Anda di halaman 1dari 13

MODUL AJAR

KURIKULUM MERDEKA

Nama Putri Anjasari, Jenjang/Kelas SMP/VII Seni Musik


S.Pd Fase D
Kelas 7
Asal Sekolah SMPN 1 Darul Mapel Seni Budaya
Imarah
Alokasi Waktu 2 JP @ 40 menit Profil Pelajar Pancasila  Beriman, bertakwa kepada
1 pertemuan yang Berkaitan TYME dan berakhlakmulia
(Minggu Ke-2)  Kreatif
 Mandiri
 Bernalar Kritis
Target Peserta  Peserta didik reguler
Didik
Capaian 1. Peserta didik dapat dengan baik menyimak, melibatkan diri secara aktif dalam
Pembelajaran pengalaman atas bunyi musik
2. Mengidentifikasikan, menyimak dan memainkan karya-karya musik (bermain
alat-alat musik dan bernyanyi) dengan beragam jenis era dan gaya.
Tujuan 1. Peserta didik dapat memahami teknik dalam bernyanyi unisono lagu daerah.
Pembelajaran 2. Peserta didik dapat bernyanyi unisono lagu daerah dengan gaya dan teknik
bernyanyi yang baik dan benar
Pemahaman 1. Dapat mengimplementasikan ide dan gagasan yang diperoleh dari
Bermakna kegiatan belajar mengajar dalam kehidupan sehari-hari. (kreatif) .
2. Dapat membiasakan, melatih, dan menganalisa permasalahan yang
terkait dengan materi sedang dipelajari, baik yang diberikan oleh Guru
maupun yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. (bernalar kritis).
3. Dapat mengambil keputusan dan inisiatif untuk mengatasi masalah yang
dihadapi secara individu (mandiri)
Pertanyaan a. Apakah setiap lagu daerah memiliki gaya dalam bernyanyi ?
Pemantik b. Apa saja teknik-teknik dalam bernyanyi ?
c. Apakah kamu pernah mengolah vokal atau melakukan pemanasan vokal
sebelum bernyanyi ?
PROSES PEMBELAJARAN

Pendahuluan 1. Guru membuka dengan mengucapkan selamat atau doa pembuka


(15 menit) 2. Guru mengarahkan peserta didik untuk menyebutkan Profil Pelajar Pancasila
3. Guru memeriksa kehadiran dan kelengkapan peserta didik
4. Guru mengajukan pertanyaan pemantik untuk mengecek pemahaman awal
peserta didik.
5. Peserta didik menjawab dan menjelaskan jawabannya sesuai dengan apa yang di
ketahui, kemudian guru mengkonfirmasi
6. Guru melakukan persepsi dengan menyampaikan tujuan pembelajaran nilai
yang ingin dicapai setelah proses pembelajaran
1. Peserta didik mengamati 2 video bernyanyi unisono Model Pembelajaran :
Kegiatan Inti dengan gaya yang berbeda.  Discovery Learning
(90 menit)
Pertemuan 2 2. Guru dan peserta didik bertanya jawab terkait gaya Metode Pembelajaran:
yang diterapkan dalam penampilan bernyanyi  Tanya Jawab
tersebut.  Diskusi
 Ceramah
3. Guru dan peserta didik mengidentifikasi gaya iringan
 Demonstrasi
musik yang dipakai dalam penampilan bernyanyi
tersebut.

