Anda di halaman 1dari 2

ANCAMAN BERDUSTA ATAS RASAULULLAH SEBAB SEBAB MUNCULNYA HADITS PALSU

Dari Al Mughirah, ia mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa 1. Kepentingan Politik'


sallam bersabda, - Di mulai meninggalkan Utsman Bin Affan, maka kaum muslimin terpecah
‫ َم ْن َك َذ َب عَىَل َّ ُمتَ َع ِّمدً ا فَلْ َيت َ َب َّوْأ َم ْق َعدَ ُه ِم َن‬، ‫َّن َك ِذاًب عَىَل َّ لَيْ َس َك َك ِذ ٍب عَىَل َأ َح ٍد‬
‫ِإ‬ menjadi dua Kubuh, kubuh Muawiayah dan kubu Ali bin Abu Thalib Radhiallahu

‫النَّ ِار‬ 'anhu


- Dalam upaya mendukung kelompok mereka masing-masing serta menarik
“Sesungguhnya berdusta atas namaku tidaklah sama dengan berdusta pada
selainku. Barangsiapa yang berdusta atas namaku secara sengaja, maka perhatian ummat agar berpihak kepada mereka, maka mereka, mereka
hendaklah dia menempati tempat duduknya di neraka.” (HR. Bukhari no. 1291 mencarilah argumen-argumen dari Alquran dan Hadis. Akan tetapi, jika mereka
dan Muslim no. 4).
tidak menemukan argumen yang mereka butuhkan di dalam kedua sumber
Dalam hadits yang shahih, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

َ ‫بين هَل ُ بَيْ ٌت يِف هَج َمَّن‬


َ   َّ ‫فَ َم ْن َك َذ َب عَيَل‬
tersebut, maka mereka mulai menciptakan Hadis-Hadis maudhu yang kemudian
disandarkan kepada Nabi SAW.
“Barangsiapa berdusta atas namaku, maka akan dibangunkan baginya rumah di
Perpecahan politik ini merupakan sebab utama (penyebab langsung) terjadinya
(neraka) Jahannam.” (HR. Thobroni dalam Mu’jam Al Kabir)
pemalsuan Hadis. Dari kedua kelompok tersebut, maka kelompok Syi’ahlah yang
Dari ‘Ali, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, pertama melakukan pemalsuan Hadis.
ِ ‫َم ْن َر َوى َعىِّن َح ِديث ًا َوه َُو يَ َرى َأن َّ ُه َك ِذ ٌب فَه َُو َأ َحدُ ْالاَك ِذبَنْي‬ Di antara Hadis-Hadis yang di buat oleh kelompok Syi’ah adalah:

“Siapa yang meriwayatkan dariku suatu hadits yang ia menduga bahwa itu “Hai Ali, sesungguhnya Allah telah mengampuni engkau, keturunan engkau,
dusta, maka dia adalah salah seorang dari dua pendusta (karena kedua orang tua engkau, para pengikutu engkau, dan orang-orang yang
meriwayatkannya).” (HR. Muslim dalam muqoddimah kitab shahihnya pada Bab
mencintai pengikut engkau.
“Wajibnya meriwayatkan dari orang yang tsiqoh -terpercaya)
Sebaliknya, kelompok yang mendukung Mu’awiyah, sebagai lawan dari kelompok
Ali, dalam rangka memberikan dukungan dan untuk kepentingan politik
Mu’awiyah, juga menciptakan Hadis-Hadis maudhu yang mereka sandarkan
kepada Nabi SAW di antaranya pernyataannya sebagai berikut:

‫ أان وجربيل ومعاوية‬:‫األمناء عند هللا ثالثة‬


“Orang yang terpercaya itu ada tiga, yaitu saya (Rasul), Jibril, dan Mu’awiyah.
2. Mendekatkan di kpd Allah dibunuh. Menurut Hammad Ibn Zaid, bahwa Hadis yang dimaudhukan oleh kaum
- Menappakkan kezuhudan kepada Manusia Zindik berjumlah sekitar 12.000 Hadis. Dalam riwayat lain disebutkan berjumlah
14.000 Hadis.
- Menisbatkan di sebagai orang Shalih
- Membuat Hadits Palsu dengan Anggapan bisa mendapatkan pahala dari Allah, 4. Mencari uang seperti yang dilakukan tukang dongen
contoh kisah Para pembuat cerita dan ahli kisah melakukan pamalsuan Hadis dalam rangka
menarik simpati orang banyak, atau agar para pendengar kisahnya kagum
- Kisah Nuh Al Jamih, Hakim di maru. mengakui memalsukan hadits untuk
terhadap kisah yang mereka sampaikan, ataupun juga dalam rangka untuk
mendapatkan Pahalah dari Allah dia berkata mendapatkan imbalan rizki. Umumnya Hadis-Hadis yang mereka ciptakan
" Saya melihat orang orang sudah berpaling dari Al Qur'an, serta menyibukkan cenderung bersifat berlebihan atau tidak masuk akal. Di antara contohnya adalah
mengenai balasan yang akan diterima seseoarang yang mengucapakan kalimat la
Fiqih Abu Hanifah dan kitab Maghazi karya Ibnu Ishaq, maka saya membauat
ilaha illa Allah”, sebagaimana dinyatakan:
hadits palsu ini untuk mencari pahal dari Allah" ‫من قال ال إهل إال هللا خلق هللا طا ئرا هل سبعون ألف لسان للك لسان سبعون ألف لغة يستغفرون هل‬
3. Untuk Merusak Agama Islam “Siapa yang mengucapkan la ilaha illa Allah, Allah akan menciptakan seekor
Kaum Zindik adalah kelompok yang membenci Islam, baik sebagai agama burung yang mempunyai tujuh puluh ribu lidah, dan masing-masing lidah
maupun sebagai kedaulatan atau pemerintahan. Menyadari akan menguasai tujuh puluh ribu bahasa yang akan memintakan ampunan baginya.
ketidakmampuan mereka dalam berkonfrontasi dengan ummat Islam maka
mereka berusaha menyesat ummat dengan cara membuat Hadis-Hadis maudhu 5. Mencelah Kelompok tertentu
dalam bidang-bidang akidah, ibadah, hukum, dan sebagainya. Di antara mereka Mereka menciptakan Hadis-Hadis maudhu dalam rangka mendukung atau
adalah Muhammad Ibn Sa’id al-Syami yang mati di salib karena terbukti sebagai menguatkan pendapat, hasil ijtihad dan pendirian para imam mereka. contoh
zindik. Dia meriwayatkan Hadis, yang menurutnya berasal dari Anas dari Nabi Diriwayatkan dari Anas bin Malik Radhiyallahu anhu bahwa Rasûlullâh Shallallahu
SAW yang mengatakan: ‘alaihi wa salam bersabda: “Akan ada di umatku (nanti) seorang laki-laki yang
‫أان خامت النبيني ال نيب بعدي إال أن يشاء هللا‬ bernama Muhammad bin Idris (asy-Syafi’i), dia lebih berbahaya bagi umatku
daripada Iblis dan akan ada di umatku (nanti) seorang laki-laki yang bernama Abu
“Saya adalah penutup para Nabi, tidak ada Nabi lagi sesudahku kecuali apabila Hanifah, dialah pelita bagi umatku”.
dikehendaki Allah.
Diterangi oleh Al-Hakim, bahwa dia membuat pengecualian ini adalah untuk 7. Agar di kenal orang orang
mengajak manusia mengakui kenabiannya. Tokoh pemalsu Hadis lain yang - Memalsukaan Hadits agar dianggap periwayat hadits
berasal dari kelompok Zindik adalah ‘Abd al-Karim ibn Abu al-‘Auja’. Dia - Agar dianggap memiliki kedudukan di tengah masyarakat
mengakui sendiri perbuatannya memalsukan Hadis sebanyak 4.000 Hadis yang
berhubungan dengan penghalalan yang haram dan pengharaman yang halal. 8. Untuk Melariskan Dagangan
Pengakuan tersebut diikrarkannya di hadapan Muhammad ibn Sulaiman, wali
kota Basrah, ketika Ibn Abu al-Auja sudah berada di tiang gantung untuk

Anda mungkin juga menyukai