Anda di halaman 1dari 10

Sejarah dan Perkembangan Teori Manajemen

Perkembangan Teori Manajemen

1870-1930 1900-1940 1930-1940 19040-Sekarang


Aliran Manajemen Ilmiah Aliran Teori Organisasi Klasik Aliran Hubungan Manusia Aliran Manajemen Modern

Sejarah Manajemen Pionir-pionir Manajemen

Perkembangan pemikiran manajemen pada pedagang- 1. Frederick W. Taylor 2. Henry Fayol


pedagang Sumeria dan pembangun piramid Mesir yaitu
para pemilik budak selama berabad-abad menghadapi Pionir pertama yang Bapak Teori Administrasi Modern,
permasalahan eksploitasi/memotivasi budak yang mengemukakan idenya pengembang pertumbuhan
bergantung namun terkadang suka melawan (memaksa tentang manajemen dengan pemikiran manajemen operasional
otoritas), namun banyak perusahaan pra-industri dengan cara yang serba sistem modern lewat karya
skala mereka yang kecil, tidak merasa terdorong untuk tulisnya Administration Industrielle
menghadapi permasalahan manajemen secara sistematis. et Generale
namun, inovasi seperti penyebaran sistem angka Hindu- 3. James D. Money dan 4. Gant, Frank B. Gilbert
Arab (abad ke-5 hingga ke-15) dan kodifikasi Chester Barnard dan Lilian Gilbert
kesekretariatan entri ganda (1494) menyediakan
Pakar ekonomi sebagai Pakar-pakar pengikut F.W.
perangkat untuk penilaian, perencanaan dan kendali
pengikut Henry Fayol yang Taylor yang mengembangkan
manajemen.
menuangkan pemikiran pemikiran manajemen ilmiah
manajemen dengan teori sistem. dengan ilmu pengetahuan
Fungsi Manajemen Pendidikan

Tugas utama manajemen adalah


Prinsip-prinsip Manajemen Pendidikan menentukan cara terbaik agar tujuan
organisasi bisa tercapai. Manajemen yang
Berorientasi pada tujuan mempelajari pelajaran. baik akan berupaya untuk mencapai suatu
tujuan secara ekonomis, berusaha Fungsi Manajemen Pendidikan
Prinsip Manajemen pada efisiensi dan mempergunakan sarana secara produktif
efektivitas dan menyediakan sumber daya semurah Perencanaan (Planning)
Prinsip Manajemen pendidikan pada mungkin.
fleksibilitas program
Pengorganisasian (Organizing)
Prinsip kontinuitas

Prinsip relevansi Pelaksanaan (Actuating)

Pengawasan (Controlling)

Tanggung Jawab Sosial dan Etika Manajemen Etika dalam Manajemen

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan atau Etika Manajemen adalah standar kelayakan
Corporate Social Responsibility pengelolaan organisasi yang memenuhi
adalah bentuk kepedulian perusahaan kriteria etika. Selain etika, dikenal pula
terhadap lingkungan eksternal istilah Moral atau Moralitas yakni ajaran-
perusahaan melalui berbagai kegiatan yang ajaran perilaku personal berdasarkan
dilakukan dalam rangka agama atau filosofi. Salah satu penyebab
penjagaan lingkungan, norma masyarakat, perilaku tidak etis adalah tidak adanya
partisipasi pembangunan, serta berbagai standar yang berlaku bagi seluruh dunia
bentuk tanggung jawab sosial lainnya. mengenai perilaku para pelaku bisnis.
Fungsi Manajemen Fungsi Manajemen Fungsi Manajemen Pengertian
George R. terry Hendry fayol James a.f stoner perencanaan

