Anda di halaman 1dari 17

PAKET MODUL 2

Praktik Pembelajaran yang Berpihak pada Murid


MODUL 2.1
Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Umum
(Pembelajaran Berdiferensiasi)

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Kelas IV (Empat) Semester Ganjil
SD Negeri 1 Sriwijaya
Kec. Kualasimpang kab. Aceh Tamiang

Di Susun Oleh:
SUFIANI, S.Pd
CGP Angkatan 9
Kelas 09.51 kab. Aceh Tamiang

Fasilitator
Anwar, S.Pd.I .,M.Pd.I

Pengajar Praktik
Ramadhani Damanik, S.Pd.,M.Pd

PENDIDIKAN GURU PENGGERAK


BALAI GURU PENGGERAK PROVINSI ACEH
2023
PEMETAAN KEBUTUHAN BELAJAR MURID

Tujuan Pembelajaran:
➢ Dengan menggunakan media peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan
antarmakhluk hidup yang berkaitan dengan makanan dalam bentuk rantai makanan
➢ Mendeskripsikan proses transformasi antarmakhluk hidup dalam suatu ekosistem.
➢ Dengan presentasi peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan makhluk pada
jaring-jaring makanan di ekosistem yang lebih besar
ANALISIS PEMETAAN KEBUTUHAN BELAJAR MURID
BERDASARKAN PROFIL BELAJAR MURID (GAYA BELAJAR)

AUDITORI VISUAL KINESTETIK

Mendengarkan Menyediakan media ajar Menyediakan potongan


penjelasan guru atau berupa gambar jaring gambar hewan lalu
mendengar video makanan dan melihat menempelkannya pada
pembelajaran video tentang rantai urutan rantai makanan
mengenai jaring-jaring makanan dan dengan tepat
makanan jaring-jaring makanan

Aulia Izzatunnisa Fatih Nurul Ulfa Fadhilah Bebi Husnul Khatimah

Wan Latifa Gani Irawan M. Aulasyah Marsya Alencya

Faiz Kamal Asyami Nasywa Azzafira Annisa Indriapta Ramadhan

Latifatu Husna Raffa Ramadhan

Zulfah Eka Aprilia Nikenrespati Rinu Maya

Muhammad Zikra Maulana

Rafa Fadillah Kirana

Putra Feriansyah

Marsya Novira Sanjaya


ANALISIS PEMETAAN KEBUTUHAN BELAJAR MURID
BERDASARKAN KESIAPAN BELAJAR MURID

Kesiapan Belajar Murid memiliki Murid memiliki Murid memiliki


pemahaman awal pemahaman awal pemahaman awal
yang BAIK untuk yang CUKUP untuk yang KURANG
menganalisis menganalisis untuk menganalisis
hubungan hubungan hubungan
antarmakhluk hidup antarmakhluk hidup antarmakhluk hidup
pada suatu pada suatu pada suatu
ekosistem dalam ekosistem dalam ekosistem dalam
bentuk jaring-jaring bentuk jaring-jaring bentuk jaring-jaring
makanan makanan makanan

Nama Sisiwa Faiz Kamal Asyami Wan Latifa Gani Aulia Izzatunnisa

Zulfah Eka Aprilia Latifatu Husna Nikenrespati Rinu


Maya
M. Aulasyah Muhammad Zikra
Maulana Rafa Fadillah Kirana
Bebi Husnul
khatimah Putra Feriansyah