4. Guru dan peserta didik saling mengaitkan kecocokan Media Pembelajaran:


antara iringan dan gaya dalam penampilan bernyanyi  Youtube
tersebut.  Laptop
 Speaker
 Proyektor
5. Sebelum praktek bernyanyi, Peserta didik melakukan
kegiatan metode solatmingkom yang di pandu oleh
Media/Aplikasi:
guru, diantaranya :
1.solfegio  LKPD

2.latihan alam
3. haming (humming)
4.kompetisi
6. Siswa memperaktekan kegiatan bernyanyi uniono
lagu daerah dengan menerapkan teknik bernyanyi
yang benar serta gaya yang sesuai iringannya.
7. Guru membimbing dan mengarahkan siswa terhadap
kesesuaian teknik dan gaya yang di terapkan dalam
nyanyian tersebut.
Kegiatan 1. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang Sumber Belajar :
Penutup apa yang dipelajari hari ini  E-book Seni Budaya
(15menit) 2. Guru menginformasikan rencana kegiatan Kelas VII
pembelajaran pertemuan berikutnya.  Video melalui YouTube
3. Guru mengajak peserta didik mengakhiri  Artikel di internet yang
pembelajaran dengan berdoa dan merapihkan tempat relevan
duduk masing-masing.  Lingkungan Setempat

Assesmen :
1. Penilaian Sikap Profil Pancasila 1. Jawaban singkat
2. Assesmen Diagnostik non kognitif 2. Terlampir
3. Assesment as Learning 3. Terlampir
4. Asessment of Learning 4. Terlampir
RefleksiSiswa:
1. Materi apa saja yang kamu pahami? Uraikan jawabanmu!
2. Apa perasaan yang paling dominan kamu rasakansaat mengikuti pembelajaran ini?
3. Adakah hal yang sulit dan ingin ditanyakan? Jika ada silahkan diuraikan!
4. Menurutmu apakah hasil yang kamu dapatkan sudah sesuai dengan kemampuan yang kamu miliki?
Jika belum bagaimana cara kamu memperbaiki kedepannya?
5. Nilai hidup apa yang kamu dapatkan dari proses pembelajaran ini?

Refleksi Guru:
1. Apakah 100% siswa mencapai tujuan pembelajaran? Jika tidak, berapa% kira-kira yang mencapai
tujuan pembelajaran?
2. Apa kesulitan yang dialami siswa yang tidak mencapai tujuan pembelajaran? Apa yang akan guru
lakukan untuk membantu mereka?
3. Apakah ada siswa yang nampak tidak fokus? Mengapa? Bagaimanacara guru supaya mereka bisa
menjadi fokus dalam pembelajaran?
LAMPIRAN 1
Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan

1.) Format Penilaian Sikap Yang Menunjukkan Profil Pelajar Pancasila

No Nama Peserta Didik Beriman Kepada Bernalar Mandiri Kreatif


Tuhan Yang Maha Kritis
Esa
1

Dst

1) Pedoman Penilaian Aspek Sikap

Kriteria Kurang Cukup BaikSekali


Bersikap menghormati Guru pada saat masuk, sedang dan
meninggalkan kelas
Berdoa dengan khidmat sesuai dengan agama dan kepercayaannya
masing-masing
Merefleksi diri sendiri terkait perilaku menjaga persatuan sebagai
bentuk syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberagaman
yang ada di NKRI

Penilaian Sikap
No Nama Peserta Aspek yang dinilai
Didik Religius Mandiri Percaya Diri Tanggung
Jawab
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1.
2.
3.
Dst
Keterangan:

Beri tanda (√) pada nilai sikap sesuai perilaku siswa:


SB : Sangat baik (4)
B : Baik (3)
C : Cukup (2)
K : Kurang (1)
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Skor : x 100
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
1) Pedoman Penilaian Aspek Pengetahuan

Kriteria Buruk Kurang Cukup Baik BaikSekali


Memahami mengenai teknik bernyanyi unisono
Memahami bernyanyi lagu daerah secara unisono
dengan gaya dan tenik yang benar

2) Pedoman Penilaian Aspek Keterampilan

Kriteria Buruk Kurang Cukup Baik BaikSekali


Mampu memahami teknik bernyanyi unisono
Mampu menyanyikan lagu daerah secara unisono
dengan gaya dan teknik benar

3) Rancangan Assesment Diagnostik (Assesment Non-Kognitif)

Informasi apa saja ayang ingin digali ? Pertanyaan Kunci yang ditanyakan

Apa yang sedang kamu lakukan saat ini? Apa saja kegiatan kamu saat belajar di rumah
?
Bagaimana perasaanmu saat belajar dirumah? Hal apa yang paling menyenangkan saat
belajar di rumah?
Hal apa yang paling menyenangkan saat
belajar di rumah?

