Anda di halaman 1dari 30

FASE E – KELAS X

PERANGKAT
PEMBELAJARAN
MIKRO
ELEMEN: Gambar Teknik

Winnie Almyra
MODUL AJAR

DASAR-DASAR GAMBAR TEKNIK

PERUNTUKAN MODUL:
KELAS X

PROGRAM KEAHLIAN :
TEKNIK ELEKTRONIKA

PENULIS :
WINNIE ALMYRA

1
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI .................................................................................................................... 2


TABEL KEGIATAN MODUL ....................................................................................... 3
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN .............................................................................. 4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ....................................................... 7
MODUL AJAR ................................................................................................................ 8
BAHAN AJAR ................................................................................................................ 9
INSTRUMEN PENILAIAN .......................................................................................... 18
LEMBAR PENILAIAN SISWA ................................................................................... 28
REFLEKSI ..................................................................................................................... 31
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................................... 32

2
TABEL KEGIATAN MODUL

1. Nama Penyusun Winnie Almyra


2. Instansi penyusun Universitas Negeri Semarang
3. Tahun Ajaran 2022/2023
4. Kurikulum Standar Operasional Pendidikan (SOP) 2022
5. Jenjang sekolah SMK
6. Fase/Kelas E/X
7. Alokasi Waktu 1 TM x 100 menit
8. Elemen Gambar Teknik
9. Capaian Pembelajaran Pada akhir fase E peserta didik mampu
menggambar teknik listrik, elektronika, dan
instrumentasi termasuk pengenalan macam-
macam peralatan gambar, simbol komponen dan
rangkaian listrik, elektronika, dan instrumentasi.
10. Capaian Pembelajaran Mata Peserta didik mampu menggambar dasar listrik
Kuliah dan elektronika.
11. Tujuan Pembelajaran Peserta didik mampu memahami gambar teknik
elektronika;
12. Indikator Peserta didik mampu membedakan simbol-simbol
elektronika
13. Sarana Prasarana Laptop, proyektor, internet, lembar soal, kertas
hvs, alat tulis dan alat gambar
14. Moda (PJJ, TM, Blended) TM
15. Kegiatan Pembelajaran Diskusi, dan tanya jawab
16. Kata Kunci (Materi Pokok) Gaya
17. Jumlah Peserta Didik 16 Siswa/kelas
18. Jumlah Tenaga Pendidik 1 Orang
19. Karakteristik Peserta Didik Reguler/Tipikal
20. Materi Ajar  Dasar-dasar gambar teknik
 Penjelasan simbol-simbol dasar kelistrikan

3
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

TAHAP 1 (2JP)
 Memahami konsep dasar gambar teknik
 Memahami bentuk simbol-simbol elektronika
 Memahami dan dapat membaca gambar rangkaian

4
IDENTITAS
Alur Tujuan Pembelajaran
Program Keahlian
Teknik Elektronika

Bidang Keahlian : Teknik Elektronika


Elemen : Gambar Teknik
Fase :E
Nama Penyusun : Winnie Almyra
Instansi : Universitas Negeri Semarang

5
BAGAN ATP

Memahami konsep dasar


gambar teknik

Memahami bentuk simbol-


simbol elektronika

Memahami dan dapat


membaca gambar rangkaian

Elemen Capaian Capaian Tujuan Alur Tujuan


Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran (ATP)
Mata Kuliah
Gambar Mampu mendesain/ Peserta didik Peserta didik 1. Memahami konsep
Teknik merancang sistem mampu mampu dasar gambar teknik
ketenagalistrikan, menggambar memahami 2. Memahami bentuk
sistem kendali dan simbol-simbol
dasar listrik gambar teknik
sistem komputer kelistrikan
dan elektronika; 3. Memahami dan
elektronika. dapat membaca
gambar rangkaian

6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Pertemuan (2 JP x 50 menit) = 100 menit
No Kegiatan Durasi Waktu
1 Pendahuluan 10 menit
 Guru masuk dan menerapkan 3S (Senyum, Salam, dan Sapa) terhadap para siswa
 Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa sebelum pembelajaran dimulai
 Guru melakukan presensi kehadiran setiap siswa
 Guru melakukan apersepsi pendahuluan terkait materi yang akan dibahas

2 Inti 80 menit
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
 Guru menyampaikan materi terkait dasar perhitungan statika bangunan
menggunakan PPT bahan ajar
 Guru membentuk kelompok belajar 4-5 siswa
 Siswa diminta untuk memahami perhitungan gaya dengan cara analitis dan grafis
 Siswa kemudian mempresentasikan hasil analisis bersama kelompoknya
 Guru mengulas kembali terkait materi yang disampaikan
 Guru memberikan kesempatan siswa untuk menyampaikan pertanyaan atau saran

3 Penutup 10 menit
 Guru menyampaikan topik yang akan dibahas selanjutnya
 Guru meminta siswa untuk mempelajari terlebih dahulu materi yang akan
dibahas selanjutnya dirumah masing-masing
 Guru meminta ketua kelas untuk mempimpin doa sebelum pembelajaran diakhiri
 Guru memberi salam dan meninggalkan kelas

7
MODUL AJAR

8
BAHAN AJAR
BAB I
TUJUAN PEMBELAJARAN :
1. Peserta didik mampu memahami konsep dasar gambar teknik elektronika.
2. Peserta didik mampu mampu menggambar symbol dasar elektronika.
INDIKATOR
1. Peserta didik mampu mengidentifikasi simbol-simbol elektronika.
MATERI
A. Simbol Teknik Listrik
Simbol teknik listrik bertujuan untuk menyingkat keterangan-keterangan dengan
menggunakan gambar. Simbol listrik sangat penting untuk dipelajari dipahami karena
hampir semua rangkaian listrik menggunakan simbol-simbol. Gambar simbol untuk
teknik telah diatur oleh lembaga normalisasi atau standarisasi. Beberapa lembaga yang
menormalisasi simbol-simbol listrik antara lain :
· ANSI : American National Standard Institute
· JIC : Joint International Electrical Association
· NMEA : National Manufacturer Electrical Assotiation
· DIN : Deutche Industrial Norm
· VDE : Verband Deutcher Elektrotechniker
· NEC : National Electrical Code
· IEC : International Electrical Commission.
Meskipun banyak lembaga yang mengeluarkan simbol listrik, namun dalam
normalisasinya telah diatur sedemikian rupa sehingga suatu symbol tidak mungkin
mempunyai dua maksud atau dua arti, begitu sebaliknya dua gambar simbol
mempunyai satu maksud (interpretasi ).
Diantara negara yang sudah maju industri kelistrikannya menentukan normalisasi
sendiri, bahkan diikuti oleh dunia teknik pada umumnya. Contoh negara yang
mempunyai normalisasi sendiri adalah Amerika dan Jerman.
Simbol listrik dari kedua negara tersebut agak berlainan bentuk maupun
interpretasinya, namun semua itu dapat dipahami karena sama-sama bertujuan untuk
memudahkan dan membuat lancar kegiatan teknik yang dihadapi. Gambar 1
memperlihatkan sebagian perbedaan simbol listrik dari Amerika dan Jerman

9
Gambar 1 perbedaan simbol Amerika dan Jerman
B. Simbol Teknik Elektronika
Sama seperti simbol listrik, simbol elektronika juga dinormalisasi oleh lembaga
internasional seperti oleh :
ANSI = Amirican National Standard Institute.
IEEE = The Institute of Electrical and Electronics Engineers.
IEC = International Electrotechnical Commission.
1) Simbol Baterei
Simbol baterei diperlihatkan pada gambar 3. Dua garis vertical merupakan tanda
polaritas, yang lebih panjang merupakan polaritas positif dan yang pendek tanda
polaritas negatif. Baterei yang terdiri dari beberapa sel ( multi sel ) ditunjukkan pada
gambar 3.b dan gambar 3.c menunjukkan baterei multi sel dua kedudukan, yaitu fix dan
dapat diatur.

Gambar 3.
Simbol baterei: (a) Tunggal; (b) Multi sel; (c) Multi sel dua kedudukan

10
2) Kapasitor, ditunjukkan pada gambar 4.

Gambar 4. Simbol kapasitor.


(a) Simbol umum.
(b) Kapasitor berpolaritas.
(c) Kapasitor dengan pelindung.
(d) Kapasitor variabel (dapat diatur).
(e) Kapasitor pengatur diferensial.
(f) Split stator.

3) Chassis dan ground

Gambar 5.
(a) Simbol Chassis
(b) Hubungan Tanah (Ground).
(c) Hubungan Bersama (Common Connection).

4) Koneksi dan hubungan percabangan


Ada dua cabang penggambaran titik dan tanpa titik cabang. Sistem tanpa titik cabang
sebetulnya merupakan simbol yang standar, tetapi kebanyakan rangkaian elektronika
justru menggunakan sistem bertitik.

