Anda di halaman 1dari 6

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES)

PAYUNG NEGERI PEKANBARU


PROGRAM STUDI S1 KEBIDANAN

PENUNTUN BELAJAR
PEMERIKSAAN TEKANAN DARAH

NAMA MAHASISWA :
TINGKAT/NIM :

Nilailah setiap kinerja dengan membubuhkan tanda √ dalam kolom penilaian kinerja
setiap langkah yang diamati menggunakan skala sebagai berikut:
1 :Langkah kerja atau kegiatan tidak dilakukan
2 :langkah kerja atau kegiatan tidak dilakukan dengan benar atau tidak sesuai
urutan
3 :langkah kerja atau kegiatan dilakukan tetapi dengan bantuan
4 :langkah kerja atau kegiatan dilakukan dengan benar

UJIAN
KASUS
NO LANGKAH KEGIATAN PRAKTEK
1 2 3 4 UTAMA HER
PERSIAPAN
1. Persiapan Alat :
Persiapan Alat :
- Stetoskop
- Spignomanometer
- Buku catatan dan alat tulis
LANGKAH KERJA
2. Menjelaskan pada klien tentang tindakan yang akan
dilakukan
3. Mendekatkan alat ke samping klien
4. Mencuci tangan
5. Mengatur posisi pasien : duduk atau berbaring yang
nyaman dengan lengan tersokong setinggi jantung
dan telapak tangan menghadap ke atas
6. Membuka pakaian yang menutupi lengan atas
7. Melakukan palpasi arteri brakhialis
8. Meletakkan manometer sejajar dengan mata
pemeriksa agar pemeriksaan lebih akurat
9. Memasang stetoskop dengan meletakkan diafragma
dari stetoskop diatas arteri brachial, untuk
mendapatkan suara yang maksimal
10. Menutup katup dengan mengunci sampai rapat, lalu
pompa bola manometer sampai 30 mmHg diatas
tekanan systolik (untuk meyakinkan keakuratan
pengukuran tekanan systolik)
11 Membuka katup untuk mengeluarkan udara. Katup
dibuka secara perlahan-lahan ± 2-3 mmHg/detik.
Mengeluarkan udara dari manset secara berangsur-
angsur dan perhatikan angka pada manometer saat
terdengar bunyi (clup) pertama (systolik) dan
perhatikan suara keras yang terakhir (diastolyk).
Kemudian keluarkan seluruh udara dari manset
dengan tepat
12 Membuka manset dari lengan pasien, beritahu hasil
premeriksaan pada pasien
13 Merapikan pasien
14 Membereskan alat
15 Mencuci tangan
16 Mendokumentasikan tindakan
Jumlah poin yang benar

PENILAIAN :
SKOR NILAI = ∑ NILAI X 100 = ...............................
48
Penguji,

( )
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES)
PAYUNG NEGERI PEKANBARU
PROGRAM STUDI S1 KEBIDANAN

PENUNTUN BELAJAR
PEMERIKSAAN SUHU TUBUH

NAMA MAHASISWA :
TINGKAT/NIM :

Nilailah setiap kinerja dengan membubuhkan tanda √ dalam kolom penilaian kinerja
setiap langkah yang diamati menggunakan skala sebagai berikut:
0 :Langkah kerja atau kegiatan tidak dilakukan
1 :langkah kerja atau kegiatan tidak dilakukan dengan benar atau tidak sesuai
urutan
2 :langkah kerja atau kegiatan dilakukan tetapi dengan bantuan
3 :langkah kerja atau kegiatan dilakukan dengan benar

UJIAN
KASUS
NO LANGKAH KEGIATAN PRAKTEK
1 2 3 4 UTAMA HER
PERSIAPAN
1. Persiapan Alat :
- Termometer air raksa/termometer digital
- Alkohol swab
- Tissue
- Bengkok
- Sarung tangan (jika diperlukan)
- Buku catatan dan alat tulis
LANGKAH KERJA
2. Menjelaskan pada klien tentang tindakan yang akan
dilakukan
3. Mendekatkan alat ke samping klien
4. Mencuci tangan dan memakai sarung tangan
5. Memasang tirai atau menutup gorden/pintu ruangan
6. Membantu klien untuk duduk atau posisi berbaring
terlentang. Buka pakaian pada lengan klien
7. Menempatkan termometer (reservoir) tepat ditengah
ketiak, turunkan lengan dan silangkan Iengan bawah
klien
8. Membiarkan termometer ditempat tersebut :
 Termometer air raksa : 5-10 menit
 Termometer digital : sampai sinyal
terdengar
9. Mengeluarkan termometer dengan hati-hati
10. Membaca batas atas air raksa atau digitnya dengan
seksama
11 Membersihkan termometer dengan menggunakan
alcohol swab dengan gerakan memutar dari pangkal
ke ujung reservoir
12 Menurunkan tingkat air raksa/mengembalikan
termometer digital ke skala awal
13 Mengembalikan termometer pada tempatnya
14 Membantu klien merapikan bajunya
15 Melepas sarung tangan dan mencuci tangan
16 Mendokumentasikan hasil tindakan
Jumlah poin yang benar

PENILAIAN :
SKOR NILAI = ∑ NILAI X 100 = ...............................
48
Penguji,

( )
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES)
PAYUNG NEGERI PEKANBARU
PROGRAM STUDI S1 KEBIDANAN

PENUNTUN BELAJAR
PEMERIKSAAN NADI DAN PERNAPASAN

NAMA MAHASISWA :
TINGKAT/NIM :

Nilailah setiap kinerja dengan membubuhkan tanda √ dalam kolom penilaian kinerja
setiap langkah yang diamati menggunakan skala sebagai berikut:
0 :Langkah kerja atau kegiatan tidak dilakukan
1 :langkah kerja atau kegiatan tidak dilakukan dengan benar atau tidak sesuai
urutan
2 :langkah kerja atau kegiatan dilakukan tetapi dengan bantuan
3 :langkah kerja atau kegiatan dilakukan dengan benar

UJIAN
KASUS
NO LANGKAH KEGIATAN PRAKTEK
1 2 3 4 UTAMA HER
PERSIAPAN
1. Persiapan Alat :
- Arloji tangan dengan jarum detik atau layar
digital
- Buku catatan dan alat tulis
LANGKAH KERJA
2. Menjelaskan tindakan yang akan dilakukan
3. Mendekatkan alat
4. Mencuci tangan
5. Mengatur posisi pasien senyaman mungkin
6. Menghitung Nadi dengan cara :
Meraba arteri denyut nadi selama 1 menit penuh
7. Menghitung Pernafasan dengan cara :
Melihat pergerakan dada pasien selama 1 menit
penuh
(1 pernafasan = 1 x inspirasi + 1 x ekspirasi)
8. Mencatat hasil pemeriksaan
9. Merapikan pasien
10. Membereskan alat
11 Mencuci tangan
Jumlah poin yang benar
PENILAIAN :
SKOR NILAI = ∑ NILAI X 100 = ...............................
33
Penguji,

( )

Anda mungkin juga menyukai