Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP N I Payakumbuh


Mata Pelajaran : Matematika
Materi : Lingkaran
Kelas/Semester : VIII/Dua
Alokasi Waktu : 2 jam @ 40 menit
A. Komptensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong),
santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji, dan menalar, dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi,
dan membuat) dan ranah abstrak(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang)sesuai
dengan yang dipelajarai disekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi:
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi:
1.1 Menghargai dan menghayati ajaran 1.1.1 Berdoa
agama yang dianutnya 1.1.2 Megucapkan salam sebelum pembelajaran dimulai

2.2 Memiliki rasa ingin tahu, percaya 2.2.1 Menujukkan percaya diri dalam menyelesaikan
diri dan ketertarikan pada tugas dari guru
matematika serta memiliki rasa 2.2.2 Menunjukkan ingin tahu dalam memecahkan masalah
perrcaya pada daya dan kegunaan yang berkaitan dengan persamaan kuadrat
matematika, yang terbentuk
melalui pengalama belajar

3.4 Mengidentifikasi unsur, keliling 3.4.1 Mengidentifikasi unsur-unsur lingkaran


dan luas lingkaran
3.5 Menentukan hubungan sudut pusat, 3.5.1 Mengidentifikasi lingkaran
panjang busur dan luas juring 3.5.2 Menemukan hubungan antar unsur pada
lingkaran
3.5.3 Menghitung besar sudut pusat
3.5.4 Menghitung besar sudut keliling
3.5.5

C.Tujuan Pembelajaran
Melalui proses mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengolah informasi, dan
mengkomunikasikan peserta didik dapat,
1.1.1 Berberdoa,Megucapkan salam sebelum pembelajaran dimulai
2.2.1 Menujukkan sikap percaya diri dalam menyelesaikan tugas dari guru
3.3.6 dapat menentukan akar persamaan kuadrat dengan rumus persamaan kuadrat dengan tepat
3.3.7 siswa mampu menggunakan konsep persamaan kuadrat untuk memecahkan masalah
nyata.

D.Materi Pembelajaran
Fakta : Persamaan kuadrat
Konsep : Penjelasan tentang persamaan kuadrat
Prinsip : menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan memlengkapi kuadrat sempurna sertta
rumus kuadratik

Materi Regular :
Bentuk umum persamaan kuadrat satu variabel adalah ax 2 +bx +c=0 . konstanta adalah simbol yang
menunjukkan bilangan tertentu, konstanta yang terdapat pada suku ax 2 dan bx bisa juga disebut koefisien.
Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan cara memfaktorkan :
1. Sifat distributif
2. Pengkuadratan suku dua
3. Selisih dua kuadrat
4. Memfaktorkan bentuk ax 2 +bx +c=0 , a =1
5. Memfaktorkan bentuk ax 2 +bx +c=0 , a ≠ 1

Rumus kuadratik
2
D=b −4 ac
Materi Remedial

Materi Pengayaan

E. Metode : Pembelajaran
Pengamatan (observasi), tanya-jawab, penugasan individu, penugasan kelompok, dan diskusi
kelompok.

F. Model : Problem Base Learning


G. Media, Alat dan Sumber
1. Alat dan Bahan : LK
2. Sumber Belajar : Kementrian Guruan Dan Kebudayaan 2014.Matematika Kelas VIII Kementrian
Guruan Dan Kebudayaan (hal 58-63 )

