Anda di halaman 1dari 31

BIMBINGAN UKOM

PERTEMUAN I
SOAL 1

SEORANG PEREMPUAN UMUR 29 TAHUN G1P0A0 DALAM PROSES PERSALINAN KALA I DI PMB
DENGAN KELUHAN MULES YANG SEMAKIN SERING SEJAK TADI MALAM. HASIL ANAMNESIS: IBU
SUDAH BUANG AIR BESAR, MAKAN DAN MINUM BARU 30 MENIT YANG LALU. HASIL PEMERIKSAAN:
TD: 110/70 MMHG, N : 78 X/ MENIT S: 36,8 C, BAGIAN TERBAWAH KEPALA, PENURUNAN H III.
DIMANAKAH LETAK BAGIAN TERBAWAH JANIN PADA KASUS TERSEBUT?
A. MELALUI BAGIAN ATAS SIMFISIS DAN PROMONTORIUM
B. SETINGGI BAGIAN BAWAH SIMFISIS
C. SPINA ISCHIADICA KANAN DAN KIRI
D. OS COCCYGES
E. VULVA
PEMBAHASAN

KATA KUNCI H III


KUNCI JAWABAN: C. SPINA ISCHIADIKA KANAN DAN KIRI

(1) BIDANG HODGE I: BIDANG DATAR YANG MELALUI BAGIAN ATAS SIMFISIS DAN
PROMONTORIUM. BIDANG INI DIBENTUK PADA LINGKARAN PINTU ATAS PANGGUL.
(2) BIDANG HODGE II : BIDANG YANG SEJAJAR DENGAN BIDANG HODGE I TERLETAK SETINGGI BAGIAN BAWAH
SIMFISIS.
(3) BIDANG HODGE III : BIDANG YANG SEJAJAR DENGAN BIDANG HODGE I DAN II, TERLETAK SETINGGI SPINA
ISCHIADICA KANAN DAN KIRI.
(4) BIDANG HODGE IV : BIDANG YANG SEJAJAR DENGAN HODGE I, II, III, TERLETAK SETINGGI OS COCCYGIS
CALDWELL-MOLOY MENGEMUKAKAN 4 BENTUK DASAR PANGGUL WANITA YANG
DITENTUKAN BERDASARKAN SEGMEN ANTERIOR DAN SEGMEN POSTERIOR PAP:
1. PANGGUL GYNEKOID
2. PANGGUL ANDROID
3. PANGGUL ANTROPOID
4. PANGGUL PLATYPLOID
PINTU ATAS PANGGUL ADAAH BATAS ATAS DARI PANGGUL KECIL (PELVIS MINOR). BATAS DARI
PAP ADALAH:
• PROMONTORIUM
• LINEA INOMINATA
• RAMUS SUPERIOR OS PUBIS
• TEPI ATAS SYMPHISIS PUBIS
DARI PAP DAPAT DITENTUKAN 3 UKURAN PANGGUL PENTING YAITU:
• UKURAN ANTERO-POSTERIOR
• UKURAN TRANSVERSA
• UKURAN OBLIQUE
• UKURAN ANTERO-POSTERIOR TERDIRI DARI:
• CONJUGATA VERA (UKURAN PANGGUL TERPENTING)
• DARI PROMONTORIUM S/D TEPI ATAS SIMPISIS PUBIS.
• 11 CM
• PADA WANITA HIDUP, UKURAN INI TIDAK DAPAT DIUKUR DENGAN LANGSUNG, TETAPI DAPAT DIPERKIRAKAN DENGAN MENGUKUR
CONJUGATA DIAGONALIS.
• CONJUGATA VERA = UKURAN CONJUGATA DIAGONALIS – 1 ½ CM.
• BILA CV ≥ 10 CM MAKA DIANGGAP PANGGUL CUKUP LUAS.
• CONJUGATA DIAGONALIS
• DARI PROMONTORIUM S/D TEPI BAWAH SIMPISIS PUBIS.
• DIUKUR SAAT MELAKUKAN VT.
• BILA UKURAN PANGGUL ATAS (PAP) NORMAL, MAKA JARI TANGAN SAAT VT TIDAK AKAN BISA MENGGAPAI PROMONTORIUM.
• CONJUGATA OBSTETRICA.
• MERUPAKAN UKURAN TERPENDEK DARI PAP.
• DARI PROMONTORIUM S/D SIMPISIS PUBIS, BEBERAPA MM DARI TEPI ATAS SIMPISIS PUBIS.
BIDANG HODGE:
• HODGE 1: = PINTU ATAS PANGGUL (PAP)
• HODGE 2: SEJAJAR HODGE 1 MELALUI PINGGIR BAWAH SIMPISIS PUBIS
• HODGE 3: SEJAJAR HODGE 1 MELALUI TITIK SPINA ISCHIADICA
• HODGE 4: SEJAJAR HODGE 1 MELAUI UJUNG OS COCCYGIUS.
SOAL 2
SEORANG PEREMPUAN, UMUR 27 TAHUN, G2P1A0 HAMIL 37 MINGGU DATANG KE PUSKESMAS
MENGELUH KELUAR GUMPALAN DARAH DARI JALAN LAHIR SEJAK 1 JAM YANG LALU. HASIL ANAMNESIS:
PERUT TERASA SANGAT NYERI DAN GERAKAN JANIN BERKURANG. HASIL PEMERIKSAAN : TD 120/80
MMHG, N 100 X/MENIT, P 24 X/MENIT, S 37.2ᵒC, DJJ 90X/MENIT TIDAK TERATUR, UTERUS TERABA TEGANG,
TERLIHAT GUMPALAN DARAH BERWARNA HITAM DARI INTROITUS VAGINA.

APAKAH ASUHAN YANG TEPAT DILAKUKAN OLEH BIDAN PADA KASUS TERSEBUT ?
A. PEMERIKSAAN DALAM

B. PERTOLONGAN PERSALINAN SEGERA

C. UJI PEMBEKUAN DARAH


D. RUJUK KE RUMAH SAKIT

E. PEMERIKSAAN USG
PEMBAHASAN NO 2:
• JAWABAN : D. RUJUK KE RUMAH SAKIT
• KEY WORD DALAM SOAL : HAMIL 37 MINGGU DATANG KE PUSKESMAS, PERUT TERASA SANGAT NYERI DAN GERAKAN JANIN
BERKURANG, DJJ 90X/MENIT TIDAK TERATUR, UTERUS TERABA TEGANG, TERLIHAT GUMPALAN DARAH BERWARNA HITAM DARI INTROITUS
VAGINA.

• DIAGNOSIS : SOLUSIO PLASENTA


• PENEGAKAN DIAGNOSIS SOLUSIO PLASENTA
1. PERDARAHAN DENGAN NYERI INTERMITEN ATAU MENETAP
2. WARNA DARAH KEHITAMAN DAN CAIR, TETAPI MUNGKIN ADA BEKUAN JIKA SOLUSIO RELATIF BARU
3. SYOK TIDAK SESUAI DENGAN JUMLAH DARAH KELUAR (TERSEMBUNYI)
4. ANEMIA BERAT
5. GAWAT JANIN ATAU HILANGNYA DENYUT JANTUNG JANIN
6. UTERUS TEGANG TERUS MENERUS DAN NYERI

SUMBER :
KEMENTRIAN KESEHATAN RI, BUKU SAKU PELAYANAN KESEHATAN IBU DI FASILITAS KESEHATAN DASAR DAN RUJUKAN, JAKARTA, KEMENKES
RI
PEMBAHASAN NO 2:

• TATALAKSANA UMUM SOLUSIO PLACENTA

1. KASUS SOLUSIO PLACENTA TIDAK BOLEH DITATALAKSANA PADA FASILITAS KESEHATAN DASAR, HARUS DIRUJUK KE FASILITAS
KESEHATAN YANG LEBIH LENGKAP. TATALAKSANA BERIKUT INI HANYA BOLEH DILAKUKAN DI FASILITAS KESEHATAN YANG LENGKAP.

2. JIKA TERJADI PERDARAHAN HEBAT (NYATA ATAU TERSEMBUNYI) DENGAN TANDA-TANDA AWAL SYOK PADA IBU,
LAKUKAN PERSALINAN SEGERA: JIKA PEMBUKAAN SERVIKS LENGKAP, LAKUKANPERSALINAN DENGAN
EKSTRAKSI VAKUM, JIKA PEMBUKAAN SERVIKS BELUM LENGKAP, LAKUKAN PERSALINAN DENGAN SEKSIO
SESAREA

3. DJJ ABNORMAL (KURANG DARI 100 ATAU LEBIH DARI 180/MENIT): LAKUKAN PERSALINAN PERVAGINAM SEGERA,
ATAU SEKSIO SESAREA BILA PERSALINAN PERVAGINAM TIDAK MEMUNGKINKAN

4. LAKUKAN UJI PEMBEKUAN DARAH SEDERHANA

• SETTING TEMPAT DALAM SOAL ADALAH PUSKESMAS YANG MERUPAKAN PELAYANAN KESEHATAN DASAR,
SEDANGKAN TATA LAKSANA KASUS SOLUSIO PLASENTA TIDAK BOLEH DILAKUKAN PADA FASILITAS KESEHATAN
DASAR, SEHINGGA JAWABAN YANG PALING TEPAT ADALAH RUJUK KE RUMAH SAKIT

SUMBER :

KEMENTRIAN KESEHATAN RI, BUKU SAKU PELAYANAN KESEHATAN IBU DI FASILITAS KESEHATAN DASAR DAN RUJUKAN, JAKARTA, KEMENKES
RI
SOAL 3
SEORANG PEREMPUAN USIA 26 TAHUN DATANG KE PMB UNTUK MERENCANAKAN KEHAMILAN.
HASIL ANAMNESA : SUDAH MENIKAH 3 BULAN, AKTIF BERHUBUNGAN SEKSUAL, TIDAK
MENGGUNAKAN ALAT KONTRASEPSI, MENSTRUASI TERATUR DAN SAAT INI SEDANG MENSTRUASI
HARI KE 5, PENGLIHATAN BERKUNANG-KUNANG, TIDAK PERNAH MENGKONSUMSI TABLET
TAMBAH DARAH. HASIL PEMERIKSAAN : TD 100/60 MMHG, HB : 10 GR/DL, IMT 19,2.
KONSELING APAKAH YANG TEPAT DIBERIKAN OLEH BIDAN PADA KASUS TERSEBUT?
A. RUJUK KE DOKTER
B. BERI TABLET TAMBAH DARAH
C. LAKUKAN KONSELING NUTRISI
D. ANJURKAN OBAT PEREDA PUSING
E. INFORMASIKAN TENTANG SIKLUS MENSTRUASI
PEMBAHASAN SOAL 3

KUNCI JAWABAN : B (TABLET TAMBAH DARAH)


• MENGAPA TIDAK A? KARENA DARI HASIL PEMERIKSAAN TIDAK
MENUNJUKKAN KEGAWATDARURATAN MATERNAL
• MENGAPA TIDAK C ? KARENA IMT MASIH DALAM BATAS NORMAL
• MENGAPA TIDAK D? KARENA DI HASIL ANAMNESA PASIEN MENGATAKAN
SIKLUS MENTRUASI TERATUR
• MENGAPA TIDAK E? PENANGANAN DIDAHULUKAN UNTUK MENGATASI
HASIL PEMERIKSAAN YAITU HB NYA YG DALAM KETEGORI ANEMIA

• SUMBER : BUKU AJAR ASKEB PRANIKAH PRAKONSEPSI


SOAL4
Seorang remaja perempuan, Usia 14 tahun, datang ke BPM dengan keluhan belum pernah
mengalami haid. Hasil anamnesis: sakit daerah perut setiap bulan. Hasil pemeriksaan: TD
110/70 mmHg, N 86x/menit, P 20x/menit, S 36,5 0C, TB 145 cm, BB 50 Kg, pembesaran
payudara normal. palpasi abdomen tidak ditemukan massa, inspeksi vulva dan vagina
tampak lubang vagina dengan hymen kebiru-biruan dan menonjol keluar.

Tindakan apakah yang paling tepat pada kasus tersebut?

A. Insisi hymen
B. Konseling gizi
C. Kolaborasi dengan dokter SpOG
D. Edukasi personal hygiene
E. Pemberian suplemen penambah darah
PEMBAHASAN SOAL
Jawaban : C (kolaborasi dengan dokter SpOG)

Penanganan hymen imperforate membutuhkan pemeriksaan lanjutan seperti USG abdomen


dan setelah diagnosis ditegakkan maka diperlukan tindaan pembedahan.Tindakan ini tidak
termasuk kedalam kewenangan bidan sehingga harus dilakukan kolaborasi dengan dokter
SpOG.
• Mengapa tidak menjawab A. Insisi hymen karena bukan wewenamg seorang
bidan
• Mengapa tidak menjawab B. Konseling gizi karena dalam soal tidak ada
tanda-tanda gizi kurang atau gizi lebih
• Mengapa tidak menjawab D. Edukasi personal hygiene karena tidak ada
tanda – tanda kebutuhan personal hygiene
• Mengapa tidak menjawab E. Pemberian suplemen penambah darah karena
tidak ada tanda-tanda kekurangan darah.
SUMBER REFERENSI

• ANDREWS G (2009). BUKU AJAR KESEHATAN REPRODUKSI WANITA; ALIH BAHASA EGI
KOMARA YUDA; EDITOR EDISI BAHASA INDONESIA DWI WIDIARTI. JAKARTA: EGC
SOAL 5

SEORANG PEREMPUAN USIA 26 TAHUN P1A0 MELAHIRKAN 6 JAM YANG LALU DI PMB. DARI HASIL
ANAMNESA IBU SENANG DENGAN KELAHIRAN BAYINYA DAN PERUT MASIH MERASA MULES. HASIL
PEMERIKSAAN DIDAPATKAN KEADAAN UMUM BAIK, TD 110/80MMHG, RR 20X/M, N 82X/M, T 36,5 C,
LOCHEA RUBRA, KONTRAKSI UTERUS KERAS, TFU 2 JARI DI BAWAH PUSAT.
APA FOKUS ASUHAN PADA KASUS TERSEBUT?
A. MEMASTIKAN IBU MENYUSUI BAYI DENGAN BENAR
B. MEMBERIKAN KONSELING KB SECARA DINI
C. MENCEGAH TERJADINYA PERDARAHAN NIFAS
D. MEMASTIKAN INVOLUSI UTERUS BERJALAN NORMAL
E. MEMBERIKAN KONSELING PERAWATAN BAYI
JAWABANYA C MENCEGAH TERJADINYA PERDARAHAN NIFAS, INI MERUPAKAN SALAH SATU TUJUAN
KUNJUNGAN ULANG WAKTU 6-8 JAM PERSALINAN. PADA KASUS INI PASIEN 6 JAM PSCA SALIN.

JAWABAN A TIDAK DIPILIH KARENA IBU MASIH DALAM PEMANTAUAN PERDARAHAN (6 JAM PASCA
SALIN) DAN BAYI SUDAH IMD SEHINGGA MEMASTIKAN IBU MENYUSUI DENGAN BENAR DAPAT DI
PASTIKAN SETELAH 6 JAM POSTPARTUM (24 JAM)
JAWABAN B TIDAK DIPILIH KARENA KOMSELING KB DI BERIKAN PADA KUNJUNGAN NIFAS KE IV (6
MINGGU PP)
JAWABAN D TIDAK DIPILIH KARENA INVOLUSI UTERUS DIPASTIKAN BERJALAN NORMAL PADA KALA IV
PERSALINAN.
JAWABAN E TIDAK DIPILIH KARENA KONSELING PERAWATAN BAYI DAPAT DIBERIKAN SAAT PASIEN
AKAN PULANG DARI TPMB
SOAL 6
SEORANG ANAK PEREMPUAN, USIA 25 BULAN DI BAWA IBUNYA KE POSYANDU UNTUK
MELAKUKAN PENIMBANGAN, TIDAK ADA KELUHAN. HASIL ANAMNESIS: ANAK SEHAT DAN
AKTIF. HASIL PEMERIKSAAN: BB 12 KG DAN TB 75CM.
APAKAH ALAT PERMAINAN EDUKATIF YANG TEPAT UNTUK MENSTIMULUS MOTORIK HALUS
PADA ANAK TERSEBUT?
A. KUBUS

B. BONEKA

C. BUKU GAMBAR

D. PUZZLE SEDERHANA

E. ALAT MASAK-MASAKAN
PEMBAHASAN SOAL • PADA UMUR 25 S.D 36 BULAN
6 • TUJUAN MEMBERIKAN STIMULUS PADA BAYI ADALAH SEBAGAI BERIKUT:
 MENYALURKAN EMOSI ATAU PERASAAN ANAK
KUNCI JAWABAN D.PUZZLE
 MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN BERBAHASA
SEDERHANA
 MELATIH MOTORIK KASAR DAN HALUS
REFERENSI:  MENGEMBANGKAN KECERDASAN (MEMASANG, MENGHITUNG, MENGENAL
DAN MEMBEDAKAN WARNA)
1. DEPKES RI. 2006. PEMANTAUAN
PERTUMBUHAN BALITA. JAKARTA:  MELATIH KERJA SAMA MATA DAN TANGAN
DIREKTORAT JENDERAL BINA KESEHATAN
MASYARAKAT.  MELATIH DAYA IMAJINASI
2. PEDOMAN PELAKSANAAN STIMULASI,  KEMAMPUAN MEMBEDAKAN PERMUKAAN DAN WARNA BENDA
DETEKSI DAN INTERVENSI DINI TUMBUH
KEMBANG ANAK DI TINGKAT PELAYANAN • ALAT EDUKATIF YANG DIANJURKAN UNTUK MENSTIMULUS MOTORIK HALUS
DASAR KEMENTRIAN KESEHATAN TAHUN ADALAH: PUZZLE SEDERHANA, LILIN YANG DAPAT DIBENTUK, ALAT-ALAT
2015 UNTUK MENGGAMBAR, MANIK-MANIK, BERBAGAI BENDA YANG MEMPUNYAI
PERMUKAAN DAN WARNA YANG BERBEDA, BOLA
• ALAT EDUKATIF KUBUS DIBERIKAN PADA UMUR 12 S.D 24 BULAN
• ALAT EDUKATIF BONEKA DIBERIKAN PADA UMUR 0-12 BULAN
• ALAT EDUKATIF BUKU GAMBAR DAN ALAT MASAK-MASAKAN DIBERIKAN
PADA UMUR 32 S.D 72 BULAN
• MENGAPA TIDAK MENJAWAB A, KARENA ALAT EDUKATIF KUBUS DIBERIKAN PADA
UMUR 12 S.D 24 BULAN

