Anda di halaman 1dari 4

MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR PADA BAYI

Ny.”N”P1A0H1 2 JAM POST PARTUM DI BPM ELFITA S.SiT


TANGGAL 11 JUNI 2017

I. PENGUMPULAN DATA
A. Identitas
Nama : Bayi Ny.“N”
Umur bayi : 2 jam
Tgl/jam lahir : 15.10 WIB / 11 Juni 2017
Jenis kelamin : Laki-laki
Berat badan : 3000 gram
Panjang badan : 48 cm

Nama ibu : Ny.”N”


Umur : 27 tahun
Suku/bangsa : Jawa / Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan : S1 Keperawatan
Pekerjaan : Ibu rumah tangga
Alamat : Koto baru No. E1

Nama ayah : Tn.”R”


Umur : 35 tahun
Suku/ bangsa : Mentawai / Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan : S1 Bahasa Inggris
Pekerjaan : Satpol PP
Alamat : Koto baru No. E1
B. Data Subjektif

Pada tanggal : 11 Juni 2017


Pukul : 13.30 WIB

97
98

1. Riwayat penyakit kehamilan


 Perdarahan : Tidak ada
 Pre eklampsia : Tidak ada
 Eklampsia : Tidak ada
 Penyakit kelamin : Tidak ada
2. Kebiasaan waktu hamil
 Makanan : Tidak ada pantangan
 Obat – obatan : Tidak ada pantangan
 Merokok : Tidak ada
 Lain-lain : Tidak ada
3. Riwayat persalinan sekarang
 Tempat persalinan : BPM Elfita, S.SiT
 Ditolong oleh : Mahasiswa, Bidan
 Jenis persalinan : Normal
 Lama persalinan
Kala 1 : ± 1,5 jam
Kala II : ± 20 menit
 Komplikasi persalinan
Ibu : Tidak ada
Bayi : Tidak ada
 Ketuban : Tidak ada
 Keadaan bayi baru lahir
Nilai apgar : 1-5 = 9 5-10 = 10
Tanda 0 1 2 Nilai
Frek. Jantung Tidak ada ( ) < 100 ( ) > 100 / (v)
1 Menit
Usaha bernafas Tidak ada ( ) Lambat ( ) Menangis (v)
M Tidak teratur Kuat
E Tonus Otot Lumpuh ( ) Ektremitas (v) Gerakan ( )
9
N Sedikit flexi aktif
I Reflek Tidak ( ) sedikit ( ) pernapasan ( v )
T bereaksi gerakan menangis
Warna Biru ( ) Tubuh ( ) Kemerahan (v )
I Pucat kemerahan, biru
99

Frek. Jantung Tidak ada ( ) > 100 / ( ) > 100 / ( v)


5 Menit Menit
Usaha bernafas Tidak ada ( ) Lambat ( ) Menangis ( v)
M tidak teratur Kuat
E Tonus Otot Lumpuh ( ) Ektremitas ( ) Gerakan ( v )
10
N Sedikit flexi aktif
I Reflek Tidak ( ) sedikit ( ) pernapasan ( v )
T bereaksi gerakan menangis
Warna Biru ( ) Tubuh ( ) Kemerahan ( v)
II Pucat kemerahan, biru

Resusitasi
Pengisapan lendir : Ada
Ambu : Tidak dilakukan
Masase jantung : Tidak dilakukan
Oksigen : Tidak dilakukan
Terapi : Tidak dilakukan
C. Data Objektif
1. Keadaan umum : Baik

Suhu : 36,5 0C
Pernapasan : 48 x / menit
Nadi : 120 x/menit
Berat badan : 3000 gr
2. Pemeriksaan Fisik Secara Sistematis
Kepala : Tidak ada caput succadaneum dan cepal hematoma
Ubun-ubun : Tidak cekung
Muka : Tidak oedema
Mata : Normal,tidak ada kelainan
Telinga : Daun dan lobang telinga ada
Mulut : Tidak ada labio palato skizis,labio skizis dan palato
skizis
Hidung : Normal,septum ada
Leher : Tidak dilakukan pemeriksaan
Dada : Simetris kiri dan kanan, tidak ada kelainan
100

Tali pusat : Segar,lembab, bersih, terbungkus dengan kassa steril.


Punggung : Tidak ada kelainan
Ekstremitas : Pergerakan aktif
Genetalia : Normal,testis sudah masuk masuk ke skortum
Anus : Ada
Refleks
Refleks Moro : (+)
Refleks Rooting : (+)
Refleks Walking : (+)
Refleks Graphing : (+)
Reflek sucking : (+)
Reflek tonik neck : (+)

Antropometri
Lingkaran kepala : 33 cm
Lingkar dada : 32cm
Lingkar lengan atas : 11cm

Eliminasi
BAK : Belum ada
BAB : Belum ada

Anda mungkin juga menyukai