Pertemuan Kedua (3x40) Indikator 3.3.4, 3.3.5,


Kegiatan/No Deskripsi Kegiatan Wak
Indikator tu
Fase 1: Orientasi siswa -Memberi salam dan mengajak siswa berdoa, dilanjutkan menanyakan kabar 5
kepada masalah dan mengecek kehadiran peserta didik.
(Mengamati Peserta didik diarahkan peduli lingkungan, mencek situasi belajar yang kondusif
1. Prasyarat ( Apersepsi )
Menanyakan PR yang sulit, Menghubungkan materi dengan pembelajaran yang
lalu yaitu tentang Memfaktorkan persamaan kuadrat. Menyampaikan pada
siswa hubungan materi dengan imtaq yaitu surat Al Baqarah ayat 29“ Sebab
pelajarilah olehmu bagaimana cara mengeluarkan yang tesebut itu, dari
dalam bumi, karena yang demikian itu tidak dapat dikeluarkan, kalau tidak
ada ilmu pengetahuan”.
2. Motivasi .
- Menghubungkan materi persamaan kuadrat dengan materi kehidupan sehari
hari

- Menyampaikan,KD,tujuan pembelajaran
- Menyampaikan manfaat mempelajari materi tsb
-Menginformasikan cara belajar yang akan ditempuh
-Mengecek kemampuan prasyarat peserta didik. dengan tanya jawab dan
memberi pertanyaan menantang
Mengamati: 5
Masalah 2.3
Peserta didik mengamati tentang, penerapan persamaan kudrat dalam masalah
nyata
Masalah: luas sebidang tanah berbentuk persegi panjang 4.320. jika panjang
tanah 12 m lebih drp pada lebarya, berapakah panjang dan lebar sebidang
tanah tersebut ?
Ajak siswa untuk memahami ayo kita amati ,
-Ajak siswa mengamati tabel 2.4 cara menentukan akar persamaan dengan
melengkapi kuadrat sempurna , masalah 4.2
Fase 2: Menanya 5
Mengorganisasikan -Berdasarkan hasil pengamatan kalian, coba buatlah pertanyaan yang memuat
siswa
suatu persamaan kuadrat ax 2 +bx +c=0 dengan a, b dan c tertentu ( kalian
tentukan sendiri ). Tulislah pertanyaan di lembar kerja/buku tulis.
-Berdasarkan hasil pengamatan kalian, coba tentukan apa saja strategi yang
dilakukan untuk menentukan akar persamaan kuadrat ?. tulislah jawaban kalian
didalam buku tulis/lembar kerja.
Mengumpulkan informasi: 10
Peserta didik dengan duduk berkelompok, membaca buku, LK ,megerjakan LK
dan berbagi informasi Mengenai menentukar akar persamaan kuadrat dengan
melengkapi kuadrat sempurna dan rumus kuadratik.
-Ajak siswa untuk memahami ayo kita amati
-Ajak siswa mengamati tabel 2.4 cara menentukan akar persamaan dengan
melengkapi kuadrat sempurna, masalah 4.2
- ajak siswa mengamati Tabel 2.5 diskriminan da selesaikan akar persamaan
kuadrat
Fase 3: Membimbing Mengolah informasi : 20
penyelidikan individu Peserta didik membahas dan berdidkusi, saling tukar informasi masalah 2.2
dan kelompok tersebut , Dan sambil melihat contoh 2.9 , ayo menalar dan ayo selidiki
(Mengamati, Menanya) siswa berlatih tabel 2.4 cara menentukan akar persamaan kuadrat dengan
melengkapi kuadrat sempurna, masalah 4.2 ,Dan contoh 2.2, ayo menalar dan
ayo selidiki Siswa diberi latihan 2.2 hal 63 no 1 dan 2
Secara klasikal, siswa melaporkan hasil penyelesaian Latihan. siswa berlatih
membahas ayo tabel tabel 2.4 cara menentukan akar persamaan kuadrat dengan
melengkapi kuadrat sempurna, masalah 4.2 ,Dan contoh 2.2, ayo menalar dan
ayo selidiki Guru memberikan umpan balik Dan contoh 2.2, ayo menalar dan
ayo selidiki dan latihan 2.2 hal 63 no 1 dan 2

