Anda di halaman 1dari 7

INSTITUT TEKNOLOGI PLN

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GENAP


TAHUN AKADEMIK 2022/2023

Kode Mata Kuliah : C12060315 Hari/tanggal : Sabtu, 13 Mei 2023


Nama Mata Kuliah : MEKATRONIKA DAN PLC Fakultas/Prodi : S1 Teknik Mesin
Nama Dosen : Dr. Ir. Mohammad Hafidz, M. Eng,Sc Waktu : 10.00 - 12.00
Sifat Ujian : Tutup Buku Kelas :K

Ketentuan :
1. Jawaban di-upload paling lambat jam 12.00 wib.
2. Jawaban ditulis pada lembar soal ini, dan di upload dalam file pdf.

Nama Mahasiswa I Wayan Budiarse


NIM 202112083

I. SOAL ISIAN ( Bobot 40 %, setiap nomor nilainya 4)

1. Jelaskan definisi dari Mekatronika :


Jawaban :
Sinergisitas yang terpadu antara ilmu mekanika dengan elektronika , teknik pengatur &
kontrol dalam design industri manufaktur serta proses produksi. Di Indonesia telah
diadakan musyawarah Nasional Mekatronika pada tanggal 28 Juli 2008 di Bandung dan
mendefinisikan " Mekatronika adalah sinergi IPTEK dari teknik mesin , teknik elektronika ,
teknik informatika dan teknik pengaturan yang bermanfaat untuk merancang , membuat
/memproduksi ,mengoperasikan dan memelihara sebuah system agar dicapai tujuan
yang diinginkan”.

2. Sebutkan manfaat dari penerapan mekatronika pada bidang industry :


Jawaban :

a. Meningkatkan Fleksibilitas
b. Meningkatkan Kehandalan
c. Meningkatkan Presisi dan Kecepatan

3. Komponen utama dari suatu sistem Mekatronika :


Jawaban :

1 . Physical system modeling ( Konsep mekanikal ).


2 . Sensors and Actuators ( sensor dan Aktuator).
3 . Signal and system ( Sistem Kontrol ).
4 . Computer and Logic system ( computer dan system logic).
5. Software and data acquisition ( piranti lunak dan Akuisisi data )
4. Bipolar Junction Transistor (BJT) dapat berfungsi sebagai saklar elektronik, jelaskan
bagaimana cara kerjanya. :
Jawaban :
Bipolar Junction Transistor (BJT) dapat berfungsi sebagai saklar elektronik, jelaskan bagaimana cara
kerjanya. :

Transistor BJT terdiri dari 2 jenis yaitu NPN dan PNP. Gambar 1a menunjukan bahwa jika
terdapat arus listrik mengalir melalui terminal Base maka terdapat arus listrik mengalir dari
terminal Collector menuju Emitter yang besarnya dipengaruhi oleh arus listrik yang melewati
terminal Base. Gambar 1b menunjukan bahwa transistor bekerja saat terdapat arus listrik
mengalir dari terminal Emitter menuju terminal Base sehingga arus listrik pada Emitter dapat
mengalir ke terminal Collector yang besarnya dipengaruhi oleh arus listrik mengalir melalui
terminal Base.

5. Jika pada rangkaian logic ini A = 1, B = 0 dan C = 1, maka :

X=1
6. Jika Vin = 5 Volts, Rf = 10 Ohm dan R1 = 5 Ohm, maka :

Vout = -10 V

Vout = Av x Vin Vout = -2 x 5 = -10


Av = - Rf / R in
= -10/5 = - 2

7. Jelaskan perbedaan dan persamaan antara diode dan thyristor (SCR)


Jawaban :
Persamaan :
Diode dan Thyristor keduanya adalah sakelar semikonduktor yang mengontrol aliran arus. mereka
adalah sakelar searah yang digunakan dalam catu daya dan sirkuit elektronik lainnya untuk
mengontrol dan melindungi peralatan sensitif. Dioda dan thyristor keduanya memiliki beberapa
kesamaan seperti keduanya digunakan untuk penyearah dan thyristor dapat disebut dioda yang
dikendalikan.
Perbedaan :
Keduanya sangat berbeda satu sama lain berdasarkan struktur, cara kerja, peringkat, dan
aplikasinya.
Dioda adalah sakelar elektronik yang memungkinkan arus hanya dalam satu arah . Ini adalah saklar
searah yang tidak terkontrol yang terutama digunakan untuk perbaikan AC menjadi DC. Ini memiliki
dua lapisan semikonduktor dan memiliki 2 terminal yang disebut Anoda dan Katoda. Ini
memungkinkan arus dari anoda ke katoda dan memblokir aliran arus dari katoda ke anoda.
Thiristor atau sering disebut dengan SCR (silicon controlled rectifier) banyak digunakan sebagai
peralatan switching, yang merubah suatu divais dari kondisi off atau blocking state menjadi on atau
conducting state atau sebaliknya . saklar searah semikonduktor yang dikendalikan yang memiliki 3
terminal dan terbuat dari 4 lapisan, mengubah AC menjadi DC dengan sakelar terkontrol.

8. Apakah fungsi dari rangkaian diode Jembatan Wheatstone pada rangkaian rectifier :
Jawaban :

Jembatan Wheatstone adalah sebuah istilah untuk jembatan khusus dalam rangkaian
elektronik, ini memiliki kegunakan untuk memperoleh ketelitian dalam melaksanakan
pengukuran terhadap suatu tahanan ukuran listrik yang nilainya relatif kecil sekali
umpamanya saja suatu kebocoran dari kabel tanah atau hubungan pendek.

Bentuk lain dari penyearah gelombang penuh (full-wave rectifier) adalah dengan
menggunakan rangkaian dioda jembatan Wheatstone. Pada rangkaian ini tidak diperlukan
trafo dengan center-tap, sehingga tegangan output-pun tidak separuh dari tegangan
sekunder.
Arus yang mengalir pada rangkaian ini adalah sebagai berikut :
a. Swing positip : arus mengalir dari bagian atas trafo dioda D3 tahanan beban RL dioda D2
ke bagaian bawah trafo.
b. Swing negatip : arus mengalir dari bagian bawah trafo dioda D4  tahanan beban RL dioda
D1 ke bagian atas trafo.

9. Jelaskan fungsi dari sensor dan transducer :

a. Sensor
berfungsi untuk mendeteksi gejala-gejala atau sinyal-sinyal yang berasal dari perubahan
suatu energi seperti energi listrik, energi fisika,energi kimia,energi biologi, energi
mekanik dan sebagainya. Contoh; Camera sebagai sensor penglihatan, telinga sebagai
sensor pendengaran, kulit sebagai sensor peraba, LDR (light dependent resistance)
sebagai sensor cahaya, dan lainnya.
b. Transducer
alat yang bila digerakan oleh suatu energi di dalam sebuah sistem transmisi,akan
menyalurkan energi tersebut dalam bentuk yang sama atau dalam bentuk yang
berlainan kesistem transmisi berikutnya.Transmisi energi ini bisa berupa listrik,
mekanik,kimia,optic(radiasi) atau thermal(panas).

10. Jelaskan cara kerja dari rangkaian listrik berikut ini :


Penyearah Gelombang Penuh dgn 2 dioda
Fungsi dari transformator CT tersebut untuk menghasilkan dua buah signal sinus dengan
fase yang berkebalikan. Satu lilitan akan menghasilkan fase yang sama dengan signal input
dan satu lilitan lainnya akan menghasilkan fase yang berkebalikan dengan signal input.

Dengan dua signal tegangan AC tersebut yang saling berbeda fase ini maka kedua dioda
masing-masing akan berfungsi sebagai penyearah setengah gelombang dan bekerja secara
bergantian. Satu dioda akan menyearahkan siklus positif dari atas lilitasn dan satu dioda
kemudian bergantian menyearahkan siklus positif dari lilitan bawah yang merupakan
kebalikan fase dari siklus negatif signal input AC.
II. SOAL PILIHAN GANDA ( Bobot 40 %, setiap nomor nilainya 2.5)

( untuk satu jawaban yang paling benar, di bold dengan warna merah)

1. Konfigurasi suatu sistem kontrol otomatis adalah :

a. Sistem open loop


b. Sistem kontrol dengan feedback negatip
c. Sistem kontrol dengan feedback positip
d. Semua jawaban benar

2. LDR (light dependent resistor) adalah sensor cahaya yang bekerja karena :
a. Terjadi arus electron pada saat terkena cahaya
b. Terjadi penguatan arus pada saat terkena cahaya
c. Terjadi perubahan resistansi pada saat terkena cahaya
d. Semua jawaban benar

3. Laser Dioda (LD) merupakan sumber cahaya yang :


a. Mempunyai daya output yang besar
b. Cahaya yang terpolarisasi
c. Spectrumnya monochromatis
d. Semua jawaban benar

4. Resistor NTC (negative temperature coefficient) adalah :

a. Temperatur naik, maka resistansi naik


b. Temperatur naik, maka resistansi turun
c. Temperatur turun, maka resistansi naik
d. Temperatur turun, maka resistansi turun

5. Capasitor Electrolit adalah :


a. Mempunyai kutub positip dan negatip
b. Kapasitasnya bisa berubah-ubah
c. Digunakan pada rangkaian tuner
d. Mudah terbakar

6. Untuk mengubah sinyal analog menjadi digital digunakan rangkaian :


a. D/A Converter
b. A/D Converter
c. Rangkaian sampling
d. Rangkaian comparator

7. Apabila diode mendapatkan tegangan forward bias, maka :


a. Tegangan Anoda – Katoda positip
b. Lapisan depletion layer menyempit
c. Arus anoda akan mengalir
d. Semuanya jawaban benar

8. Kode warna resistor 4 band (merah , hijau, orange, coklat) maka nilai resistansinya :
a. 25 Ohm, 1%
b. 250 Ohm, 1%
c. 25 K Ohm,1%
d. 250 K Ohm, 1%

9. Fungsi gating pada thyristor(SCR) adalah :

a. Mengontrol aliran daya


b. Mengatur besarnya tegangan output
c. Mengatur waktu penyalaan
d. Semuanya benar

10. Laser Dioda (LD) :

a. Dapat digunakan sebagai penguat tegangan


b. Dapat digunakan sebagai saklar elektronik
c. Menghasilkan cahaya yang monokromatis
d. Berubah tahanannya jika dikenai cahaya

11. Varco adalah :


a. Variable resistor
b. Variable inductor
c. Variable capasitor
d. Semuanya jawaban salah.

12. Impedansi Capasitor (Zc), :


a. Naik jika frekuensi bertambah
b. Naik jika frekuensi menurun
c. Turun jika frekuensi turun
d. Semua jawaban benar

13. Perbedaan BJT dan MOSFET adalah :


a. Pada cara pengaturan arus/tegangan input
b. Perbedaan nama terminal pengontrol arus/tegangan

c. Kecepatan switching apabila digunakan sebagai saklar elektronik


d. Semua Jawaban Benar

14. Rangkaian Decade Counter digunakan untuk :


a. Sebagai power supply
b. Menghitung tegangan listrik.
c. Menghitung daya lsitrik
d. Menghitung besaran bilangan dalam bentuk satuan, puluhan, ratusan, dst.

15. Rangkaian konversi sinyal Analog menjadi Digital (binary) terdiri dari :
a. Rangkaian sampling
b. Rangkaian amplifier dan filter
c. Rangkaian sampling dan amplifier
d. Rangkaian sampling dan decoder

16. Sensor temperature dapat berupa perangkat :


a. Thermometer air raksa
b. Sensor Fiber Optic
c. Sensor semiconductor
d. Semua jawaban benar.

III. SOAL SALAH (S) - BENAR (B) (Bobot 20% , setiap nomor nilainya 2)
( untuk jawaban yang benar S atau B, di bold dengan warna merah)

1. S - B : Capasitor electrolyte umumnya digunakan pada rangkaian power supply.


2. S - B : Mikro-processor pada peralatan kontrol mekatronika berkerja dengan sinyal analog.
3. S - B : RTD adalah sensor temperature yang banyak digunakan pada PLTU.
4. S - B : Dioda penyearah mengalirkan arus listrik pada kondisi reverse bias
5. S - B : Thyristor (SCR) mengalirkan arus listrik jika kondisinya forward bias walaupun
tidak diberikan sinyal gating
6. S - B : Transistor dapat berfungsi sebagai saklar elektronik, dengan mengontrol arus base.
7. S - B : MOSFET adalah jenis transistor yang banyak digunakan sebagai saklar elektronik.
8. S - B : Tachometer digunakan sebagai sensor kecepatan (RPM) dan sensor posisi sudut.
9. S - B : Thyristor mempunyai switching speed yang lebih tinggi dari MOSFET.
10. S – B : Operational Amplifier (OpAmp) dapat digunakan sebagai rangkaian integrator .

NASKAH SOAL UJIAN

Kegiatan Jabatan Nama Paraf

Pembuat Soal : Dosen Dr.Ir. Mohammad Hafidz

Diperiksa : UPMF Lia Nur Octavia ST, MT

Disetujui : Ka. Prodi M. Ridwan ST, MT

Anda mungkin juga menyukai