Anda di halaman 1dari 8

MODUL AJAR

A. Identitas Modul
Nama Sekolah : SMK Muhammadiyah Bawang
Tahun Pelajaran : 2023/2024
Bidang Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
Program Keahlian : Teknik Jaringan Komputer dan
Telekomunikasi Mata Pelajaran : Konsentrasi Teknik Komputer
Jaringan
Judul Elemen : Teknologi Jaringan Kabel dan Nirkabel
Deskripsi Elemen : Meliputi instalasi jaringan kabel dan
nirkabel,
pengujian, perawatan dan perbaikan jaringan
kabel dan nirkabel, standar jaringan nirkabel,
jenis-jenis teknologi jaringan nirkabel indoor
dan outdoor, teknologi layanan Voice over IP
(VoIP), jaringan fiber optic, jenis-jenis kabel
fiber optic, fungsi alat kerja fiber optic,
sambungan fiber optic, dan perbaikan
jaringan fiber optic.
Kelas : XI
Fase Capaian : F
Alokasi Waktu : 3 JP x 45 menit
Jumlah Pertemuan : 2 x Pertemuan

B. Capaian Pembelajaran
Pada akhir fase F, peserta didik mampu menginstalasi jaringan kabel dan nirkabel,
melakukan perawatan dan perbaikan jaringan kabel dan nirkabel, memahami
standar jaringan nirkabel, memilih teknologi jaringan nirkabel indoor dan outdoor
sesuai kebutuhan, melakukan instalasi perangkat jaringan nirkabel, menguji
instalasi perangkat jaringan nirkabel, menjelaskan konsep layanan Voice over IP
(VoIP), mengkonfigurasi layanan Voice over IP (VoIP), memahami jaringan fiber
optic, memahami jenis-jenis kabel fiber optic, memilih kabel fiber optic,
menerapkan fungsi alat kerja fiber optic, menggunakan alat kerja fiber optic,
melakukan sambungan fiber optic, dan melakukan perbaikan jaringan fiber optic.
C. Kompetensi Awal
Peserta didik telah memiliki kemampuan dasar-dasar teknik komputer jaringan dan
telekomunikasi seperti memahami perkembangan teknologi seperti 5G ,
Microwave link, teknologi serat optic di bidang teknik jaringan komputer dan
telekomunikasi.
D. Profil Pelajar Pancasila
Beriman bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia,
Berkebinekaan Global, Gotong Royong, Mandiri, Bernalar Kritis, serta Kreatif.
Kegiatan Profil Pelajar Pancasila Praktik Inti

Berdoa Beriman bertakwa kepada Sebelum memulai pelajaran,


Tuhan YME, dan berakhlak peserta didik berdoa kepada
mulia Tuhan YME

Diskusi, praktik Mandiri Mengemukakan ide pada


saat diskusi dan praktikum.
Bertanggung jawab selama
proses belajar.
Diskusi, praktik Kreatif Membuat presentasi dari
hasil diskusi yang orisinal,
bermakna, bermanfaat, dan
berdampak
Diskusi, praktik Bernalar Kritis a. Mencari Informasi yang
dapat diperoleh dari
internet
b. Dapat memilih referensi
informasi yang dapat
dipertanggungjawabkan
dan dari sumber-
sumber informasi
yang terpercaya.
c. Dapat secara bersama
kelompok menganlisa
dan mengambil
keputusan.
Diskusi, praktik Gotong royong Peserta didik bersama
kelompok secara sukarela
melakukan kegiatan
penyelesaian tugas dapat
dikerjakan dan berjalan
lancar, mudah dan ringan.
Masing- masing peserta
didik dapat dengan mudah
berkolaborasi, saling peduli
dan berbagi.
Diskusi, praktik Berkebinekaan Global Peserta didik saling
menghargai segala
perbedaan serta kemampuan
komunikasi interkultural
dalam berinteraksi dengan
sesama, refleksi dan
tanggung jawab terhadap
pengalaman kebinekaan.
E. Sarana dan Prasarana
 Bahan : Modul Ajar dan Buku Paket
 Alat : Laptop/Komputer, LCD Proyektor, Jaringan Internet
 Media Aplikasi : Cisco Packet Tracer

F. Target Peserta Didik


memahami instalasi, perawatan dan perbaikan jaringan kabel dan nirkabel, standar
jaringan nirkabel, jaringan fiber optic.
G. Model / Strategi Pembelajaran
Discovery Learning

H. Tujuan Pembelajaran
1. peserta didik mampu menginstalasi jaringan kabel dan nirkabel
2. peserta didik mampu memahami standar jaringan nirkabel

I. Metode Pembelajaran
Metode (Ceramah, praktek, tugas)
J. Pemahaman Bermakna
Peserta didik memahami instalasi jaringan kabel dan nirkabel di
laboratorium komputer.

