Anda di halaman 1dari 14

KABUPATEN MUSI RAWAS UTARA

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PAUH
Jln. Raya Darat Desa Pauh 1 Kecamatan Rawas Ilir Kode Pos 31655
puskesmas.pauh@yahoo.com Puskesmas Pauh Rawas Ilir

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PAUH


NOMOR : 440/ /SK/PKM-PH/I/2023

TENTANG

PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PAUH


NOMOR: / SK / PKM-PH / /2022
TENTANGG INDIKATOR MUTU DAN KINERJA
UPTD PUSKESMAS PAUH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA UPTD PUSKESMAS PAUH,

Menimbang : a. bahwa penetapan indikator mutu dan kinerja puskesmas


digunakan sebagai kegiatan pengendalian atau pedoman
evaluasi kegiatan program dan pelayanan yang dilaksanakan
di Puskesmas Pauh;
b. bahwa untuk meningkatkan mutu secara berkesinambungan,
apabila dalam penilaian kinerja Puskesmas terjadi hasil yang
tidak sesuai target maka harus ditindak lanjuti dengan koreksi;
c. bahwa sehubungan dengan yang dimaksud pada huruf a dan
b di atas, diperlukan Keputusan Kepala Puskesmas
Puskesmas Pauh tentang Penetapan Indikator Mutu dan
Kinerja Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang Pelayanan
Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009
Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5038);
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
Tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara
Republik Imdonesia Nomor 5063);
3. Permenpan RB Nomor 38 Tahun 2012 Tentang Pedoman
Penilaian Kinerja Unit Pelayanan Publik;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2014 Tentang
Pedoman Standar Pelayanan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 615);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang
Puskesmas;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang
Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri
Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 64 Tahun 2015 Tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Minimal di Bidang Kesehatan;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 tahun 2019 tentang
Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan ( Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 68 );

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PAUH INDIKATOR


MUTU DAN KINERJA UPTD PUSKESMAS PAUH .
PERTAMA : Indikator Mutu dan kinerja menjadi tolak ukur pelaksanaan
seluruh kegiatan Pelayanan kesehatan di Puskesmas Pauh.
KEDUA : Indikator mutu dan kinerja puskesmas mengacu kepada
indikator SPM bidang kesehatan di kabupaten / kota
sebagaimana tercantum dalam lampiran surat keputusan ini
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan
ini.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


ketentuan apabila kemudian hari terdapat kekeliruan dalam
keputusan ini, maka akan ditinjau kembali dan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Pauh 1
Pada Tanggal : 2023
Kepala UPTD Puskesmas Pauh

dr. Arnida
NIP. 19910405 201902 2 005

LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS PAUH TENTANG
INDIKATOR MUTU DAN KINERJA
PUSKESMAS
UPTD PUSKESMAS PAUH
NOMOR : / SK / PKM-PH/ /2023
TANGGAL: JANUARI 2023

INDIKATOR MUTU UPTD PUSKESMAS PAUH 2023

1. INDIKATOR NASIONAL MUTU


Indikator Nasional Mutu ditetapkan berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan
Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2022 tentang Indikator Nasional Mutu
Pelayanan Kesehatan Tempat Praktik Mandiri Dokter dan Dokter Gigi, Klinik,
Pusat Kesehatan Masyarakat, Rumah Sakit, Laboratorium Kesehatan, dan Unit
Transfusi Darah;
NO INDIKATOR TARGET
1 Kepatuhan Kebersihan Tangan >85%
2 Kepatuhan Penggunaan APD 100%
3 Kepatuhan Identifikasi Pasien 100%
4 Keberhasilan Pengobatan Pasien TB SO 90%
5 Pelayanan ANC sesuai standar 100%
6 Kepuasan pasien >76,61%

2. INDIKATOR MUTU PRIORITAS PUSKESMAS


Indikator mutu prioritas puskesmas ditetapkan berdasarkan permasalahan
puskesmas. Masalah prioritas puskesmas Tahun 2023 adalah “Tenaga analis
juga melakukan pelayanan di lapangan sehingga pemeriksaan laboratorium
sederhana dilakukan bukan oleh tenaga analis”
NO INDIKATOR TARGET
1 Pelayanan laboratorium oleh tenaga 100%
analis kesehatan

