Anda di halaman 1dari 4

UTS STRATEGI INVESTASI TI - BAG ESSAY

Ketentuan :
1. Jawaban disubmit di elearning likmi dengan nama file dan subject : SITI UTS ESSAY NPM NAMA
2. Untuk soal 2 dan 3 , kerjakan kasus Kode A untuk NPM Ganjil dan Kode B untuk NPM Genap
3. Deadline 3 hari setelah jadwal UTS
4. TIDAK BEKERJA SAMA DALAM BENTUK APAPUN !

SOAL

1. Bagaimana information economics dikatakan berguna dalam pengambilan keputusan


investasi TI?

Untuk soal no 2 dst. simaklah KASUS sebagai berikut :


KODE A – untuk NPM GANJIL
PT. X-Grafika merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di percetakan yang berlokasi di Kota
Semarang. Perusahaan telah menerapkan strategi SI berupa aplikasi – aplikasi dalam menjalankan
bisnisnya, namun belum optimal dan terencana dengan baik. Keberadaan SI khususnya pada aplikasi –

aplikasi bisnis pada PT. X-Grafika masih dianggap sebagai peranan pendukung dalam setiap kegiatan
bisnisnya. SI yang ada saat ini di setiap bagian yang ada di perusahaan masih belum terintegrasi. Aplikasi
yang digunakan masih terbatas pada aplikasi perkantoran seperti: word processing dan spreadsheet.

Kegiatan Operasional PT X-Grafika meliputi pembelian bahan baku, produksi percetakan label kemasan,
sampai kepada pemasaran dan penjualan ke konsumen dan kegiatan lainnya sesuai fungsi yang ada.

Untuk langkah ke depannya, PT. X-Grafika ingin bertumbuh dan tetap bersaing pada era globalisasi yang
semakin marak di kalangan bisnis. Perencanaan strategis tata kelola SI merupakan solusi bagi PT. X-
Grafika dalam mengembangkan usahanya.

Fungsi bisnis yang tersedia adalah :

1. Bagian HRD dan Administrasi Pembukuan


2. Bagian Akuntansi
3. Bagian Gudang Persediaan
4. Bagian Produksi
5. Bagian Penjualan, Marketing dan Customer Service
6. Bagian Desain Grafis dan Cetak Film
7. Bagian Pembelian Dagang dan Jasa
8. Bagian Bantuan Teknologi Informasi
9. Bagian Umum

Daftar Sistem Informasi yang berjalan masih berbasis spsredsheet, sbb :

1. SI Penggajian
2. SI Produksi
3. SI Desain Grafis
4. SI Inventory
KODE B – untuk NPM GENAP

Dalam rangka menghadapi arus persaingan yang semakin ketat para perusahaan ritel harus
sesegera mungkin mengatur strategi marketing dan bisnisnya dengan sedemikian rupa agar
perusahaan tetap bertahan di persaingan pasar ritel yang semakit ketat.
Pemasaran barang atau jasa umumnya tidak dapat dikerjakan langsung dari produsen ke
konsumen, melainkan harus melalui beberapa perantara yang menyalurkan barang dari
produsen ke konsumen yang dikenali dengan sebutan lembaga saluran distribusi (saluran
pemasaran). Sebagai mata rantai terakhir dari saluran pemasaran tersebut adalah pengecer
(retailer).
Bisnis Ritel baik besar maupun ritel kecil sebagai arena berbelanja berupa pusat-pusat
pertokoan, minimarket, supermarket, hypermart dan sejenisnya.
Saat ini perusaahan baru mengandalkan sistem point of sale untuk penjualan ke pelanggan.

Struktur Organisasi :

Store Manager

Manajer Office Supervisor

Personalia dan Umum


Teknologi dan Pengolahan
Akuntansi
Data Marketing Sale Gudang Tenant Relation

SOAL :
Untuk memperjelas jawaban buatlah asumsi saudara.
Logistik
2. Identifikasikan poses bisnis utama dan pendukungnya

3. Lakukan analisis kebutuhan sistem informasi dan teknologi informasi kemudian Buat proses
perencanaan SIM taktis untuk proyek-proyek berbasis TI di perusahaan tersebut sehingga
menghasilkan jenis SI apa saja yang diusulkan untuk solusi bagi perusahaan tersebut saat ini dan di
masa depan .
4. Lakukan analisis Cost Benefit menurut tabel sbb (buatlah asumsi untuk memperjelas jawaban) :

dalam jutaan Th-0 Th-1 Th-2 Th-3 Th-4


BIAYA investasi
1 Pengadaan Hardware 130 5 0 0 0
2 Persiapan operasi 55 0 0 0 0
3 Pembuatan SI 65 10 0 0 0
BIAYA
1 Karyawan 0 26 27 29 30
2 Pemeliharaan 0 22 25 27 28
3 Lain-lain 0 22 25 28 30
4 Pengembangan 0 24 27 16 17
5 Amortisasi 0 18 19 20 21

MANFAAT
a. Pengurangan b. operasi 0 30 31 32 33
b. Pengurangan b. telkom 0 27 26.5 26 26.5
c. Pengurangan kesalahan 0 31 27 27 32
d. Peningkatan penjualan 0 47 52 52 48
a. Peningkatan pelayanan 0 35 37 39 41
b. Peningkatan kerja 0 24 26.5 29 37
c. Peningkatan manajemen 0 29 30 35 36.5

Diketahui : capital cost = 21 %


SOAL 4
a. Hitung keuntungan per bulan dan manfaat tiap tahun
b. Hitung Simple Payback dan ROI tiap tahun
c. Berapa Discounted Annual Net Benefit
d. Berapa Discounted Payback dan ROI berdasarkan cost capital
e. Jika ditetapkan payback selama 3 tahun apakah investasi dengan cost capital dan tanpa cost capital
tsb layak ? apa alasannya layak tidaknya

SOAL 5
Jika indicator manfaat implementasi hasil kuesioner sbb :
Mana- Pengelola Peng-
No Manfaat jemen TI guna
1 Mereduksi total biaya yang harus dikeluarkan perusahaan 2.5 3.4 1.6
2 Mengganti karakteristik biaya yang kerap dikeluarkan melalui efisiensi 1.2 2.5 3.3
3 Menghindari pengeluaran yang tidak perlu 3 2.6 2.1
4 Memperbaiki kualitas informasi bagi pengambilan keputusan 2 2.1 4
5 Meningkatkan produktivitas karyawan 2.8 1.4 1.2
6 Mengurangi kesalahan yang sering terjadi 2.6 2.3 2.5
7 Menciptakan keunggulan kompetitif usaha 3.1 3 2.6
8 Memperbaiki kualitas kontrol atau pengawasan 3.5 4 3.2
9 Meningkatkan kinerja produktivitas manajemen 3.7 2.7 2.5
10 Meningkatkan citra perusahaan 3.2 3.1 3
11 Meningkatkan kualitas pelayanan pelanggan 4 3.5 3.6
12 Memperbaiki relasi atau hubungan antar stakeholder 2.8 2.9 2.5

dari tabel tersebut :


a. Buat konversi ke nilai range 1-2, 2-3 dan 3-4
b. Lakukan analisis hasil perhitungan
c. Buat kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai