Anda di halaman 1dari 27

Materi Bahasa Jepang

Kelas XI/Ganjil
Problem Based
Learning
Kurikulum 2013
Oleh

Dewi Rani Novianti, S.S

1
あさごはんを たべます。
Asa gohan o tabemasu.
みて かんがえましょう
1. Di sebelah kiri, adalah makan pagi ala Jepang,
sedangkan di sebelah kanan adalah makan pagi
ala barat. Dapatkah kau menyebutkan masing-
masing makanan tersebut dalam bahasa Jepang?

4
2. Apakah kamu pernah pergi ke sekolah tanpa makan pagi?
Bagaimana kondisimu saat itu? Coba tanyakan kepada teman
sekelompok dengan membayangkan, bagaimana keadaan
orang yang biasanya makan pagi tapi pada hari itu dia tidak
makan pagi?

3. Menurutmu makan pagi seperti apa yang baik untuk


kesehatan?

4. Mulai sekarang apa yang harus kau rubah berkaitan dengan


kebiasaan makan pagi?

5
Kompetensi Dasar
3.3 Menggambarkan tentang kehidupan sehari-hari (mainichi
no seikatsu) sesuai dengan konteks penggunaannya pada teks
interaksi transaksional lisan dan tulis dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan.

Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Mengidentifikasi kosakata, ungkapan, lafal yang berkaitan dengan
makanan atau minuman
2. Membuat kalimat sederhana mengenai kebiasaan sarapan.

6
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa dapat mengindentifikasi


kosakata, dan ungkapan sederhana
mengenai kebiasaan makan pagi
dalam bahasa Jepang.
2. Siswa dapat menyatakan kalimat
sederhana mengenai makanan yang
biasa dimakan ketika sarapan
7
Skor

4 3 2 1
Kriteria Penilaian
(Membudaya) (Mulai Berkembang) (Mulai Tampak) (Belum Tampak)

Percaya Diri Jika selalu menunjukkan Jika sudah mulai Jika terkadang menunjukkan Jika jarang sekali Skor
sikap percaya diri dalam menunjukkan sikap percaya sikap percaya diri dalam menunjukkan sikap percaya maksim
berbicara bahasa Jepang dan diri dalam berbicara bahasa berbicara bahasa Jepang dan diri dalam berbicara bahasa al 4
atau mengungkapkan Jepang dan atau atau mengungkapkan Jepang dan atau
pendapat/simpulan mengungkapkan pendapat/simpulan mengungkapkan
pendapat/simpulan pendapat/simpulan

Toleransi Jika selalu menunjukkan Jika sudah mulai Jika terkadang menunjukkan Jika jarang sekali Skor
sikap toleransi terhadap menunjukkan sikap toleransi sikap toleransi terhadap menunjukkan sikap maksim
teman sekelompok dalam terhadap teman sekelompok teman sekelompok dalam toleransi terhadap teman al 4
mengerjakan tugas dalam mengerjakan tugas mengerjakan tugas sekelompok dalam
mengerjakan tugas

Bekerjasama Jika selalu menunjukkan Jika sudah mulai Jika terkadang menunjukkan Jika jarang sekali Skor
sikap bekerja sama dalam menunjukkan sikap bekerja sikap bekerja sama dalam menunjukkan sikap bekerja maksim
diskusi kelompok sama dalam diskusi kelompok diskusi kelompok sama dalam diskusi al 4
kelompok

Disiplin Jika selalu menunjukkan Jika sudah mulai Jika terkadang menunjukkan Jika jarang sekali Skor
sikap bekerja sama dalam menunjukkan sikap bekerja sikap bekerja sama dalam menunjukkan sikap maksim
pengerjaan tugas sama dalam pengerjaan pengerjaan tugas bekerja sama dalam al 4
tugas pengerjaan tugas

8
Pretest
あさ ごはん を たべます。

Scan barcode di samping


ini untuk mengikuti tes
kemampuan awal
mengenai kebiasaan
sarapan (あさ ごはん
を たべます)

9
Makanan apa yang dimakan saat sarapan?
Apa yang diminum? Mari belajar
menyebutkannya dalam bahasa Jepang.
きいて いいましょう 1①

1 2 3 4

ごはん パン にく さかな
gohan pan niku sakana

5 6 7

たまご やさい くだもの


tamago yasai kudamono
きいて いいましょう 1②
あさごはん、なにを たべま
すか /のみますか。
8 9 Asa gohan nani o tabemasuka/nomimasuka.

みず コーヒー …を たべます/のみま
mizu kouhii す。
… o tabemasu / nomimasu.

10 11 12

こうちゃ ジュース ぎゅうにゅう


koucha juusu gyuunyuu
にほんごで いいましょう

(1) dihasilkan dari laut

(2) warnanya putih

(3) biasanya di Indonesia tidak dimakan mentah

(4) makanan/minuman yang banyak proteinnya

(5) makanan/minuman yang banyak vitaminnya

(6) kata serapan dari bahasa asing


はなしましょう 1

(ユニさん)、いつも あさごはんを たべ
ますか。
(Yuni-san), itsumo asa-gohan o tabemasu ka.

はい、たべます。
Hai, tabemasu.

いいえ、たべませ
ん。
Iie, tabemasen.
はなしましょう 2
(ユニさん)、いつも あさごはんを たべますか。
(Yuni-san), itsumo asa-gohan o tabemasu ka.

はい、たべます。
Hai, tabemasu.
なにを たべますか。
Nani o tabemasu ka.
(ごはん)を たべます。
(Gohan) o tabemasu.
なにを のみますか。
Nani o nomimasu ka.
(みず)を のみます。
(Mizu) o nomimasu.
(やさい)も たべます
(Yasai) mo tabemasu. (パン)と(たまご)
(pan) to (tamago)

いいえ、たべません。
Iie, tabemasen.
よみましょう
Kerjakan Lembar Kerja 1

Apa saja menu sarapanmu pagi ini? Isi angket dengan


memberi tanda pada isian yang tersedia!
Apakah sarapan setiap hari? Apa yang dimakan?
Mari membicarakannya bersama teman.
ききましょう 1
Kerjakan Lembar Kerja 2

Empat siswa sedang berbincang tentang makan pagi. Isilah


dengan 〇 bila menjawab makan, dan dengan × bila tidak
makan.

1 2

3 4
ききましょう 2
Kerjakan Lembar Kerja 3

Keempat orang ini biasanya makan dan minum apa saat sarapan?

1 2

3 4
20
Proyek:Survei Makan Pagi

1. Buat kelompok, lalu wawancarai teman kelompokmu, “Apakah


kau makan pagi?”, “Makan apa?”, “Minum apa?” lalu catat di
Lembar Kerja 4.

Kerjakan Lembar Kerja 4

2. Tiap kelompok mempresentasikan hasil wawancaranya. Alasan


dari jawaban disampaikan dalam bahasa Indonesia.
Skor
Kriteria Penilaian

4 3 2 1

Pelafalan Pelafalan Pelafalan Kesalahan Banyak Skor


sangat baik, cukup baik, pada kesalahan maksimal 4
mudah pelafalan, dan pelafalan
ada sedikit
dipahami mengubah
kesalahan dan
pemahaman
tidak
makna
mengubah
makna

Tata Bahasa Menggunakan Menggunakan Hanya dapat Terdapat Skor


tata bahasa tata bahasa menggunakan kesalahan maksimal 4
dengan baik tata bahasa mendasar
yang sering
sederhana dalam
digunakan
tat
sesuai kondisi
abahasa

Pemahaman Penyampaian Penyampaian Penyampaian Penyampaian Skor


dengan dengan kurang runut, tidak maksimal 4
struktur struktur cukup agak sulit runut
sangat runut, runu dipahami ,
mudah t
tidak bisa
dipahami
dan bisa dipahami
dipahami

22
Contoh Presentasi Hasil Laporan
わたしたちの グループの けっかです。
Watashitachi no guruupu no kekka desu.

3人は あさごはんを たべます。


San-nin wa asa-gohan o tabemasu.

ひとりは あさごはんを たべません。


Hitori wa asa-gohan o tabemasen.

3人は ごはんを たべます。


San-nin wa gohan o tabemasu.

ふたりは こうちゃを のみます。


Futari wa koucha o nomimasu.
Di kelompok kami, banyak yang makan paginya nasi goreng. Bagi
yang tidak makan pagi, katanya tak ada waktu. Mereka bilang kalau
tidak makan pagi, tidak bersemangat. Oleh karena itu makan pagi,
sangat penting.
Makan pagi berpengaruh pada kegiatan belajar dan
kegiatan bekerja pada pagi hari. Seseorang tidak dapat
berkonsentrasi untuk belajar atau bekerja jika tidak
makan pagi. Karena itu makan pagi direkomendasikan
baik untuk anak-anak maupun dewasa. Bagaimana
menurutmu?
24
Rangkuman Materi Pembelajaran ①

(1) Menyatakan makanan yang dimakan, minuman


yang diminum.
• やさいを たべます。
• なにを のみますか。―ジュースを のみます。
(2) Bertanya jawab mengenai kebiasaan sarapan.
• あさごはんを たべますか。
• ― はい、たべます。/いいえ、たべません。

25
Penilaian Diri
27

Anda mungkin juga menyukai