3. INDIKATOR MUTU PRIORITAS PELAYANAN (IMPPel)


Indikator mutu prioritas pelayanan puskesmas ditetapkan berdasarakan Indikator
mutu nasional, Indikator sasaran keselamatan pengguna layanan, Indikator
pencegahan dan pengendalian infeksi (PPI), penilaian kinerja Puskesmas dan
permasalahan masing-masing unit/pelayanan.
NO UNIT/ PELAYANAN/ INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
1 Ruang Pendaftaran Waktu untuk melaksanakan alur 100%
pendaftaran dimulai dari pasien
datang sampai mengantarkan
pasien di ruang tunggu
pelayanan ≤15 menit
Kepuasan Pelanggan ≥90%
2 Ruang Rekam Medis Waktu penyediaan dokumen 100%
rekam medis ≤10 menit
3 Ruang Pemeriksaan Pemberi pelayanan adalah 100%
Umum dokter
Pasien dan petugas memakai 100%
APD
Alur Pelayanan Sesuai SOP 100%
Kepuasan pelanggan ≥90%
4 Ruang Kesehatan Ibu Waktu Pelayanan ANC ≤30 100%
Dan KB menit
Prosentase tindakan KB MKJP 100%
yang dilakukan oleh dokter atau
bidan terlatih
Kepuasan Pelanggan ≥90%
5 Ruang Anak Dan Penyuntikan Imunisasi Sesuai 100%
Imunisasi SOP
Kepuasan Pelanggan ≥90%
6 Ruang Kesehatan Penatalaksanaan caries dentis 100%
Gigi dan Mulut sesuai SOP
Kepuasan pelanggan ≥90%
7 Ruang KIE Tidak adanya kejadian ≥90%
kesalahan pemberian diet
pasien rawat jalan
Kepuasan Pelanggan ≥90%
8 Ruang Promkes Pasien mengerti dan dapat 100%
mengulangi apa yang dijelaskan
petugas
Kepuasan Pelanggan 100%
9 Laboratorium Waktu tunggu hasil 100%
pemeriksaan pelayanan
laboratorium ≤140 menit
Tidak adanya kesalahan 100%
pemberian hasil pemeriksaan
laboratorium
Kepuasan Pelanggan 100%
10 Farmasi Waktu tunggu pelayanan
a. Non racikan ≤20 menit 100%
b. Racikan non OAT ≤25 menit 100%
c. Racikan OAT ≤30 menit 100%
Kepuasan Pelanggan 100%
11 IGD Kejadian infeksi luka pasca ≤1,5%
tindakan jahit luka
Kepuasan pelanggan ≥90%
12 Ruang Bersalin Penatalaksanaan Pre Eklampsia 100%
sesuai dengan SOP
Kejadian kematian ibu karena 0%
persalinan
Kepuasan pelanggan ≥90%
13 Ruang TB DOTs Pasien dan petugas memakain 100%
APD
Pasien Tidak Putus Minum Obat 100%
Kepuasan Pelanggan 100%

4. INDIKATOR MUTU KESELAMATAN PASIEN


Mutu Keselamatan Pasien terdiri dari 6 sasaran keselamatan pasien
NO SASARAN INDIKATOR TARGET
KESELAMATAN
PASIEN
1 Ketepatan identifikasi Tidak terjadinya kesalahan 100%
pasien penulisan identifikasi pasien
pada RM
2 Komunikasi efektif Kepatuhan melaksanakan RBK 100%
(Tulis, Bacakan, dan Konfirmasi)
pada saat menerima instruksi
dokter
3 Peningkatan Kepatuhan pelabelan obat 100%
kemanan obat yang LASA
perlu diwaspadai
4 Kepastian tepat Kepatuhan terhadap penandaan 100%
lokasi, tepat odontogram pada form
prosedur, tepat
pasien
5 Pengurangan Kepatuhan kebersihan tangan 100%
terjadinya infeksi
dalam pelayanan
6 Tidak terjadinya Kepatuhan pemberian tanda 100%
pasien jatuh di resiko jatuh pada pasien resiko
fasilitas kesehatan jatuh

5. INDIKATOR MUTU ADMEN


NO KEGIATAN INDIKATOR TARGET
1 Manajemen Membuat data pencapaian / 100%
Operasional cakupan kegiatan pokok
Menyusun RUK melalui analisa 100%
dan perumusan masalah
berdasarkan prioritas
Menyusun RPK secara terinci 100%
dan lengkap
Melaksanakan Mini Lokakarya 100%
bulanan
Melaksanakan Mini 100%
LokakaryaTribulanan ( Lintas
Sektor )
Membuat dan mengirimkan 100%
laporan bulanan ke Dinas
Keesehatan tepat waktu
Membuat data 10 penyakit 100%
terbanyak tiap bulan
2 Manajemen Alat dan Membuat kartu inventaris & 100%
Obat menempatkan di masing-masing
ruangan
Melaksanakan up dating daftar 100%
inventaris alat
Mencatat penerimaan & 100%
pengeluaran obat di setiap unit
pelayanan
Membuat kartu stok untuk setiap 100%
jenis obat / bahan di gudang
obat secara rutin
Menerapkan FIFO & FEFO 100%
Peralatan laboratorium dan alat 100%
ukur yang digunakan dalam
pelayanan terkalibrasi tepat
waktu sesuai dengan ketentuan
kalibrasi
3 Manajemen Membuat catatan bulanan uang 100%
Keuangan masuk – keluar dalam buku kas
Kepala UPTD Puskesmas 100%
melakukan pemeriksaan
keuangan secara berkala
4 Manajemen Membuat daftar catatan 100%
Ketenagaan kepegawaian petugas
Membuat uraian tugas & 100%
tanggung jawab setiap petugas
Membuat rencana kerja bulanan 100%
bagi setiap petugas sesuai
dengan tugas, wewenang dan
tanggung jawab
Membuat penilaian prestasi 100%
kerja pegawai tepat waktu
Pemahaman proses mutu 100%
terhadap pelaksanaan program

6. INDIKATOR MUTU UKM


NO JENIS PELAYANAN INDIKATOR TARGET
1 Pelayanan 1. Kunjungan Ibu Hamil K1 100%
2. Kunjungan Ibu Hamil K4 100%
3. Ibu Hamil Dengan Imunisasi
100%
TT2+
Kesehatan Ibu Hamil 4. Ibu Hamil Mendapat Tablet
100%
Fe3
5. Ibu Hamil Dengan
100%
Komplikasi Yang Ditangani
1. Persalinan Ditolong Tenaga
100%
Kesehatan
2. Persalinan Di Fasilitas
100%
Kesehatan
3. Jumlah Kematian Ibu
100%
Pelayanan Melahirkan
2 Kesehatan Ibu 4. Pertolongan Persalinan Oleh
Bersalin Bidan Atau Tenaga
100%
Kesehatan Yang Memiliki
Kompetensi Kebidanan
5. Pelayanan Ibu Nifas 100%
6. Ibu Nifas Mendapat Vitamin
100%
A
1. Bayi Lahir Hidup 100%
2. Bayi Baru Lahir Ditimbang 100%
3. Berat Badan Bayi Lahir
100%
Rendah (BBLR)
Pelayanan
4. Bayi Baru Lahir Yang
3 Kesehatan Bayi Baru
Mendapat Inisiasi Menyusui 100%
Lahir
Dini (IMD)
5. Bayi Yang Diberi ASI
100%
Eksklusif
6. Bayi Mendapat Vitamin A 100%
4 Pelayanan 1. Balita Mendapat Vitamin A 100%
Kesehatan Balita 2. Baduta Di Timbang 100%
3. Baduta Berat Badan
100%
Dibawah Garis Merah (BGM)
4. Balita Di Timbang D/S 100%
5. Balita Gizi Buruk Mendapat
100%
Perawatan
6. Pemberian Makanan 100%
Pendamping ASI Pada Anak
Usia 6 - 24 Bulan Keluarga
Miskin
1. Presentase Ibu Kurang
Energi Kronik (KEK) Yang
100%
Mendapat Bahan Tambahan
Asupan Gizi
2. Presentase Ibu Hamil Yang
Mengkonsumsi Tablet
100%
Tambah Darah (TTD)
Minimal 90 Tablet
3. Presentase Bayi Kurang 6
100%
5 Pelayanan Gizi Bulan Mendapatkan ASI
4. Presentase Anak Berusia
Dibawah Lima Tahun (Balita)
100%
Gizi Buruk Yang
Mendapatkan Pelayanan
5. Presentase Anak Berusia
Dibawah 5 Tahun ( Balita
100%
Yang Dipantau Pertumbuhan
Dan Perkembangan)
6. Pendataan EPPBGM 80%
1. Penjaringan Kesehatan
100%
Siswa SD Setingkat
2. SD/ MI Yang Melakukan
100%
Sikat Gigi Masal
Pelayanan
3. SD/ MI Yang Mendapat
6 Kesehatan pada Usia 100%
Pelayanan Gigi
Pendidikan Dasar
4. Murid SD/ MI Di Periksa
100%
(UKGS)
5. Murid SD/ MI Mendapat
100%
Perawatan UKGS
1. Jumlah Peserta KB Aktif 100%
2. Jumlah Wanita Yang
Pelayanan
Melakukan Pemeriksaan 100%
7 Kesehatan pada Usia
Leher Rahim Dan Payudara
Produktif
3. IVA Positif Mendapatkan
100%
Pengobatan
1. Pelayanan Kesehatan Lansia
100%
Pelayanan (60 Tahun)
8 Kesehatan pada Usia 2. Lansia Yang Mendapatkan
Lanjut Skrining Kesehatan Sesuai 100%
Standar
1. Jumlah Penduduk Yang
Pelayanan Dilakukan Pengukuran 100%
9 Kesehatan Penderita Tekanan Darah (L/P)
Hipertensi 2. Jumlah Penduduk Yang
100%
Hipertensi/ Darah Tinggi
Pelayanan 1. Penemuan Kasus Baru 100%
10 Kesehatan Penderita 2. Jumlah Penduduk Yang
100%
Diabetes Melitus Menderita Diabetes Mellitus
1. Penemuan Kasus Baru 100%
Pelayanan 2. Penanganan Kasus 100%
Kesehatan orang 3. Jumlah ODGJ Berat (Psikotil)
11
dengan Gangguan Yang Mendapat Pelayanan
100%
Jiwa Berat Keswa Promotif Preventif
Sesuai Standar
1. Penemuan Pasien Baru TB
100%
BTA Positif
2. Jumlah Pasien TB (Semua
100%
Tipe) Yang Dilaporkan
Pelayanan 3. Jumlah Pasien Baru TB BTA
Kesehatan orang Positif (Sembuh Dan 100%
12
dengan Pengobatan Lengkap)
Tuberkulosis (TB) 4. Jumlah Pasien TB Paru BTA
100%
Positif Diobati
5. Jumlah Kasus Baru TB BTA+ 100%
6. Jumlah Seluruh Kasus TB 100%
7. Proporsi Kasus Baru Tb Bta+ 100%
13 Pelayanan 1. Penemuan Kasus Aids 100%
Kesehatan orang 2. Penemuan Kasus Ibu Hamil
100%
dengan Risiko (Hiv)
Terinfeksi HIV 3. Jumlah ODHA Ibu Hamil
Yang Dan Memenuhi Syarat 100%
Pengobatan ARV
4. Jumlah ODHA Bumil Patuh 100%
Minum ARV Selama Satu
Tahun
5. Jumlah Kematian Karena
0%
AIDS
6. Jumlah Orang Beresiko
Terinfeksi HIV Yang
Mendapat Pengobatan HIV
100%
Sesuai Standar Fasyankes
Dalam Kurun Waktu Satu
Tahun
1. Persentase Rumah Tangga
Berperilaku Hidup Bersih 100%
Dan Sehat
14 Promosi Kesehatan 2. Persentase Posyandu
100%
Purnama Dan Mandiri
3. Persentase Keaktifan Kader
100%
Posyandu
1. Inspeksi Sanitasi Saran Air
100%
Minum
2. Inspeksi Sanitasi Tempat-
100%
Tempat Umum (TTU)
Kesehatan
15 3. Jumlah Desa Sanitasi Total
Lingkungan 100%
Berbasis Masyarakat (STBM)
4. Tempat Pengolahan Pangan
(TPP) Yang Dalam 100%
Pengawasan
1. Imunisasi DPT 1 Pada Bayi 100%
2. Drop Out DPT 3 100%
3. Imunisasi BCG 100%
100%
4. Imunisasi HB0 <7 Hari
16 Pelayanan Imunisasi
5. Imunisasi Campak Pada Bayi 100%
6. Imunisasi DT Pada Anak 100%
Kelas 1 SD
7. Imunisasi TD Pada Anak
100%
Kelas 2 SD
17 Pelayanan 1. Penyuluhan Tentang 100%
Pengendalian NAPZA Bahayanya Rokok Dan
dan Rokok NAPZA Di Sekolah
1. Pembinaan Kesehatan
Kelompok Olahraga (Anak 100%
Sekolah
Kesehatan dan 2. Pembinaan Kesehatan
18 100%
keselamatan Kerja Olahraga Masyarakat
3. Pembinaan / Pembentukan
100%
Pos UKK
4. Pembinaan GP2SP 100%
1. Keluarga Mengikuti Program
100%
KB
2. Persalinan Ibu Di Fasyankes 100%
3. Bayi Yg Mendapatkan
100%
Imunisasi Dasar Lengkap
4. Bayi Mendapatkan ASI
100%
Esklusif
5. Balita Melakukan
100%
Pemantauan Pertumbuhan
6. Penderita TB Paru Berobat
PIS-PK (Update data 100%
Sesuai Standar
pendataan Keluarga
7. Penderita HT Berobat
Sehat, Verifikasi IKS 100%
19 Secara Teratur
dan Pemetaan KK
8. Penderita ODGJ
dengan Masalah
Mendapatkan Pengobatan
Kesehatan) 100%
Teratur Dan Tidak Di
Terlantarkan
9. Anggota Keluarga Tidak Ada
100%
Yang Merokok
10. Keluarga Sudah Menjadi
100%
Anggota JKN
11. Keluarga Memiliki Akses Air
100%
Bersih
12. Keluarga Memiliki Akses
100%
Jamban Sehat

Pauh, Januari 2023


Kepala UPTD Puskesmas Pauh

dr. Arnida
NIP. 19910405 201902 2 005

Anda mungkin juga menyukai