Anda di halaman 1dari 2

RENCANA TINDAK LANJUT

PELATIHAN PENGUATAN KOMPETENSI KEPALA MADRASAH


ANGKATAN III
KERJASAMA KEMENAG KAB. PROBOLINGGO
BALAI DIKLAT KEAGAMAAN SURABAYA
Tanggal 9 s.d. 15 Pebruari 2023

Nama : Suyadi, S.Pd.I


Unit Kerja : MI. Miftahul Islam Krobungan

Nama Kegiatan Sosialisasi Literasi Digital dalam menciptakan pembelajaran yang


Rencana Tindak efektif dan menyenangkan
Lanjut

Rencana Tanggal Sabtu-Ahad, 18-19 Februari 2023


Pelaksanaan

Mata Diklat Literasi Digital

Tujuan Rencana
Tindak Lanjut 1. Menguatkan potensi guru dalam pengembagan media
pembelajaran.
2. Menciptakan kegiatan belajar mengajar lebih menarik dan
menyenangkan bagi siswa.
3. Penambahan wawasan bagi siswa Lulusan dalam literasi Digital.

Alasan Rencana 1. Kurangnya pemahaman dalam pengoprasian media


Tindak Lanjut pembelajaran berbasis digital bagi sebagian guru.
2. Kurangnya pemerataan suasana kelas yang menyenangkan saat
guru mengajar sehingga masih banyak siswa yang tidur saat KBM
ada juga yang merasa bosan saat KBM.
3. Untuk menambahan wawasan tentang literasi digital bagi
siswa lulusan dalam mempersiapkan manaiki ke jenjang
pendidikan yang lebih tinggi

Sasaran Guru & Siswa Lulusan MI Miftahul Islam Krobungan

Kegiatan yang akan 1. Mengadakan Rapat Koordinasi dengan Staf untuk membahas
dilakukan untuk pelaksanaan kegiatan serta membentuk kepanitiaan untuk acara
menjamin rencana seminar Literasi Digital.
tindak lanjut 2. Memberikan pengumuman kepada siswa lulusan bahwa akan
terlaksana diadakannya seminar Literasi Digital dan mewajibkan untuk hadir.

Rencana Aksi 1. Membuat surat undangan kepada semua guru dalam pelaksanaan
Dimulai sminar
2. Memberikan pengumuman kepada siswa lulusan
3. Mempersiapkan materi seminar, tempat seminar, dokumentasi dan
lain-lain.
Rencana Aksi 1. Membuat laporan kegiatan
Selesai 2. Mengontrol guru dalam KBM dalam penggunaan media
pembelajaran.

Kriteria Suksesnya 1. Guru sudah menggunakan media pembelajaran sesuai sosialisai/


Rencana Aksi seminar yang sudah dilaksanakan
2. Semua siswa antusias dalam kegiatan belajar mengajar
3. Bertambahnya wawasan literasi digital bagi guru dan siswa

Sumber daya dan 1. Semua Staf


dukungan yang 2. Sarana yang sudah lengkap
diperlukan 3. Dana anggaran dari BOS
4. Waka Humas yang selalu Konsisten

Kapan Review Bulan Mei 2023


terhadap rencana
aksi dilakukan Dengan catatan bila proses kegiatan belajar mengajar sesuai harapan,
maka akan ada kegiatan yang lain untuk menunjang KBM. Namun
bila proses KBM tidak sesuai harapan, maka akan ada teguran ke guru
yang bersangkutan demi kemajuan dan kesuksesan.

Bukti Rencana 1. Dokumen cetak yang berisi


Tindak Lanjut 1. Surat Tugas
dilaksanakan 2. Surat Pernyataan Melaksanakan RTL yang ditandatangani oleh
atasan langsung
3. Daftar Hadir
4. RTL
5. Ringkasan Materi
6. Produk Kegiatan
7. Dokumentasi Kegiatan (Foto dan/ video)
8. Laporan
*Silakan memilih salah satu yang sesuai
Mengesahkan Probolinggo, 09 Februari 2023
Pembimbing Dibuat oleh,

....................................................... Suryadi, S.Pd.I


NIP................................................

Anda mungkin juga menyukai