Anda di halaman 1dari 1

NASKAH KISAH NYAI BALAU

Di suatu pagi yang cerah, terlihat seorang petani yang sedang menanam padi.

Alkisah sebuah legenda, yang berasal dari Kalimantan Tengah, yang mengisahkan sosok
perempuan yang anggun dan rupawan yang bernama Nyai Balau. Nyai Balau memiliki
seorang suami yang bernama Kanyapi. Ketika usia pernikahan mereka memasuki tahun
ketujuh, Nyai Balau pun melahirkan seorang anak laki laki yang tampan. Hingga suatu
sore.
Hari pun berganti menjadi malam, tetapi sang anak belum juga pulang. Sesuai apa yang
dikatakan Kanyapi tadi, mereka berdua pun mencari sang anak di penjuru desa. Singkat
cerita, Nyai Balau beserta sang suami tak kunjung menemukan anak mereka, bahkan
warga pun tidak ada yang melihatnya.
Keesokan harinya, Nyai Balau bersama sang Suami dengan dibantu oleh seluruh warga
melanjutkan pencarian, namun anak itu belum juga berhasil ditemukan. Betapa sedihnya
hati Nyai Balau karena anaknya benar-benar telah hilang. Namun, ia tidak mau berputus
asa. Ia bertekad untuk terus mencari tahu keberadaan putranya.
Suatu hari, diam-diam Nyai Balau pergi sendiri ke dalam hutan untuk mencari anaknya.
Konon katanya, hutan itu belum pernah dikunjungi satu orang pun.
Keesokan harinya, Nyai Balau mengajak sang suami untuk membalaskan dendam
kepada Antang seperti yang dikatakan nenek tua kemarin. Setibanya di sana, Nyai Balau
meminta kepada Antang untuk berdamai dan mengakui kesalahannya serta meminta
maaf. Karna sifat Antang yang angkuh, ia tidak mau mengakui kesalahannya. Bahkan, ia
malah menyerang Nyai Balau.

Anda mungkin juga menyukai