Anda di halaman 1dari 7

INSTRUMEN LK 1.

3
TEMA: ANALISIS PENENTU PENYEBAB MASALAH (PBL)

Nama : Abdul Waris


Kelas : PAI-28
Judul : ANALISIS PENENTU PENYEBAB MASALAH (PBL)

PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023


No Hasil eksplorasi penyebab masalah HASIL EKSPLORASI ANALISIS PENENTU
PENYEBAB MASALAH MASALAH

1 Berdasarkan hasil wawancara yang 1) Orang tua


Setelah dilakukan eksplorasi
telah kami lakukan terhadap beberapa Pengaruh orang tua terhadap
penyebab masalah, maka dapat
peserta didik, penyebab Peserta didik kemampuan literasi
ditemukan akar penyebab
kurang berhasil dalam pembelajaran membaca Al-Qur’an
masalahnya adalah sebagai
baca al-Qur’an disebabkan oleh sangatlah penting, karena
berikut:
beberapa hal seperti: orang tua merupakan orang
1) Kurangnya perhatian orang tua
1) Faktor Orang Tua yang paling dekat dengan
terhadapa pembelajaran
Masih banyaknya orang tua yang peserta didik. Perhatian
membaca Al-Qur’an di
kurang memberi perhatian kepada orang tua terhadap
anaknya untuk belajar membaca Al- sebabkan oleh beberapa factor Pendidikan anak juga
Qur’an di rumah. Hal ini berdasarkan yaitu:
berpengaruh terhadap tinggi
hasil wawancara terhadap salah satu a) orang tua sudah terlalu atau rendahnya kemampuan
siswa kelas IX SMP IT Ma’arif Lelah dengan pekerjaan nya literasi membaca Al-Qur’an
Sepaku, dia mengatakan : “saat saya sehari-hari, sehingga tidak anak. Apabila orang tua
sudah pulang sekolah, saya tidak memiliki waktu atau enggan kurang perhatian terhadap
pernah membaca AL-Qur’an, selain memperhatikan Pendidikan Pendidikan anak, maka besar
karena malas saya juga tidak pernah anak khususnya Pendidikan kemungkinan kemampuan
disuruh untuk membaca atau membaca Al-Qur’an. literasi membaca Al-Qur’an
belajar membaca Al-Qur’an”. Dari anak akan rendah. Bahkan
b) Banyak orang tua yang
uraian diatas dapat dipahami bahwa lebih luas lagi, perhatian
tidak pandai membaca Al-
faktor yang menyebabkan kurangnya orang tua terhadap
Qur’an. Selain karena tidak
literasi membaca Al-Qur’an adalah Pendidikan anak juga
sanggup mengajari anak
kurangnya dorongan dan tanggung berpengaruh pada bidang
membaca Al-Qur’an, orang
jawab orang tua untuk memberikan Pelajaran yang lainnya.
tua juga tidak mempunyai
fasilitas dan mengarahkannya dalam Seorang anak memiliki
keinginan untuk
kegiatan belajar membaca Al-Qur’an kemampuan pedagogic yang
mengarahkan anaknya
terhadap anaknya. Orang tua yang berbeda-beda. Untuk anak

PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023


kurang memperhatikan kegiatan belajar untuk belajar membaca Al- yang memiliki daya tangkap
anaknya, tidak peduli apa yang Qur’an di tempat/Lembaga cepat mungkin tidak terlalu
dilakukan anaknya, acuh tak acuh, dan Pendidikan Al-Quran di berpengaruh, akan tetapi
akhirnya prestasi belajarnya sang anak lingkungan sekitarnya. apabila daya tangkap anak
menurun, kemudian nilai-nilai dalam lambat, hal ini yang sangat
keagamaannya sendiri kurang membutuhkan pembelajaran
diperhatikan. dan perhatian yang lebih.
Maka dapat disimpulkan
bahwa perhatian orang tua
terhadap Pendidikan anak
sangat berpengaruh terhadap
Pendidikan anak khususnya
kemampuan literasi
membaca Al-Qur’an.
2) Keadaan lingkungan yang
2) Faktor Lingkungan 2) Lingkungan
Keadaan lingkungan yang kurang kurang mendukung terhadap Selain factor dari orang tua,
mendukung terhadap Pendidikan juga Pendidikan membaca Al- lingkungan juga memberikan
mempengaruhi kemampuan literasi Qur’an di sebebabkan oleh pengaruh terhadap
anak dalam membaca Al-Qur’an. beberapa factor yaitu: kemampuan literasi
Hal ini berdasarkan hasil wawancara a) Tidak adanya budaya gemar membaca Al-Qur;an anak.
terhadap salah satu siswa kelas VIII membaca Al-Qur’an di Berdasarkan hasil
dan Kelas VII SMP IT Ma’arif lingkungan sekitar. wawancara terhadap peserta
Sepaku, dia mengatakan : “di didik, dapat disimpulkan
b) Kurangnya pemahaman
lingkungan tempat saya tinggal bahwa ia enggan belajar
Masyarakat sekitar bahwa
yang mengaji hanya anak-anak SD, membaca Al-Qur’an karena
belajar itu tidak
sedangkan anak-anak seumuran belum memahami bahwa
memandang umur.
saya tidak ada yang belajar belajar membaca Al-Qur’an
membaca Al-Qur’an, saya ya malu tidak hanya untuk kalangan
klo saya sendiri yang anak SMP anak-anak saja, tetapi untuk
belajar membaca Al-Qur’an”. semua kalangan baik tua

PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023


Berdasarkan hasil wawancara maupun muda, sesuai dengan
tersebut, dapat ditarik kesimpulan hadits Nabi yang
bahwasanya faktor lingkungan juga mengatakan bahwa
mempengaruhi minat atau belajar “menuntut ilmu itu dari
membaca Al-Qur’an. semenjak buaian hingga
liang lahat”. Dan ironisnya,
pemahaman seperti anak
tersebut hampir terjadi
dimana-mana. Mereka hanya
belajar membaca Al-Qur’an
ketika mereka masih
menduduki bangku SD,
setelah mereka menginjak
SMP, mereka enggan belajar
membaca Al-Qur’an karena
merasa sudah besar dan
bukan anak-anak lagi.
Kalaupun mereka ingin
belajar, mereka malu karena
teman sebaya mereka sudah
banyak yang tidak belajar
membaca Al-Qur’an. Hal ini
termasuk budaya malu yang
salah, dan budaya ini hampir
menyebar di seluruh
Masyarakat. Berdasarkan hal
tersebut dapat ditarik
kesimpulan bahwa budaya
lingkungan dapat
memberikan pengaruh

PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023


terhadap kemempuan literasi
seorang anak.

PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023


PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023
PPG DALAM JABATAN BATCH 1 2023

Anda mungkin juga menyukai