4) Pembelajaran Remedial
Kegiatan pembelajaran remedial di peruntukkan bagi peserta didik yang belum
mencapai KKM sesuai hasil analisis penilaian. Pembelajaran remedial yang direncanakan
adalah sebagai berikut:

a. Pembelajaran ulang,jika peserta didik yang tidak tuntas lebih dari 85%
b. Belajar kelompok, jika peserta didik yang belum tuntas 25-50%
c. Bimbingan perorangan,jika peserta didik yang belum tuntas kurang dari25%
d. Pemanfaatan tutor sebaya
e. Instrumen penilaian remedial akan disusun setelah dilaksanakan penilaian
harian dan analisis hasil penilaian.
Contoh Program Remedial:

Sekolah :………………….………………….………………….
Kelas/Semester :………………….………………….………………….
Mata Pelajaran :………………….………………….………………….
Ulangan HarianKe :………………….………………….………………….
Tanggal Ulangan Harian :………………….………………….………………….
Bentuk Ulangan Harian :………………….………………….………………….
Materi Ulangan Harian :………………….………………….………………….
(KD/Indikator) :………………….………………….………………….
KKM :………………….………………….………………….
No Nama Nilai Indikator Bentuk Nilai Setelah Keterangan
Peserta Ulangan yang Belum Tindakan Remedial
Didik Dikuasai Remedial
1
2

5) Pembelajaran Pengayaan
Bagi peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran
pengayaan dengan ketentuan sebagai berikut:

a. Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai


materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah
tuntas mencapai KKM.
b. Pengayaan dapat ditagih atau tidak ditagih sesuai dengan kesepakatan dengan
peserta didik.
c. Direncanakan berdasarkan materi pembelajaran yang dibutuhkan
pengembangan lebih luas.
Lampiran 2

