Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA


BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN THT-KL
Jl. Tgk. Daud Beureueh No. 108,Telp/Fax.(0651) 28155
BANDA ACEH

PENILAIAN VIGNETTE
ILMU KESEHATAN THT-BKL

Data Diri Dokter Muda


Nama Dokter Muda Haykal Estu Bhismoro
NIM/Email/HP 2207501010103/Haykalbhismo@gmail.com/082252832071
Stase di Bagian Ilmu Kesehatan THT-BKL
Tanggal Stase 21 Agustus -16 September 2023
Soal CBT Komprehensif
Seorang anak laki laki usia 10 tahun datang ke poli Poliklinik THT
RSUDZA dengan keluhan hidung tersumbat yang dirasakan semakin
memberat sejak 1 minggu ini. Keluhan disertai keluar ingus kental berwarna
kuning kehijauan dari hidung dirasakan 1 minggu ini. Pasien juga
mengeluhkan batuk batuk pada malam dan siang hari yang sudah dirasakan
sejak 3 hari yang lalu. Selain itu pasien mengeluhkan kurangnya fungsi
penciuman yang sudah dirasakan sejak 1 minggu ini. Riwayat bersin bersin
berulang lebih dari 3 kali bila terpapar debu dan udara dingin ada dan
menganggu aktifitas. Keluhan ini diarsakan hampir setiap hari dalam
Skenario seminggu. Pasien terganggu saat tidur dan istirahat karena keluhan ini.
Riwayat atopi disangkal. Riwayat alergi makanan tidak ada. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan keadaan umum baik dengan suhu 38C.
Berdasarkan pemeriksaan status lokalis THT, pada pemeriksaan rinoskopi
anterior didapatkan mukosa edem, basah, berwarna pucat disertai sekret
kental purulen yang banyak. Pada inspeksi wajah ditemukan adanya edema
hiperemis pada daerah maksilofacial disertai nyeri tekan saat palpasi daerah
tersebut. Pasien kemudian direncanakan untuk dilakukan pemeriksaan
penunjang lanjutan.

Berdasarkan hasil anamnesis dan pemeriksaan fisik diatas, diagnosis yang


Pertanyaan 1
paling mungkin pada pasien adalah ?
Pilihan Jawaban A. Rhinitis vasomotor
B. Rhinitis Alergi
C. Rhinosinusitis Akut
D. Rhinitis kronis
E. Rhinosinusitis Akut pada Anak
Kunci Jawaban E. Rhinosinusitis Akut pada Anak
Pemeriksaan penunjang apakah yang dapat dilakukan untuk membantu
Pertanyaan 2
diagnosis diatas?
A. CT Scan Kepala tanpa kontras
B. Kultur
Pilihan Jawaban C. Pemeriksaan eosinofil mukosa hidung
D. Pemeriksaan darah rutin
E. Pemeriksaan urine
Kunci Jawaban A. CT Scan Kepala tanpa kontras
Pertanyaan 3 Bagaimana pengobatan pada pasien ini ?
Pilihan Jawaban A. Membiasakan pasien kontak dengan allergen dari konsentrasi rendah
B. Antibiotik, NSAID,Dekongestan, Irigasi nasal
C. Irigasi nasal
D. Kortikosteroid Nasal
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN THT-KL
Jl. Tgk. Daud Beureueh No. 108,Telp/Fax.(0651) 28155
BANDA ACEH

E. Obat golongan beta 2 agonis


Kunci Jawaban B. Antibiotik, NSAID, Dekongestan, irigasi nasal
Pertanyaan 4 Apakah etiologi yang dapat menyebabkan keadaan diatas ?
A. Bakteri
B. Parasit
Pilihan Jawaban C. Jamur
D. Virus
E. Benda Asing
Kunci Jawaban A. Bakteri
Pertanyaan 5 Apakah komplikasi yang dapat terjadi pada pasien diatas ?
A. Neuropati Kranial , Nyeri kepala, Proptosis
B. Injeksi Siliar
Pilihan Jawaban C. Keratitis
D. Parese Nervus Facialis
E. Tonilitis
Jawaban A. Neuropati kranial, nyeri kepala, proptosis
Referensi Literatur Gabriela W. Diagnosis dan Tata Laksana Rinosinusitis Akut. 2023:191–3.

Tanda Tangan Preseptor II Tanda Tangan Pembimbing Nilai

dr. Darmayanti dr. Suriyanti,M.Ked(ORL-


HNS),Sp.THTBKL(K)

Mengetahui,

Kepala Bagian Ilmu Kesehatan T.H.T.K.L Koordinator Pendidikan S-1


Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala, Ilmu Kesehatan T.H.T.K.L
Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala,

dr. T. Husni TR, M.Kes., Sp.T.H.T.K.L (K) dr. Dina Alia, Sp.T.H.T.K.L (K), PhD
NIP. 19660606 199702 1 001 NIP. 19810918 201404 2 002

Anda mungkin juga menyukai