K. Pertanyaan Pemantik
Bagaimana cara melakukan instalasi, perawatan, dan perbaikan jaringan
kabel dan nirkabel?

L. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Kesatu
Pendahuluan(10 Menit)
1. Memberi Salam
2. Guru meminta peserta didik memimpin doa
3. Guru mengabsen, memeriksa kerapian berpakaian, kebersihan kelas.
4. Guru menyampaikan penjelasan tentang tujuan pembelajaran yang akan
dicapai
5. Guru memberikan penjelasan tentang tahapan kegiatan pembelajaran
6. Guru melakukan apersepsi
7. Guru memberikan pertanyaan arahan (Guide Questions) :
a. Bagaimana cara melakukan pemasangan konektor RJ45 yang baik?
b. Seberapa tahu kah kita tentang jenis-jenis kabel jaringan komputer?
8. Guru memberi motivasi kepada peserta didik
Kegiatan Inti ( 90 menit)
A. Stimulation (Pemberian Rangsang)
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan (stimulus) tentang
materi yang akan dipelajari dengan cara mengamati gambar yang
berhubungan dengan materi.

B. Problem Statement (Pernyataan atau Identifikasi Masalah)


Guru membantu peserta didik mendefinisikan dan
mengorganisasikan pertanyaan/masalah yang akan dicari
penyelesiaannya.
Peserta didik diberi tugas untuk menggali informasi dari internet
tentang “pembuatan kabel straight dan cross pada jenis kabel UTP”
secara mandiri.

C. Data Collection (Pengumpulan Data)


Peserta didik mengumpulkan informasi untuk membangun ide mereka
sendiri dalam memecahkan masalah tentang pemeliharaan dan perbaikan
kabel jaringan komputer

D. Data Processing (Pengolahan Data)


Peserta didik membuat file presentasi berkaitan dengan teknik
mengkramping konektor RJ45 pada jenis kabel UTP

E. Verification (Pembuktian)
 Peserta didik dan guru mengevaluasi hasil penyelidikan
melalui diskusi kelas.
 Peserta didik melakukan presentasi hasil diskusi

Penutup (15 menit)


 Peserta didik bersama-sama dengan guru menyimpulkan hasil
pembelajaran
 Refleksi atau Umpan Balik
 Penugasan
2. Pertemuan Kedua
Pendahuluan(10 Menit)
1. Memberi Salam
2. Guru meminta peserta didik memimpin doa
3. Guru mengabsen, memeriksa kerapian berpakaian, kebersihan kelas.
4. Guru menyampaikan penjelasan tentang tujuan pembelajaran yang akan
dicapai
5. Guru memberikan penjelasan tentang tahapan kegiatan pembelajaran
6. Guru melakukan apersepsi
7. Guru memberikan pertanyaan arahan (Guide Questions) :
a. Bagaimana cara melakukan konfigurasi perangkat access point?
b. Seberapa tahu kah kita tentang perbedaan WPAN, WLAN, dan
WWAN?
8. Guru memberi motivasi kepada peserta didik
Kegiatan Inti ( 180 menit)
A. Stimulation (Pemberian Rangsang)
 Guru menunjukkan kepada peserta didik video pembelajaran
konfigurasi perangkat wireless access point
 Peserta didik memperhatikan video pembelajaran yang
ditunjukkan oleh guru.
B. Problem Statement (Pernyataan atau Identifikasi Masalah)
 Guru membantu peserta didik mengidentifikasikan
pertanyaan/masalah yang akan dicari penyelesiaannya.
 Peserta didik diberi tugas untuk melakukan konfigurasi
perangkat wireless access point
C. Data Collection (Pengumpulan Data)
 Peserta didik mengumpulkan informasi untuk membangun ide
mereka sendiri dalam memecahkan masalah tentang konfigurasi
perangkat wireless access point
 Peserta didik berdiskusi dalam kelompok mencari solusi
terkait dengan masalah yang telah diidentifikasi.
 Guru membimbing peserta didik konfigurasi perangkat wireless
access point dengan menggunakan web browser.
D. Data Processing (Pengolahan Data)
Peserta didik menampilkan/menyajikan hasil konfigurasi
perangkat wireless access point yang telah dilakukan.

