Anda di halaman 1dari 8

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

SATUAN PENDIDIKAN : SDN 2 MULYOHARJO


KELAS/SEMESTER : IV / 1 (SATU)
TEMA : PEDULI TERHADAP MAKHLUK HIDUP
: HEWAN DAN TUMBUHAN DI LINGKUNGAN
SUB TEMA
RUMAHKU
PEMBELAJARAN :1
ALOKASI WAKTU : 5 X 35 MENIT
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
Kelas IV (Empat)
Tema 3. Peduli Terhadap Makhluk Hidup
Subtema 1. Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan Rumahku
Tujuan Pembelajaran 1. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran tentang
langkah membuat pertanyaan wawancara, siswa dapat
menganalisis pertanyaan yang baik dalam wawancara dengan
benar.
2. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran tentang
langkah membuat pertanyaan wawancara, siswa dapat
membuat daftar pertanyaan untuk persiapan wawancara
dengan mandiri.
3. Melalui kegiatan berlatih individu, siswa dapat melakukan
wawancara menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif
dengan mandiri.
4. Melalui kegiatan presentasi, siswa dapat menyajikan hasil
wawancara menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif
dalam bentuk teks tulis dengan percaya diri.
5. Melalui kegiatan mengamati video kerusakan lingkungan,
siswa dapat menganalisis masalah-masalah keseimbangan
lingkungan dengan tepat.
6. Melalui kegiatan tanya jawab, siswa dapat menyimpulkan
pentingnya upaya keseimbangan dan pelestarian sumber daya
alam di lingkungannya dengan tepat.
7. Melalui kegiatan mengamati video kerusakan lingkungan,
siswa dapat menunjukkan masalah tentang keseimbangan
lingkungan dengan benar.
8. Melalui kegiatan penugasan, siswa dapat melakukan kegiatan
upaya pelestarian sumber daya alam di lingkungannya.
dengan benar.
9. Setelah mengamati gambar tentang dataran tinggi, dataran
rendah, dan pantai pada tampilan powerpoint, siswa dapat
memerinci karakteristik dataran tinggi, dataran rendah, dan
pantai serta pemanfaatan sumber daya alamnya bagi
kesejahteraan masyarakat dengan benar.
10. Melalui kegiatan mengamati gambar penampakan alam, siswa
dapat membandingkan karakteristik dataran tingi, dataran
rendah, dan pantai serta pemanfaatannya bagi kesejahteraan
masyarakat dengan benar.
11. Melalui kegiatan mengamati gambar tentang dataran tinggi,
dataran rendah, dan pantai, siswa dapat menggabungkan
informasi hasil analisis karakteristik dataran tinggi, dataran
rendah, dan pantai serta pemanfaatan sumber daya alamnya
bagi kesejahteraan masyarakat dengan sitematis.
12. Melalui kegiatan individu, siswa mampu membuat hasil
identifikasi sumber daya alam dan pemanfaatannya dalam
bentuk tulisan dengan mandiri.

Kompetensi Dasar Bahasa Indonesia


3.3 Menggali informasi dari seorang tokoh melalui wawancara
menggunakan daftar pertanyaan
4.3 Melaporkan hasil wawancara menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif dalam bentuk teks tulis
IPA
3.8 Menjelaskan pentingnya upaya keseimbangan dan pelestarian
sumber daya alam di lingkungannya
4.8 Melakukan kegiatan upaya pelestarian sumber daya alam bersama
orang-orang di lingkungannya

IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik ruang dan pemenafaatan sumber
day alam untuk kesejahteraan masyarakat dari tingkat
kota/kabupaten sampai tingkat provinsi.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi karakteristik ruang dan pemanfaatan
sumber daya alam untuk kesejahteraan masyarakat dari tingkat
kota/kabupaten sampai tingkat provinsi.

