Anda di halaman 1dari 34

Monitoring dan Evaluasi

kegiatan desa pangan aman


Desa Panjalu
tahun 2022

Desa Panjalu merupakan Desa Wisata Religi dengan kategori


Desa Mandiri/ Swasembada

Daya Tarik Wisata Utama :


> Wisata Alam Situ Lengkong Panjalu (Panorama Keindahan Situ Lengkong Panjalu);
> Wisata Alam Nusalarang (Cagar Alam Koorders);
> Wisata Alam Situ Ciater (Panorama Keindahan Situ Ciater);
> Wisata Alam Nusapakel (Panorama Keindahan Nusapakel);
> Wisata Sejarah/Religi (Makam Keramat Prabu Hariang Kancana);

Daya Tarik Pendukung :


Wisata Budaya Musium Bumi Alit;
Wisata Budaya Upacara Sakral Nyangku;
Wisata Mancing dan Gubyag;
Wisata Tirta (Perahu Wisata, Kayaking)
Kantor Pemerintah Desa Panjalu
Desa Panjalu
Kecamatan Panjalu
Kabupaten Ciamis
Provinsi Jawa Barat

Email officialdesapanjalu@gmail.com
Website www.panjalu.id
Facebook Pemerintah Desa Panjalu
Twitter official Desa Panjalu
Instagram desa_panjalu
Youtube Official Desa Panjalu
Telp. (0265) 2466052
Jalan Raya Panjalu No. 412 Whatsapp 0821-2387-6700
PETA WILAYAH DESA PANJALU

> BATAS WILAYAH

UTARA
: Desa Hujungtiwu dan Desa Bahara

TIMUR
: Desa Maparah dan Desa Ciomas

SELATAN
: Desa Kertamandala dan Mandalare

BARAT
: Desa Banjarangsana, Panumbangan
Luas Wilayah Desa Panjalu : 906,91 Ha
Ketinggian : 731 mdpl
Jumlah Dusun : 11 dusun
Jumlah Rukun Warga : 31 RW
Jumlah Rukun Tetangga : 71 RT
Jumlah Penduduk : 12.531 jiwa

Laki- laki : 6.389jiwa


Perempuan : 6.142 jiwa
Jumlah KK : 3.890 KK

Mata Pencaharian Penduduk

Pegawai Negeri Sipil 117 org


TNI/POLRI 5 org
Pegawai Swasta 550 org
Purnawirawan 80 org
Pemuka Agama 60 0rg
Jasa/Perdagangan 1.164 org
Petani 272 org
Perikanan 4 org
Peternak 24 org
Pertukangan 1.128 org

profil KEPALA desa panjalu


Nama Lengkap
H. Yuyus Surya Adinegara
Usia
54 tahun

Tempat/Tangggal Lahir
Bandung, 10 Oktober 1968
Alamat :
Kepala Desa Panjalu
Dusun Simpar, RT. 057 RW. 026
Desa Panjalu Kecamatan Panjalu
Phone : 0823-1628-8903
KONDISI PEMERINTAH DESA PANJALU

Bagi masyarakat Desa Panjalu, sejarah Desa tidak dapat dipisahkan


dengan keberadaan kisah Situ Lengkong Panjalu. Situ Lengkong Panjalu
berdasarkan catatan buku Babad Panjalu tidaklah dengan sendirinya
terbentuk. Situ Lengkong Panjalu identik dengan salah satu bagian dari
proses pengislaman masyarakat yang dirintis oleh leluhur masyarakat
Panjalu oleh Prabu Borosngora anak kedua Prabu Tjakra Dewa

Secara hirarki, Pemerintahan Panjalu yang semula terbentuk sebagai


kerajaan yang memiliki otonomi sendiri untuk mengatur pemerintahan
sendiri, kemudian menjadi Pemerintahan Kabupaten dan kini hanyalah
menjadi Pemerintahan Desa bagian dari Kecamatan Panjalu Kabupaten
Ciamis Provinsi Jawa Barat.
Apabila Kabupaten Ciamis dibentuk pada tanggal 12 Juni 1642, maka
dengan sendirinya Pemerintahan Desa Panjalu lahir pada waktu
perubahan status Pemerintahan Kabupaten Ciamis, dimana Desa Panjalu
merupakan bagian dari wiilayah Kabupaten Ciamis. Selanjutnya pada
tanggal 25 Pebruari 1983 Desa Panjalu mengalami pemekaran menjadi 2
(dua) Desa yaitu Desa Panjalu sebagai Desa Induk dan Desa Bahara
sebagai Desa Pemekaran sampai saat ini.