MATERI PEMBELAJARAN

A. Postur Tubuh Saat Bernyanyi


Perlu diingat bahwa tubuh adalah instrumen musik anda. Untuk itu perlu perhatian utama. Postur
bernyanyi yang benar memungkinkan napas mengalir dengan bebas keseluruh rentang vokal Anda.
Membungkuk membatasi napas dan mempengaruhi nada suara Anda. Postur yang tepat akan
membebaskan ruang didada kita agar paru-paru kita mengembang dengan mudah.Berlatihlah berdiri
di depan cermin dan periksa postur tubuh Anda. Pada dasarnya postur yang baik bagi penyanyi
adalah postur yang seimbang, netral dan lurus tanpa menjadi terlalu tegak dan kaku. Yang dimaksud
posisi yang netral adalah posisi di mana tidak ada otot kamu yang menahan, semuanya netral kepada
arah gravitasi, sehingga seluruh otot kamu dalam keadaan rileks dan tidak ada tenaga yang terbuang
karena menahan ketidak seimbangan. Apapun yang kita lakukan dalam teknik vokal harus dilakukan
tanpa tekanan dan ketegangan, begitupun dengan postur. Postur vokalis harus tetap fleksibel, elastis,
seimbang, di saat yang bersamaan ada perasaan menopang yang kokoh.
 Satu Cara untuk Mengenang Postur Menyanyi yang Benar
SHREC akronim membantu siswa mengingat unsur-unsur postural nyanyian dan menyajikan materi
yang sama dengan cara yang baru dan segar.
S. – Shoulder, Bahu turun dan sejajar dengan pinggul menciptakan garis lurus panjang kebawah
tubuh
H. –Hip, Pinggul sejajar dengan lutut dan kaki
R. –Roll, Putar panggul agar lutut tidak terkunci
E. –Ear, Telinga sejajar dengan bahu (atau leher memanjang)
C. –Chest, Dada tinggi
B. Teknik Pernafasan
Manusia memiliki tiga jenis pernapasan yang dapat digunakan yaitu:
a. Pernapasan Dada
Pernapasan ini menggunakan rongga dada dalam menampung udara dengan mengembangkan dan
mengempiskan paru-paru. Kekurangan pernapasan dada ini hanya mampu menampung sedikit udara
sehingga teknik pernapasan ini tidak cocok jika digunakan untuk bernyanyi.
b. PernapasanPerut
Teknik ini memanfaatkan rongga perut untuk menampung udara. Namun sayangnya, pernapasan
perut juga kurang cocok untuk digunakan dalam menyanyi. Karena udara yang dikeluarkan tidak
terkontrol sehingga suara akan tidak terkontrol bunyinya.
c. Pernapasan Diafragma
Dalam dunia teknik olah vokal, pernapasan diafragma adalah teknik pernapasan yang paling baik.
Untuk melakukan pernapasan diafragma, maka kita akan menggunakan dua rongga utama untuk
menyimpan udara yaitu rongga dada dan rongga perut. Kedua rongga tersebut diatur diafragma yang
merupakan sekat antara rongga dada dan rongga perut sehingga pernapasan ini jauh lebih optimal
jika dibandingkan dengan 2 pernapasan sebelumnya.
Tarik napas dalam – dalam dari paru-paru bagian bawah, usahakan
tangan Anda yang terletak di atas perut terangkat secara perlahan.
Tarik napas melalui hidung, rongga dada dibiarkan dalam keadaan
rileks. Sekarang hembuskan melalui mulut dan tangan Anda akan turun
perlahan.

 Latihan pernapasan diafragma


Latihan pernapasan ini melibatkan diafragma dan bagian perut. Teknik yang satu ini disebut dapat
membantu memudahkan usaha Anda saat menarik napas. Pada pernapasan ini, udara yang masuk
akan membuat bagian perut terisi penuh sehingga mengembang, sedangkan dada tidak bergerak
banyak. Lakukan latihan ini setidaknya 5 menit dalam sehari. Berikut adalah langkah-langkah teknik
pernapasan ini:
1. Duduk di lantai keadaan rileks
2. Letakkan satu tangan di perut Anda dan satu lagi di dada Anda.
3. Hirup udara lewat hidung dalam 2 detik, pergerakan tangan pada dada lebih sedikit dibandingkan
dengan yang di perut.
4. Keluarkan udara dalam dua detik melalui mulut yang sedikit terbuka hingga perut mengempis.
5. Lakukan hingga 10 kali dengan kondisi bahu yang lemas dan posisi punggung yang tegak.

C. Teknik Vokal Dalam Bernyanyi


1. Intonasi
adalah tinggi rendahnya suatu nada pada kalimat yang memberikan penekanan
dalam kata-kata tertentu di suatu kalimat yang harus dijangkau dengan tepat.
2. Artikulasi
adalah cara mengucapkan kata-kata dalam bernyanyi sehingga mampu
menciptakan atau membentuk suara yang jelas, nyaring, bahkan supaya suara yang
dihasilkan menjadiindah.
3. Phrasering
adalah aturan pemenggalan kalimat dalam lagu yang baik dan benar sehingga
mudahdimengerti dan sesuai dengan kaidah - kaidah yang berlaku.
4. Gaya Bernyanyi
Adalah teknik atau sesuatu yang khusus yang menjadi ciri khas dan digunakan
saat kita menyanyikan sebuah lagu

LAGU DAERAH
Lagu daerah adalah lagu yang berasal dari suatu daerah tertentu dan menjadi populer
dinyanyikan baik oleh rakyat daerah tersebut maupun rakyat lainnya. Pada umumnya pencipta lagu
daerah ini tidak diketahui lagi (noname)
Lagu daerah mirip dengan lagu kebangsaan, namun statusnya hanya bersifat kedaerahan saja.
Lagu kedaerahan biasanya memiliki lirik sesuai dengan bahasa daerahnya masing-masing.
seperti lagu “Gundul Gundul Pacul” dari Jawa Tengah dan lagu “Bungong Jeumpa” dari Aceh.

