Anda di halaman 1dari 16

PRINSIP DASAR PENDAMPINGAN

TINDAKAN PERBAIKAN DAN PENCEGAHAN (TPP)


HASIL PEMERIKSAAN APOTEK/TOKO OBAT

Disampaikan dalam:
Sosialisasi dan Bimbingan Teknis
Pelaksanaan DAK Nonfisik BOK POM TA 2023 terkait Aktivitas Pengawasan Apotek dan Toko Obat
DIREKTORAT PENGAWASAN DISTRIBUSI DAN PELAYANAN OBAT, NARKOTIKA, PSIKOTROPIKA DAN PREKURSOR
Bandung, 20 Juli 2023
OUTLINE
1. Pendahuluan

2. Pengertian Tindakan Perbaikan dan Pencegahan

3. Unsur – Unsur Tindakan Perbaikan dan Pencegahan

4. Langkah Penyusunan Tindakan Perbaikan dan


Pencegahan

5. Kesimpulan
1. Pendahuluan
Mencegah
Menjamin
kebocoran dan
ketersediaan obat Mencegah
Tujuan Pengawasan yang aman,
berkhasiat dan
terjadinya
penyalahgunaan
penyimpangan
(diversi) dari jalur
legal ke jalur ilegal
Fasilitas Pelayanan bermutu
atau sebaliknya

Kefarmasian

Menjaga keabsahan, keamanan, dan mutu


obat dan/atau bahan obat sepanjang rantai
distribusi sampai diserahkan ke pasien
Pentingnya Evaluasi Tindakan Perbaikan-Pencegahan
✓ Pemantauan
✓ PP No 5 Tahun 2021 tentang Perizinan Berusaha
✓ Pemberian Bimbingan
Berbasis Risiko ✓ Pembinaan
✓ Permenkes No 72 dan73 tahun 2016 tentang Pengelolaan

1
Standar Pelayanan Kefarmasian di RS dan Sediaan Farmasi di
Apotek
Apotek/Toko Obat
✓ Permenkes No 26 Tahun 2020 tentang Standar
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas Dinas Kesehatan
✓ Permenkes No 9 tahun 2017 tentang Apotek
✓ Per Badan POM nomor 24 Tahun 2021 tentang
Pengawasan Pengelolaan Obat, bahan Obat,
Narkotika, Psikotropika, dan Prekursor Farmasi
di fasilitas Pelayanan Kefarmasian EVALUASI CAPA/TPP

✓ Sarana tidak membuat/


Penyebab menyampaikan Tindakan
Temuan
2
perbaikan dan pencegahan (TPP) Pengawasan
berulang ✓ TPP yang disampaikan tidak
Tidak Efektif
dievaluasi/ dipantau
2. Pengertian
Tindakan Perbaikan dan Pencegahan
Apa itu
Tindakan Perbaikan-Pencegahan?
Ilustrasi

Tindakan Perbaikan Tindakan pencegahan


Tindakan untuk Tindakan untuk menghilangkan
menghilangkan/memperbaiki penyebab potensi ketidaksesuaian
ketidaksesuaian yang terdeteksi atau atau situasi potensial yang tidak
situasi lain yang tidak diinginkan, diinginkan lainnya
untuk menghindari terjadinya
pengulangan

TUJUAN TUJUAN
1. Memperbaiki ketidaksesuaian yang sudah Menghindari terjadinya ketidaksesuaian yang
terjadi belum pernah terjadi sebelumnya dengan cara
2. Menghindari terjadinya kembali proaktif melakukan tindakan peningkatan
ketidaksesuaian yang sama. (improvement)

7
3. Unsur-Unsur Tindakan
Perbaikan dan Pencegahan
UNSUR TINDAKAN PERBAIKAN DAN PENCEGAHAN
1. Temuan
• Diisi dengan ketidaksesuaian yang terdeteksi saat dilakukan pemeriksaan sesuai dengan BAP

2. Tindakan Perbaikan
• Diisi dengan tindakan untuk menghilangkan penyebab ketidaksesuaian/temuan, untuk menghindari terjadinya
pengulangan temuan.
Contoh: memperbaiki proses

3. Tindakan Pencegahan
• Tindakan untuk menghilangkan penyebab potensi ketidaksesuaian atau situasi potensial yang tidak diinginkan
lainnya.
4. Bukti Perbaikan

• Diisi dengan bukti telah dilaksanakan perbaikan (bisa berupa dokumen atau foto)

5. Hasil Pendampingan

• Diisi dengan kesimpulan hasil pendampingan yang telah dilakukan, Closed atau Open,
serta saran dan rekomendasi pemenuhan TPP.
4. Langkah Penyusunan Tindakan
Perbaikan dan Pencegahan
LANGKAH PENYUSUNAN TINDAKAN PERBAIKAN DAN PENCEGAHAN

2. Evaluasi dan 3. Analisis dan Rencana Tindakan


Penelusuran Perbaikan dan Pencegahan
1. Identifikasi
Evaluasi dan telusuri Lakukan analisis secara seksama
Penyebab terjadinya terhadap temuan dan susun upaya
penyebab terjadinya
masalah perbaikan dan pencegahan disertai
masalah beserta
dampaknya dengan bukti (dokumentasi)

4. Implementasi
5. Tindak Lanjut
Laksanakan tindakan perbaikan
Temuan tidak berulang
dan Pencegahan yang ditetapkan
Contoh Form Tindakan Perbaikan dan Pencegahan
KESIMPULAN

1. Tindakan Perbaikan dan Pencegahan (TPP) merupakan bukti upaya fasilitas untuk
memperbaiki pelanggaran dan berusaha patuh terhadap regulasi sehingga tidak
terjadi keterulangan;
2. Penyusunan TPP yang tepat dapat mendukung pengawasan yang efektif karena
pengelolaan obat sesuai regulasi dan mencegah adanya keterulangan
ketidaksesuaian;
3. Kompetensi petugas pendamping/evaluator Tindakan Perbaikan dan Pencegahan
sangat penting ditingkatkan agar perbaikan dan pencegahan yang dilakukan fasilitas
telah tepat dan sesuai dengan ketentuan/regulasi.
CONTOH EVALUASI CAPA/TPP

• https://bit.ly/ContohEvalCAPA
Terima Kasih

16

Anda mungkin juga menyukai