Berdasarkan aspek yuridis formal, maka perkembangan Desa di


Indonesia khususnya Desa Panjalu dapat ditelusuri melalui implementasi
berbagai perundang-undangan yang mengatur tentang Desa, mulai dari
Pemerintah Kolonial Belanda sebelum masa kemerdekaan hingga produk
hukum Pemerintahan RI setelah kemerdekaan.
Nama-Nama Kepala Desa/ Kuwu Panjalu

1. Kuwu Bintang : Sebelum Kemerdekaan;


2. Rd. H. Galib Cakradinata : Sampai dengan Tahun 1949;
3. Rd. H. Atong Cakradinata : Periode 1950-1991 (Berdasarkan Pemilihan Langsung)
4. H. Kosim Bisri : Periode 1991-1998 (Berdasarkan Pemilihan Langsung)
5. H. Doni Heriyanto : Periode 1998-2013 (Berdasarkan Pemilihan Langsung)
6. R. Haris Riswandi Cakradinata : Periode 2013-2019(Berdasarkan Pemilihan
Langsung)
7. H. Udin : 2019-2020 (Penjabat) ;
8. H. Ade Setiana Nugraha, S. Sos : 2020-2021 (Penjabat);
9. H. Yuyus Surya Adinegara : 2021-2027
Nama-Nama Sekretaris Desa/ Sekdes Panjalu

1. R. Guntara Prajadinata : Sebelum Tahun 1928


2. M Martadijaya : Tahun 1928-1967
3. Uus Kusnadi : Tahun 1967-1999
4. H. Ono Sukarna : Tahun 1999-2012
5. Dani Hamdani, S.Pd.I. : Tahun 2012-2021
6. Rahmat Suryana : Tahun 2021 - Sekarang
VISI
“Panjalu Bersatu, Maju, Adil, Sejahtera, Kreatif dan Inovatif
Demi Mewujudkan Desa Wisata Berbudaya Religius”

MISI
1. Meningkatkan Profesionalisme dan Sinergitas Pemerintah Desa Panjalu

Meningkatkan Taraf Hidup Masyarakat Panjalu Dalam Sektor Ekonomi


2. di Segala Bidang Dengan Mengoptimalkan Peran BUMDesa

Meningkatkan Sarana dan Prasarana Tempat Ibadah


3. dan Kegiatan Keagamaan
4. Pemerataan Pembangunan Pembangunan Yang Mengedepankan
Kearifan Lokal dan Kelestarian Alam

5. Menjamin Ketersedian dan Pemerataan Pelayanan Kesehatan

6. Menggali Potensi Dalam Bidang Kesenian, Kebudayaan dan Olahraga

7. Membangun dan Meningkatkan Sarana Prasarana diberbagai bidang

8. Menggali Potensi Desa dengan Tujuan Peningkatan Pendapatan Asli Desa,

Mendorong Kaum Milenial Untuk Inovatif dan Kreatif dalam Membangun


9. Desa Panjalu

10. Meningkatkan Partisipasi Swadaya Masyarakat dan Pihak Ketiga dalam


Kegiatan Pembangunan dan Kegiatan Masyarakat Desa.
RUKUN TETANGGA (RT)

RUKUN WARGA (RW)


Jenis Lembaga
Kemasyarakatan POKJA POSYANDU DESA

Desa (LKD) TP PKK DESA PANJALU

KARANG TARUNA
di Desa Panjalu
LEMBAGA PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT (LPM)

POSYANDU
PEMBAGIAN KEWILAYAHAN

NO NAMA DUSUN NAMA KEPALA DUSUN/ KEWILAYAHAN JUMLAH RW JUMLAH RT

1 PABUARAN YANTO HERYANTO 3 6

2 CIMENDONG UJANG SOLEHUDIN 3 9

3 PARICARIANG ELI JALALUDIN 3 7

4 CUKANGPADUNG TETENG SUPRIATNA 2 4

5 GARAHANG TEDI SETIADI 2 5

6 CIATER AGUS MISBAH 2 4

7 DUKUH TATANG KARSONO 3 8


PEMBAGIAN KEWILAYAHAN

NO NAMA DUSUN NAMA KEPALA DUSUN/ KEWILAYAHAN JUMLAH RW JUMLAH RT

1
8 SRIWINANGUN OHAN ROHANA 3 7

9 SIMPAR AGUS SURYANA 4 11

10 BANJARWARU JULIANTO 4 8

11 BALANDONGAN ADE SUKARNA 2 2

MONITORING DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN


BIMTEK KEAMANAN PANGAN DESA PANJALU
.
JAMES KIP FINCH
WAKTU PELAKSANAAN HASIL KEGIATAN

Program Bimbingan Teknis Dengan adanya Pre-Test dan Post-Test


(BIMTEK) Keamanan Pangan Desa pada saat pelaksanaan BIMTEK,
telah dilaksanakan pada Seluruh kader mampu mengetahui,
Selasa-Rabu, 19-20 April 2022 memahami dan meningkatkan
di Hotel Tiara Plaza Ciamis pengetahuan serta keterampilannya
terkait keamanan pangan desa