Gambar 6. Simbol Percabangan


(a) dan (b) Sistem Percabangan Bertitik.
(d) sampai (f) Sistem Percabangn Tidak Bertitik.

11
5) Induktor
Induktor atau kumparan induksi didalam rangkaian elektronika sering digunakan untuk
lilitan transformator, kumparan radio frekuensi atau kumparan penghambat. Simbol
standar untuk kumparan diperlihatkan pada Gambar 7.

Gambar 7. Simbol-simbol Induktor


(a) Simbol Umum.
(b) Konduktor Tetap dan Variabel.
(c) Kondukktor dengan Inti Baja.
(d) Kondukktor dengan Inti Keramik.

6) Kumparan relai
Kumparan relai sering disebut juga solenoida, ada tiga jenis symbol yang
digunakandalam rangkaian elektronika, seperti ditunjukkan pada Gambar 8. Berikut.

Gambar 8. Simbol-simbol Relai.


(a), (b), (c), dan (d) simbol kumparan relai yang diakui IEC.
(e) dan (f) relai dengan kontak transfer.
(g) relai berpolaritas dengan transfer kontak.
(h) relai dengan penunjuk jumlah.

7) Resistor
Simbol resistor standar ditunjukkan pada Gambar 9.a. Sudut kemiringan zig-zag adalah
600, dan setiap simbol resistor hanya dibuat tiga titik zig-zag, kecuali untuk simbol
resistor tu.
Nilai resistansi dapat tetap, berubah atau bertingkat simbolnya dapat dilihat pada
Gambar 9.d dan c.

12
Gambar 9. Simbol-simbol Resistor

8) Saklar
Fungsi utama sebuah saklar adalah membuka atau menutup rangkaian. Istilah ‘Break’
dan ‘Make’ merupakan kata lain dari membuka dan menutup. Gambar 10.
menunjukkan simbol saklar dan Gambar 11. menunjukkan saklar putar.

Gambar 10. Simbol-simbol Saklar.

Gambar 11. Saklar Putar

9) Ukuran Gambar Simbol


Setiap teori ukuran tidak begitu diutamakan, akan tetapi agar dalam penggambaran
simbol-simbol elektrodan elektronika dapat mendekati standar, dibawah ini akan
diberikan tabel pendekatan untuk menentukan ukuran dalam penggambaran simbol.

13
Tabel 1. Pendekatan ukuran simbol
Simbol untuk rangkaian elektro dan elektronika dapat digambar secara manual,
menggunakan sablon simbol atau digambar dengan menggunakan program komputer.

14
INSTRUMEN PENILAIAN

15
ASESSMENT DIAGNOSTIK NON KOGNITIF
Nama :
Kelas :
No. Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah kamu senang belajar di


rumah?
2. Apakah kamu menyukai bekerja
dalam berkelompok?
3. Apakah kamu bersemangat untuk
belajar materi ini?
4. Apa harapanmu setelah mempelajari
materi ini?
5. Siapa yang membantumu jika kamu
memiliki kesulitan dalam belajar?

Tindak Lanjut
 Identifikasi siswa dengan ekspresi emosi negatif & ajak berdiskusi empat mata.
 Menentukan tindak lanjut dan dikomunikasikan dengan siswa serta orangtua jika
diperlukan.

16
ASESSMENT FORMATIF

Tugas Individu

Petunjuk :
Jawablah pertanyaan dibawah ini!
Gambarkan simbol-simbol elektronika seperti di materi sebelumnya, pada kertas
gambar dengan ukuran A4 sesuai dengan standar beserta keterangannya!

17
INSTRUMEN PENILAIAN SISWA
ASPEK PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF, DAN PSIKOMOTORIK

A. PENILAIAN KOGNITIF
Jawablah uraian dibawah ini dengan benar dan tepat!
No Tingkatan Pertanyaan Jawaban Skor
1 C1 Apa yang anda ketahui tentang Symbol kelistrikan bertujuan untuk 4
tujuan dari simbol kelistrikan? menyingkat keterangan dengan
menggunakan gambar. Simbol
listrik sangat penting untuk
dipelajari dipahami karena hampir
semua rangkaian listrik
menggunakan simbol-simbol.
2 C2 Uraikan lembaga yang • ANSI : American National 4
Standard Institute
menormalisasi simbol-simbol
• JIC : Joint International
listrik antara lain Electrical Association
• NMEA: National Manufacturer
Electrical Assotiation
• DIN : Deutche Industrial Norm
• VDE : Verband Deutcher
Elektrotechniker
• NEC : National Electrical Code
• IEC : International Electrical
Commission.
3 C3 Klasifikasikan ukuran untuk 4
simbol elektronika