• MENGAPA TIDAK MENJAWAB B, KARENA ALAT EDUKATIF BONEKA DIBERIKAN PADA


UMUR 0-12 BULAN

• MENGAPA TIDAK MENJAWAB C, KARENA BUKU GAMBAR DIBERIKAN PADA UMUR 32


S.D 72 BULAN

• MENGAPA TIDAK MENJAWAB E, KARENA ALAT MASAK-MASAKAN DIBERIKAN PADA


UMUR 32 S.D 72 BULAN
SOAL 7
SEORANG BAYI PEREMPUAN LAHIR 1 JAM YANG LALU DI PMB . HASIL PEMERIKSAAN BAYI LAHIR
MENANGIS KUAT, BB : 3000GR, PB: 50CM, S:36,80C, RR : 50X/MNT. PADA PEMERIKSAAN FISIK
DITEMUKAN ADANYA PEMBENGKAKAN PADA KEPALA BAYI, TERABA LUNAK, BERISI CAIRAN, TIDAK
BERBATAS JELAS DAN TIDAK MELEWATI SUTURA.
APAKAH DIAGNOSIS PADA KASUS TERSEBUT?
a. CEPHAL HEMATOMA
b. CAPUT SECCEDANEUM
c. HEDROSEFALUS
d. PERDARAHAN SUBPERIOSTEAL
e. PERDARAHAN INTRACRANIAL
JAWABAN DAN PEMBAHASAN SOAL NO 7
JAWABAN : B
PEMBAHASAN :

Perdarahan Subperiosteal = cephalhematoma

Hidrosepalus = penumpukan cairan di rongga otak, sehingga


meningkatkan tekanan pada otak. Hidrosefalus pada bayi ditandai
dengan lingkar kepala yang lebih besar dari normal.

Perdarahan intrakranial terjadi pada 20% - 40% bayi dengan berat


lahir <1.500 gram. Tidak terlalu sering terjadi pada neonatus yang
Presentasi tanpa gejala bisa terjadi hingga 50% kasus, Tanda
kehilangan darah antara lain syok, pucat, gawat napas, DIC dan
icterus, Tanda disfungsi neurologis, Fontanela anterior menonjol,
Hipotonia, lemah, kejang, Temperatur tidak stabil, Apnea

Sumber : Dainty Maternity, S. S. T., Keb, M., & Anjani, A. D. (2021). Asuhan Kebidanan Neonatus, Bayi, Balita, Dan Anak
Prasekolah. Penerbit Andi.
SOAL 8
SEORANG PEREMPUAN USIA 28 TAHUN DATANG KE PMB DENGAN KELUHAN TIDAK INGIN HAMIL LAGI.HASIL ANAMNESA
SEMALAM BERHUBUNGAN DENGAN SUAMI LUPA MEMAKAI KONDOM, SEDANGKAN HARI INI ADALAH HARI KE 10 SIKLUS
HAID. HASIL PEMERIKSAAN K/U BAIK,,CM,TD 120/80. N 84X/MENIT, P 24X/MENIT, S 36,8῾C.BIDAN MEMBERIKAN
KONTRASEPSI DARURAT.

BERAPA JAM KAH MAKSIMAL PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI DARURAT PADA KASUS TERSEBUT?

A. 12 JAM

B.24 JAM

C.48 JAM

D.72 JAM

E. 96 JAM
JAWABAN D, 72 JAM

PEMBAHASAN:

KONTRASEPSI DARURAT ADALAH CARA UNTUK MENCEGAH KEHAMILAN SETELAH HUBUNGAN SEKSUAL YANG
TIDAK TERLINDUNGI, SERING DISEBUT MORNING AFTER PILL. PIL INI MENGANDUNG HORMONE SEPERTI
LEVONOGESTRIL PROGESTERONE DIBERIKAN DALAM DOSIS TINGGI UNTUK MENCEGAH KEHAMILAN, MENCEGAH
PERLEKATAN SEL TELUR YANG TELAH DIBUAHI KE DINDING RAHIM, CARA KERJANYA MENUNDA OVULASI SELAMA
SIKLUS BULANAN.PIL INI PALING EFEKTIF DIKONSUMSI SECEPAT MUNGKIN SETELAH HUBUNGAN SEKS DAN
MAKSIMAL 72 JAM , SETELAH HUBUNGAN SEKS TANPA PENGAMAN
SOAL 9
SEORANG PEREMPUAN, UMUR 20 TAHUN, G1P0A0 HAMIL 30 MINGGU DATANG KE PMB UNTUK
MEMERIKSAKAN KEHAMILANNYA IBU MENGATAKAN TIDAK ADA KELUHAN. HASIL ANAMNESIS:
TIDAK ADA KELUHAN DAN GERAKAN JANIN AKTIF DIRASAKAN. HASIL PEMERIKSAAN : TD 120/80
MMHG, N 80 X/MENIT, S 36.7ᵒC, TFU 30 CM, KEPALA JANIN BELUM MASUK PAP. BIDAN
MENGHITUNG TBJ MENGGUNAKAN RUMUS JHONSON.
BERAPAKAH TAKSIRAN BERAT JANIN YANG SESUAI PADA KASUS TERSEBUT ?
A. 2635 GRAM
B. 2945 GRAM
C. 2790 GRAM
D. 2000 GRAM
E. 2480 GRAM
PEMBAHASAN :
• JAWABAN : B. 2945 GRAM
• KEY WORD DALAM SOAL : TFU 30 CM, KEPALA JANIN BELUM MASUK PAP
• RUMUS TBJ JHONSONS :