Lagu daerah biasanya muncul dan dinyanyikan atau dimainkan pada tradisi-tradisi tertentu pada
masing-masing daerah, misalnya pada saat menina-bobok-kan anak, permainan anak-anak, hiburan
rakyat, pesta rakyat, perjuangan rakyat, dan lain sebagainya.
Beberapa Ciri Khas Lagu Daerah
1. Menceritakan tentang budaya masyarakat setempat
2. Bersifat sederhana sehingga untuk mempelajari lagu daerah tidak dibutuhkan
pengetahuanmusik yang cukup mendalam
3. Jarang diketahui pengarangnya.
4. Mengandung nilai-nilai kehidupan, unsur-unsur kebersamaan sosial, serta
keserasian denganlingkungan hidup sekitar.
5. Sulit dinyanyikan oleh seseorang yang berasal dari daerah lain karena kurangnya
penguasaandialek/bahasa setempat sehingga penghayatannya kurang maksimal.
6. Mengandung nilai-nilai kehidupan yang unik dan khas.
Lampiran 3 :
Jurnal Perkembangan Sikap

Penilaian Diri Sendiri (Sesuai dengan Materi)


Nama :
Kelas :
Tanggal Penilaian :
Petunjuk:
Berilah tanda centang (V) pada bagian Ya atau Tidak dengan keadaan sebenarnya!
No Pernyatan Ya Tidak
1 Saya selalu berdoa sebelum melakukan aktivitas
2 Saya sholat lima waktu tepat waktu
3 Saya tidak mengganggu teman saya yang beragama lain berdoa sesuai
Agamanya
4 Saya berani mengakui kesalahan yang saya lakukan
5 Saya menyelesaikan tugas-tugas tepatwaktu
6 Saya berani menerima resiko atas tindakan yang saya lakukan
7 Saya mengembalikan barang yang saya pinjam
8 Saya meminta maaf jika saya melakukan kesalahan
9 Saya melakukan praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
10 Saya datang kesekolah tepat waktu

Penilaian Antar Teman


Nama :
Kelas :
Tanggal Penilaian :
Petunjuk :
Berilah tanda (V) pada kolom 1, 2, 3, dan 4 dengan keadaan sebenarnya
Keterangan :1 =sangat jarang, 2 =jarang, 3= sering, 4 =selalu
No Pernyataan 1 2 3 4
1 Teman saya berkata benar,apa adanya kepada oranglain
2 Teman saya mengerjakan sendiri tugas-tugas sekolah
3 Teman saya bekerja sama dengan teman lain
4 Teman saya mau mendengarkan pendapat orang lain
5 Teman saya tidak tidur ketika pembelajaran berlangsung
Lampiran 4:
LKPD SENI BUDAYA
(Kelas VII-7)

Diskusikan bersama teman kelompok mu !

1. Pilihlah salah satu lagu daerah berikut ini untuk dinyanyikan di depan delas
a. Apuse
b. Soleram
c. Bungong jeumpa

2. Diskusikanlah bersama teman kelompokmu bagaimana gaya bernyanyi lagu daerah tersebut

3. Nyanyikanlah di depan kelas lagu tersebut sesuai dengan gaya dan teknik bernyanyi unisono yang
sudah di jelaskan oleh guru
Lampiran 5

1. Power Point

2. Gambar dan Video melalui Laptop dan Google

3. Speaker

4. LCD Proyektor

Anda mungkin juga menyukai