Anda di halaman 1dari 2

JURNAL PEMANTAUAN DARING CGP MODUL 2.

NAMA : MARIA ULFAH, S.S


SATKER : SMK NEGERI 17 JAKARTA

NO KEGIATAN LAPORAN
1 Mulai dari diri Kegiatan Mulai dari diri saya membuat Refeksi Individu berdasarkan
beberapa pertanyaan pemantik yang tersedia di LMS, pertanyaan
tersebut diantaranya :
 Tantangan-tantangan yang anda hadapi dalam proses
pembelajaran di kelas yang disebabkan oleh keragaman murid-
murid anda tersebut?
o Tantangan yang saya hadapi di kelas adalah memahami
karakteristik murid saya dan mengenal gaya belajar murid
saya.
 Tindakan-tndakan apa yang telah Anda lakukan untuk mengatasi
tantangan-tantangantersebut?
o Untuk mengantisipasitan tangan-tantangan tersebut saya
menggunakan metode pembelajaran yang bervariasi
sertaberinovasi dengan menggunakan media
pembelajaran yang bervariasi yang mendorong minat
belajar murid
2 Eksplorasi Pada Eksplorasi konsep saya membaca serta memahami beberapa teori
konsep serta konsep yang ada pada Modul 2.1 ini, diantaranya :
 Tentang Apa itu Pembelajaran Berdiferensiasi?
 BagaimanaMengetahui Kebutuhan Belajar Murid, serta Strategi-
strategi Diferensiasi?
Selain itu saya juga menonton video-video yang tersedia di LMS untuk
menguatkan saya dalam memahami materi-materi yang ada dengan cara
menjawab/merespon pertanyaan-pertanyaan yang tersedia di bawah
video tersebut dan juga memberikan respon dari jawaban rekan-rekan
CGP yang lainnya.
Pada sesi akhir eksplorasi konsep saya membuat Diagram Frayer dan
mengunggahnya di LMS.
3 Ruang Pada ruang kolaborasi sesi 1, Fasilitator membagi kami ke dalam
kolaborasi 1 kelompok sesuai dengan jenjang masing-masing. Kemudian kami
diberikan studi kasus yang sesuai dengan jenjang kelompok .Bersama
dengan kelompok kami berdiskusi bersama untuk membahas studi kasus
tersebut dalam konteks pembelajaran berdiferensiasi.
4 Ruang Pada sesi kedua ini saatnya kami mempresentasikan hasil dari diskusi
kolaborasi 2 tersebut, kami diberikan waktu 35 menit dalam mempresentasikannya, 20
menit untuk penyampaian materi dan 15 menit untuk umpan balik.

Link : https://youtu.be/s3Z18EHg53c

5 Demontrasi Demonstrasi Kontekstual kali ini tugasnya adalah membuat RPP


kontekstual Berdiferensiasi dengan melakukan pemetaan terhadap kebutuhan belajar
murid terlebih dahulu pastinya. Setelah itu mengunggahnyadi LMS dan
tidak lupa kami juga diminta untuk memberikan umpan balik dari RPP
yang dibuat olehrekan-rekan CGP yang lainnya. Adapun RPP yang saya
upload adalah RPP Berdiferensiasi Mata Pelajaran Bahasa Jepang Kelas
XI.
6 Elaborasi Pada kegiatan Elaborasi Pemahaman, Instruktur memberikan penguatan
pemahaman terkait pembelajaran berdiferensiasi. Pada kegiatan ini Instruktur
mengajak kami untuk berdiskusi di sesi tanya jawab. Selanjutnya saya
langsung mengisi umpan balik di aplikasi jamboard
7 Koneksi Pada tugas Koneksi Antar Materi saya membuat keterkaitan materi
antar materi antara Pembelajaran Berdiferensiasi dengan modul-modul sebelumnya
dan juga menjelaskan bagaimana pembelajaran berdiferensiasi dapat
memenuhi kebutuhan belajar murid dan membantu mencapai hasil
belajar yang optimal. Selanjutnya saya mengupload tugas tersebut dalam
bentuk video ke youtube setelah itu saya share link ke dalam LMS.

Link : https://youtu.be/crWF726la4o

8 Kegiatan aksi Pada kegiatan Aksi Nyata kali ini saya melakukan Pembelajaran di kelas
nyata berdasarkan RPP yang telah saya buat di Demonstrasi Kontekstual, yaitu
dengan melakukan pemetaan kebutuhan belajar peserta didik terlebih
dahulu pastinya sebelum melaksanakan pemebelajaran berdiferensiasi.
Pada kegiatan Aksi Nyata ini saya telah menerapkan pembelajaran
berdiferensiasi

Anda mungkin juga menyukai