Marsya Novira
Sanjaya

Fatih Nurul Ulfa


Fadhilah

Nasywa Azzafira

Raffa Ramadhan

Marsya Alencya

Annisa Indriapta
Ramadhan

Diferensiasi Proses Siswa di beri sedikit Siswa diberi Siswa diberi


pengarahan saat pengarahan saat pengarahan dan
berdiskusi, berdiskusi sampai dibimbing selama
selanjutnya biarkan paham, jika sudah diskusi hubuangan
mereka bekerja mengerti siswa antarmakahluk hidup
secara mandiri diminta untuk dan perannya dalam
mengerjakan suatu ekosistem
tugasnya
Guru mendiferensiasi pembelajaran berdasarkan pembelajaraan berdasarkan profil
belajar, kesiapan belajar, dan minat siswa.
v Diferensiasi konten berdasarkan belajar siswa dengan menyediakan media ajar
yang bervariasi.
v Diferensiasi proses berdasarkan kesiapan belajar siswa dengan memberikan
perlakuan yang berbeda saat pembelajaran (proses berdiskusi ) berlangsung.
v Diferensiasi produk , siswa diberikan kebebasan memilih cara untuk menyajikan
jaring-jaring makanan pada suatu ekosistem.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
BERDIFERENSIASI

INFORMASI UMUM
A. IDENTITAS MODUL
Penyusun : Sufiani, S.Pd
Instansi : SD Negeri 1 Sriwijaya
Tahun Penyusunan : 2023
Jenjang Sekolah : SD/MI
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
Fase/Kelas :C/V
Bab 2 : Harmoni dalam Ekosistem
Topik : Rantai Makanan
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit (1 x pertemuan)

B. KOMPETENSI AWAL
➢ Menganalisis hubungan antarmakhluk hidup pada suatu ekosistem dalam bentuk
jaring-jaring makanan
➢ Mendeskripsikan proses transformasi antarmakhluk hidup dalam suatu ekosistem
➢ Mendeskripsikan bagaimana transformasi energi dalam suatu ekosistem berperan
penting dalam menjaga keseimbangan alam.

C. PROFIL PELAJAR PANCASILA


❖ Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia,
❖ Berkebhinekaan global
❖ Gotong royong
❖ Mandiri
❖ Kreatif
❖ Bernalar kritis

D. Sarana dan Prasarana


❖ Sumber Belajar : (Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi
Republik Indonesia, 2021 Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas V,
Penulis: Amalia Fitri, dkk dan Internet),
❖ Lembar kerja peserta didik
❖ Perlengkapan yang dibutuhkan peserta didik: 1. lembar kerja untuk masing-masing
peserta didik; 2. alat mewarnai. 3. Lem
❖ Perlengkapan yang dibutuhkan guru (opsional): 1. contoh gambar rantai makanan; 2.
contoh skema rantai makanan, tab/ labtop/infokus

E. TARGET PESERTA DIIDIK


29 peserta didik reguler

F. MODEL PEMBELAJARAN
Tatap muka, Discovery, diskusi, tanya jawab
KOMPONEN INTI
1. TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
Tujuan Pembelajaran Bab 2
❖ Menganalisis hubungan antarmakhluk hidup pada suatu ekosistem dalam bentuk
jaringjaring makanan
❖ Mendeskripsikan proses transformasi antarmakhluk hidup dalam suatu ekosistem.
❖ Mendeskripsikan bagaimana transformasi energi dalam suatu ekosistem berperan
penting dalam menjaga keseimbangan alam

Tujuan Pembelajaran Topik ; Rantai Makanan


❖ Dengan menggunakan media peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan
antarmakhluk hidup yang berkaitan dengan makanan dalam bentuk rantai makanan
❖ Dengan diskusi peserta didik dapat mengidentifikasi peran makhluk hidup pada
rantai makanan
❖ Dengan presentasi peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan makhluk pada
jaring-jaring makanan di ekosistem yang lebih besar

2. PEMAHAMAN BERMAKNA
“Meningkatkan kepmampuan peserta didik mendeskripsikan hubungan antarmakhluk
hidup yang berkaitan dengan makanan dalam bentuk rantai makanan, mengidentifikasi
peran makhluk hidup pada rantai makanan dan mendeskripsikan hubungan makhluk
pada jaringjaring makanan di ekosistem yang lebih besar.”

3. PERTANYAAN PEMANTIK
Pengenalan Topik Bab 2 1.
Bagaimana makhluk hidup mendapatkan energi??

Topik A.1 Rantai Makanan:


1) Bagaimana makhluk hidup dalam satu ekosistem berkaitan satu dengan lainnya?
2) Bagaimana makhluk hidup pada suatu ekosistem mendapatkan energi?
3) Bagaimana hubungan antara tanaman dan hewan dalam satu ekosistem?
4) Bagaimana proses rantai makanan pada ekosistem yang lebih besar?

4. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahulu 10 Menit
an 1. Guru menyapa dengan memberikan salam pada siswa
dan menanyakan kabar (Hospitaly)
2. Guru membuka pembelajaran dan dilanjutkan dengan
meminta salah satu murid untuk memimpin dalam
membaca do’a sebelum belajar bersama. (Religius)
3. Guru dan murid bersama-sama menyanyikan lagu wajib
nasional berjudul “Tanah Air Ku” sebagai perwujudan
rasa cinta Tanah Air yang terkait dengan tema
pembelajaran yang akan dipelajari. (Nasionalisme)
4. Guru bersama murid membuat kesepakatan kelas
5. Guru mengingatkan murid akan materi sebelumhya dan
kaitannya dengan materi yang akan dipelajari
(Apersepsi)
6. Guru memberi penguatan bahwa pentingnya materi
yang akan dipelajari ini.
7. Guru membagi siswa berdasarkan profil belajarnya.

Inti
Stimulasi/ pemberian rangsangan (mengamati).
Diferensiasi Konten

➢ Murid diberikan tayangan video pembelajaran,


gambar tentang rantai makanan dan jaring-jaring
makanan (hal ini dilakukan untuk mengakomodir
dengan profil belajar visual dan auditori). Dilanjutkan
Menempelkan potongan gambar hingga menjadi
rantaai makanan / jaring-jaring makanan yang sesuai
pada kertas plano.(untuk anak Kinestetik)

Diferensiasi Proses

Identiikasi masalah (Menanya)

➢ Murid diminta untuk membuat pertanyaan yang


berhubungan dengan tujuan pembelajaran. (guru
meminta siswa menyampaikan pertanyaannya melalui
permainan)
➢ Murid dibagi LKPD tentang rantai makanan dan
jaring-jaring makanan

Pengumpulan Data

➢ Murid mengumpulan informasi dari video/ gambar/


bahan ajar untuk menjawab pertanyaan yang ada di
LKPD.
Pengolahan data

➢ Murid berdiskusi dan menganalisis data yang sudah


diperoleh dan membuat kesimpulan

Pembuktian

➢ Murid mempresentasikan LKPD dan menyajikannya


pada kertas plano.

Menarik Kesimpulan

➢ Guru dan murid melakukan diskusi kelas / tanya jawab


atas presentasi dan tanggapan kelompok. Guru
memberikan penguatan dan perbaikan sehingga
diperoleh sebuah kesimpulan yang mengarah pada
tujuan pembelajaran

Penutup Diferensiasi proses dan Produk 15 menit

➢ Guru bersama murid melakukan refleksi dan umpan


balik untuk mengetahui tingkat pemahaman murid
terhadap proses kegiatan pembelajaran yang
dlaksanakan dengan mengakomodir profil belajar.
➢ Guru memberikan penugasan berupa membuat rantai
makanan dan jaring-jaring makanan secara mandiri
(sesuai dengan minat murid. Tulisan/ gambar / rekaman
suara)
➢ Guru menyampaikan materi selanjutnya.
➢ Guru bersama murid menutup pembelajaran dengan
do’a dan mengucapkan salam.

5. PENILAIAN
➢ Sikap
Teknik : Observasi
Bentuk : Jurnal
Instrumen : Terlampir
➢ Pengetahuan
Teknik : Lisan dan Penugasan
Bentuk : Penugasan
Instrumen : Terlampir
➢ Keterampilan
Teknik : Pengamatan
Bentuk : Lembar Observasi
Instrumen : Rubrik Penilaian.
Kualasimpang, 31 Oktober 2023
Mengetahui :
Ka. SD Negeri 1 Sriwijaya Guru Kelas V

(CUT MARLINA, S.Pd.,M.Pd) (SUFIANI,S.Pd)


NIP. 19720301 199411 2 001 NIP. 198601202009042009
INSTRUMEN PENILAIAN
❖ Penialian Sikap
Berilah tanda (v) pada kolm yang sesuai !

