Anda di halaman 1dari 3

TUGAS NTM TEKNIK PENANGANAN BAHAN CONTOH

Nama Peserta : Nurhidayati

No. Urut daftar hadir : 21

1. Rencana pengambilan contoh uji padatan


1 lot berisi 500 karton @ 41 kemasan kecil
500 x 41 kk = 20500 kemasan kecil,

berdasarkan tabel 3 maka jumlah kemasan kecil yang diambil = 250


1 karton berisi 41 kemasan kecil, berdasarkan tabel 4 maka maksimum jumlah kemasan kecil
yang diambil dari masing-masing karton adalah 16 pcs
Penentuan jumlah karton yang dibuka adalah 250 dibagi 16 = 15,6 dibulatkan menjadi 16
Kesimpulan :
Dilakukan penambilan secara acak (misalnya menggunakan tabel acak) sebanyak 16 karton,
dari masing-masing karton diambil 16 pcs kemasan kecil
Nomor karton yang diambil : 049, 171, 010, 083, 121, dan seterusnya.

2. Tangki horizontal bervolume 75 m3


Tinggi tangki : 5 + 21 = 26 meter
Tinggi Cairan : 1 + 21 = 22 meter
Dibutuhkan 2 liter volume pengujian

Tinggi cairan = (22 m /26 m) x 100% = 84,61% ̴ 85%


Pada tabel diatas, diukur 65%, 45%, dan 10%, dan diambil volume 10% atas, 20% tengah, dan
10% bawah.
Lapisan atas : (65/100) x 26 meter = 16,9 meter
Lapisan tengah : (45/100) x 26 meter = 11,7 meter
Laposan bawah : (10/100) x 26 meter = 2,6 meter
Volume atas : 10% x 2 liter = 0,2 liter
Volume tengah : 80% x 2 liter = 1,6 liter
Volume bawah : 10% x 2 liter = 0,2 liter
Kesimpulan :
Maka untuk kebutuhan pengambilan sampel sebanyak 2 liter dari tangki horizontal, diambil
0,2 liter pada titik atas (16,9 meter dari dasar tangki), 1,6 liter pada titik tengah (11,7 meter
dari dasar tangki) dan 0,2 liter pada titik bawah (2,6 meter dari dasar tangki)

3. Tangki darat vertical berisi cairan homogen dengan tinggi tangki 40 meter
Tinggi cairan : 10 m + 21 = 31 meter
Pengambilan contoh homogen dilakukan pada 5 tempat ketinggian
Atas : (9/10) x 31 meter = 27,9 meter
Tengah : (1/2) x 31 meter = 15,5 meter
Bawah : (1/10) x 31 meter = 3,1 meter
Apabila menggunakan dipping bottle dengan volume 500 ml maka pengambilan sampel
dilakukan dengan cara :
- Diambil 1 x pengambilan sampel pada ketinggian 27,9 meter dari dasar
- Diambil 3 x pengambilan sampel pada ketinggian 15,5 meter dari dasar
- Diambil 1 x pengambilan sampel pada ketinggian 3,1 meter dari dasar
Sehingga total yang diambil 2500 ml sampel

4. a) arti dari pictogram tersebut adalah :


Nomor 1 : bahan berbahaya beracun, memberikan efek toksisitas akut
Nomor 2 : bahan bersifat karsinogenik, mutagenisitas, atau dapat merusak organ tubuh
Nomor 3 : bahan berbahaya bagi lingkungan / bahaya akuatik
Nomor 4 : bahan menyebabkan iritasi berupa toksisitas akut pada kulit, mata, pernafasan
dan berbahaya bagi lapisan ozon

b) Sampel yang dibutuhkan adalah 10 liter dari 150 drum @ 140 liter
Berdasarkan tabel dibawah jumlah drum yang diambil 10% x 150 = 15 drum (minimal 20
drum)
10 liter dibagi 20 drum = 0,5 liter

Kesimpulan :
Maka jumlah drum yang diambil sebanyak 20 drum, dan volume yang diambil dari masing-
masing drum adalah 500 ml

c) Nomor drum yang diambil secara acak adalah

1. 049
2. 010
3. 083
4. 121
5. 104
6. 073
7. 034
8. 126
9. 117
10. 021
11. 089
12. 007
13. 132
14. 089
15. 071
16. 010
17. 145
18. 055
19. 146
20. 021

Anda mungkin juga menyukai