Anda di halaman 1dari 12

SATUAN ACARA PENYULUHAN CARA MENCUCI

TANGAN YANG BENAR DAN TERAPI BERMAIN ANAK


DENGAN TEBAK GAMBAR

Disusun oleh:

1. Anwar Sofyan Harahap 22040006

2. Lesti Nasution 22040029

3. Nadia Paramita 22040071


Nasution
4. Noni Erika Anggraini 22040039
Hasibuan
5. Nur Halima Harahap 22040043
6. Roini
22040080

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS AUFA ROYHAN

DI KOTA PADANGSIDEMPUAN T.A 2023/2023


EVALUASI

A. EVALUASI STRUKTUR

N EVALUASI STRUKTUR HASIL


O
1. Sarana Disiapkan Pagi Hari Sarana disiapkan di pagi hari
Sebelum Acara Dimulai sebelum acara pendidikan
kesehatan dimulai
2. Media Dipersiapkan 1 Hari Media dipersiapkan 2 hari
Sebelum Pelaksanaan Kegiatan sebelum kegiatan
3. Kontrak Dengan Anak yang Dilakukan kontrak 2 jam sebelum
diberi PenKes 1 hari sebelum kegiatan dilakukan
Dan Pagi Hari Sebelum
Kegiatan Dilaksanakan

B. EVALUASI PROSES

No Evaluasi Hasil
1. Mahasiswa Memandu Penkes Mahasiswa mampu memandu
Dari Awal Hingga Akhir
penkes dari awal hingga akhir
2. Respon Anak Baik Selama Dari 19 anak yang mengikuti
Proses Penkes Terjadi
penkes 10 anak diantaranya
respon nya baik selama proses
penkes terjadi , 4 anak sangat
bersemangat sekali dalam
menanggapi ,4 anak hanya diam
dan melihat dan 1 anak yang
berkebutuhan khusus terlihat
berlari lari saat sedang menjalan
kan penkes
3. Anak Tampak Aktif Selama Dari 19 anak, ada 14 anak yang
Proses Penkes Terjadi
sangat aktif saat proses
penkes ,merespon dengan baik,
dan ada 4 anak hanya diam saja.
4. Kegiatan Berjalan Dengan Kegiatan dilakukan jam 10.00 wib
Lancar Dan Tujuan Penkes
dan dibuka oleh mahasiswa,
Tercapai Dengan Baik
anggota penkes 19 anak, 11
perempuan dan 8 laki-laki, usia
anak sekitar 4-6 tahun. Kegiatan
berlangsung selama 45 menit.
Kegiatan dibuka degan
mengucapapkan salam,
memperkenalkan diri lalu
menjelaskan tujuan melakukan
penkes, menanyakan identitas
anak,.
Kegiatan selanjutnya menjelaskan
materi tentang cuci tangan :
pengertian cuci tangan, manfaat
cuci tangan, kapan waktu mencuci
tangan, menjelaskan 6 langkah
mencuci tangan, mengajarkan
serta memperaktekkan langkah-
langkah cuci tangan yang baik.
Kemudian mempraktekkan secara
bersama penyuluh dan anak-anak
R.A El syahra 6 langkah cuci
tangan menggunakan sabun.
Kemudian kegiatan tanya jawab
bersama anak-anak R.A El syahra
dengan menyakan materi
penyuluhan yang telah diberikan
dan memberikan hadiah kepada
peserta yang dapat
memperaktekkan kembali
bagaimana cara mencuci tangan
yang baik dan benar, dari 19 anak
ada 6 anak yang ikut berpartisipasi
untuk memperaktekkan cara
mencuci tangan , 3 diantaranya
An.S, An. K dan An. J hanya
mampu memperaktekkan sebagian
cara mencuci tangan walaupun
sudah dibantu penyuluh,
sedangkan 3 lagi An. Af, An.S dan
An. Ak mampu memperaktekkan
cara mencuci tangan walaupun
dibantu penyuluh.
Kegaitan terakhir adalah
memberikan kesimpulan dan
mengucapkan terimakasih atas
kehadiran peserta penyuluhan dan
mengucapkan salam.
Lalu sesi foto bresama dengan
anak-anak,dan guru serta kepala
sekolah RA El syhra

C. EVALUASI HASIL

No Evaluasi Hasil
1. Kegiatan Bermain Dimulai Kegiatan bermain dilaksanakan
Tepat Waktu Yang Telah setelah penkes diberikan
Ditentukan
2. Anak Dapat Menebak hewan Pada kegiatan yang dilakukan ada
dengan ciri ciri yang disebutkan 10 jenis hewan yang di peragakan
oleh mahasiswa, dan dari 19 anak
An. S adalah anak yang paling
sering menjawab benar untuk
tebakan hewan tersebut, dan anak
yang lain nya tampak senang dan
berebutan menjawab tebakan
hewan tersebut .
3. Anak Mengikuti Proses Penkes Dari 19 anak yang mengikuti
dan TAB Dari Awal Hingga penkes dan TAB semua anak
Akhir mengikuti proses nya dari awal
hingga akhir kegiatan. Tidak
ditemukan kendala selama
kegiatan dan anak sportif selama
kegiatan. Dan juga di bantu oleh
guru nya.
4. Kegiatan Berjalan Dengan Kegian berjalan dengan lancar,
Lancar Dan Tujuan TAB anak anak yang mula nya diam
Tercapai Dengan Baik dan malu malu menjadi bahagia
dan riang saat dilakukan terapi
bermain ,
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai