Anda di halaman 1dari 19

BANDUNG, 04 AGUSTUS 2022

Dasar-Dasar
Komunikasi
Desy Herawati
Desy Herawati, SKM, MH.Kes
yasniezhag@gmail.com

PENDIDIKAN
S1 Kesehatan Masyarakat URINDO Jakarta
S2 Hukum Universitas Islam Bandung

PELATIHAN
2004, TOT Komunikasi Efektif, PPSDM Hang
Jebat Jakarta
2009, Pelatihan Komunikasi Efektif, IHPH Net
2012, Pelatihan Komunikasi Efektif, IHPH Net
2016, Pelatihan Komunikasi Efektif, IHPH Net
2019, Pelatihan Komunikasi Efektif, IHPH Net
2022, Pelatihan Komunikasi Efektif, BNSP
1. Peserta memahami Konsep dari
Komunikasi
2. Peserta dapat mengetahui tujuan
dan proses berkomunikasi
3. Peserta dapat berkomunikasi
secara baik

TUJUAN
PEMBELAJARAN
proses penyampaian pikiran
dan atau perasaan seseorang
kepada orang lain

KOMUNIKASI
LAMBANG (SIMBOL) SEBAGAI
MEDIA

SEBAGAI MEDIA PRIMER DALAM


PROSES KOMUNIKASI :
pesan verbal (bahasa), pesan non-verbal (kial/gestur, isyarat,
gambar, warna dan lain sebagainya

YANG SECARA LANGSUNG DAPAT


MENERJEMAHKAN PIKIRAN
ATAU PERASAAN KOMUNIKATOR
KEPADA KOMUNIKAN
Agnaou, 2012
Komunikasi
Sender
Komunikator, encoding, penyampaian pesan / ide/ informasi

Channel
Media
Elemen
Message Komunikasi
informasi / pesan
sadar / tidak sadar
langsung / tidak langsung

Receive
Komunikan, encoding, penerima pesan
Tujuan Komunikasi

Menyampaikan Memengaruhi Memberi


Informasi Orang Lain Pendidikan
TINGKATAN KOMUNIKASI

komunikasi komunikasi komunikasi


intrapersonal intrapersonal kelompok
01. Komunikasi
Intrapersonal
mengacu pada komunikasi dalam diri seseorang.
Ini adalah proses merasakan, memikirkan,
mengevaluasi,menafsirkan peristiwa dalam pikiran
seseorang.

bentuk komunikasi manusia yang paling murni dan


paling dasar.

Di setiap momen kehidupan, orang menerima pesan


melalui mata, telinga, kulit, hidung, atau alat indera
lainnya.

Komunikasi Intrapersonal Itu terjadi dalam bentuk


penginderaan, pemikiran dan evaluasi dalam diri
sendiri
02. Komunikasi
Interpersonal
pertukaran informasi, ide, pendapat dan perasaan yang berkaitan
dengan peristiwa pribadi, keluarga, organisasi, sosial, nasional dan
internasional antara dua orang yang berada di tempat yang sama.
ketika dua individu bertukar pandangan, perasaan dan sikap tentang
masalah apa terjadi dalam bentuk pertukaran informasi , gagasan antar
orang.
7 Cara Meningkatkan
Komunikasi Interpersonal Menjadi penengah
secara Profesional 04. dan selesaian
perselisihan

Mendengar
01. Tunjukkan senyum 05. sebanyak kamu
berbicara

Jadilah partner
Tempatkan diri di
02. yang pengertian 06.
posisi mereka
dan perhatian

Bangun Jangan banyak


03. 07.
kebersamaan mengeluh
Tahapan Mendengar Aktif
Hubungan antara komunikasi intra dan
interpersonal adalah mengenalidiri sendiri

I II
Dikenali diri dan orang lain Diketahui hanya oleh orang
(open quadrant) lain (blind quadrant)

Johari
III IV
Window
Diketahui hanya oleh diri Tidak dikenali baik diri
sendiri maupun orang lain
(hidden quadrant) (unknown quadrant)
03. Komunikasi Antar
Kelompok
komunikasi yang berlangsung antara seorang komunikator dengan
sekelompok orang yang jumlahnya lebih dari dua
mencapai tujuan bersama, mengenal satu sama lainnya, memandang
mereka sebagai bagian dari kelompok tersebut (Deddy Mulyana)
Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keefektifan
Komunikasi Kelompok
Jalaluddin
Rakhmat (2004)

FAKTOR SITUASIONAL
KARAKTERISTIK KELOMPOK

FAKTOR PERSONAL
KARAKTERISTIK
KELOMPOK
KEGUNAAN BELAJAR
KOMUNIKASI
Komunikasi adalah Komunikasi adalah komunikasi adalah vital
fundamental dalam merupakan suatu untuk suatu
kehidupan aktifitas komplek kedudukan/posisi yang
efektif.
Hatur Nuhun
do you have any questions?
- 08129533821

Anda mungkin juga menyukai