No Nama Kriteria yang Dinilai


Siswa

Disiplin Jujur Sopan Peduli Tanggung


Santun Jawab

1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

1 Adeeva
Rafa
Virendra

2 Akifah Naila
Zulaikha

3 Annisa
Indriapta R

4 Aqila
Zahara

5 Aulia
Izzatunnisa

6 Faiz Kamal
Asyami

7 Faqih Al
Habsy N

8 Fatih
Nurul Ulfa
F
9 Jihan
Naura
Fadillah

10 Latifatu
Husna

11 M.
Aulasyah

12 Marsya
Novira
Sanjaya

13 Melli
Septiani

14 M. Ahza
Al Buqory

15 M. Zikra
Maulana

16 Nasywa
Azzafira

17 Nikenrespati
Rinu Maya

18 Rafa
Fadhilah
Kirana

19 Raffa
Ramadha
n

20 Salman Al
Faris
21 Viky Al
fatih

22 Wan
Latifa
Gani

23 Zahara
Safira

24 Zulfah
Eka
Aprilia

25 Marsya
Alencya

26 Putra
Feriansya
h

27 Bebi
Husnul
Khatimah

28 Fathir
Alegra

29 Cut
Rahmaisy
ah

Keterangan
5 = Sudah membudaya / Sangat Baik (A)
4 = Berkembang / Baik (B)
3 = Mulai membudaya / Cukup (C)
2 = Mulai terlihat / Kurang (D)
1 = Belum Terlihat / Sangat Kurang (E)
❖ Instrumen Penilaian Pengetahuan
Soal terdapat d LKPD
No Soal Jawaban

1 Dalam Rantai makanan pada ekosistem sawah, yang berperan D


sebagai produsen adalah ….
A. Ular
B. tikus
C. katak
D. padi

2 Secara umum konsumen tingkat 1 dalam setiap rantai makanan B


adalah kelompok hewan ….
A. Karnivora
B. Herbivora
C. Omnivira
D. Insektivora

Nilai = Jumlah skor yang diperoleh x 100


Skor keseluruhan (total)

Format Penialian Pengetahuan

No Nama Murid Jawaban Skor

Benar Salah

1 Adeeva Rafa Virendra

2 Akifah Naila Zulaikha

3 Annisa Indriapta R

4 Aqila Zahara

5 Aulia Izzatunnisa

6 Faiz Kamal Asyami

7 Faqih Al Habsy N

8 Fatih Nurul Ulfa F

9 Jihan Naura Fadillah

10 Latifatu Husna

11 M. Aulasyah

12 Marsya Novira Sanjaya

13 Melli Septiani
14 M. Ahza Al Buqory

15 M. Zikra Maulana

16 Nasywa Azzafira

17 Nikenrespati Rinu Maya

18 Rafa Fadhilah Kirana

19 Raffa Ramadhan

20 Salman Al Faris

21 Viky Al fatih

22 Wan Latifa Gani

23 Zahara Safira

24 Zulfah Eka Aprilia

25 Marsya Alencya

26 Putra Feriansyah

27 Bebi Husnul Khatimah

28 Fathir Alegra

29 Cut Rahmaisyah

Nilai = Jumlah skor LKPD yang diperoleh x 100


Skor keseluruhan (total)

❖ Instrumen Penilaian Keterampilan


Penilaian Proses diskusi kelompok dan presentasi

No Nama Siswa Kemampu Kemamp Kemam Partidsipa Jumlah


an uan puan si dalam Skor
Presentasi bertanya menjaw kelompok
ab
(1-4) (1-4) (1-4) (1-4)

1 Adeefa Rafa Virendra

Pedoman Penilaian : 1 = Kurang , 2 = Cukup, 3 = baik , 4 = Amat Baik


Lampiran LKPD 1
Lampiran LKPD 2

https://drive.google.com/file/d/10DaDhlxLA4OkyMY7Ch4bhKav
Udxsvdtz/view?usp=sharing

Anda mungkin juga menyukai