Anda di halaman 1dari 6

MATRIK PENYUSUNAN DESAIN PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK

KURIKULUM MERDEKA RAUDHATUL ATFAL (RA) TAHUN PELAJARAN 2023/2024


M-1
Topik : Aku Hamba Allah
Sub Topik : Senangnya Menjadi Diriku
Kelompok/ Semester : A (Usia 4-5 Tahun)/ I (satu)
Nama Proyek : Tumbuhnya rasa sayang terhadap dirinya dan rasa syukur kepada Allah SWT
Estimasi Waktu : 900 Menit

ALAT, BAHAN,
TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PAI SKENARIO PEMBELAJARAN KETERANGAN
MEDIA
Nilai Agama & Akhlak Mulia HARI KE-1: Senin, 24 Juli 2023
* Anak dapat menyebutkan * Asmaul Husna * Pensil Mencocokan kartu nama , kartu angka dan membandingkan ukuran
lafaz Asmaul Husna secara Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
mandiri * Kartu angka
1. Kegiatan ini dimuali dengan guru memperlihatkan gambar Kartu hurup dan
* Kartu huruf kartu angka
* Anak dapat menirukan lafal * QS. An-Nas * Pensil warnaa 2. Tanya jawab tentang hurup dan angka
ayat/surat dalam Al-Quran 3. Anak diajak untuk menempelkan Kartu nama dengn inisial namanya di
* Spidol kecil keloMpoknya masing-masing
* Anak dapat menirukan * H. Kebersihan 4. Anak diajak untuk mencocokan Kartu angka
bacaan hadis, 5. Anak diajak untuk membandingkan ukuran yang besar dan yang kecil
6. Anak diberi kesempatan untuk menceritakan tentang hasil karyanya.
Jati Diri HARI KE-2: Selasa, 25 Juli 2023
* Anak mengenali, * Gambar jenis laki- Mengguting gambar jenis laki-laki dan perempuan, Menempel macam-macam
mengekspresikan, dan laki dan perempuan gambar jenis laki-laki dan perempuan, dan menghias sterofom
mengelola emosi diri serta
membangun hubungan sosial Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
secara sehat * Gunting 1. Kegiatan ini dimuali dengan guru memperlihatkan gambar jenis laki-laki dan
perempuan
* Menjaga kebersihan diri * Spidol warna 2. Tanya jawab tentang identitas diri
* Sterofom 3. Guru mempersilahkan anak untuk mengguting gambar jenis laki-laki dan
perempuan
4. Guru mempersilahkan anak untuk menempel macam gambar jenis laki-laki dan
perempuan
ALAT, BAHAN,
TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PAI SKENARIO PEMBELAJARAN KETERANGAN
MEDIA
5. Guru mempersilahkan anak untuk menghias sterofom dengan menggunakan
berbagai alat dan bahan sesuai dengan ide dan imajinasinya.
Dasar-dasar Literasi, 6. Guru memberikan kesempatan kepada anak untuk menceritakan tentang hasil
Matematika, Sains, Teknologi, karyanya.
Rekayasa, dan Seni
HARI KE-3: Rabu, 26 Juli 2023
* Menunjukan kegemaran * Laptop dan Menonton video tentang Menjaga Kesehatan : https://youtu.be/rYk4ro_3XMY
dalam kegiatan pramembaca proyektor Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
dan pramenulis
* Hp 1. Guru menyiapkan peralatan nonton film[laptop/proyektor/hp]
* Anak mampu Berekspresi 2. Guru bersama anak menonton film bersama anak
dengan berbagai aktivitas 3. Setelah menonton film guru memberikan pertanyaan
seni
4. Peserta didik menceritakan dari vidio tersebut
HARI KE-4: Kamis, 27 Juli 2023
* Buku cerita Bercerita tentang Kebersihan diri dan mengecap
* Air Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Kertas HVS 1. Anak duduk melingkar, bernyanyi lagu anak sehat dalam lingkaran
* Pewarna 2. Guru membacakan judul buku dan pengarang nya
* Batang pisang 3. Guru Tanya jawab dengan anak melalui pertanyaan pematik yang berkaitan
dengan judul buku bacaan
4. Anak mendengarkan cerita guru tentang …
5. Guru menunjukkan kata-kata dalam buku yang ditulis dengan warna merah
yaitu kata ma
6. Anak-anak mengamati tulisan yang berwarna merah ma (pra membaca)
7. Anak menceritakan kembali isi cerita yang telah diceritakan guru
8. Anak diminta membaca kata yang ada tanda warna merah pada buku teks cerita
9. Mengecap
HARI KE-5: Jum'at, 28 Juli 2023
* Gambar huruf Bercerita tentang melindungi Diri/ Mewarnai huruf hijaiyah
Hijaiyah Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Buku cerita 1. Anak duduk melingkar, bernyanyi lagu anak keselamatan dalam lingkaran
* Pensil warna 2. Guru membacakan judul buku dan pengarang nya
ALAT, BAHAN,
TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PAI SKENARIO PEMBELAJARAN KETERANGAN
MEDIA
* Crayon 3. Guru Tanya jawab dengan anak melalui pertanyaan pematik yang berkaitan
dengan judul buku bacaan
4. Anak mendengarkan cerita guru tentang melindungi diri
5. Anak-anak mengamati tulisan yang berwarna merah ma (pra membaca)
6. Anak menceritakan kembali isi cerita yang telah diceritakan guru
7. Anak diminta membaca kata yang ada tanda warna merah pada buku teks cerita
8. Mewarnai huruf hijaiyah
HARI KE-6: Sabtu, 29 Juli 2023
* Buku cerita Bercerita tentang melindungi Diri/ Mengambar bebas
* Kertas HVS Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Pensil 1. Anak duduk melingkar, bernyanyi lagu anak melindungi diri dalam lingkaran
* Boneka 2. Guru membacakan judul buku dan pengarang nya
3. Guru Tanya jawab dengan anak melalui pertanyaan pematik yang berkaitan
dengan judul buku bacaan
4. Anak mendengarkan cerita guru tentang melindungi diri
5. Guru menunjukkan kata-kata dalam buku yang ditulis dengan warna merah
yaitu kata ma
6. Anak-anak mengamati tulisan yang berwarna merah ma (pra membaca)
7. Anak menceritakan kembali isi cerita yang telah diceritakan guru
8. Anak diminta membaca kata yang ada tanda warna merah pada buku teks cerita
9. Mengambar bebas

Ciamis, 17 Juli 2023


Mengetahui Guru Kelompok A,
Kepala RA,

__________________ __________________
MATRIK PENYUSUNAN DESAIN PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK
KURIKULUM MERDEKA RAUDHATUL ATFAL (RA) TAHUN PELAJARAN 2023/2024
M-11
Topik : Makanan dan Minuman Kesukaanku
Sub Topik : Sayur Bayam Membuat Tubuhku Kuat
Kelompok/ Semester : B (Usia 5-6 Tahun)/ I (satu)
Nama Proyek : Membuat Bayur Bayam yang Menyehatkan
Estimasi Waktu : 900 Menit

ALAT, BAHAN,
TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PAI SKENARIO PEMBELAJARAN KETERANGAN
MEDIA
Nilai Agama & Akhlak Mulia HARI KE-1: Senin, 1 Juli 2023
* Anak dapat meniru Asmaul * Asmaul Husna * Mengenal tanaman bayam
Husna Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
*
TV/ Laptop/ 1. Guru menyiapkan peralatan menonton
* Proyektor
* Anak dapat meniru lafal * QS. Al- * 2. Guru bersama anak menonton
ayat/surat dalam Al-Qur'an Humazah 3. setelah menonton guru memberikan pertanyaan
*
* Anak dapat membedakan * H. Keutamaan 4. anak menceritakan isi dari vidio tersebut
ciptaan Allah dan buatan memberi HARI KE-2: Selasa, 01 Agustus 2023
Jatimanusia
Diri
* Anak mau berbagi dengan * Bagian-bagian tanaman bayam dan macam-macam bayam
teman atau orang lain
Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Tanaman Bayam 1. Tanya jawab tentang tanaman sayur bayam

* Anak dapat menunjukkan * 2. Guru menyebutkan macam-macam tanaman sayur bayam


sikap mematuhi aturan * 3. Guru menyebutkan bagian-bagian tanaman sayur bayam

Dasar-dassar Literasi, Matematik HARI KE-3: Rabu, 02 Agustus 2023


* Memahami arti atau infomasi * Daun Bayam Menyusun huruf menjadi kata bayam dan menjiplak daun bayam
dari gambar, tanda atau Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
simbol (termasuk angka dan
huruf) * Cat 1. Guru menyiapkan batu krikil
ALAT, BAHAN,
TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PAI SKENARIO PEMBELAJARAN KETERANGAN
MEDIA
* Memusatkan dan * Lilin 2. Guru menyiapkan peralatan untuk menjiplak
mempertahankan perhatian 3. Anak menyusun batu krikil menjadi kata bayam
terhadap arahan pendidik
atau informasi yang diberikan 4. Anak menjiplak daun bayam kemudian mewarnai menggunakan cat
sebagai indikasi dalam
kemampuan menyimak dan HARI KE-4: Kamis, 03 Agustus 2023
memirsa * Menghubungkan gambar dan angka sesuai dengan jumlahnya
Pensil
* Lembar Kerja Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Gambar 1. Guru menceritakan tentang manfaat bayam
* Daun Bayam 2. Anak menghubungkan gambar bayam dengan angka sesuai jumlahnya
* 3. Guru memberi kesempatan kepada anak untuk menceritakan tentang bayam

HARI KE-5: Jum'at, 04 Agustus 2023


* Puzzle Menyusun gambar bayam
Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Lembar Kerja 1. Guru menyiapkan APE (Puzzle)
* Pensil 2. Anak menyusun gambar bayam
* 3. anak menunjukkan arah jalan pada lembar kerja

*
HARI KE-6: Sabtu, 05 Agustus 2023
* bayam Membuat sayur bayam
* Air Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:
* Kompor 1. Guru menyiapkan alat dan bahan membuat sayur bayam
* Panci 2. Guru memberi kesempatan kepada anak untuk memotong bahan-bahan
3. Guru memperlihatkan cara memasak sayur bayam
* Bawan
4. Anak menikmati hasil memasak sayur bayam

Ciamis, 17 Juli 2023


Mengetahui Guru Kelompok A,
Kepala RA,
ALAT, BAHAN,
TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PAI SKENARIO PEMBELAJARAN KETERANGAN
MEDIA

__________________ __________________

Anda mungkin juga menyukai