Perencanaan (Planning) Perencanaan (Planning) Sebagai suatu kegiatan atau


1. Perencanaan (Planning) aktivitas yang terkoordinasi
Pengorganisasian (Organization) 2. Pengorganisasian (Organization) Pengorganisasian (Organization) untuk mencapai tujuan tertentu
3. Staffing itu di dalam kurun waktu
4. Leading atau fungsi pengarahan Memimpin (to lead) tertentu.
Penggerakan (Actuating) 5. Pengawasan (Controlling)
Pengendalian (Controlling)
Pengawasan (Controlling)
Perencanaan strategis
Dasar pemikiran Proses
Perencanaan Strategis menentukan tujuan jangka panjang suatu
perencanaan perencanaan organisasi/perusahaan serta strategi dan tindakan yang akan dilakukan
untuk mencapai tujuan organisasi tersebut.
Suatu perencanaan selalu 1. Menetapkan tujuan atau serangkaian
mengambil tindakan yang rasional tujuan
dan cerdas. Tetapi sebenarnya, 2. Merumuskan keadaan saat ini Perencanaan taktik
suatu tindakan berpikir cerdas 3. Mengidentifikasikan segala
kemudahan dan hambatan Perencanaan Taktis merupakan Perencanaan Jangka Menengah
tersebut merupakan pemikiran
4. Mengembangkan rencana atau (biasanya kurang dari 3 tahun) yang dibuat dan dikembangkan oleh
tentang suatu subjek dari banyak
serangkaian kegiatan untuk Manajer tingkat menengah atau kepala bagian/kepala divisi.
pendapat
pencapaian tujuan
Perencanaan oprasional
Rencana tindakan
1 Operational Plans ini biasanya direncanakan oleh para Manajer atau
Meninjau kembali langkah-langkah 3 supervisor dan pemimpin tim untuk memenuhi tanggungjawabnya
Mengidentifikasi dan menginventarisasi faktor-
dalam rencana strategis dalam mencapai sasaran yang telah direncanakan pada Perencanaan
faktor operasional baik internal maupun
Taktis.
2 eksternal di lapangan yang mendukung dan
Menyusun 3 variasi rencana tindakan, menghambat tingkat keberhasilan rencana
yaitu rencana A, B, dan C konsepnasional
kekuasaan Perancangan
Kekuasaan (Power) adalah kemampuan pengertian organisasi
untuk menggunakan pengaruh pada orang
lain; artinya kemampuan untuk mengubah Pengorganisasian adalah pembagian kerja yang
sikap atau tingkah laku individu atau direncanakan untuk diselesaikan oleh anggota Perancangan organisasi adalah sebuah usaha
kelompok. kesatuan pekerjaan, penetapan hubungan antar formal, proses yang terarah untuk
pekerjaan yang efektif di antara mereka dan mengintegrasikan manusia, informasi dan
pemberian lingkungan dan fasilitas teknologi dalam sebuah organisasi. Perancangan
wewenang pekerjaanyang wajar sehingga mereka bekerja organisasi di gunakan untuk mempertemukan
Wewenang (authority) adalah hak untuk secara efisien. bentuk organisasi yang sedekat mungkin dengan
memerintah orang lain untuk melakukan tujuan yang ingin diraih oleh organisasi.
atau tidak melakukan sesuatu agar tujuan
dapat tercapai. Kewenangan merupakan Mengetahui tujuan
kekuasaan formal atau terlegitimasi.
Daerah wewenang 1

manajmen Membagi habis pekerjaan dalam


2
Tanggung jawab Terdapat dua pandangan mengenai kewenangan kegiatan-kegiatan bagian.
formal
Tanggung jawab (Responsibility) adalah
Menggolongkan kegiatan
kewajiban untuk melakukan atau Pandangan klasik, wewenang datang
3 kedalam satuan-satuan yang
melaporkan apa saja yang telah dilakukan dari tingkat paling atas
praktis.
sehubungan dengan kewenangan yang
Pandangan penerimaan, sudut
telah diberikan kepadanya. Menentukan kewajiban yang
pandang wewenang adalah penerima 4
perintah harus dilakukan dan diperlukan