4 C4 Buatlah analisis gambaran Rangkaian tersebut merupakan 4


gambar berikut ini: rangkaian LED sederhana yang
menggunakan 3 LED, 3 resistor
dengan nilai 300 ohm, 1 saklar dan
1 baterai 5V. cara kerja dari lampu
tersebut adalah, ketika saklar
ditekan, makan akan mengalirkan

18
arus melewati resistor dan akan
menyalakan LED.
5 C5 Berikan pendapat anda, apakah Sesuai kreatifitas siswa 4
ada kemungkinan terdapat 2
buah simbol yang sama atau
identik namun berbeda arti!
6 C6 Buatlah rangkaian elektronika Sesuai kreatifitas siswa 4
sederhana sesuai dengan standar
yang ada.
Total 24
Keterangan :

1. Skor 4 jika siswa menjawab dengan tepat, lengkap, dan sistematis.


2. Skor 3 jika siswa menjawab dengan tepat, kurang lengkap dan kurang
sistematis.
3. Skor 2 jika siswa menjawab kurang tepat.
4. Skor 1 untuk siswa menjawab tidak tepat.

 Rumus pengolahan nilai adalah sebagai berikut :


𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡
Nilai Kognitif = 𝒙 𝟏𝟎𝟎
𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍

19
B. ASPEK AFEKTIF
Instrumen penilaian sikap berdasarkan indikator adalah sebagai berikut :
No Nama Siswa Aspek Penilaian
Disiplin Teliti Jujur Tanggungjawab
1
2
3
4
5
Total

Keterangan :

1. Disiplin
- Tertib mengikuti intruksi
- Mengerjakan tugas tepat waktu
- Melakukan kegiatan sesuai yang diminta
- Tidak membuat kondisi kelas mandiri tidak kondusif
2. Teliti
- Akurat dalam proses menggambar
- Bekerja rapi dan sistematis
- Bekerja sesuai dengan ketentuan teknis
3. Jujur
- Tidak berbohong
- Memberikan kepada yang berhak jika menemukan sesuatu
- Tidak menyontek atau plagiarisme
- Terus terang
4. Tanggung jawab
- Menjaga alat yang digunakan
- Menjaga keselamatan dan kebersihan ruang kerja
- Mengerjakan dengan sungguh-sungguh
- Bekerja dengan jujur
Skor penilaian :

1. Skor 4 jika indikator terlihat empat atau lebih


2. Skor 3 jika indikator terlihat tiga
3. Skor 2 jika indikator terlihat dua
4. Skor 1 jika indikator terlihat satu

20
 Rumus pengolahan nilai adalah sebagai berikut :
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Disiplin = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Teliti = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Jujur = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Tanggungjawab = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐃𝐢𝐬𝐢𝐩𝐥𝐢𝐧+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐓𝐞𝐥𝐢𝐭𝐢+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐉𝐮𝐣𝐮𝐫+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐓𝐚𝐧𝐠𝐠𝐮𝐧𝐠𝐣𝐚𝐰𝐚𝐛


Nilai Afektif = 𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒂𝒔𝒑𝒆𝒌 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊

21
C. PENILAIAN PSIKOMOTORIK
Instrumen penilaian keterampilan adalah sebagai berikut :
No Nama Siswa Aspek Penilaian
Pemahaman Keaktifan Keterampilan Kerja sama
1
2
3
4
5
Total

TABEL RUBRIK PENILAIAN PSIKOMOTORIK

Aspek Skor 1 Skor 2 Skor 3 Skor 4


Pemahaman Siswa kurang Siswa cukup Siswa paham Siswa sangat
paham akan paham akan akan cara paham akan
Gambar Gambar Gambar Gambar
Teknik Teknik Teknik Teknik
Keaktifan Siswa kurang Siswa cukup Siswa aktif Siswa sangat
aktif dalam aktif dalam dalam aktif dalam
berdiskusi berdiskusi berdiskusi berdiskusi
Keterampilan Siswa kurang Siswa cukup Siswa terampil Siswa sangat
terampil dalam terampil dalam dalam terampil dalam
menyampaikan menyampaikan menyampaikan menyampaikan
pendapat pendapat pendapat pendapat
Kerja sama Siswa kurang Siswa cukup Siswa dalam Siswa sangat
dalam bekerja dalam bekerja bekerja sama dalam bekerja
sama antar sama antar antar sama antar
kelompok kelompok kelompok kelompok

 Rumus pengolahan nilai adalah sebagai berikut :


Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Pemahaman = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Keaktifan = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Keterampilan = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Kerja Sama = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

22
𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐏𝐞𝐦𝐚𝐡𝐚𝐦𝐚𝐧+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐊𝐞𝐚𝐤𝐭𝐢𝐟𝐚𝐧+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐋𝐞𝐭𝐞𝐫𝐚𝐦𝐩𝐢𝐥𝐚𝐧+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐊𝐞𝐫𝐣𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐚
Nilai Psikomotorik = 𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒂𝒔𝒑𝒆𝒌 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊

REKAPITULASI NILAI SISWA

No Nama Siswa Aspek Penilaian NA


Kognitif Afektif Psikomotorif
1
2
3
4
5
dst

 Perhitungan Nilai Akhir Siswa (NA)


𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐊𝐨𝐠𝐧𝐢𝐭𝐢𝐟+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐀𝐟𝐞𝐤𝐭𝐢𝐟+𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 𝐏𝐬𝐢𝐤𝐨𝐦𝐨𝐭𝐨𝐫𝐢𝐤
NA = 𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒊𝒕𝒆𝒎 𝒑𝒆𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊𝒂𝒏

23
LEMBAR PENILAIAN SISWA
ASPEK KOGNITIF

NAMA :
KELAS :
NOMOR ABSEN :
MATA PELAJARAN :
GURU PENGAMPU :

Jawablah uraian dibawah ini dengan benar dan tepat!


No Tingkatan Pertanyaan Jawaban Skor
1 C1 Apa yang anda ketahui tentang
tujuan dari simbol kelistrikan?
2 C2 Uraikan lembaga yang
menormalisasi simbol-simbol
listrik antara lain

3 C3 Klasifikasikan ukuran untuk


simbol elektronika

4 C4 Buatlah analisis gambaran


gambar berikut ini:

5 C5 Berikan pendapat anda, apakah


ada kemungkinan terdapat 2
buah simbol yang sama atau
identik namun berbeda arti!
6 C6 Buatlah rangkaian elektronika
sederhana sesuai dengan standar
yang ada.
Total
(NA) KOGNITIF

……………………………….2023
Guru Pengampu

24
___________________________
NIP.

25
LEMBAR PENILAIAN SISWA
ASPEK AFEKTIF

NAMA :
KELAS :
NOMOR ABSEN :
MATA PELAJARAN :
GURU PENGAMPU :
*Di isi oleh guru pengampu
No Nama Siswa Aspek Penilaian
Disiplin Teliti Jujur Tanggungjawab
1
2
3
4
5
Total

…………………………2023
Guru Pengampu

________________________
NIP.

26
LEMBAR PENILAIAN SISWA
ASPEK PSIKOMOTORIK

NAMA :
KELAS :
NOMOR ABSEN :
MATA PELAJARAN :
GURU PENGAMPU :
*Di isi oleh guru pengampu
No Nama Siswa Aspek Penilaian
Pemahaman Keaktifan Keterampilan Kerja sama
1
2
3
4
5
Total

…………………………2023
Guru Pengampu

________________________
NIP.

27
REFLEKSI

Untuk mewujudkan dan mencapai tujuan pembelajaran, diharapkan dapat merefleksi diri
dengan memberi tanggapan pada pertanyaan dibawah ini, secara jujur dan disesuaikan dengan
keadaan masing-masing saat ini.
Refleksi Guru :
1. Apakah tujuan pembelajaran tercapai?
2. Apakah nampak peserta didik belajar secara aktif?
3. Apakah seluruh peserta didik mengikuti kegiatan pembelajaran dengan baik?
4. Apakah pembelajaran yang dilakukan sudah sesuai dengan yang saya rencanakan?
Refleksi Siswa :
1. Bagaimana kesan anda setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini?
2. Apakah anda telah memahami seluruh materi pembelajaran ini?
3. Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
4. Jika kamu diminta untuk memberikan penilaian dari bintang 1 sampai Berapa bintang
yang akan kamu berikan atas usaha yang telah kamu lakukan?

28
DAFTAR PUSTAKA

Tim Fakultas Teknik. (2001). MENGGAMBAR TEKNIK LISTRIK DAN ELEKTRONIKA.


Universitas Negeri Yogyakarta. [Diakses dari ELK_DAS_03 (wordpress.com)]

29

Anda mungkin juga menyukai