Anda di halaman 1dari 4

RESUME

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB)

POLTEKKES KEMENKES JAMBI T.A 2023/2024

NAMA : Susi Oktarita


NIM : PO71242230408
PRODI : Profesi Kebidanan
Kelas : Bungo
Hari/Tanggal : Selasa 1- Agustus-2023

Materi ke1 : Sistem Pendidikan Tinggi Kegiatan Akademik Poltekes kemenkes jambi
Narsum : Fahrur Razi, SKM, MKM

- Pengenalan kehidupan kampus bagi mahasiswa baru tujuanya


 Tranformasi/transisi
 Mempercepat adaptasi
 Berhasil dalam menempuh pendiidkan
- Proses pembelajaran
Organisasi pembelajaran Program pendukung pembelajaran
Perpustakaan dan informasi Tutorial dna latihan-latihan
Pratikum dan tugas akhir Hubungan luas mendunia
Pembelajaran berbasis ICT Kerjasama kepakaran yang luas
- Metode pembelajaran
 Metode diskusi, ceramah
 Roleplay, problem base leaning
 E-leaningj
- Hak dan kewajiban mahasiswa
Hak mahasiswa Kewajiban mahasiswa
Menggunakan akadmeik secara bertanggung Ikut menggunakan layanan penyelenggara
jawab penddikan
Memperoleh pembeljaran sesuai minat, Mematuhi semua praturan yang berlaku
bakat, kegemaran dan kemmapuan
Mendapat bimbingan dari dosen Ikut memelihara sarana dan prasarana
Mendapat informasi yang berkaitan dnegan Menghargai ilmu pengetahuan teknologi dan
prpgram study yg diikuti hasil belajar kesenian
Memperoleh layanan kesejahteraan Menjaga kewibawaan dna nama baik
perguruan tinggi yang bersangkutan

Materi ke 2 : Kegiatan dan Layanan Bidang Kemahasiswaan dan Kampus Sehat


Narsum : Gusti Lestari Handayani, A.Per.Pend, M.Kes
- Jenis layanan kemahasiswaan
 Layanan pendataan
 Layanan informasi
 Layanan penempatan
 Layanan bombing dan penyuluhan
- Etika umum
 Berpakaian rapi
 Mentaati peraturan
 Bertutur kata baik
- Kegiatan kemahasiswaan diklarifikasikan menurut hasil yang ingin dicapai meliputi
 Bidang penalaran dan keilmuan
 Bidang minat bakat
 Bidang kesejahteraan
 Bidang kemasyarakatan dan kepedulian social
 Bidang organisasi dan kepemimpinan
 Jenis kegiatan meliputi pengurus/ anggota organisasi kemahasiswaan dilingkunagn
poltekes atau organisasi kemasyarakatan lainya

Materi ke 3 : forum komunikasi mahasiswa politeknik se-indonesia oleh mahasiswa BEM Poltek
Narsum : Rizki Wahyudi, Kintan dan Muhammad Yudistira

FKMPI adalah organisasi berbentuk forum yang menjadi wadah informasi komunikasi,aspirasi
dan pengembangan minat bakat mahasiswa politeknik seluruh Indonesia.

Visi dan misi:

1. Meningkatkan komunikasi dan koordinasi yang efektif dan menyeluruh


2. mengembangkan potensi akademik dan penalaran ilmiah
3. Mengaktualisasi ilmu dan pengetahuan yang dimiliki mahasiswa politeknik untuk
memberdayakan masyarakat
4. turut serta membangun mencerdaskan politik di kalangan mahasiswa politeknik
Forkompi merupakan sebuah organisasi nasional mahasiswa poltekkes se
Indonesia .Forkomfi di bentuk di bandung 6 juni 2004 dengan diprakarsai oleh hubullah Fuadzy
dari poltekes kemenkes Bandun dan seluruh delegasi poltekes kemenkes se Indonesia.

Visi dan Misi Cakra Gala Nusantara

VISI : Mewujudkan sinergi poltekes kemenkes SeIndonesia guna tercipta mahasiswa yang
proaktif dan bermanfaat.