NARASUMBER

3 SASARAN
TARGET

KADER KELUARGA Seluruh kader mampu



KADER MASYARAKAT mengetahui, memahami dan



KADER SEKOLAH meningkatkan pengetahuan
BANDUNG serta keterampilannya terkait
keamanan pangan desa
BIMTEK KADER KEAMANAN PANGAN DESA
Kader Keamanan Pangan Desa Panjalu merupakan
kader yang terpilih, terlatih, bekerja secara
partisipatif, mampu menyuluh dan menggerakan
masyarakat untuk melakukan keamanan pangan
dengan menghindari 3 cemaran pangan , baik itu
cemaran kimia, biologis, maupun fisik guna menjaga
.
kesehatan diri, keluarga dan masyarakat dari berbagai
penyakit.
Selain itu, dengan adanya kader pangan Desa
telah memberikan kemudahan kepada pemerintah
Desa untuk terus melakukan intervensi kepada
masyarakat dalam upaya percepatan penurunan
angka Stunting pada anak yang saat ini tengah menjadi
Isu Nasional.
Foto Kegiatan BIMTEK KKPD bersama BPOM Bandung
MONITORING DAN EVALUASI
.
PELAKSANAAN KEGIATAN FASILITASI I DAN II
KEAMANAN PANGAN
JAMES DESA PANJALU
KIP FINCH

Kader Keamanan Pangan Desa Panjalu telah bekerja sama,


berbagi tugas dan melaksanakan kegiatan Fasilitasi I dan II
sesuai dengan intruksi dan arahan dari Ketua KKPD sebagai
Tindak Lanjut dari Kegiatan BIMTEK Kader Keamanan Pangan
Desa (KKPD) BPOM Bandung.

Kegiatan Fasilitasi I dan II dilaksanakan sesuai jadwal yang


sudah ditentukan berdasarkan responden di Komunitas Ibu
Rumah Tangga, Remaja, Sekolah dan RITEL dengan membawa
berkas kuisioner dari BPOM Bandung.

Adapun Hasil Presentase Pencapaian Kegiatan BIMTEK

dan Kegiatan Fasilitasi yang telah dilaksanakan sekitar 85%


Foto Kegiatan Persiapan Fasilitasi
Kader Keamanan Pangan Desa
Foto Kegiatan Fasilitasi Komunitas Ibu Rumah Tangga
Foto Kegiatan Fasilitasi Komunitas Remaja
Foto Kegiatan Fasilitasi Komunitas Sekolah
Foto Kegiatan Fasilitasi RITEL
n d ala
Ke
Jumlah Kader Terbatas

adapi
ng d ih
ya
Scheduling/ Time
Management

Low Budgeting
RENCANA TINDAK LANJUT PROGRAM KEGIATAN DESA PANGAN
AMAN TAHUN 2023
NO PROGRAM KEGIATAN SASARAN PENANGGUNGJAWAB SUMBER DANA

DESA PANCEG
PEMERINTAH DESA PANJALU PAdes dan
1 DESA PANGAN AMAN CEGAH MASYARAKAT
KKPD Kemitraan
STUNTING

RAMAH SAKU PAdes, BUMDES


2 RUMAH MAKAN BERKAH MASYARAKAT TP PKK DESA PANJALU Rahayu Waluya dan
DESAKU Kemitraan

SALETING IBU HAMIL


PAdes dan
3 SATU IKAN LELE CEGAH BAYI/ BALITA POKJA POSYANDU DESA
Kemitraan
STUNTING MASYARAKAT

PEMANTIK ANAK SEKOLAH


PAdes dan
4 PEMBERIAN MAKANAN PAUD/ SD TP PKK DESA PANJALU
sederajat Kemitraan
TAMBAHAN KELILING
kader yang tergabung dalam KKPD
sebaiknya diberikan pengetahuan
lebih dan pelatihan khusus dari pihak
BPOM terkait inovasi Desa Panceg
yang akan dilaksanakan di tahun
2023
Proses perancangan input, process,
REKOMENDASI output dan budgeting Program
atau Inovasi diharapkan dapat
dikolaborasikan dengan baik oleh
SARAN Pemerintah Desa, BPOM dan LKD
terkait.
Dengan adanya Rencana Tindak Lanjut Program
Kegiatan Desa Pangan Aman tahun 2023
diharapkan mampu menjadi solusi dan strategi
PANCEG (Kuat dan Konsisten) untuk bersama-
sama bertransformasi dalam kesehatan
masyarakat, terutama dalam upaya percepatan
penurunan angka Stunting.
JALAN- JALAN KE CIBODAS BERSAMA IBU ARPAN
DARI CIBODAS LANJUT KE CIKUTRA
CERDASLAH DALAM MEMILIH PANGAN AMAN
DENGAN MAKANAN AMAN, KELUARGA SEHAT SEJAHTERA

Pasangannya Istri namanya Suami


Tentu saling sayang dan inspiratif
Cukup sekian presentasi dari kami
Semoga berkesan dan berdampak positif

Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai