Anda di halaman 1dari 40

LAPORAN

Praktikum
Rangkaian Listrik

Oleh :
Nama : Rizal Fadilah
NIM : 41421120096

LABORATORIUM TEKNIK ELEKTRO


PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA
LAPORAN PRAKTIKUM

W142100011 -
Praktikum
Rangkaian Listrik
Percobaan I
Hukum Ohm

Abstrak Sub-CPMK

Setelah melaksanakan Sub-CPMK 1.1


percobaan ini, Mahasiswa Mampu memahami Hukum Ohm.
diharapkan dapat memahani Sub-CPMK 1.2
dan menggunakan teorema Mampu menyusun rangkaian Hukum
hukum Ohm. Ohm.
Sub-CPMK 1.3
Mampu menganalisa arus dan
tegangan.

Fakultas Program Studi Tatap Muka


Rizal Fadilah (41421120096)
Teknik Elektro
01
I. Tujuan
Setelah melaksanakan percobaan ini, Anda diharapkan dapat menggunakan hukum
Ohm.

II. Pendahuluan
Elektronika merupakan suatu disiplin ilmu yang memiliki hukum-hukum tersendiri.
Karena itu hukum-hukum itu harus difahami agar gejala-gejala listrik yang terjadi dapat
dianalisis. Salah satu hukum yang paling mendasar ialah hukum Ohm, yang menjadi topik
percobaan kali ini.

III. Peralatan
Utama : Papan plug - in
Catu-daya tegangan utama PTE-005-01
Saklar SPST
Penghambar 100 Ω
Kabel penghubung
Pendukung : Multimeter digital

IV. Langkah Kerja


1. Siapkan papan plug-in, catu daya tegangan utama, hambatan 100Ω, saklar, dan
multimeter digital.
2. Dengan posisi saklar mati, rangkai Gambar 2.1.

Gambar 1.1

3. Hidupkan saklar. Dengan meter ukurlah arus I dan tegangan E, dan ukurlah

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
2 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
hambatan R dengan multimeter. Kemudian isi dan lengkapi Tabel 1.1.

Tabel 1.1

4. Daya yang didisipasikan oleh hambatan berupa kalor nilainya sesuai dengan rumus
P = E.I = I2.R = E2/R.
5. Dari tabel di atas terlihat bahwa nilai E = IR. Hubungan ini disebut rumus hokum Ohm.
Hukum Ohm sendiri berbunyi: "Tegangan yang terdapat pada suatu elemen rangkaian
elektronika adalah merupakan perkalian arus yang melaluinya dengan hambatan antara
kedua ujungnya.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
3 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
4 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
V. Tugas

1. Apa yang anda pahami dari Hukum Ohm?

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
5 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Daftar Pustaka
1. Hayt, Rangkaian Listrik, Penerbit Erlangga

2. Pudak Scientific

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
6 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
LAPORAN PRAKTIKUM

W142100011 -
Praktikum
Rangkaian Listrik
Theorema Thevenin

Abstrak Sub-CPMK

Setelah melaksanakan Sub-CPMK 2.1


percobaan ini, anda Mampu memahami prinsip- prinsip
diharapkan dapat memahami theorema thevenin.
penggunaan teorema Sub-CPMK 2.2
thevenin pada rangkaian Mampu menyusun rangkaian theorema
listrik untuk mempermudah thevenin.
analisis. Sub-CPMK 2.3
Mampu memahami pengukuran
theorema thevenin.

Fakultas Program Studi Tatap Muka

Taufik Hidayat (41417120063)


Teknik Elektro
02
Theorema Thevenin
I. Tujuan
Setelah melaksanakan percobaan ini, Anda diharapkan dapat memahami penggunaan
teorema Thevenin pada rangkaian listrik untuk mempermudah analisis.

II. Pendahuluan
Salah satu hukum atau teorema dalam rangkaian listrik yang memudahkan analisis
suatu rangkaian listrik adalah sebuah teorema yang bernama Teorema Thevenin, yang
pada dasarnya mengubah suatu rangkaian yang rumit sedemikian rupa sehingga menjadi
keluaran dan beban, di mana beban akan melihat keluaran sebagai suatu sumber tegangan
dan hambatan terseri saja. Secara formal teorema ini berbunyi:

"Bila diketahui rangkaian linear, atur rangkaian itu dalam bentuk dua jaringan A dan B
yang bersama-sama dihubungkan oleh konduktor yang tidak mempunyai hambatan. Jika
salah satu jaringan mengandung sebuah sumber tak bebas, variabel pengotrolnya haruslah
dalam jaringan yang sama. Definisi tegangan VOC sebagai tegangan terbuka yang akan
timbul melintasi terminal A jika B diputuskan sehingga tak ada arus yang ditarikdari A. Maka
semua arus dan tegangan di dalam B tidak akan berubah jika A dimatikan (semua sumber
tegangan bebas dan sumber arus bebas dalam A diganti oleh hubungan pendek dan
rangkaian terbuka) dan sumber tegangan bebas dihubungkan dengan pengutuban yang
benar, secara seri dengan jaringan A yang tak aktif." Pada percobaan- percobaan di bawah
ini akan dijabarkan arti dari teorema ini.

III. Peralatan
Utama : Catu-daya tegangan utama PTE-005-01
Penghambat masing-masing 150Ω, 270Ω, 330Ω, 100Ω, 22Ω,
dan 47Ω
Penghubung U
Kabel penghubung
Pendukung : Multimeter digital
Sumber arus variable

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
7 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
IV. Langkah Kerja
1. Siapkan sumber tegangan utama, sumber arus variabel, multimeter digital, 6 buah
penghambat bernilai masing-masing 150Ω, 270Ω, 330Ω, 100Ω, 22Ω, dan 47Ω.
2. Dalam keadaan saklar sumber tegangan utama mati, buatlah rangkaian seperti pada
Gambar 2.1

Gambar 2.1

3. Hidupkan saklar sumber tegangan utama dan ukur arus I dan tegangan V, kemudian
isikan pada Tabel 2.1.
4. Berdasarkan teorema Thevenin, rangkaian pada Gambar 2.1, dibagi dua menjadi
rangkaian A dan rangkaian B seperti pada Gambar 2.2. Kemudian rangkaian A
diubah menjadi seperti Gambar 2.3.

Gambar 2.2

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
8 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Gambar 2.3.

5. Untuk memperoleh nilai RTH, sumber tegangan pada rangkaian A Gambar 2.2 dilepas
dan diganti dengan suatu hubung-singkat seperti pada Gambar 2.4, dan penghambat
antara kutub-kutub X-Y diukur.
6. Buatlah rangkaian Gambar 2.4.

Gambar 2.4

7. Ukur hambatan pada kutub X-Y, dan isikan pada Tabel 2.1 (sebagai RTH.)
Tabel 2.1

8. Kemudian berdasarkan hasil yang didapat tersebut dan dalam keadaan saklar sumber
tegangan utama mati, buatlah rangkaian pada Gambar 2.3 dengan X dan X' serta Y dan
Y' masing-masing saling dihubungkan.
9. Hidupkan saklar sumber tegangan utama dan ukurlah arus I dan tegangan V, kemudian
isikan pada Tabel 2.1.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
9 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
10. Nilai arus I dan V pada Gambar 2.1 dan Gambar 2.3 sama, hal ini berarti rangkaian
pada Gambar 2.1 dan Gambar 2.3 sama.
11. Dalam keadaan saklar sumber tegangan utama mati buatlah rangkaian seperti pada
Gambar 2.5.

Gambar 2.5.

12. Hidupkan saklar sumber tegangan utama dan ukur arus I dan tegangan V, kemudian
isikan pada Tabel 2.5.
13. Berdasarkan teorema Thevenin, rangkaian pada Gambar 2.5, dibagi dua menjadi

rangkaian A dan rangkaian B seperti pada Gambar 2.6. Kemudian untuk rangkaian A

diubah menjadi seperti Gambar 2.7.

Gambar 2.6

Gambar 2.7

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
10 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
14. Untuk memperoleh nilai RTH, sumber tegangan pada rangkaian A Gambar 2.2 dilepas

seperti pada Gambar 2.8, dan hambatan antara kutub-kutub X-Y diukur.

15. Buatlah rangkaian Gambar 2.8

Gambar 2.8

16. Ukur hambatan pada kutub X-Y, dan isikan pada Tabel 2.5 sebagai nilai RTH.

17. Kemudian berdasarkan hasil yang didapat tersebut dan dalam keadaan saklar sumber

tegangan utama mati, buatlah rangkaian pada Gambar 2.7 dengan X dan X' serta Y
dan Y' masing-masing saling dihubungkan.

18. Hidupkan saklar dan ukurlah arus I dan tegangan V, kemudian isikan pada Tabel 2.2.

19. Nilai arus I dan V pada Gambar 2.2 dan Gambar 2.7 sama, hal ini berarti rangkaian

pada Gambar 2.5 dan Gambar 2.7 sama.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
11 Rizal Fadilah (41417120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
12 Rizal Fadilah (41417120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
V. Tugas

1. Apa yang anda pahami dari Theorema Thevenin?

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
13 Rizal Fadilah (41417120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Daftar Pustaka
1. Hayt, Rangkaian Listrik, Penerbit Erlangga

2. Pudak Scientific

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
14 Rizal Fadilah (41417120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
LAPORAN PRAKTIKUM

W142100011 -
Praktikum
Rangkaian Listrik
Theorema Superposisi

Abstrak Sub-CPMK

Setelah melaksanakan Sub-CPMK 1.1


percobaan ini, Anda Mampu memahami prinsip- prinsip
diharapkan dapat Theorema Superposisi.
memahami dan Sub-CPMK 1.2
menggunakan Mampu menyusun rangkaian
teorema superposisi Theorema Superposisi.
pada rangkaian listrik. Sub-CPMK 1.3
Mampu memahami pengukuran
Theorema Superposisi.

Fakultas Program Studi Tatap Muka

Teknik Elektro
03 Taufik Hidayat (41417120063)
Theorema Superposisi
I. Tujuan
Setelah melaksanakan percobaan ini, Anda diharapkan dapat memahami dan
menggunakan teorema superposisi pada rangkaian listrik.

II. Pendahuluan
Dari sekian banyak teorema yang mempermudah analisis rangkaian listrik, salah
satunya adalah teorema superposisi. Teorema ini pada dasarnya adalah menghitung atau
mengukur bagian tertentu rangkaian yang dipengaruhi oleh masing-masing sumber yang
bebas, kemudian hasil tersebut dijumlahkan. Secara formal bunyi dari teorema superposisi
tersebut adalah sebagai berikut:

"Di dalam setiap jaringan hambatan linear yang mengandung beberapa sumber,
tegangan atau arus yang melalui setiap hambatan atau sumber dapat dihitung dengan
melakukan penjumlahan aljabar semua tegangan atau arus sendiri-sendiri yang dihasilkan
oleh setiap sumber bebas yang bekerja sendiri, dengan semua sumber tegangan bebas
lain diganti oleh rangkaian-rangkaian pendek dan semua sumber arus bebas yang lain
diganti oleh rangkaian terbuka."

Pada percobaan-percobaan di bawah ini akan dijabarkan pemakaian teorema ini.

III. Peralatan
Utama : Catu-daya tegangan utama PTE-005-01
2 batere 1.5V
3 penghambat 270Ω, 47Ω dan 100Ω Saklar SPST 2 buah
7 buah penghubung U
3 kabel penghubung
Pendukung : Multimeter digital

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
15 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
IV. Langkah Kerja
1. Siapkan sumber tegangan utama, saklar dua buah, batere 1.5 Volt, multimeter
digital, tiga buah penghambat dengan masing-masing nilai 270Ω, 47Ω dan 100Ω.
2. Dalam keadaan kedua saklar off (terputus) buatlah rangkaian seperti pada

Gambar 3.1

3. Hidupkan kedua saklar S1 dan S2 lalu ukur arus I dan tegangan V serta catat hasilnya
pada Tabel 3.1.
4. Dalam keadaan kedua saklar putus, ubah rangkaian Gambar 3.1 menjadi seperti
Gambar 3.2. Pada rangkaian ini sumber tegangan 5V diputuskan.

Gambar 3.2
5. Hidupkan saklar S2, tetapi S1 JANGAN DIHIDUPKAN!!!! Ukur arus I dan tegangan V
serta catat hasilnya pada Tabel 3.1.
6. Dalam keadaan kedua saklar putus, ubah rangkaian Gambar 4.1 menjadi seperti
Gambar 3.3. Pada rangkaian ini batere 1.5V diputuskan.

Gambar 3.3

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
16 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Tabel 3.1
Gambar VA VB S1 S2 I1 I2 V Catatan
3.1
3.2
3.3
3.4

7. Hidupkan saklar S2, tetapi S1 JANGAN DIHIDUPKAN!!! Ukur arus I dan tegangan V
serta catat hasilnya pada Tabel 3.1.
8. Lengkapi Tabel 3.1.
9. Terlihat bahwa nilai hasil penjumlahan masing-masing sumber yang diputuskan sama
dengan ketika kedua sumber dihubungkan.
10. Dalam keadaan kedua saklar putus, buatlah rangkaian seperti pada Gambar 3.4.

Gambar 3.4
11. Hidupkan kedua saklar dan ukur arusIdan tegangan V serta catat hasilnya pada
Tabel 3.1
12. Memutuskan saklar S2 berarti memutuskan sumber arus 50 mA.
13. Ukur arus I dan tegangan V serta catat hasilnya pada Tabel 3.1.
14. Dalam keadaan kedua saklar putus, ubah rangkaian Gambar 3.4 menjadi seperti
Gambar 3.5. Pada rangkaian ini sumber tegangan 5V diputuskan

Gambar 3.5
15. Hidupkan saklar S2, tetapi S1 JANGAN DIHIDUPKAN!!!! Ukur arus I dan tegangan
V serta catat hasilnya pada Tabel 3.1.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
17 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
16. Lengkapi Tabel 3.1.
17. Terlihat bahwa nilai hasil penjumlahan dari masing-masing sumber yang
dimatikan sama dengan ketika kedua sumber dihidupkan.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
20 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
20 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
V. Tugas

1. Apa yang anda pahami dari Theorema Superposisi?

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
20 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Daftar Pustaka
1. Hayt, Rangkaian Listrik, Penerbit Erlangga
2. Pudak Scientific

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
21 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
LAPORAN PRAKTIKUM

W142100011 -
Praktikum
Rangkaian Listrik
Percobaan IV
Hambatan Seri dan Pembagi
Tegangan
Abstrak Sub-CPMK
Sub-CPMK 4.1
Setelah melaksanakan Mampu memahami Hambatan Seri dan
percobaan ini, Anda Pembagi Tegangan.
diharapkan dapat Sub-CPMK 4.2
menetapkan rangkaian Mampu menyusun rangkaian Hambatan
ekivalen hambatan yang di Seri dan Pembagi Tegangan.
rangkai secara seri, Sub-CPMK 4.3
menggunakan sifat pembagi Mampu memahami pengukuran
tegangan dan hukum Hambatan Seri dan Pembagi Tegangan.
kirchoff.

Fakultas Program Studi Tatap Muka

Teknik Elektro
04 Taufik Hidayat (41417120063)
I. Tujuan
Setelah melaksanakan percobaan ini, Anda diharapkan dapat:
1. Menetapkan rangkaian ekuivalen hambatan yang dirangkai secara seri.
2. Menggunakan sifat pembagi tegangan.
3. Menggunakan hukum Kirchhoff

II. Pendahuluan
Suatu rangkaian elektronika biasanya mengandung node (simpul) dan loop (simpal).
Hubungan dasar elemen-elemennya dapat berupa hubungan seri atau paralel. Node adalah
suatu (titik) persekutuan antara ujung elemen-elemen rangkaian elektronika. Loop adalah
gabungan elemen-elemen rangkaian elektronika yang membentuk suatu hubungantertutup.
Hubungan seri adalah hubungan antara dua buah elemen rangkaian elektronika yang
memiliki satu simpul sekutu. Hubungan paralel adalah hubungan beberapa elemen
rangkaian elektronika memiliki node sekutu pada setiap ujungnya. Contohnya seperti
Gambar 4.1 di bawah ini.

Gambar 4.1
Elemen E4 dan E5 memiliki hubungan paralel dan elemen E6 dan E7 memiliki hubungan
seri.
Pada percobaan ini pula akan diperkenalkan suatu hukum dasar lain, yaitu hukum
Kirchhoff.

III. Peralatan
Utama : Papan plug-in
Catu daya tegangan utama PTE-005-01
Saklar
Penghambat 47Ω

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
22 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Penghambat 100Ω
Lampu 6V
4 penghubung U
3 kabel penghubung
Pendukung : Multimeter digital

IV. Langkah Kerja


1. Siapkan papan plug-in, catu-daya tegangan utama, saklar, dua buah penghambat
dengan nilai masing-masing 47Ω dan 100Ω, lampu 6V, dan multimeter digital.

Gambar 4.2
2. Dengan keadaan saklar terputus, buatlah rangkaian seperti pada Gambar 4.2
dengan menggunakan papan plug-in.
3. Hidupkan saklar! Dengan meter ukurlah arus I1, I2, dan I3, serta V1, V2, dan V3, juga
R1 dan R2. Catat hasilnya pada Tabel 4.1.
Tabel 4.1
R1 R2 V1 V2 V3 I1 I2 I3 Catatan

4. Dengan keadaan saklar terputus, cabutlah catu-daya tegangan dan saklar.


5. Kemudian ukurlah dengan multimeter hambatan yang terpasang secara seri tersebut.
Sebut hasil pembacaan ini Req. Kemudian isikan hasilnya pada Tabel 4.2.

Tabel 4.2
V1 V2 V3 R1 R2 R1+ R2 Catatan

6. Dari Tabel 4.1 terlihat hubungan bahwa pada rangkaian di setiap titik memiliki nilai arus
yang sama.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
` 23 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
7. Dari Tabel 4.2 terlihat bahwa tegangan sumber merupakan penjumlahan masing-
masing tegangan (V1 = V2 + V3). Hal ini dinyatakan oleh Hukum Kirchhoff Tegangan,
yang berbunyi: "Tegangan pada sumber terdistribusi pada rangkaian tertutup (loop)".
Tegangan V2 disebut tegangan jepit, karena diukur dari kedua ujung elemen rangkaian
listrik (hambatan), bukan terhadap titik referensi. Dalam hal ini kutub negatif sumber
tegangan dapat dianggap sebagai titik referensi.
8. Dari Tabel 4.2 terlihat bahwa hambatan dan nilai tegangan yang terjadi memenuhi
hubungan: V1:V2:V3=(R1+R2):R1:R2. Hubungan ini disebut pembagi tegangan.
9. Terlihat bahwa suatu resistor seri dapat diganti oleh resistor yang besarnya ekuivalen (Req)
yang besarnya adalah jumlah masing-masing resistor (Req=R1+R2).
10. Tambahkan dengan lampu 6 Volt seperti pada Gambar 4.3 di bawah ini.

Gambar 4.3
11. Catat kembali nilai arus I1, I2, dan I3, serta V1, V2, dan V3.
12. Lengkapi Tabel 4.3.
Tabel 4.3
No Besaran Listrik Tanpa Lampu Dengan Lampu
1 V1 ...................................... (Volt)
2 V2 ...................................... (Volt)
3 V3 ...................................... (Volt)
4 I1........................................(amp)
5 I2........................................(amp)
6 I3........................................(amp)
7 R1 ...................................... (Ohm)
8 R2 ...................................... (Ohm)
9 V2+ V3 ............................... (Volt)
10 V1: V2 :V3 I : …..:….. I : …..:…..
11 R1+ R2 ............................... (Ohm)
12 Reg ...................................... (Ohm)
13 (R1+ R2) : R1 : R2 I : …..:….. I : …..:…..

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
` 24 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
13. Terlihat bahwa pembagi tegangan tidak lagi benar karena penambahan
beban. Hal ini terjadi karena beban tidak diperhitungkan.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
25 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
26 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
V. Tugas

1. Apa yang anda pahami dari Hambatan Seri dan Pembagi Tegangan?

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
27 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Daftar Pustaka
1. Hayt, Rangkaian Listrik, Penerbit Erlangga
2. Pudak Scientific

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
28 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
LAPORAN PRAKTIKUM

W142100011 -
Praktikum
Rangkaian Listrik
Percobaan V
Hambatan Paralel Pembagi Arus

Abstrak Sub-CPMK
Sub-CPMK 5.1
Setelah melaksanakan Mampu memahami dan menyusun
percobaan ini, anda rangkaian hambatan paralel pembagi
diharapkan dapat arus.
menghitung rangkaian Sub-CPMK 5.2
ekivalen hambatan parallel, Mampu memahami pengukuran
menggunkan sifat pembagi hambatan paralel pembagi arus.
arus dan menggunakan
hokum kirchoff.

Fakultas Program Studi Tatap Muka

Teknik Elektro
05 Taufik Hidayat (41417120063)
I. Tujuan
Setelah melaksanakan percobaan ini, Anda diharapkan dapat:
1. Menghitung rangkaian ekivalen hambatan parallel.
2. Menggunakan sifat pembagi arus
3. Menggunakan hukum kirchoff

II. Pendahuluan
Rangkaian hambatan paralele memiliki persamaan sifat dengan rangkaian hambatan
seri. Hanya besarannya saja yang berubah, yaitu seluruh pemikiran mengenai arus
berubah menjadi tegangan dan seluruh pemikiran mengenai tegangan berubah menjadi
arus serta seluruh pemikiran mengenai hambatan berubah menjadi kebalikan dari
hambatan tersebut yang biasanya disebut admitansi.

III. Peralatan
Utama : Papan plug-in
Catu daya tegangan utama PTE-005-01
Saklar
Penghambat 47Ω
Penghambat 100Ω

Pendukung : Multimeter digital

IV. Langkah Kerja


1. Siapkan papan plug-in, catu-daya tegangan utama, saklar, dua buah penghambat
dengan nilai masing – masing 47 Ω dan 100 Ω, dan multimeter digital.
2. Dengan keadaan saklar putus, buatlah rangkaian seperti pada gambar 5.1 dengan
menggunakan papan plug – in

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
29 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Gambar 5.1

3. Ukur arus I1, I2, dan I3, juga tegangan V1 serta hambatan R1 dan R2. Catat hasilnya
pada table 5.1
No Besaran Listrik Nilai
1 E (Volt)
2 I1 (Amp)
3 I2 (Amp)
4 I3 (Amp)
5 R1 (Ω)
6 R2 (Ω)
7 I1+ I3 (Amp)
8 1/R1
9 1/R2
10 1/R1 +1/R2
11 (1/R1 +1/R2): 1/R1 : 1/R2 1 :……:…..
12 Req (Ω)
13 1/Req
14 I1:I2:I3 1 :……:…..

4. Dengan keadaan saklar terputus, cabutlah catu daya tegangan dan saklar.
Kemudian ukurlah dengan multimeter hambatan yan terpasang secara parallel
tersebut, nyatakan hasil pembacaan tersebut sebagai Req, kemudian isikan pada
table 1
5. Terlihat pada table 5.1 bahwa nilai I1 merupakan penjumlah nilai arus yang lainnya
(I1=I2=I3). Gejala ini dapat diterangkan oleh hokum kirchoff Arus, yang berbunyi
“Besar arus suatu cabang yang terhubung dan keluar pada suatu node merupakan
jumlah arus yang mengalir pada cabang – cabang yang lain yang terhubung dan
masuk pada node tersebut”.

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
30 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
6. Terlihat juga pada table tersebut I1:I2:I3= (1/R1 +1/R2): (1/R1 +1/R2): (1/R2). Hubungan
ini disebut pembagi disebut pembagi arus.
7. Terlihat bahwa suatu penghambat parallel dapat dig anti oleh penghambat Req yang
besarnya ekivalen sama dengan kebalikan jumlah masing – masing kebalikan
resistor (1/Req =1/R1 +1/R2)

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
31 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
32 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
V. Tugas

1. Apa yang anda pahami dari Hambatan Paralel Pembagi Arus?

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
33 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
Daftar Pustaka
1. Hayt, Rangkaian Listrik, Penerbit Erlangga
2. Pudak Scientific

2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
34 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/
2023 Praktikum Rangkaian Listrik Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
35 Rizal Fadilah (41421120096) http://pbael.mercubuana.ac.id/

Anda mungkin juga menyukai