Fase 4:Mengembangkan Mengkomunikasikan: 20


dan menyajikan 10 Peserta didik mempresentasika menjelaskan benuk umum persamaan kuadrat,
menit konsep persamaan kuadrat, menentukan akar-akar persamaan kuadart dengan
Diskusi hasil kaya
melengkapi kuadrat sempurna dan masalah yang ada dalam LK,
(Menalar,Mencoba,dan
Membentuk jejaringan)
,-Ajak siswa mengamati tabel 2.4 cara menentukan akar persamaan kuadrat
dengan melengkapi kuadrat sempurna, masalah 4.2 ,Dan contoh 2.2, ayo
menalar dan ayo selidiki Guru memberikan umpan balik

Fase 5: Menganalisa Guru memberikan umpan balik (konfirmasi) 5


dan mengevaluasi Secara klasikal dan melalui tanya jawab siswa dibimbing membuat rangkuman
proses pemecahan -Peserta didik diberi pertanyaan untuk melihat daya serap
masalah -Secara individu siswa melakukan refleksi (penilaian diri) tentang apa saja
(Menalar) yang telah dipelajari selama proses belajar berlangsung
-Pemberian pekerjaan rumah (PR) (Bahan PR ) latihan 3.2 hal 87
-Siswa diinformasikan untuk pembelajaran berikutnya
C. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis
b. Bentuk Instrumen: Uraian
c. Instrumen Tes: Soal Uraian
N Skor
Indikator Soal Jawaban
o
1 3.3.6 30

30

40

Pedoman Penskoran
No Soal Aspek Penilaian Skor
1 Pernyataan benar 20
Sebagian pernyataan benar 15
Pernyataan sama sekali salah 5
2 Pernyataan benar 20
Sebagian pernyataan benar 15
Pernyataan sama sekali salah 5
3 Pernyataan benar 40
Sebagian pernyataan benar 30
Pernyataan sama sekali salah 5
Skor Maksimal 100
Skor Minimal 20

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 – 100 sebagai berikut


NILAI AKHIR = PEROLEHAN SKOR X SKOR IDEAL( 100 )
TOTAL SKOR MAKSIMUM

15
Disketahui Payakumbuh April 2016
Kepala SMP N I Payakumbuh Guru mata Pelajaran

Drs. YUSMAR KHALIF, MA LISA RAHMAWATI SPd


NIP.1960 0422 198603 1 005 NIP: 196607091990032003

L. Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Perngayaan


NO Aspek yang dinilai Teknik Waktu Penilaian
Penilaian
1 Sikap spiritual: Berdoa Observasi Pada saat memulai pem,belajaran
Megucapkan salam sebelum
pembelajaran dimulai
2 (Percaya diri) dalam berdiskusi dan Observasi Pada saat siswa belajar dalam kelompok/
menjawab pertanyaan guru Kegiatan inti nomor
3 (ingin tahu) Bertanya tentang materi Observasi Pada saat kegiatan secara klasikalmaupun
kepada teman atau guru dalam kelompok/Kegiatan inti
membahas masalah

4 Menghargai pendapat orang lain Observasi Pada saat kegiatan secara klasikalmaupun
Mendengarkan hasil diskusi kelompok kelompok/Kegiatan inti
lain selama diskusi berlangsung
5 Pengetahuan: Menjelaskan pengertian Tes Penutup
Luas Permukaan Prisma Tertulis
6 Pengetahuan: Menjelaskan Luas Tes Penutup
Permukaan Prisma Terrtulis
7 Keterampilan: Menyelesaikan soal Tertulis, Pada saat siswa menyelesaiakan tugas dalam
Luas Permukaan Prisma produk buku dan hasil kerja kelompok yang
dipajang/ Kegiatan inti
Teknik Penilaian:
a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen: Lembar Observasi
A. Sikap Spiritual
1. Sikap Spiritual:
Skor
No Indikator Pengamatan
1 2 3 4
1 Berdoa
Megucapkan salam sebelum
Jumlah Skor =
B. Sikap Sosial
2. Sikap percaya diri
Skor
No Indikator Pengamatan
1 2 3 4
1 dalam berdiskusi dan menjawab pertanyaan guru
Jumlah Skor =
3. Sikap ingin tahu
Skor
No Indikator/Aspek Pengamatan
1 2 3 4
Bertanya tentang materi kepada teman atau guru dalam membahas masalah
1

