra Perangkat Daerah
s.d. Tahun 2023 (Tahun Berjalan) Kota Cimahi …………..…… 12
Tabel 2.2 Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Lingkungan Hidup Kota
Cimahi ……………………………………………………..…..………… 21
Tabel 2.3 Tujuan dan Sasaran jangka menengah Dinas Lingkungan
Hidup 2023-2026 …………………………………………….…..… 25
Tabel 2.4 Daftar Kelompok Usulan Prioritas Hasil FGD Musrenbang
Tingkat Kecamatan Tahun 2023 ……..………………………..… 34
Tabel 2.5 Penggabungan Prioritas Masukan Masyarakat dengan
Rancangan Renja SKPD KOTA CIMAHI 2024 …………………. 39
Tabel 3.1 Tujuan, Sasaran, Strategi dan Arah Kebijakan Urusan
Lingkungan Hidup .………………………………………………….. 50
Tabel 3.2 Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Perangkat daerah

2024 dan Prakiraan Maju Tahun 2025 ….………………….…… 52

iv

Anda mungkin juga menyukai