Indikator Pencapaian Bahasa Indonesia


Kompetensi 3.3.1 Menganalisis ciri-ciri pertanyaan yang baik (C4)
3.3.2 Membuat daftar pertanyaan untuk persiapan wawancara (C6)
4.3.1 Melakukan wawancara menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif. (P3)
4.3.2 Menyajikan hasil wawancara menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif dalam bentuk teks tulis. (P3)

IPA
3.8.1 Menganalisis masalah-masalah keseimbangan lingkungan (C4)
3.8.2 Menyimpulkan pentingnya upaya keseimbangan dan pelestarian
sumber daya alam dilingkungannya (C5)
4.8.1 Menunjukkan masalah tentang keseimbangan lingkungan. (P3)
4.8.2 Melakukan kegiatan upaya pelestarian sumber daya alam di
lingkungannya.. (P5)

IPS
3.1.1 Memerinci karakteristik dataran tinggu, dataran rendah, dan
pantai serta pemanfaatannya bagi kesejahteraan masyarakat
(C4)
3.1.2 Membandingkan karakteristik dataran tingi, dataran rendah, dan
pantai serta pemanfaatannya bagi kesejahteraan masyarakat.
(C5)
4.1.1 Menggabungkan informasi hasil analisis karakteristik dataran
tinggi, dataran rendah, dan pantai serta pemanfaatan sumber
daya alamnya bagi kesejahteraan masyarakat.(P4)
4.1.2 Membuat hasil identifikasi sumber daya alam dan
pemanfaatannya dalam bentuk tulisan. (P5)
Petunjuk Kerja 1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal!
2. Tulislah namamu pada kotak yang disediakan!
3. Bacalah perintah dengan teliti!

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


(LKPD)
Tema 3
Peduli Terhadap Makhluk Hidup
Sub tema 1
Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan
Rumahku
Pembelajaran 1

NAMA :

KELAS :

KELAS 4
NAMA SEKOLAH : SDN 2 MULYOHARJO

KELAS : 4 (EMPAT)

TEMA : 3 PEDULI TERHADAP MAKHLUK HIDUP

SUBTEMA : 1 HEWAN DAN TUMBUHAN DI SEKITAR

RUMAHKU

PEMBELAJARAN : 1
Amatilah video di bawah ini!

https://youtu.be/-Zwr9OPEcco

Berdasarkan video di atas, jawablah pertanyaan di bawah ini!


1. Video di atas menerangkan tentang ….
2. Alat yang digunakan untuk mengolah lahan sebelum menanam padi adalah
….
3. Benih padi direndam dalam air selama ….
4. Proses setelah penanaman padi adalah ….

Amatilah gambar di bawah ini!

Tuliskan pendapatmu akibat dari perbuatan


pada gambar di samping….

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………
Amatilah gambar di bawah ini!

Saya kerja
sebagai guru

berdasarkan gambar di atas, pertanyaan yang tepat untuk jawaban wawancara di atas
adalah …..

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………….
RUBRIK PENILAIAN MEMBUAT DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA

Aspek/
Kategori/ 4 3 2 1
Kriteria

Daftar pertanyaan Semua Sebagian besar Hanya Belum mampu


pertanyaan pertanyaan sebagian kecil membuat
tepat. tepat. pertanyaan pertanyaan
tepat. dengan tepat.

Kosa kata baku Menggunakan Menggunakan Menggunakan Belum mampu


kosa kata baku kosa kata baku kosa kata baku menggunakan
dalam semua dalam dalam kosa kata baku
pertanyaan. sebagian besar sebagian kecil dalam
pertanyaan. pertanyaan. pertanyaan.

Kalimat efektif Menggunakan Menggunakan Menggunakan Belum mampu


kalimat efektif kalimat efektif kalimat efektif menggunakan
dalam semua dalam dalam kalimat efektif
pertanyaan. sebagian besar sebagian kecil dalam
pertanyaan. pertanyaan. pertanyaan.

Sikap mandiri Tugas Sebagian besar Tugas Belum dapat


diselesaikan tugas diselesaikan menyelesaikan
dengan mandiri. diselesaikan dengan tugas meski
dengan motivasi dan telah diberikan
mandiri. bimbingan motivasi dan
guru. bimbingan.

TOTAL NILAI SISWA


SKOR NILAI =
TOTAL NILAI MAKSIMAL X 100

Anda mungkin juga menyukai