Jumlah Skor =
Jumlah Skor =
4 : Selalu dan tidak pernah tidak
3 : Sering dan ada sesekali tidak
2 : Jarang hanya sesekali saja yang iya
1 : Tidak pernah
Lembar Penialaian sikap dapat diringkas seperti berikut:
Waktu penilaian : Pertemuan 1-3
Periode Penilaian :
Sikap yang diamati
Syukur Disiplin Jujur Tanggung Gotong Rasa Percaya Santun
No Nama Siswa
(1) (2) (3) jawab (4) royong ingin diri (8)
(5) tahu (6) (7)
1 Gani
2 Nova
3 Tedi
4 Lisa
4 : Selalu
3: Sering
2 : Jarang
1 : Tidak pernah

Lembar PengamatanPerkembangan Sikap dan Perilaku Pertemuan Per Bab/Topik

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester:
Topik/Subtopik :
Indikator Pencapaian Kompetensi:

 Tekun mempelajari pelajaran sebagai cermin menghargai agama yang dianutnya (bersyukur)
 Membuat laporan tugas proyek berdasarkan data atau informasi yang diperoleh apa adanya (jujur)
 Tidak menyontek dalam mengerjakan Ulangan Harian (jujur)
 Mengumpulkan tugas tepat waktu (disiplin)
 Melaksanakan tugas sesuai ketentuan (tanggungjawab)
 Aktif dalam kerja kelompok (gotong royong)
 Suka bertanya kepada guru atau teman lain selama proses pembelajaran (rasa ingintahu)
 Tidak mudah menyerah dalam menyelesaikan masalah matematika
 Menghargai pendapat dan karya temanpada saat presentasi laporan tugas proyek
Waktu Penilaian: Pertemuan Ke-1, 2, 3, 4,
Rubrik Penilaian:
4 jika selalu dilakukan, 3 jika sering dilakukan, 2 jika kadang-kadang dilakukan, 1 jika tidak dilakukan
Sikap dan Perilaku yang Diamati Hasil Penilaian dan Tindak Lanjut
Rasa Sikap Sikap
No Nama Siswa Gotong-
Tekun ingin Percaya Kesim- Masih yang
royong
(P 1 tahu (P .... diri pulan/ Perlu Sudah
(P 1,2,3,
s.d 7) 1,2,3, (P7) Modus Dikemban Sangat
4,6)
4,7) gkan Baik
1 Ali 3,4, 3, 3, 4, 4,4, 3, 2, 3, 3, .... 3 3 (BAIK) Kerjasa-ma Gotong
3,3, 3, 3 3 royong
3
2 Ani
Catatan: 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1= Kurang Baik P = pertemuan pembelajaran

Lembar PengamatanPerkembangan Sikap dan Perilaku Per Pertemuan

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester:
Topik/Subtopik :
Indikator Pencapaian Kompetensi:

1. Bersyukur atas karunia Tuhan sehingga berkesempatan belajar Phytagoras yang ditunjukkan dengan
sungguh-sungguh dalam mengikuti proses pembelajaran
2. Memiliki sikap dan perilaku ingin tahu dalam proses pembelajaran yang berlangsung secara klasikal
maupun kelompok yang ditunjukkan dengan bertanya kepada siswa lain atau guru
3. Memiliki sikap dan perilaku bertanggungjawabyang ditunjukkan dengan mengambil bagian dalam
penyelesaian tugas-tugas kemompok dan individu
memiliki sikap disiplin yang ditunjukkan dengan perilaku tertib dan patuh pada ketentuan dan peraturan yang
ditetapkan sekolah dan atau guru
Waktu Penilaian: Pertemuan Ke-4
Rubrik Penilaian:
4 jika selalu dilakukan, 3 jika sering dilakukan, 2 jika kadang-kadang dilakukan, 1 jika tidak dilakukan