E. Verification (Pembuktian)
Guru melakukan pengujian koneksi wireless pada jaringan
komputer yang telah di setting perangkat access point.

Penutup (15 menit)


 Peserta didik bersama-sama dengan guru menyimpulkan hasil
pembelajaran
 Refleksi atau Umpan Balik
 Penugasan

M. Asesmen
1. Asesmen Formatif
Presentasi
Unjuk kerja
Penilaian harian (Ulangan Harian)
2. Asesmen Sumatif
Penilaian Akhir Semester

N. Pengayaan dan Remidial


 Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang menguasai materi ini dengan
sangat baik, yaitu dengan cara memberikan ragam soal yang tingkatannya lebih
tinggi.
 Remedial diberikan kepada peserta didik yang belum menguasai materi dengan
baik, yaitu dengan cara memberikan pengulangan materi dasar serta materi
spesifik yang kurang dikuasai oleh peserta didik . (Materi pengayaan dan
remedial terlampir)

Menyetujui, Bawang, Juli 2023


Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran Konsentrasi TKJ

Wahyu Widodo, S.Pd. Ahmad Solechudin, S.Kom

Mengetahui,
Kepala Sekolah,

Imam Pamungkas, S.Pd., M.Si.


LAMPIRAN
MATERI AJAR
LAMPIRAN
JOBSHEET PRAKTIK
1. Buatlah kelompok masing-masing 4 siswa !
2. Carilah informasi mengenai proses pembuatan desain kemasan, dapatkan dari
berbagai sumber misalnya buku, surat kabar, majalah atau internet yang berkaitan
tentang hal-hal berikut !
a. Identifikasi Tujuan dan Manfaat Produk yang di Jual
No. Produk Segmen Pasar Jenis Kemasan yang Cocok
1
2
3
4
5

b. Rincian tentang biaya produksi yang dibutuhkan untuk mendesain dan bahan yang
dipilih
No. Produk Desain Kemasan Material/Bahan Kemasan
1
2
3
4
5

c. Tulislah pada kertas folio dan diskusikan bersama teman kelompok serta
presentasikan di depan kelas!
LAMPIRAN PERANGKAT ASSESMENT

1. Lembar Penilaian Presentasi


Kelompok : ..........
No. Nama Peserta Penggunaan Kejelasan Komunikatif Kebenaran
Didik Bahasa Menyampaika Konsep
n
1.
2.
3.
4.

2. Rubrik Penilaian Presentasi

No. Indikato Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria


r Penilaian Penilaian Penilaian Penilaian
Penilaian Kurang Cukup Baik Sangat Baik
1. Penggunaan Menggunakan Menggunakan Menggunakan Menggunakan
Bahasa Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang
baik, Kurang baik, Kurang baik, Baku baik, Baku dan
Baku dan Baku dan tetapi kurang terstruktur
tidak terstruktur terstruktur
terstruktur
2. Kejelasan Artikulasi Artikulasi Artikulasi Artikulasi
Menyampaikan kurang jelas, jelas, suara kurang jelas, jelas, suara
suara tidak terdengar, suara terdengar,
terdengar, namun terdengar, tidak bertele-
bertele-tele bertele-tele tidak bertele- tele
tele
3. Komunikatif Membaca Pandanan Pandangan Pandangan
catatan lebih banyak lebih banyak lebih banyak
sepanjang menatap menatap menatap
menjelaskan catatan saat audiens saat audiens saat
menjelaskan menjelaskan menjelaskan
dari pada dari pada dari pada
audiens catatan tanpa catatan dan
gestur tubuh menggunakan
gestur yang
membuat
audiens
memperhatikan
4. Kebenaran Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan
Konsep 1 dari 4 2 dari 4 3 dari 4 seluruh konsep
konsep konsep konsep dengan
esensial esensial esensial esensial
dengan benar dengan benar dengan benar dengan benar

Anda mungkin juga menyukai