Recruitment (pengadaan) 5 Penugasan personalia yang cakap

Pengaturan sumber Maintenance (pemeliharaan) 6 Mendelegasikan wewenang


daya manusia
Development (pengembangan)
Kepemimpinan Dinamika Kelompok
Dinamika kelompok merupakan kelompok
Kepemimpinan adalah kegiatan mempengaruhi yang terdiri dari dua/lebih individu yang
perilaku orang lain agar mau bekerjasama
Pengertian Penggerakkan mempunyai hubungan psikologis dengan
untuk mencapai tujuan tertentu. jelas antara anggota satu dengan lainnya serta
Penggerakan (Actuating) adalah suatu tindakan berlangsung dalam situasi yang dialami.
untuk mengusahakan agar semua anggota
Tugas Kepemimpinan kelompok berusaha untuk mencapai sasaran yang
sesuai dengan perencanaan manejerial dan Fungsi Dinamika Kelompok
usaha-usaha organisasi.
1 Membuat kelompok kerjasama saling
Tugas pemimpin adalah melaksanakan fungsi- menguntungkan
fungsi manajemen seperti : Kriteria Pemimpin yang Baik
2 Memudahkan pekerjaan.
1. Perencanaan Fokus pada kelompok
2. Pengorganisasian
Memecahkan masalah pekerjaan
3. Penetapan staf-staf pembantu pelaksana Melimpahkan wewenang untuk 3
yang membutuhkan solusi masalah
kegiatan membuat keputusan
serta mengurangi beban pekerjaan
4. Memberikan pengarahan bimbingan dan
Menumbuhkan keinginan berkreativitas
pembinaan
5. Mengadakan pengawasan untuk mengatasi 4 Menciptakan iklim yang demokratis
Memberi semangat dan motivasi untuk
penyimpangan
berinisiatif dan berinovasi.
6. Melaksanakan penilaian untuk mengukut Proses dalam Dinamika Kelompok
keberhasilan
Kewajiban Seorang Pemimpin Adakalanya suatu pekerjaan karena sifatnya
justru lebih baik bila diselesaikan melalui
Hak seorang Pemimpin Kewajiban pemimpin adalah
mempertahankan kepercayaan untuk
kerjasama. seseorang memilih bekerja dalam
Hak seorang pemimpin kelompok dengan pertimbangan adanya
melaksanakan tugas yang dibebankan
Pemimpin formal mempunyai hak- manfaat yang bisa diambil apabila pekerjaan
dan kepercayaan itu perlu
hak yang perlu disahkan atas tersebut diselesaikan secara berkelompok
dipertanggung jawabkan
ketentuan hukum yang berlaku.
FUNGSI PENGAWASAN
Dasar-dasar Pengawasan Objek Pengawasan
Pengertian Pengawasan 1. objek yang menyangkut kualitas dan
Sebutan controlling lebih banyak kuantitas barang atau jasa.
digunakan karena lebih mengandung Pengawasan adalah proses yang pengawasan ini bersifat fisik.
konotasi yang mencakup penetapan menentukan ukuran kinerja dan 2. keuangan
standar, pengukuran kegiatan dan pengambilan tindakan yang dapat 3. pelaksanaan program dilapangan
pengambilan tindakan korektif mendukung hasil yang diharapkan sesuai 4. objek yang bersifat strategis
dengan kinerja yang telah ditetapkan 5. pelaksanaan kerja sama dengan sektor
lain yang terkait
tersebut.

Tahap-tahap dalam
Standar Operasional Prosedur
Pengawasan Pengawasan yang Efektif
Dokumen yang berkaitan dengan prosedur
1 Penetapan standar Akurat yang dilakukan secara kronologis untuk
menyelesaikan suatu pekerjaan yang
Tepat waktu
2 Penentuan pengukuran pelaksanaan bertujuan untuk memperoleh hasil kerja
kegiatan Obtektif dan menyeluruh yang paling efektif dari para pekerja
dengan biaya yang serendah rendahnya.
3 Pengukuran pelaksanaan kegiatan Terpusat pada titik-titik pengawasan
strategis

Manfaat SOP
Pembandingan pelaksanaan dengan Realistik secara ekonomis.
4
standar dan analisa penyimpangan
Fungsi SOP Sebagai standarisasi cara yang dilakukan
5 Pengambilan tindakan koreksi bila pegawai dalam menyelesaikan pekerjaan
diperlukan Memperlancar tugas petugas/pegawai atau khusus, mengurangi kesalahan dan
tim/unit kerja, sebagai dasar hukum bila kelalaian, SOP membantu staf menjadi lebih
terjadi penyimpangan, mengetahui dengan mandiri dan tidak tergantung pada intervensi
jelas hambatan-hambatannya dan mudah manajemen, sehingga akan mengurangi
dilacak. keterlibatan pimpinan dalam pelaksanaan
proses sehari-hari.
batasan WEWENANG
Fisik