MISI : 1. Ciptakan ruang aspirasi guna advokasi proaktif dan berkelanjutan

2.Optimalisasi peran mahasiswa guna bertindak aktif, inovatif dan kreatif melalui
program prioritas
3. Memaksimalkan peran agent for change sebagai social control yang positif Kita
sebagai mahasiswa poltekes kemkes jambi wajib mendukung dan berperan serta dalam organisasi
kemahasiswaan poltekes kemkes jambi seperti BEM, HMJ. FORKOMPI

Materi ke_4 : Tatalaksana Registrasi Akademik dan Kemahasiswaan


Narsum : Vevi Erika, SKM, M.Si
Profil Poltekkes kemenkes jambi
Pendirian poltekkes : SK Mentri kesehatan dan kesejahteraan social no :
298/MENKESKESOS/SK/IV/2001 16 April 2001 tentang organisasi dan tatalaksana poltekkes
- Tridarma perguruan tinggi
 PENDIDIKAN
 PENELITIAN
 Pengabdian kepada masyarakat
- Visi
Menghasilkan tenaga kesehatan vokasi, Profesi yang professional dan siap berkompetensi di
era global tahun 2026
- Misi
 Pendidikan kesehatan yang unggul dan mandiri, yang dapat menghasilkan lulusan
kompeten
 Pengelolaan institusi dengan SDM yang tangguh berkeadilan berkualitas, partisipasif dan
berintegritas tinggi
 Kerjasama yang mampu menciptakan nilai tambah lembaga dengan institusi kes, alumni
dan perguruan tinggi terkemuka
 Penelitian inovatif, kompetitif, aplikatif terhadap permasalahan kesehatan masyarakat,
berwawasan kearifan local dan nasional
 Pengabdian masyrakat yang berkualitas, mampu mendorong kemandirian dan
kesejahteraan masyarakat berprilaku hidup sehat
- Ada 14 jurusan dipoltekkes kemkes jambi
- Dokumen yang didapat pada saat kelulusan
 Ijazah
 Transkip nilai
 Legalisir
 Sertifikat kompetensi
Materi ke_5 : Pengenalan UKM Poltekkes
Narsum : Kakak2 pembina poltekkes jambi

- KSR PMI
KSR PMI, berdiri tanggal 5 Oktober 2022 dengan 7 orang pendiri,dibawah naunagn poltekes
kemkes jambi Korps sukarela palang merah Indonesia unit poltekes kemkes jambi

Kegiatanya

 Mengadakan transfuse darah 3 bulan sekali


 Membantu tempat yang terkena musibah bekerja sama dengan palang merah atau
organisasi lainya
- UKM Bahasa Inggris
Tempat perkumpulan mahasiswa dalam mempelajarai abhasa asing selain itu menjadi tempat
untuk mengasah lagi public speaking kalian. Upgrade Your English Skill, Benefit:
 Public speaking
 Communicating
 Listening
 Couching from best mentor
- UKM Paduan Suara
Acara besar yang diikuti paduan suara adlah wisuda, dan tampil diberbagai kegiatan yang
berhubungan dnegan paduan suara,
- UKM Catur polkesjam
- UKM VOLLY BALL
- UKM BADMINTON
- UKM Seni Tari
- Ukm Silat
- UKM Pramuka
-
Materi ke 6 : Perpustakaan Terpadu
Narsum : drg. Naming nur handayatun, M.Kes

BACA HARI INI SUKSES ESOK PAGI


SALAM LITERASI
- jenis perpustakaan dipoltekes kemkes jambi
 perpustakaan terpadu
 perpustakaan layanan jurusan
 ruang baca
Materi ke 7 : SISTIM INFORMASI AKADEMIK
Narsum : warsono S.kom , M.kom

SIAKAD Poltekkes kemkes Jambi


- Sistem informasi Akademik di poltekes kemkes jambi
 SIPENMARU
 SIMPAN
 SIAKAD
 PDDikti
 E-learning
 E-libry
 AKM
 Website
 Medsos
 Alumni
 PIN-SIVIL
 Ukom-STR
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai