Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(SENI MUSIK)
Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah Pembelajaran Seni SD
Dosen Pengampu: Rika Mellyaning Khoiriya, S.Pd., M.Pd.

Disusun Oleh:
Nurul Fajariyah (180611100125)
5D

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA
2020
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SD Negeri Trunojoyo 1


Kelas/Semester : III/ 1 (Satu)
Tema : 3. Benda Di Sekitarku
Sub Tema : 1. Aneka benda di sekitaku
Pembelajaran :1
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan factual, konseptual, prosedural, dan metkognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
3 Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan prilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Mengetahui bentuk dan variasi pola irama dalam lagu.
4.2 Menampilkan bentuk dan variasi irama melalui lagu.
C. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.1 mengidentifkasi bentuk pola irama sederhana
4.2.1 memeragakan pola irama sederhana
D. Tujuan Pembelajaran

1. Dengan menirukan tepukan guru, siswa dapat mengidentifkasi bentuk pola irama
sederhana.

2. Dengan mengiringi lagu dengan tepukan, siswa dapat memeragakan pola irama
sederhana dengan tepat.
E. Materi Pembelajaran
- Pola Irama
F. Pendekatan, dan Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik
2. Metode : Ceramah, tanya jawab, penugasan, diskusi

D. Media, Alat dan Sumber Belajar


 Media
- Kaleng, sendok, galon
 Alat
- Papan white board
- Spidol
 Sumber Pembelajaran

- Buku Guru SD/MI Kelas III, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013.
- Buku Siswa SD/MI Kelas III, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013.

 Karakter yang diharapkan muncul : Kerjasama, Tanggung jawab, Toleran.

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Alokasi waktu


Pembuka  Kelas dimulai menjawab salam, 10 menit
menanyakan kabar, dan mengecek
kehadiran siswa.
 Kelas dilanjutkan dengan membaca
doa yang dipimpin siswa yang
datang paling awal sebagai bentuk
penghargaan atas kedisiplinan siswa
 Motivasi
Siswa diingatkan pentingnya
kedisiplinan dan menumbuhkan rasa
percaya diri setiap saat demi
tercapainya cita-cita
 Siswa bersama-sama menyanyikan
lagu nasional “Bagimu Negeri”
 Memberikan Apersepsi kepada siswa
yang berkaitan dengan materi
“Siapakah di kelas ini yang suka
bernyanyi ?”
 Siswa mendengrkan penjelasan guru
terkait apersepsi yang diberikan
 Siswa mengetahui tujuan dan
kegiatan yang akan dilakukan
selama pembelajaran
Inti  Siswa menebak teka-teki yang guru 50 menit
berikan terkait alat musik
 .Guru memberikan penjelasan
mengenai alat musik ritmis
 Siswa mengamati alat musik ritmis
yang ada di buku tematik

 Siswa diajak berlatih tepukan


 Siswa mengamati guru yang
memberikan contoh tepukan yang
bervariasi
 Siswa merinirukan tepukan yang
guru contohkan
 Siswa diperkenalkan simbol yang
ada di buku siswa terkait tepukan
kuat dan lemah. Untuk tepukan kuat
siswa bisa menepuk meja, dan
tepukan lemah siswa dapat tepuk
tangan.

 Siswa diperkenalkan lagu teka-teki


 Siswa berlatih bersama guru
 Siswa di bentuk menjadi beberapa
kelompok dengan anggota 3-4
orang.
 Siswa bersama anggota
kelompoknya diminta untuk
memvariasi tepukan pada bait
kedua lagu menggunakan
menggukan media yang disediakan
guru. Setiap kelompok
menggunakan media yang berbeda
 Siswa berlatih dengan dengan
kelompok masing-masing
 Siswa menampilkan hasil latihan
bersama anggota kelompoknya
 Siswa diminta mengerjakan kuis
dalam waktu 5 menit
 Siswa mengumpulkan hasil
pekerjaannya

Penutup  Siswa memberikan refleksi terkait 10 menit


pembelajaran yang telah dilakukan
dengan menjawab pertanyaan
- Apakah pembelajaran hari ini
menyenangkan?
- Adakah materi yang belum kalian
pahami?
- Pembelajaran seperti apakah yang
kalian harapkan?
 Siswa menyimpulkan dan mendapat
penguatan dari guru terkait
pembelajaran hari ini
 Siswa bersama-sama menyanyikan
lagu daerah “Re kayo rek”
 Siswa berdoa terlebih dahulu
sebelum menutup pelajaran dipimpin
ketua kelas
 Siswa menjawab salam dari guru
sebagai tanda berakhirnya
pembelajaran

H. Penilaian
a. Penilaian pengetahuan (Kognitif)
1. Jenis : Tes
2. Instrumen : Tes Uraian

Soal Kuis
1. Sebutkan 3 alat musik ritmis yang kamu ketahui!
2. Ada berapa simbol untuk pola ketukan berirama? sebutkan
3. Sebutkan 3 alat benda di sekitar yang dapat menghasilkan irama!

b. Penilaian afektif ( Sikap )


1. Jenis : Non tes ( Observasi )
2. Instrumen : Lembar Pengamatan Sikap

Aspek Skor
NO Keterangan
Pengamatan 4 3 2 1
Terlibat aktif
1 dalam kegiatan
kelompok
Melaksanakan
tugas individu
2
dengan sangat
baik
Menerima
kesepakatan
3 meski berbeda
dengan
pendapatnya

Pedoman penilaian sikap saat bekerja kelompok


Sangat Baik Baik Cukup Kurang
Kriteria
(4) (3) (2) (1)

Terlibat aktif Sedikit aktif Kurang aktif Pasif dalam


Kerjasama dalam kegiatan dalam kegiatan dalam kegiatan
kelompok kelompok kegiatan kelompok
kelompok

Melaksanakan Melaksanakan Masih perlu di Tidak


tugas individu tugas individu ingatkan mengerjakan
Tanggung
dengan sangat dengan baik dalam tugas individu
Jawab
baik namun sesekali mengerjakan
masih perlu tugas individu
diingatkan

Toleran
Menerima Menerima Masih perlu Tidak mau
kesepakatan kesepakatan diingatkan menerima
meski berbeda meski berbeda Menerima kesepakatan
dengan dengan yang berbeda
pendapatnya pendapatnya kesepakatan dengan
namun sesekali yang berbeda pendapatnya
harus dengan
diingatkan pendapatnya

Rekapan penilaian
Aspek yang dinilai
NO Nama Sikap saat kerja kelompok
Total Skor
Kerjasama Tanggung jawab Toleran
1 A
2 B
3 C
4 D
5 Dst

Skor yang diperoleh


Skor = x 100
Skor maksimal

c. Penilaian Keterampilan
Daftar periksa mempraktikkan tepukan pola irama
Ketepatan Tepukan Kestabilan Tempo
No Nama Siswa
T BT T BT
1 A
2 B
3 C
4 D
dst

Keterangan:
T = Terlihat
TB = Belum Terlihat
H. Pengayaan dan Remedial

Nama Rencana program Tanggal Hasil


No SK dan KD Kesimpulan
siswa Remidial pengayaan pelaksanaan Sbl ssd

……….., …………..2020
Mengetahui Guru Kelas III
Kepala Sekolah

Nama guru kelas


Nama kepala sekolah Nip:……………..
NIP. ………………...

Anda mungkin juga menyukai