Teknologi Jenis-jenis
WEWENANG WEWENANG
Alamiah
Wewenang atau authority adalah hak untuk Wewenag Garis
melaksanakan sesuatu atau memerintah
Ekonomi orang lain untuk melaksanakan atau tidak
Wewenag Staff
melaksanakan sesuatu semoga tercapai
Partnership agreement suatu tujuan tertentu dalam organisasi.

DEsentralisasi
DELEGASI Sebagai penyerahan.kewenangan
Pelimpahan wewenang atau sebagai pengalihan tanggung
dan tanggung jawab jawab,kewenangan, dan sumber-
kepada pihak lain sumber daya (dana, manusia dll) dari
merupakan proses yang pemerintah pusat ke pemerintah
mendasar di dalam setiap daerah baik mengenai politik
organisasi. pelaksanaannya, perencanaan, dan
pelaksanaannya maupun
mengenaisegi pembiayaannya.

Unsur-unsur delegasi
KELEBIHAN DESENTRALISASI KEKURANGAN DESENTRALISASI
Tugas, Kekuasaan, dan
Pertanggungjawaban Harus meningkatkan motivasi staf Pengambilan keputusan tidak selalu strategis

Jenis-jenis delegasi Keputusan yang dibuat lebih dekat Sulit untuk mencapai kontrol keuangan
dengan pelanggan yang ketat atau risiko biaya
Pendelegasian Seluruh
Konsisten dengan bertujuan untuk Hanya mementingkan kepentingan golongan
Pendelegasian Pengurusan menyanjung hirarki dan kelompok serta digunakan untuk
mengeruk keuntungan pribadi atau oknum.
Manajemen Pendidikan dan Manajemen Sarana dan
Tenaga Pendidik Prasarana
Manajemen Kurikulum
Manajemen tenaga pendidik dan Manajemen sarana dan prasarana
Manajemen kurikulum adalah segenap
kependidikan adalah aktivitas yang harus pendidikan bertugas mengatur dan
proses usaha bersama untuk memperlancar
dilakukan mulai dari tenaga pendidik dan menjaga sarana dan prasarana
pencapaian tujuan pengajaran dengan titik
kependidikan itu masuk ke dalam organisasi pendidikan agar dapat
berat pada usaha meningkatkan kualitas
pendidikan sampai akhirnya berhenti melalui memberikan kontribusi secara
interaksi belajar mengajar.
proses perencanaan SDM, perekrutan, seleksi, optimal dan berarti pada jalannya
penempatan, pemberian kempensensi, proses pendidikan kegiatan
penghargaan, pendidikan dan latihan pengelolaan ini meliputi kegiatan
pengembangan serta pemberhentian. Perencanaan
perencanaan, pengadaan,
Pelaksanaan pengawasan, inventarisasi dan
penghapusan.

Manajemen Hubungan
Sekolah dan Masyarakat
Masyarakat berperan serta dalam
Untuk memajukan kualitas belajar dan Hubungan antara sekolah dan mendirikan dan membiayai sekolah
pertumbuhan anak. masyarakat pada hakekatnya adalah
Untuk memperkokoh tujuan dan suatu sarana yang cukup mempunyai
Masyarakat berperan dalam
Tujuan

