Anda di halaman 1dari 1

BAB V

PENUTU
P
Dalam melaksanakan kegiatan bimbingan dan latihan (bimlat), seorang Pengawas
Sekolah di lingkungan Cabang Dinas Dikbud Dompu Propvinsi NTB harus menyusun
program-program bimlat. Adapun program bimlat yang harus dibuat oleh seorang pengawas
sekolah yaitu : program bimlat untuk guru, program bimlat untuk kepala sekolah .
Penyusunan Program bimlat ini dimaksudkan sebagai bahan acuan dalam
melaksanakan tugas kepengawasan sekolah. Dalam penyusunan program ini menganut
beberapa prinsip:
1. Didasarkan pada hasil pengawasan sebelumnya.

2. Program bimlat ini meliputi program bimlat untuk guru, kepala sekolah dan tenaga
kependidikan, dengan mentargetkan pencapaian dalam jangka waktu tertentu.
3. Program bimlat diawali dengan kegiatan pendahuluan, kegiatan inti dan kegiatan penutup

4. Pelaksanaan program beracuan pada keberhasilan peserta bimlat, dengan melakukan


evaluasi ketercapaian.
5. Evaluasi yang digunakan didasarkan atas input, proses dan outpun, dan model empat level,
yaitu mengkategorikan hasil-hasil workshop dalam level reaksi, pembelajaran, perilaku
dan hasil.
Dengan adanya program-program tersebut, diharapkan seorang Pengawas Sekolah
Wilayah Cabang Dinas Dikbud Dompu Propinci NTB dapat melaksanakan tugas bimbingan
dan Pelatihan dengan terarah dan sistematis.Laporan hasil pelaksanaan bimlat yang
dilaksanakan sesuai program yang telah disusun agar dilaporkan secara komprehensif baik
kepada dinas terkait maupun kepada sekolah-sekolah dalam wilayah binaan.
Demikian program bimlat ini disusun, saran dan masukan dari semua pihak terkait
demi sempurnanya program ini sangat diharapkan.

22

Anda mungkin juga menyukai