Sikap dan Perilaku yang Diamati Hasil Penilaian dan Tindak Lanjut
T Sikap yang
N Nama Goton Rasa
ek Tidak Masih
o Siswa g ingin Kesimpul Sikap yang Sudah Sangat Baik
u mudah Perlu
royong tahu an/Modus Perkembangannya
n menyera Dikembang
h kan
1 Ali 3 4 3 3 3 (BAIK) - Gotong royong
2 Ani
...

Catatan: 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1= Kurang Baik P = pertemuan pembelajaran


Contoh format penilaian diri setelah siswabelajar satu topik

Penilaian Diri

Tugas: Proyek menyelidiki hubungan Nama:..........................


benda-benda alam sekitar dengan Kelas:..............................
Phytagoras

Bacalah baik-baik setiap pernyataan dan berilah tanda V pada kolom yang sesuai dengan keadaan
dirimu yang sebenarnya.

No Pernyataan YA TIDAK
1 Saya membaca literatur yang mendukung tugas
2
Saya mencatat data dengan teliti dan sesuai dengan fakta
3
Saya melakukan tugas sesuai dengan jadwal dan kegiatan yang telah
dirancang
4 Saya merasa mudah dalam melakukan kegiatan penyelidikan
5 Selama melakukan tugas saya selalu bekerjasama dengan teman
satu kelompok
Contohformat rekapitulasinya sebagai berikut.

REKAPITULASI HASIL PENILAIAN DIRI SISWA


Mata Pelajaran: Matematika
Topik/Materi:
Kelas/Semester:

Skor Pernyataan Penilaian Diri


No Nama Modus Predikat
1 2 3 4 5
1 Ali 2 1 2 2 1 2 Baik
2 Ani
... .............
32 Waryati
2. Penilaian teman sebaya (Peer Assessment)

Penilaian antar Siswa

Topik/Subtopik: ........................................ Nama Teman yang dinilai: ........................


Tanggal Penilaian: ..................................... Nama Penilai:............................................

- Amati perilaku temanmu dengan cermat selama mengikuti pembelajaran Matematika


- Berikan tanda v pada kolom yang disediakan berdasarkan hasil pengamatanmu.
- Serahkan hasil pengamatanmu kepada gurumu

Dilakukan/muncul
No Perilaku
YA TIDAK
1. Mau menerima pendapat teman
2. Membimbing teman yang berkesulitan dalam pemahaman
3. Memberi solusi terhadap pendapat yang bertentangan
4. Mau bekerjasama dengan semua teman
5. Mengambil bagian dalam penyelesaian tugas/bertanggung
jawa
REKAPITULASI HASIL PENILAIAN DIRI SISWA
Mata Pelajaran : Matematika
Topik/Materi : statistik
Kelas/Semester : VIII/1
Skor Pernyataan Penilaian Diri
Nama Modus Predikat
No 1 2 3 4 5
1 Ali 2 1 2 2 1 2 Baik
2 Ani
3 Budiman
Contoh Format Jurnal:
JURNAL
Nama Siswa: …………...........................................……..
Kelas: .....................................................................................
Aspek yang diamati: ………...........................................………..
NO HARI/ KEJADIAN KETERANGAN/
TANGGAL TINDAK LANJUT
1.

Penilaian Kompetensi Pengetahuan


Teknik dan Bentuk Instrumen Penilaian
Teknik Penilaian Bentuk Instrumen
Pilihan ganda, isian, jawaban singkat, benar-salah, menjodohkan, dan
Tes tertulis
uraian.
Observasi Terhadap Diskusi,
Format observasi
Tanya Jawab dan Percakapan.
Pekerjaan rumah dan/atau tugas yang dikerjakan secara individu atau
Penugasan kelompok sesuai dengan karakteristik tugas.

Contoh pedoman penskoran jawaban siswa:


No Aspek Penilaian Rubrik Penilaian Skor
1. Macam jawaban Ada kata ’benar’ atau ’ya’ atau kata yang setara 3
Tidak ada ’tidak’ atau ’tidak benar’ atau kata yang setara 1
Tidak menjawab 0
2. Alasan jawaban Benar dan analitis 7
Hampir benar dan analitis 6
Sebagian besar tidak benar namun analitis 3
Benar namun kurang analitis 5
Hampir benar dan kurang analitis 4
Sebagian kecil benar dan kurang analitis 2

Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan

ANALISIS HASIL ULANGAN HARIAN


MATA PELAJARAN
POKOK BAHASAN / KONSEP
KELAS / SEMESTER
TAHUN PELAJARAN
BANYAK SOAL
BANYAK PESERTA TES
  SKOR   NOMOR SOAL TUNTAS
JML
NO   Soal SKOR % Ketercapaian
YA TDK
NAMA SISWA 1 2 3 4 5 100
 
PROGRAM PERBAIKAN
Mata Pelajaran : Matematika
Pokok Bahasan : Fungsi
Satuan Pendidikan / Kelas / Sem : SMP / VIII / I ( satu )
Jumlah Siswa : 18 Orang
MATERI YANG
KEGIATAN
BELUM TUNTAS TANDA
NO NAMA SISWA YANG
Sesuai dengan TANGGAN
DILAKSANAKAN
Soal Nomor
1.
1.

PROGRAM PENGAYAAN
Mata Pelajaran :
Pokok Bahasan :
Satuan Pendidikan / Kelas / Sem :
Jumlah Siswa :

KEGIATAN KET
% KETUNTASAN NOMOR JUMLAH
NO YANG
PERORANGAN SOAL SISWA
DILAKSANAKAN

1 <7.5
2. 7.5 s/d 8.5
3. 8.6 s/d <10
4 10

LEMBARAN KEGIATAN LUAS PERMUKAAN PRISMA Nama/ KLS:


Group/Tgl :
Perhatikanlah soal berikut dan selesaikanlah LK, dengan hati-hati
NO MASALAH DAN SOLUSI
1. Dengan melihat bangun disamping, Bagaimanakah cici-cici dari
F prisma?..........................

D
E

B
A

2 Masalah
Ayah ingin membuat kandang kelinci yang berbentuk prisma segi empat, dengan ukuran panjang 80 cm,
lebar 50cm dantinggi 40cm Tentukanlah luas permukaan ...
Jawab

3 Masalah
Ibu ingin membuat kotak perhiasan yang berbentuk prisma segitiga, alas dan tutup, prisma berbentuk
segitiga jika tinggi prisma 10 cm, alas dan tutup, prisma berbentuk segitiga yang mempunyai panjang
sisi adalah 6cm, 8cm , 10cm
Jawab

4 Masalah
Bak air mempunyai ukuran panjang 6m, lebar 4m, dan tinggi 2m, bagiian luar dicat dengan biaya 1m2 Rp
8000,-
Tentukanlah luas bidang sisi bak air
Tentukanlah Biaya pengecatan bak air

Jawab

5 Bagaimanakah cara menemukan rumus luas permukaan prisma pada gambar diatas ?

Kesimpulan Rumus Luas Permukaan Prisma adalah :............

Payakumbuh April 2016


Disketahui
Kepala SMP N I Payakumbuh Guru mata Pelajaran

Drs. YUSMAR KHALIF, MA LISA RAHMAWATI SPd


NIP.1960 0422 198603 1 005 NIP: 196607091990032003

Anda mungkin juga menyukai