Taksiran Berat janin (gram) = 155 x (TFU – K)


Keterangan :
TFU : Tinggi Fundus Uteri
K : 11 (belum masuk PAP), 12 (sudah masuk PAP)

• TBJ = 155 X (30-11) = 2945 GRAM

SUMBER :
IRIANTI, B DKK., 2014, ASUHAN KEHAMILAN BERBASIS BUKTI.,BANDUNG.,SAGUNG SETO
SOAL 10
SEORANG PEREMPUAN UMUR 24 TAHUN, GIP0A0 DATANG KE PUSKESMAS DENGAN KELUHAN NYERI
PERUT DARI PERUT MENJALAR KE PINGGANG SEJAK PAGI TADI, HASIL ANAMNESE KELUAR LENDIR
BERCAMPUR DARAH, TIDAK ADA RIWAYAT PENYAKIT ASMA, DIABETES MAUPUN JANTUNG. HASIL
PEMERIKSAAN T 12/80 MMHG, N 80X/M, S 36.5 C, R: 20X/M, PALPASI TFU 35 CM, PUKA, KEPALA 4/5,
HIS 10’, 3X, 40”, DJJ 134X/M, PEMEIKSAAN DALAM PEMBUKAAN 4 CM KET (+), KEPALA, TIDAK ADA
MOLASE, SETIAP KALI KONTRAKSI IBU MENJERIT KESAKITAN.

APAKAH ASUHAN YANG TEPAT PADA KASUS TERSEBUT?


A. MEMBERIKAN DUKUNGAN EMOSIONAL

B. MEMBANTU PENGATURAN POSISI IBU.

C. MEMBERIKAN CAIRAN DAN NUTRISI.


D. KELELUASAAN MELAKUKAN MOBILISASI
E. PENCEGAHAN INFEKSI
PEMBAHASAN
KATA KUNCI SETIAP KALI KONTRAKSI IBU MENJERIT KESAKITAN

JAWABAN A MEMBERIKAN DUKUNGAN EMOSIONAL


PADA SAAT EMOSIOANALNYA BAIK MAKA IBU MAMPU MELAKUKAN MANAJEMEN NYERI DENGAN BAIK
JUGA,MEMBERI DUKUNGAN EMOSIOANAL DAPAT DILAKUKAN OLEH SUAMI, BIDAN JUGA DAPAT
MEMBERIKAN DUKUNGAN EMOSIONAL PADA IBU.
ASUHAN SAYANG IBU PADA KALA I
1.MEMBERIKAN DUKUNGAN EMOSIONAL
2. MEMBATU POSISI IBU

3.MEMBERIKAN CAIRAN DAN NUTRISI.


4.KELELUASAAN MELAKUKAN MOBILISASI
5.PENCEGAHAN INFEKSI
BERLATIH SOAL DARI SEKARANG,
LULUS UKOM KEMUDIAN
AAMIIN

Anda mungkin juga menyukai