peranan yang menentukan dalam

Peran
memajukan kualitas penghidupan mengawasi pendidikan agar sekolah
rangka usaha mengadakan pembinaan
masyarakat. tetap membantu dan mendukung
pertumbuhan dan pengembangan
Untuk mendorong masyarakat dalam cita-cita dan kebutuhan masyarakat.
murid-murid di sekolah.
membantu progam bantuan sekolah dan
masyarakat di sekolah. Masyarakat yang menyediakan
berbagai sumber untuk sekolah.
Manajemen Kesiswaan Manajemen Keuangan
Manajemen Kesiswaan adalah proses
pengurusan segala hal yang berkaitan
Fungsi Tujuan Manajemen keuangan adalah
kegiatan perencanaan,
dengan siswa, pembinaan sekolah Guna akan membantu seluruh Menjaga arus perhitungan kas. pengelolaan, penyimpanan, serta
mulai dari penerimaan siswa, staf atau masyarakat untuk pengendalian dana dan aset yang
pembinaan siswa berasal di Memaksimalkan Keuangan
memahami kemajuan sekolah, dimiliki suatu lembaga atau
sekolah,sampai dengan dengan siswa Perusahaan.
dan mengembangkan seluruh perusahaan.
menamatkan pendidikannya. kemampuan warga sekolah. Mempersiapkan Struktur
Modal.
Tujuan Fungsi
Untuk mengatur berbagai kegiatan dalam 1. Perencanaan keuangan
bidang kesiswaan agar kegiatan pembelajaran 2. Pengelolaan keuangan
di sekolah dapat berjalan lancar 3. Penganggaran keuangan

Fungsi
Fungsi Manajemen Tata Laksana Manajemen Pembelajaran 1 Perencanaan pembelajaran
Tata laksana yaitu segenap proses
1 Menghimpun kegiatan pengelolaan surat-menyurat Manajemen pembelajaran adalah 2 Tujuan pengajaran
yang dimulai dari menghimpun segala usaha pengaturan proses
2 Mencatat (menerima), mencatat, mengelola, belajar mengajar, dalam rangka
3 Pengelolaan kelas
menggandakan, mengirim dan tercapainya proses belajar mengajar
menyimpan semua bahan keterangan yang efektif dan efisien.
3 Mengolah yang diperlukan oleh suatu Lembaga Evaluasi pembelajaran
4
dengan semakin efektif dan efisien.

Tujuan
Untuk memperoleh cara, teknik dan metode
yang sebaik-baiknya guna mencapai tujuan
pembelajaran secara efektif dan efisien.
Implementasi manajemen pendidikan dalam kegiatan
pendidikan
Implementasi manajemen pendidikan pada Implementasi manajemen pendidikan pada
pendidikan formal pendidikan non formal
1 5
Standar Kompetensi Lulusan Standar Isi
Pendidikan non formal Berfungsi mengembangkan potensi
2 6 diselenggarakan bagi warga peserta didik dengan
Standar Pendidikan dan Tenaga Standar Pembiayaan
Kependidikan Pendidikan masyarakat yang memerlukan layanan penekanan pada penguasaan
pendidikan yang berfungsi sebagai pengetahuan dan keterampilan serta
3 7 pengganti, penambah atau pelengkap. pengembangan sikap dan
Standar Penilaiaan Pendidikan Standar Sarana dan Prasarana
kepribadian profesional.
4 8
Standar Proses Standar Pengelolaan

Jenis Lembaga Pendidikan


Implementasi manajemen pendidikan pada Balai Pengembangan Pendidikan Anak
pendidikan informal Usia Dini, Nonformal, dan Informal

PKBM Sebagai Lembaga Pendidikan Informal Balai Pengembangan Kegiatan Belajar


(BPKB)
Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat Pendidikan informal dapat terlaksana
kapan saja dan dimana saja, asalkan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB)
(PKBM) adalah suatu wadah dari berbagai
kegiatan pembelajaran masyarakat yang “ada insan yang berkomunikasi secara
diarahkan pada pemberdayaan potensi sadar dan bermakna, baik secara Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat
untuk menggerakkan pembangunan di langsung ataupun dengan (PKBM)
bidang sosial, ekonomi dan budaya. perantara medium komunikasi”.

Pendidikan Informal dalam Pendidikan Agama Islam


keluarga mempunyai peran penting dalam
pendidikan anak-anak. Pendidikan informal FATIYAH AINUN H - 1103620036
menjadi dasar, sehingga pendidikan dalam
keluarga menjadi sangat penting bagi anak didik. - PENGANTAR MANAJEMEN PENDIDIKAN - –

Anda mungkin juga menyukai